Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP 01)

Mata Pelajaran Matematika


Kelas / Semester VII / 2
Alokasi Waktu 2 JP
KD 3 KD 4
3.8 Membedakan perbandingan senilai dan 4.8 Menyelesaikan masalah yang
berbalik nilai dengan menggunakan tabel berkaitan dengan perbandingan
data, grafik, dan persamaan senilai dan berbalik nilai

IPK 3 IPK 4
3.8.1 Membedakan perbandingan senilai dengan
Tujuan Pembelajaran menggunakan tabel data, grafik, dan
persamaan
3.8.2 Membedakan perbandingan berbalik nilai
dengan menggunakan tabel data, grafik,
dan persamaan
Materi Pembelajaran Membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan tabel data,
grafik, dan persamaan
• Model: Langkah Pembelajaran :
Saintifik Mengamati
• Produk: 1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok yang terdiri dari 4-6 orang
Membedakan perbandingan 2. Peserta didik memperhatikan penjelasan yang diberikan guru yang terkait dengan
senilai dan berbalik nilai permasalahan yang melibatkan membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai
dengan menggunakan tabel dengan menggunakan tabel data, grafik, dan persamaan secara umum
data, grafik, dan persamaan Menanya
• Deskripsi: 3. Guru mengarahkan peserta didik untuk merumuskan pertanyaan terkait dengan
Peserta didik secara mandiri membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan tabel data,
membedakan perbandingan grafik, dan persamaan.
senilai dan berbalik nilai 4. Guru memotivasi peserta didik dalam kelompok untuk menuliskan dan menanyakan hal-
dengan menggunakan tabel hal yang belum dipahami dari masalah yang disajikan dalam LKS.
data, grafik, dan persamaan Mengumpulkan informasi
Alat, Bahan, Media: 5. Peserta didik diminta untuk membuka buku siswa dan sumber lain untuk mengumpulkan
• LCD, laptop data tentang apa yang dinamakanmembedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai
• Buku Pelajaran dengan menggunakan tabel data, grafik, dan persamaan.
• Alat tulis dan kertas Mengasosiasi
6. Peserta didik masing-masing kelompok membahas dan berdiskusi tentang apa yang
dinamakan membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan
tabel data, grafik, dan persamaan.
7. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam kelompok yang mengalami kesulitan
dan membrikan kesempatan untuk bertanya tantang hal-hal yang belum dipahami.
8. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik di masing-masing kelompok untuk
masalah-masalah yang dianggap sulit oleh peserta didik
9. Perserta didik dalam kelompok masing-masing dengan bimbingan guru untuk
mengaitkan, merumuskan dan menyimpulkan tentang apa yang dinamakanmembedakan
perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan tabel data, grafik, dan
persamaan.
Mengomunikasikan
10. Beberapa perwakilan kelompok menyajikan secara tertulis/lisan jawaban atas
pertanyaan yang telah didiskusikan terkait dengan apa yang dinamakanmembedakan
perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan tabel data, grafik, dan
persamaan.
11. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan menganalisis hasil
presentasi meliputi tanya jawab untuk mengkonfirmasi, memberikan tambahan
informasi dan melengkapi informasi

Asesmen:
• Tes tertulis :membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan tabel data, grafik, dan persamaan

1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP 02)

Mata Pelajaran Matematika


Kelas / Semester VII / 2
Alokasi Waktu 2 JP
KD 3 KD 4
3.8 Membedakan perbandingan senilai dan 4.8 Menyelesaikan masalah yang
berbalik nilai dengan menggunakan tabel berkaitan dengan perbandingan
data, grafik, dan persamaan senilai dan berbalik nilai

Tujuan Pembelajaran IPK 3 IPK 4


4.8.1Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan perbandingan
senilai
4.8.2 Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan perbandingan
berbalik nilai
Materi Pembelajaran Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai

▪ Model: Langkah Pembelajaran :


Saintifik Mengamati
▪ Produk: 1. Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok yang terdiri dari 4-6 orang
Menyelesaikan masalah yang 2. Peserta didik memperhatikan penjelasan yang diberikan guru yang terkait dengan
berkaitan dengan permasalahan yang melibatkan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
perbandingan senilai dan perbandingan senilai dan berbalik nilai secara umum
berbalik nilai Menanya
▪ Deskripsi: 3. Guru mengarahkan peserta didik untuk merumuskan pertanyaan terkait dengan
Peserta didik secara mandiri menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai.
menentukan menyelesaikan 4. Guru memotivasi peserta didik dalam kelompok untuk menuliskan dan menanyakan hal-
masalah yang berkaitan hal yang belum dipahami dari masalah yang disajikan dalam LKS.
dengan perbandingan senilai Mengumpulkan informasi
dan berbalik nilai 5. Peserta didik diminta untuk membuka buku siswa dan sumber lain untuk mengumpulkan
Alat, Bahan, Media: data tentang apa yang dinamakan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan
• LCD, laptop perbandingan senilai dan berbalik nilai.
• Buku Pelajaran Mengasosiasi
• Alat tulis dan kertas 6. Peserta didik masing-masing kelompok membahas dan berdiskusi tentang apa yang
dinamakan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan
berbalik nilai.
7. Guru berkeliling mencermati peserta didik dalam kelompok yang mengalami kesulitan
dan membrikan kesempatan untuk bertanya tantang hal-hal yang belum dipahami.
8. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik di masing-masing kelompok untuk
masalah-masalah yang dianggap sulit oleh peserta didik
9. Perserta didik dalam kelompok masing-masing dengan bimbingan guru untuk
mengaitkan, merumuskan dan menyimpulkan tentang apa yang dinamakan
menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai.
Mengomunikasikan
10. Beberapa perwakilan kelompok menyajikan secara tertulis/lisan jawaban atas
pertanyaan yang telah didiskusikan terkait dengan apa yang dinamakan menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai.
11. Peserta didik yang lain dan guru memberikan tanggapan dan menganalisis hasil
presentasi meliputi tanya jawab untuk mengkonfirmasi, memberikan tambahan
informasi, melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya.

Asesmen:
▪ Tes tertulis : menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai

2
LAMPIRAN
A. LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN

1. TEKNIK PENILAIAN
TEKNIK BENTUK INSTRUMEN TUJUAN
Test tertulis Uraian Membedakan perbandingan senilai dan berbalik nilai dengan menggunakan tabel data, grafik, dan
persamaan

2. KISI -KISI
NO KOMPETENSI DASAR IPK SOAL PEMBAHASAN
1. 3.8 Membedakan 3.8.1 Membedakan Perhatikanlah denah rumah berikut! ▪ Luas garasi pada denah adalah
perbandingan senilai perbandingan 𝐿𝑔 = 2 cm ∙ 1,5 cm = 3 cm2
dan berbalik nilai senilai dengan ▪ Luas kamar tidur utama pada denah adalah
dengan menggunakan menggunakan 𝐿𝑘 = 2 cm ∙ 2,5 cm = 5 cm2
tabel data, grafik, dan tabel data, grafik, ▪ Selisih luas pada denahnya adalah
persamaan dan persamaan 𝐿𝑘 − 𝐿𝑔 = 5 cm2 − 3 cm2
3.8.2 Membedakan = 2 cm2
perbandingan ▪ Selisih luas sebenarnya adalah
berbalik nilai 2 cm2 ∙ 150 2 = 2 cm2 ∙ 22.500
dengan = 45.000 cm2
menggunakan = 4,5 m2
tabel data, grafik, Jadi, selisih luas garasi dan kamar tidur
dan persamaan utama adalah
Selisih luas garasi dan kamar tidur utama adalah ⋯⋅ = 4,5 m2

3
B. LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN
1. TEKNIK PENILAIAN
TEKNIK BENTUK INSTRUMEN TUJUAN
Test tertulis Uraian Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan perbandingan senilai dan berbalik nilai

2. KISI -KISI
NO KOMPETENSI DASAR IPK SOAL PEMBAHASAN
2. 4.8 Menyelesaikan masalah 4.8.1 Menyelesaikan 1. Buce adalah seorang tukang cat yang diminta 1. Misalkan luas dinding yang dapat dicat
yang berkaitan dengan masalah yang mengecat di rumah seorang pengusaha yang adalah x m2. Soal di samping dapat diperjelas
perbandingan senilai dan berkaitan dengan sedang membangun rumah baru. Biasanya, dengan diagram berikut
berbalik nilai perbandingan senilai dengan 5 liter cat merk tertentu ia dapat Cat yang digunakan Luas dinding
mengecat dinding seluas 20 m2. Luas dinding 5 20
yang diminta kepadanya untuk dicat adalah 80 15 𝑥
m2. Pemilik rumah menyediakan 15 liter Karena 15 diperoleh dari mengalikan 5
dengan merk yang sama yang biasa digunakan dengan 3, maka x, yaitu luas dinding yang
Buce. Berlebih atau kurangkah persediaan dapat dicat dengan 15 liter tersebut diperoleh
catnya? dengan mengalikan 20 dengan 3. Jadi,
diperoleh gambaran:
2. Perhatikan gambar jam dibawah ini ! Cat yang digunakan Luas dinding
5 20
Dikali 3 Juga dikali 3
15 𝑥 = 20 ∙ 3 = 60
Jadi, dengan 15 liter hanya dapat dicat seluas
60 m2. Cat yang disediakan kurang.

2. Misalkan kedua jarum berimpit setelah x


menit. Kedua putaran jarum ke arah sama.
Makin banyak putaran jarum panjang, makin
banyak pula putaran jarum pendek. Jadi,
masalah tersebut berupa masalah
perbandingan senilai. Pada setiap jam, jarum
menempuh menempuh 360, jarum pendek
menempuh 30.

4
Besar busur yang
ditempuh
Jarum Jarum
Panjang Pendek
60’ 360° 30°
1’ 6 °
0,5°
𝑥′ 6𝑥 °
0,5𝑥 °
° °
Dihitung dari 6𝑥 − 90 0,5𝑥 °
kedudukan
angka tiga
Persamaan yang dibuat :
6𝑥 − 90 = 0,5𝑥
⇔ 5,5𝑥 = 90
⇔ 𝑥 = 900⁄55
= 16,363636 …
Jadi , kedua jarum jam akan berimpit pada pukul
3 lebih 16,36

4.8.2 Menyelesaikan 3. Suatu proyek memiliki perencanaan kerjs Pembahasan :


masalah yang selama 40 hari akan dikerjakan oleh 30 orang ▪ Perhatikan skema berikut :
berkaitan dengan pekerja. Memasuki hari ke 14, proyek Jumlah hari 3 3 17 𝑥
perbandingan dihentikan sementara dan dilanjutkan 3 hari Banyak pekerja 30 0 30 27
berbalik nilai kemudian, satu minggu sebelum masa ▪ Tampak bahwa 30 orang pekerja itu
penyelesaian proyek berhasil, hanya tersisa bekerja hanya dalam 13 + 17 = 30 hari.
90% pekerja yang mampu melanjutkan Seandainya mereka semua bekerja, mereka
pekerjaannya sampai dengan selesai. Dengan masih memiliki waktu 10 hari, naun
kondisi seperti itu, proyek tersebut akan faktanya waktu tersisa satu minggu (7
terlambat setidaknya selama…hari hari), sehingga terjadi keterlambatan
selama 10 – 7 = 3 hari.
▪ Satu minggu terakhir dikerjakan oleh
90% ∙ 30 = 27 pekerja.
▪ Dengan demikian , kita dapat membuat
skema panah sebagai berikut :
30 → 10 hari
27 → 𝑥 hari
▪ Dengan menggunakan konsep
perbandingan berbalik nilai, diperoleh :
𝑥 30 10
= =
10 27 9
100
𝑥= = 11,11 ∙∙∙
9

5
Nilai 𝑥 dibulatkan keatas karena 𝑥
menyangkut masalah hari sehingga 𝑥 = 12
▪ Ini artinya, keterlambatan proyek akan
selama 12 – 10 = 2 hari. Secara
keseluruhan, proyek akan terlambat
penyelesaiannya selama 3 + 2 = 5 hari

6
LEMBAR KERJA SISWA ( TEST TERTULIS )
Nama Siswa :
Kelas / Semester :
No.Urut :
Kerjakan soal di bawah ini

1. Perhatikanlah denah rumah berikut!

Selisih luas garasi dan kamar tidur utama adalah ⋯⋅

2. Buce adalah seorang tukang cat yang diminta mengecat di rumah seorang pengusaha yang sedang membangun rumah
baru. Biasanya, dengan 5 liter cat merk tertentu ia dapat mengecat dinding seluas 20 m2. Luas dinding yang diminta
kepadanya untuk dicat adalah 80 m2. Pemilik rumah menyediakan 15 liter dengan merk yang sama yang biasa
digunakan Buce. Berlebih atau kurangkah persediaan catnya?
3. Perhatikan gambar jam dibawah ini !

4. Suatu proyek memiliki perencanaan kerjs selama 40 hari akan dikerjakan oleh 30 orang pekerja. Memasuki hari ke
14, proyek dihentikan sementara dan dilanjutkan 3 hari kemudian, satu minggu sebelum masa penyelesaian proyek
berhasil, hanya tersisa 90% pekerja yang mampu melanjutkan pekerjaannya sampai dengan selesai. Dengan kondisi
seperti itu, proyek tersebut akan terlambat setidaknya selama…hari

Anda mungkin juga menyukai