Anda di halaman 1dari 1

SOAL EVALUASI BAB II

1. Jelaskan arti dan makna suara hati?


2. Jelaskan makna suara hati dilihat dari segi waktu kebenaran dan kepastiannya?
3. Bertolak dari pemahamanmu tentang suara hati dari dokumen Gaudium et Spes artikel 16,
jelaskan mengapa manusia harus menaati suara hati?
4. GS 16 menekankan bahwa suara hati bukan milik manusia dengan agama tertentu. Bagaimana
suara hati harus dikembangkan dalam kaitan dengan persoalan-persoalan hidup manusia pada
umumnya?
5. Sebutkan faktor-faktor penyebab tumpulnya suara hati?
6. Sebutkan beberapa cara-cara untuk membina suara hati?
7. Apa pesan Kitab Suci (Galatia 5:16-25) yang berhubungan dengan suara hati?
8. Sebutkan dampak positif serta negatif dari penggunaan alat teknologi informasi pada pada era
digital saat ini.
9. Bagaimana pandangan Gereja tentang media massa berdasarkan Dekrit Konsili Vatikan II
tentang Komunikasi sosial(Intermerifica, Art. 9 & 10).
10. Sikap atau nilai apa saja yang dikritik Yesus dari orang-orang Farisi dalam Markus 2:23-38? Nilai
atau sikap apa yang ditawarkan Yesus?
11. Salah satu ideologi, paham atau pandangan hidup yang berkembang dalam masyarakat adalah
“Orang jujur itu akan hancur”. Apa dampak negatif dari ideologi, paham atau pandangan
semacam itu?
12. Gaya hidup remaja seperti apa yang menjadi keprihatinanmu saat ini? Gaya hidup seperti apa
yang ditawarkan Yesus yang dapat dianggap sebagai solusi atas keprihatinanmu itu?

@SELAMAT MENGERJAKAN, TUHAN YESUS MEMBERKATI@

Anda mungkin juga menyukai