Anda di halaman 1dari 24

Pegangan Guru

Kimia
(Peminatan)

untuk SMA/MA dan yang Sederajat Kelas X

Rina Dwi Lestari

1a

Penerbit & Percetakan

Jl. Merapi Raya No. 17 RT 06/RW 09 Mojosongo, Surakarta


57127 Telp. (0271) 851744, 851577, 8501552
Fax. (0271) 855221
Program Tahunan
Satuan Pendidikan : SMA/MA
Mata Pelajaran : Kimia (Peminatan)
Kelas :X

Alokasi
No. Semester Kompetensi Inti/Kompetensi Dasar Ket.
Waktu
1. I 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan 54 jam
pelajaran
faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.

3.1 Menjelaskan metode ilmiah, hakikat ilmu Kimia,


keselamatan dan keamanan di laboratorium, serta
peran kimia dalam kehidupan.

3.2 Menganalisis perkembangan model atom dari


model atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr,
dan Mekanika Gelombang.

3.3 Menjelaskan konfigurasi elektron dan pola


konfigurasi elektron terluar untuk setiap golongan
dalam tabel periodik.

3.4 Menganalisis kemiripan sifat unsur dalam golongan


dan keperiodikannya.

3.5 Membandingkan ikatan ion, ikatan kovalen, ikatan


kovalen koordinasi, dan ikatan logam serta
kaitannya dengan sifat zat

3.6 Menerapkan Teori Pasangan Elektron Kulit


Valensi (VSEPR) danTeori Domain elektron dalam
menentukan bentuk molekul

3.7 Menghubungkan interaksi antar ion, atom dan


molekul dengan sifat fisika zat.

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret


dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

4.1 Menyajikan hasil rancangan dan hasilpercobaan


ilmiah.

4.2 Menjelaskan fenomena alam atauhasil percobaan


menggunakan model atom.

4.3 Menentukan letak suatu unsur dalam tabel periodik


berdasarkan konfigurasi elektron

4.4 Menyajikan hasil analisis data-data unsur dalam


kaitannya dengan kemiripan dan sifat keperiodikan
unsur

4.5 Merancang dan melakukan percobaan untuk


menunjukkan karakteristik senyawa ion atau
senyawa kovalen berdasarkan beberapa sifat fisika
2. II 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan 54 jam
pelajaran
faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.

3.8 Menganalisis sifat larutan berdasarkan daya hantar


listriknya

3.9 Mengidentifikasi reaksi reduksi dan oksidasi meng-


gunakan konsep bilangan oksidasi unsur

3.10 Menerapkan hukum-hukum dasar kimia,


konsep massa molekul relatif, persamaan kimia,
konsep mol, dan kadar zat untuk menyelesaikan
perhitungan kimia

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret


dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

4.8 Membedakan daya hantar listrik berbagai larutan


melalui perancangan dan pelaksanaan percobaan

4.9 Menganalisis beberapa reaksi berdasarkan


perubahan bilangan oksidasi yang diperoleh dari

Mengetahui, …………….,…………........
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Program Semester
Satuan Pendidikan : SMA/MA
Mata Pelajaran : Kimia (Peminatan)
Kelas :X

Alokasi Bulan/Minggu
No. Kompetensi Dasar Waktu Juli Agustus September Oktober November Desember
(JP) 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5
1. Pengenalan Ilmu Kimia dan Metode Ilmiah 12

x = Libur bulan Ramadhan, Kegiatan tengah semester, Ulangan akhir semester, remedial, dan Libur akhir semester.
3.1 Menjelaskan metode ilmiah, hakikat
ilmu Kimia, keselamatan dan
keamanan di laboratorium, serta peran
kimia dalam kehidupan.
4.1 Menyajikan hasil rancangan dan hasil
percobaan ilmiah.
2. Struktur Atom 12
3.2 Menganalisis perkembangan model
atom dari model atom Dalton,
Thomson,Rutherford, Bohr, dan
Mekanika Gelombang.
4.2 Menjelaskan fenomena alam atau hasil
percobaan menggunakan model atom
3. Sistem Periodik Unsur 12
3.2 Menjelaskan konfigurasi elektron dan
pola konfigurasi elektron terluar untuk
setiap golongan dalam tabel periodik.
x
3.4 Menganalisis kemiripan sifat unsur
dalam golongan dan keperiodikannya.
4.3 Menentukan letak suatu unsur dalam
tabel periodik berdasarkan konfigurasi
elektron.
4.4 Menyajikan hasil analisis data-data
unsur dalam kaitannya dengan
kemiripan dan sifat keperiodikan
unsur.
Penilaian Tengah Semester
4. Ikatan Kimia, Bentuk Molekul, dan Gaya 18
Antarmolekul
3.5 Membandingkan ikatan ion, ikatan
kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan
ikatan logam serta kaitannya dengan
sifat zat.
3.6 Menerapkan Teori Pasangan
Elektron Kulit Valensi (VSEPR) dan
Teori Domain elektron dalam
menentukan bentuk molekul
3.7 Menghubungkan interaksi antarion,
atom dan molekul dengan sifat fisika
zat.
4.5 Merancang dan melakukan percobaan
untuk menunjukkan karakteristik
senyawa ion atau senyawa kovalen
berdasarkan beberapa sifat fisika.
4.6 Membuat model bentuk molekul
dengan menggunakan bahan-bahan
yang ada di lingkungan sekitar atau
perangkat lunak komputer.
4.7 Menerapkan prinsip interaksi antar ion,
atom dan molekul dalam menjelaskan
sifat-sifat fisik zat di sekitarnya.
Penilaian Akhir Semester
Jumlah 54
Silabus
Satuan Pendidikan : SMA/MA
Mata Pelajaran : Kimia
(Peminatan) Kelas/Semester :
X/1
Kompetensi Inti :

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai) santun, responsif, dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif, sosial, dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan
dunia.

3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

Kegiatan
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar
Pembelajaran

3.1 Menjelaskan metode • Pengertian dan hakikat Mengamati Sikap 12 jam • Buku Teks
ilmiah, hakikat ilmu • Mengamati produk-produk kimia • Observasi pelajara
ilmu kimia. Pelajaran Kimia
Kimia, keselamatan n
• Peran ilmu kimia dalam kehidupan, misalnya perilaku ilmiah Kelas X
dan keamanan di
sabun, (rasa ingin tahu, • Buku-buku lainnya
laboratorium, serta • Metode ilmiah detergen, pasta gigi, sampo, disiplin, terbuka,
peran kimia dalam
• Keselamatan kerja kosmetik, obat, susu, keju, mentega, bertanggung • Gambar-gambar
kehidupan.
minyak goreng, garam dapur, dan jawab, kreatif, tentang alat
4.1 Menyajikan hasil
asam cuka. dan inovatif, laboratorium dan
rancangan dan hasil
saat berdiskusi simbol bahan-
percobaan ilmiah. • Membaca artikel tentang peran
dan presentasi. bahan kimia.
kimia dalam perkembangan ilmu
lain (farmasi, geologi, pertanian,
Pengetahuan
kesehatan) dan peran kimia
dalam • Tes tertulis
menyelesaikan masalah lingkungan. membuat bagan/
• Membaca artikel tentang hakikat skema tentang
hakikat kimia,
ilmu kimia, metode ilmiah, dan
metode ilmiah, dan
keselamatan kerja di
keselamatan kerja,
laboratorium.
serta peran kimia
Menanya
dalam kehidupan.
• Mengajukan pertanyaan berkaitan
Kegiatan
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar
Pembelajaran

Mengumpulkan Informasi Tugas


• Mengkaji literatur tentang peran kimia • Membuat laporan
dalam kehidupan, perkembangan tentang hakikat
IPTEK, dan dalam menyelesaikan ilmu kimia, metode
masalah lingkungan. ilmiah, dan
• Mendiskusikan kerja seorang ilmuwan keselamatan kerja
di laboratorium,
kimia dalam melakukan penelitian
serta peran kimia
untuk memperoleh produk kimia
dalam kehidupan.
menggunakan metode ilmiah, meliputi
penemuan masalah, perumusan • Mencari informasi
masalah, kajian pustka, menentukan tentang cabang-
variabel, membuat hipotesis, cabang ilmu
melakukan percobaan, dan mengolah kimia, membuat
data, serta membuat laporan. rangkuman
• Mengunjungi laboratorium untuk tentang peran ilmu
kimia, membuat
mengenal alat-alat dan bahan
laporan ilmiah, dan
kimia serta tata tertib laboratorium.
mempresentasikan
• Merancangakan dan melakukan informasi tentang
percobaan tentang fenomena kecelakaan di
alam yang terjadi di sekitar. laboratorium
Menalar/Mengasosiasi dan upaya
• Menyimpulkan hasil pengamatan dan pencegahaannya.
diskusi tentang hakikat ilmu kimia,
Keterampilan
metode ilmiah, dan keselamatan
Portofolio
kerja di laboratorium, serta peran
kimia dalam kehidupan. • Laporan
Mengomunikasikan pengamatan.
• Mempresentasikan hasil pengamatan
dan diskusi tentang hakikat ilmu kimia,
metode ilmiah, dan keselamatan kerja
di laboratorium, serta peran kimia
Materi Kegiatan Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Penilaian
Pembelajara Pembelajaran Waktu Belajar
n
3.2 Menganalisis • Perkembanga Mengamati Sikap 12 jam • Buku teks
perkembangan • Mengamati partikel-partikel penyusun atom dan menentukan Observasi perilaku pelajaran
n Teori Atom kimia
model atom ilmiah (rasa ingin
• Partikel nomor atom dan nomor massa suatu unsur, serta isotop, Kelas X
dari model tahu, disiplin,
isobar, isoton. • Literatur
atom Dalton, Penyusun terbuka, bertanggung
Thomson, Inti Atom • Mengamati perkembangan model atom untuk menentukan jawab, kreatif, dan lain yang
Rutherford, • Lambang Atom konfigurasi elektron, diagram orbital, bilangan kuantum, dan inovatif, saat relevan.
Bohr, dan bentuk orbital. berdiskusi dan
Mekanika • Isotop, Menanya presentasi.
Isoton, dan
Gelombang.
Isobar
• Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan partikel-partikel
4.2 Menjelaskan Pengetahuan
penyusun atom, misalnya adakah unsur yang sama
fenomena • Massa Atom mempunyai neutron berbeda?
Tes tertulis uraian:
alam atau
hasil
dan Massa
• Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan struktur atom,
• Menentukan jumlah
Atom Relatif elektron, proton,
percobaan misalnya bagaimana partikel dasar tersusun dalam atom
menggunakan • Bilangan (konfigurasi elektron)? di mana kemungkinan keberadaan
dan netron dalam
Kuantu atom.
model atom elektron dalam orbital (bilangan kuantum)?
m Mengumpulkan Informasi • Menentukan
• Bentuk Orbital • Mengamati nomor atom dan nomor massa beberapa unsur konfigurasi elektron
dan diagram
• Konfiguras untuk menentukan jumlah elektron, proton, dan neutron unsur
orbital.
tersebut.
i Elektron
• Menganalisis jumlah proton, elektron, dan neutron suatu unsur
• Menentukan
• Konfigurasi Ion elektron
untuk menentukan isotop, isobar, dan isoton.
valensi suatu
• Menganalisis perkembangan model atom untuk menentukan unsur.
konfigurasi elektron, diagram orbital, bilangan kuantum, dan
bentuk orbital.
• Menentukan
bilangan kuantum
Menalar/Mengasosiasi
dan bentuk
• Menyimpulkan perkembangan teori dan model atom, kelebihan, orbital.
dan kelemahan masing-masing teori atom.
• Menyimpulkan penentuan jumlah proton, elektron, dan neutron dari Tugas
notasi atom, serta klasifikasikan unsur ke dalam isotop, isobar, dan • Membuat peta
isoton. konsep tentang
• Menyimpulkan penentuan massa atom relatif dan massa molekul perkembangan
relatif. model atom
dan
• Menyimpulkan bilangan-bilangan kuantum (kemungkinan elektron mempresentasi
berada), serta kulit, subkulit, dan hubungannya dengan bilangan - kannya.
kuantum.
• Menyimpulkan aturan Aufbau, asas larangan Pauli, dan Keterampila
Kegiatan Alokasi
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Penilaian Sumber Belajar
Pembelajara Waktu
n
3.3 Menjelaskan • Sistem periodik unsur Mengamati Sikap 12 jam • Buku teks
• Mengamati perkembangan tabel Observasi perilaku ilmiah pelajaran
konfigurasi elektron dan • Sifat-sifat periodik kimia Kelas
(rasa ingin tahu, disiplin,
pola konfigurasi periodik unsur untuk menentukan X
unsur terbuka, bertanggung
elektron terluar untuk golongan dan perioda • Literatur lain
setiap golongan dalam • Beberapa golongan berdasarkan konfigurasi elektron
jawab, kreatif, dan
yang relevan
inovatif, saat berdiskusi
tabel periodik. unsur dalam sistem serta sifat keperiodikan unsur.
3.4 Menganalisis periodik
dan presentasi. • Lembar
Menanya kerja.
kemiripan sifat Pengetahuan
unsur dalam • Mengajukan pertanyaan berkaitan Tes tertulis uraian:
golongan dan dengan tabel periodik, misalnya apa
keperiodikannya. dasar pengelompokan unsur dalam
• Menganalisis letak
unsur dalam tabel
4.3 Menentukan letak tabel periodik? bagaimana hubungan
periodik
konfigurasi elektron dengan letak
suatu unsur dalam berdasarkan
unsur dalam tabel periodik? apa
tabel periodik konfigurasi elektron.
yang menyebabkan keteraturan sifat
berdasarkan
konfigurasi elektron.
unsur dalam tabel periodik? • Menganalisis
kecenderungan
4.4 Menyajikan hasil Mengumpulkan Informasi sifat
analisis data-data unsur keperiodikan
dalam kaitannya dengan
• Menganalisis perkembangan model
unsur dalam satu
atom untuk menentukan
kemiripan dan sifat golongan atau periode
konfigurasi elektron dan
keperiodikan unsur. berdasarkan data.
hubungannya dengan letak unsur
dalam tabel periodik.
Tugas

• Menganalisis tabel dan grafik


• Membuat peta konsep
tentang perkembangan
hubungan antara nomor atom dengan
tabel periodik serta
sifat keperiodikan unsur (jari-jari
mempresentasikannya
atom, energi ionisasi, afinitas elekton,
.
dan keelektronegtifan).
Keterampilan
Menalar/Mengasosiasi
Portofolio
• Menyimpulkan adanya hubungan
• Peta konsep
antara konfigurasi elektron suatu
unsur dengan sifat keperiodikan
unsur (jari-jari atom, energi ionisasi,
afinitas elekton, dan
keelektronegtifan).
Mengomunikasikan
• Mempresentasikan perkembangan teori
Kegiatan
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar
Pembelajara
n
3.5 Membandingkan ikatan Tabel kimia. Mengamati Sikap 18 jam • Buku teks
• Kestabilan atom • Mengamati struktur Lewis Observasi perilaku pelajaran
ion, ikatan kovalen, kimia Kelas X
ilmiah, antara lain: rasa
ikatan kovalen • Ikatan ion dan ikatan beberapa unsur. • Literatur lain
ingin tahu, disiplin,
koordinasi, dan ikatan • Membaca tabel titik leleh beberapa
kovalen jujur, yang relevan
logam serta kaitannya
• Ikatan logam senyawa ion dan senyawa objektif, terbuka, ulet, teliti, • Lembar kerja.
dengan sifat zat.
kovalen. bertanggung jawab, kritis,
3.6 Menerapkan Teori • Bentuk molekul
• Membaca titik didih kreatif, dan inovatif dalam
Pasangan Elektron
Kulit Valensi (VSEPR)
• Polaritas senyawa senyawa hidrogen halida.
merancang dan melakukan
percobaan serta
dan Teori Domain • Gaya antarmolekul • Mengamati bentuk molekul berdiskusi.
elektron dalam beberapa senyawa melalui
menentukan bentuk gambar/ molymod/animasi. Pengetahuan
molekul Tes tertulis uraian:
Menanya
3.7 Menghubungkan interaksi • Menjelaskan susunan
antarion, atom dan • Bagaimana hubungan antara elektron valensi dan
molekul dengan sifat susunan elektron valensi struktur Lewis.
fisika zat. dengan struktur Lewis?
• Membandingkan proses
4.5 Merancang dan • Dari tabel titik leleh pembentukan ion dan
melakukan percobaan muncul pertanyaan: ikatan kovalen.
untuk menunjukkan - Mengapa ada senyawa • Membedakan ikatan
karakteristik senyawa
yang titik lelehnya rendah kovalen tunggal dan
ion atau senyawa
dan ada yang titik lelehnya ikatan kovalen
kovalen berdasarkan
tinggi? rangkap.
beberapa sifat fisika.
4.6 Membuat model - Mengapa atom logam • Menganalisis
cenderung melepaskan kepolaran senyawa.
bentuk molekul
elektron sedangkan atom
dengan menggunakan
nonlogam cenderung menerima
• Menganalisis
bahan- bahan yang hubungan antara jenis
elektron?
ada di lingkungan ikatan dengan sifat fisis
sekitar - Mengapa atom oksigen dapat senyawa.
atau perangkat mengikat dua atom hidrogen
lunak komputer. sedangkan atom nitrogen
• Menganalisis bentuk
molekul.
dapat mengikat tiga atom
4.7 Menerapkan prinsip hidrogen?
interaksi antar ion, Keterampilan
atom dan molekul - Apakah ada hubungan Praktik
dalam menjelaskan antara ikatan kimia dengan
sifat-sifat fisik zat di sifat fisis senyawa?
• Merancang dan
melakukan
Kegiatan
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar
Pembelajaran

Mengumpulkan Informasi
• Mengingatkan susunan elektron valensi
dalam orbital.
• Menggambarkan awan elektron valensi
berdasarkan susunan elektron dalam orbital.
• Menganalisis pembentukan senyawa
berdasarkan pembentukan ikatan (berhubungan
dengan kecenderungan atom untuk mencapai
kestabilan).
• Membandingkan proses terbentuknya ikatan ion
dan ikatan kovalen.
• Menganalisis penyebab perbedaan titik leleh
antara senyawa ion dan kovalen.
• Menganalisis beberapa contoh pembentukan
senyawa kovalen dan senyawa ion.
• Menganalisis beberapa contoh senyawa kovalen
tunggal, kovalen rangkap dua, kovalen rangkap
tiga, dan kovalen koordinasi.
• Menganalisis sifat logam dengan
proses pembentukan ikatan logam.
• Menganalisis hubungan antara keelektronegatifan
unsur dengan kecenderungan interaksi
antarmolekulnya.
• Menganalisis pengaruh interaksi
antarmolekul terhadap sifat fisis materi.
• Melakukan percobaan terkait kepolaran beberapa
senyawa (mewakili senyawa kovalen, kovalen
polar, dan senyawa ionik).
• Mengamati dan mencatat hasil percobaan
Kegiatan
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar
Pembelajaran

Menalar/Mengasosiasi
• Menganalisis konfigurasi elektron dan struktur
Lewis dalam proses pembentukan ikatan kimia.
• Menyimpulkan bahwa jenis ikatan kimia
berpengaruh kepada sifat fisik materi.
• Menyimpulkan bentuk molekul berdasarkan
teori jumlah pasangan elektron di sekitar inti
atom.
• Menyimpulkan hubungan bentuk molekul
dengan kepolaran senyawa.

Mengomunikasikan
• Menyajikan hasil analisis perbandingan
pembentukan ikatan.
• Menyimpulkan hasil percobaan tentang
kepolaran senyawa dan mempresentasikan
dengan menggunakan bahasa yang benar.
• Menyajikan gambar bentuk molekul berdasarkan

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Kimia
Satuan pendidikan : SMA/MA
Kelas/Semester : X/I
Alokasi Waktu : 12 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
2. dianutnya.
Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
3. menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
kebangsaan,
ingin- tahunyakenegaraan,
tentang ilmudanpengetahuan,
peradaban terkait penyebab
teknologi, seni, fenomena danhumaniora
budaya, dan kejadian, serta
denganmenerapkan
wawasan
penge- tahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.1 Memahami hakikat ilmu kimia, metode ilmiah, dan keselamatan kerja di laboratorium serta peran kimia dalam
kehidupan.
4.1 Menyajikan hasil pengamatan tentang hakikat ilmu kimia, metode ilmiah, dan keselamatan kerja dalam
mempelajari kimia serta peran kimia dalam kehidupan.

C. Indikator
1. Menjelaskan pengertian dan hakikat ilmu kimia.
2. Menjelaskan peran kimia dalam kehidupan sehari-hari.
3. Menjelaskan metode ilmiah dan keselamatan kerja.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu menjelaskan pengertian dan hakikat ilmu kimia
2. Siswa mampu menjelaskan peran kimia dalam kehidupan sehari-hari.
3. Siswa mampu menjelaskan metode ilmiah dan keselamatan kerja.
E. Materi Pembelajaran
• Pengertian dan hakikat ilmu kimia.
• Peran ilmu kimia
• Metode ilmiah
• Keselamatan kerja.

F. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

• Model pembelajaran : saintifik.

• Strategi pembelajaran : kooperatif.

• Metode pembelajaran : ceramah, pemodelan, tanya jawab, diskusi, penugasan.

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Rincian Kegiatan
Pendahuluan • Pembelajaran dimulai dengan guru mengucapkan salam dan berdoa bersama,
dilanjutkan dengan memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
• Guru mengajukan pertanyaan secara komunikatif tentang materi sesuai dengan
pokok bahasan.

Inti
•Mengamati
Menyampaikan tujuan pembelajaran.

• Mengamati produk-produk kimia dalam kehidupan, misalnya sabun, detergen, pasta


gigi, sampo, kosmetik, obat, susu, keju, mentega, minyak goreng, garam dapur, dan
asam cuka.
• Membaca artikel tentang peran kimia dalam perkembangan ilmu lain (farmasi,
geologi, pertanian, kesehatan) dan peran kimia dalam menyelesaikan masalah
lingkungan.
• Membaca artikel tentang hakikat ilmu kimia, metode ilmiah, dan keselamatan kerja
Menanya
• Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan hasil pengamatan, misalnya:
- Apa yang dipelajari dalam kimia?
- Apa manfaatnya belajar kimia dan kaitannya dengan karir masa depan?
Mengumpulkan Informasi
• Mengkaji literatur tentang peran kimia dalam kehidupan, perkembangan IPTEK, dan
dalam menyelesaikan masalah lingkungan.
• Mengunjungi laboratorium untuk mengenal alat-alat dan bahan kimia serta tata
tertib laboratorium.
• Mendiskusikan kerja seorang ilmuwan kimia dalam melakukan penelitian untuk
memperoleh produk kimia menggunakan metode ilmiah, meliputi penemuan masalah,
perumusan masalah, kajian pustka, menentukan variabel, membuat hipotesis, melakukan
percobaan, dan mengolah data, serta membuat laporan.
• Merancang dan melakukan percobaan tentang fenomena alam yang terjadi di sekitar.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan hasil pengamatan dan diskusi tentang hakikat ilmu kimia, metode
ilmiah, dan keselamatan kerja di laboratorium, serta peran kimia dalam kehidupan.
Mengomunikasikan
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran.
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang
akan datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya.

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Sikap
Observasi perilaku ilmiah (rasa ingin tahu, disiplin, terbuka, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif,
saat berdiskusi dan presentasi.
2. Penilaian Pengetahuan
• Tes tertulis membuat bagan/skema tentang hakikat kimia, metode ilmiah, dan keselamatan kerja,
serta peran kimia dalam kehidupan.
3. Penilaian Tugas
• Membuat laporan tentang hakikat ilmu kimia, metode ilmiah, dan keselamatan kerja di laboratorium,
serta peran kimia dalam kehidupan.
• Mencari informasi tentang cabang-cabang ilmu kimia, membuat rangkuman tentang peran ilmu kimia,
membuat laporan ilmiah, dan mempresentasikan informasi tentang kecelakaan di laboratorium dan
upaya pencegahaannya.
4. Penilaian Keterampilan
• Laporan pengamatan

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian


Mempelajari komposisi materi berarti mempelajari .... sifat materi
a. sifat materi
b. ikatan ikatan
c. unsur-unsur penyusun materi
d. perubahan materi
e. reaksi kimia

J. Sumber Belajar
• Buku teks kimia Kelas X
• Literatur lain yang
relevan .................., ........20....
• Lembar kerja. Mengetahui
,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
G. Kegiatan Pembelajaran

kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.2 Menganalisis perkembangan model atom dari model atom Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan Mekanika
Gelombang.
4.2 Menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom.

C. Indikator
• Menggambarkan model-model atom menurut Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan mekanika kuantum.
• Menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom.
• Memahami bahwa atom tersusun dari partikel dasar, yaitu elektron, proton, dan neutron serta
proses penemuannya.
• Menganalisis dan menyimpulkan bahwa nomor atom, nomor massa, dan isotop berkaitan dengan jumlah
partikel dasar penyusun atom.
• Menentukan bilangan kuantum dari setiap elektron.
• Menjelaskan prinsip dan aturan penulisan konfigurasi elektron.
• Menuliskan konfigurasi elektron dalam bentuk diagram orbital..

D. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat menggambarkan model-model atom menurut Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan
mekanika kuantum.
• Siswa dapat menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom.
• Siswa dapat memahami bahwa atom tersusun dari partikel dasar, yaitu elektron, proton, dan neutron
serta proses penemuannya.
• Siswa dapat menganalisis dan menyimpulkan bahwa nomor atom, nomor massa, dan isotop berkaitan dengan
jumlah partikel dasar penyusun atom.
• Siswa dapat menentukan bilangan kuantum dari setiap elektron.
• Siswa dapat menjelaskan prinsip dan aturan penulisan konfigurasi elektron.
• Siswa dapat menuliskan konfigurasi elektron dalam bentuk diagram orbital.

E. Materi Pembelajaran
• Perkembangan teori atom
• Patikel penyusun atom
• Lambang atom
• Isotop, isoton, dan isobar
• Massa atom dan massa atom relatif
• Bilangan kuantum
• Bentuk orbital
• Konfigurasi elektron
• Konfigurasi ion

F. Pendekatan dan Metode Pembelajaran


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Kimia
Satuan pendidikan : SMA/MA
Kelas/Semester : X/I
Alokasi Waktu : 12 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
2. dianutnya.
Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
3. menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
• ingin- tahunya tentang: saintifik.
Model pembelajaran ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan

• Strategi pembelajaran : kooperatif.

• Metode pembelajaran : ceramah, pemodelan, tanya jawab, diskusi, penugasan.


Tahap Rincian Kegiatan
Pendahuluan • Pembelajaran dimulai dengan guru mengucapkan salam dan berdoa bersama,
dilanjutkan dengan memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
• Guru mengajukan pertanyaan secara komunikatif tentang materi sesuai dengan pokok
bahasan.

Inti
•Mengamati
Menyampaikan tujuan pembelajaran.

• Mengamati partikel-partikel penyusun atom dan menentukan nomor atom dan


nomor massa suatu unsur, serta isotop, isobar, isoton.
• Mengamati perkembangan model atom untuk menentukan konfigurasi elektron,
diagram orbital, bilangan kuantum, dan bentuk orbital.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan partikel-partikel penyusun atom, misalnya
adakah unsur yang sama mempunyai neutron berbeda?
• Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan struktur atom, misalnya bagaimana
partikel dasar tersusun dalam atom (konfigurasi elektron)? di mana kemungkinan
keberadaan elektron dalam orbital (bilangan kuantum)?
Mengumpulkan Informasi
• Mengamati nomor atom dan nomor massa beberapa unsur untuk menentukan
jumlah elektron, proton, dan neutron unsur tersebut.
• Menganalisis jumlah proton, elektron, dan neutron suatu unsur untuk menentukan
isotop, isobar, dan isoton.
• Menganalisis perkembangan model atom untuk menentukan konfigurasi elektron,
diagram orbital, bilangan kuantum, dan bentuk orbital.
Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan perkembangan teori dan model atom, kelebihan, dan kelemahan
masing- masing teori atom.
• Menyimpulkan penentuan jumlah proton, elektron, dan neutron dari notasi atom,
serta klasifikasikan unsur ke dalam isotop, isobar, dan isoton.
• Menyimpulkan penentuan massa atom relatif dan massa molekul relatif.
• Menyimpulkan bilangan-bilangan kuantum (kemungkinan elektron berada), serta
kulit, subkulit, dan hubungannya dengan bilangan kuantum.
• Menyimpulkan aturan Aufbau, asas larangan Pauli, dan aturan Hund dalam
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran.
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang
akan datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya.

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Sikap
Observasi perilaku ilmiah (rasa ingin tahu, disiplin, terbuka, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif, saat
berdiskusi dan presentasi.
2. Penilaian Pengetahuan
Tes tertulis uraian:
• Menentukan jumlah elektron, proton, dan netron dalam atom.
• Menentukan konfigurasi elektron dan diagram orbital.
• Menentukan elektron valensi suatu unsur.
• Menentukan bilangan kuantum dan bentuk orbital.
3. Penilaian Tugas
• Membuat peta konsep tentang perkembangan model atom dan mempresentasikannya.
4. Penilaian Keterampilan
Portofolio
• Peta konsep
I. Contoh Instrumen untuk Penilaian
Kelebihan teori atom J.J. Thomson adalah ....
a. mengemukakan keberadaan inti atom
b. menerangkan dengan jelas garis spektrum pancaran atau serapan dari atom hidrogen
c. menerangkan sifat listrik atom
d. menerangkan hukum kekekalan massa
e. membangkitkan minat terhadap penelitian mengenai model atom

J. Sumber Belajar
• Buku teks kimia Kelas X
• Literatur lain yang
relevan .................., ........20....
• Lembar kerja. Mengetahui
,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Kimia
Satuan pendidikan : SMA/MA
Kelas/Semester : X/I
Alokasi Waktu : 12 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
ingin- tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.3 Menjelaskan konfigurasi elektron dan pola konfigurasi elektron terluar untuk setiap golongan dalam
tabel periodik.
3.4 Menganalisis kemiripan sifat unsur dalam golongan dan keperiodikannya.
4.3 Menentukan letak suatu unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron.
4.4 Menyajikan hasil analisis data-data unsur dalam kaitannya dengan kemiripan dan sifat keperiodikan unsur.
C. Indikator
1. Membandingkan perkembangan sistem periodik unsur.
2. Mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan sistem periodik unsur.
3. Mendeskripsikan struktur sistem periodik unsur modern.
4. Menentukan letak unsur dalam sistem periodik berdasarkan konfigurasi elektron atau sebaliknya.
5. Menganalisis tabel atau grafik sifat keperiodikan unsur (jari-jari atom, afinitas elektron, energi
ionisasi, keelektronegatifan, titik didih, titik leleh, sifat logam, dan sifat nonlogam.

D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menggambarkan model-model atom menurut Dalton, Thomson, Rutherford, Bohr, dan
mekanika kuantum.
2. Siswa dapat menjelaskan fenomena alam atau hasil percobaan menggunakan model atom.
3. Siswa dapat memahami bahwa atom tersusun dari partikel dasar, yaitu elektron, proton, dan neutron
serta proses penemuannya.
4. Siswa dapat menganalisis dan menyimpulkan bahwa nomor atom, nomor massa, dan isotop berkaitan dengan
jumlah partikel dasar penyusun atom.
5. Siswa dapat menentukan bilangan kuantum dari setiap elektron.
6. Siswa dapat menjelaskan prinsip dan aturan penulisan konfigurasi elektron.
7. Siswa dapat menuliskan konfigurasi elektron dalam bentuk diagram orbital.

E. Materi Pembelajaran
1. Sistem periodik unsur
2. Sifat-sifat periodik unsur
3. Beberapa golongan unsur dalam sistem periodik

F. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

• Model pembelajaran : saintifik.

• Strategi pembelajaran : kooperatif.

• Metode pembelajaran : ceramah, pemodelan, tanya jawab, diskusi, penugasan.


G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Rincian Kegiatan
Pendahuluan • Pembelajaran dimulai dengan guru mengucapkan salam dan berdoa bersama,
dilanjutkan dengan memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat
duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
• Guru mengajukan pertanyaan secara komunikatif tentang materi sesuai dengan
pokok bahasan.
Inti •Mengamati
Menyampaikan tujuan pembelajaran.
• Mengamati perkembangan tabel periodik unsur untuk menentukan golongan
dan perioda berdasarkan konfigurasi elektron serta sifat keperiodikan unsur.
Menanya
• Mengajukan pertanyaan berkaitan dengan tabel periodik, misalnya apa dasar
pengelompokan unsur dalam tabel periodik? bagaimana hubungan konfigurasi
elektron dengan letak unsur dalam tabel periodik? apa yang menyebabkan
keteraturan sifat unsur dalam tabel periodik?
Mengumpulkan Informasi
• Menganalisis perkembangan model atom untuk menentukan konfigurasi
elektron dan hubungannya dengan letak unsur dalam tabel periodik.
• Menganalisis tabel dan grafik hubungan antara nomor atom dengan sifat
keperiodikan unsur (jari-jari atom, energi ionisasi, afinitas elekton, dan
Inti Menalar/Mengasosiasi
• Menyimpulkan adanya hubungan antara konfigurasi elektron suatu unsur dengan
sifat keperiodikan unsur (jari-jari atom, energi ionisasi, afinitas elekton, dan
keelektronegtifan).
Mengomunikasikan
• Mempresentasikan perkembangan tabel periodik unsur dengan menggunakan
tata bahasa yang benar.
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran.
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan
yang akan datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk
pertemuan selanjutnya.
H. Penilaian Hasil Belajar
1. Penilaian Sikap
Observasi perilaku ilmiah (rasa ingin tahu, disiplin, terbuka, bertanggung jawab, kreatif, dan inovatif, saat
berdiskusi dan presentasi.
2. Penilaian Pengetahuan
Tes tertulis uraian:
• Menganalisis letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron.
• Menganalisis kecenderungan sifat keperiodikan unsur dalam satu golongan atau periode
berdasarkan data.
3. Penilaian Tugas
• Membuat peta konsep tentang perkembangan tabel periodik serta mempresentasikannya.
4. Penilaian Keterampilan
Portofolio
• Peta konsep

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian


Kelemahan penyusunan atom menurut teori Oktaf adalah ....
a. penyusunan berdasarkan ke-naikan massa atom banyak kelemahannya
b. urutan kenaikan massa tidak kontinu
c. hanya berlaku pada unsur-unsur dengan nomor massa kecil
d. beberapa unsur yang menurut hitungan terdapat pada satu kelompok, tetapi sifatnya tidak sama
e. terdapat beberapa atom yang memiliki massa lebih tinggi berada pada urutan rendah
J. Sumber Belajar
• Buku teks kimia Kelas X
• Literatur lain yang
relevan .................., ........20....
• Lembar kerja. Mengetahui
, Kepala Sekolah
Guru Mata
Pelajaran

NIP.
NIP.
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : Kimia
Satuan pendidikan : SMA/MA
Kelas/Semester : X/I
Alokasi Waktu : 18 Jam Pelajaran

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa
ingin- tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan penge- tahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.5 Membandingkan ikatan ion, ikatan kovalen, ikatan kovalen koordinasi, dan ikatan logam serta kaitannya
dengan sifat zat.
3.6 Menerapkan Teori Pasangan Elektron Kulit Valensi (VSEPR) dan Teori Domain elektron dalam
menentukan bentuk molekul
3.7 Menghubungkan interaksi antarion, atom dan molekul dengan sifat fisika zat.
4.5 Merancang dan melakukan percobaan untuk menunjukkan karakteristik senyawa ion atau senyawa
kovalen berdasarkan beberapa sifat fisika.
4.6 Membuat model bentuk molekul dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di lingkungan sekitar
atau perangkat lunak komputer.
4.7 Menerapkan prinsip interaksi antar ion, atom dan molekul dalam menjelaskan sifat-sifat fisik zat di sekitarnya.
C. Indikator
1. Menjelaskan kecenderungan suatu unsur untuk mencapai kestabilannya dengan cara berikatan dengan unsur
lainnya
2. Menggambarkan susunan elektron valensi atom gas mulia (duplet dan oktet) dan elektron valensi bukan gas
mulia
3. Menjelaskan terjadinya ikatan ion dan ikatan kovalen serta contoh senyawanya
4. Menjelaskan terbentuknya ikatan koordinasi pada beberapa contoh senyawa sederhana
5. Siswa dapat memprediksi jenis ikatan yang terjadi pada berbagai senyawa dan membandingkan sifat
fisikanya.
6. Menjelaskan bentuk molekul berdasarkan teori domain elektron dan teori hibridisasi
7. Menjelaskan perbedaan sifat fisika (titik didih, titik beku) berdasarkan perbedaan gaya antarmolekul.
8. Merancang percobaan untuk menunjukkan karakterisasi senyawa ion atau senyawa kovalen berdasarkan
beberapa sifat fisika kemudian melakukan percobaan dengan saksama dalam kelompok.
9. Membuat model bentuk molekul dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di lingkungan sekitar
atau perangkat lunak komputer.
10. Melakukan percobaan terkait kepolaran beberapa senyawa.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan kecenderungan suatu unsur untuk mencapai kestabilannya dengan cara
berikatan dengan unsur lainnya
2. Siswa dapat menggambarkan susunan elektron valensi atom gas mulia (duplet dan oktet) dan elektron valensi
bukan gas mulia
3. Siswa dapat menjelaskan terjadinya ikatan ion dan ikatan kovalen serta contoh senyawanya
4. Siswa dapat menjelaskan terbentuknya ikatan koordinasi pada beberapa contoh senyawa sederhana
5. Siswa dapat memprediksi jenis ikatan yang terjadi pada berbagai senyawa dan membandingkan sifat
fisikanya.
6. Siswa dapat menjelaskan bentuk molekul berdasarkan teori domain elektron dan teori hibridisasi
7. Siswa dapat menjelaskan perbedaan sifat fisika (titik didih, titik beku) berdasarkan perbedaan gaya antarmolekul.
8. Siswa dapat merancang percobaan untuk menunjukkan karakterisasi senyawa ion atau senyawa
kovalen berdasarkan beberapa sifat fisika kemudian melakukan percobaan dengan saksama dalam
kelompok.
9. Siswa dapat membuat model bentuk molekul dengan menggunakan bahan-bahan yang ada di lingkungan
sekitar atau perangkat lunak komputer.
10. Siswa dapat melakukan percobaan terkait kepolaran beberapa senyawa..
E. Materi Pembelajaran
• Kestabilan atom
• Ikatan ion dan ikatan kovalen
• Ikatan logam
• Bentuk molekul
• Polaritas senyawa
• Gaya antarmolekul

F. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

• Model pembelajaran : saintifik.

• Strategi pembelajaran : kooperatif.

• Metode pembelajaran : ceramah, pemodelan, tanya jawab, diskusi, penugasan.

G. Kegiatan Pembelajaran
Tahap Rincian Kegiatan
Pendahuluan • Pembelajaran dimulai dengan guru mengucapkan salam dan berdoa bersama,
dilanjutkan dengan memeriksa kehadiran, kerapian berpakaian, posisi tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
• Guru mengajukan pertanyaan secara komunikatif tentang materi sesuai dengan
pokok bahasan.
Inti •Mengamati
Menyampaikan tujuan pembelajaran.
• Mengamati struktur Lewis beberapa unsur.
• Membaca tabel titik leleh beberapa senyawa ion dan senyawa kovalen.
• Membaca titik didih senyawa hidrogen halida.
• Mengamati bentuk molekul beberapa senyawa melalui gambar/molymod/animasi.
Menanya
• Bagaimana hubungan antara susunan elektron valensi dengan struktur Lewis?
• Dari tabel titik leleh muncul pertanyaan:
- Mengapa ada senyawa yang titik lelehnya rendah dan ada yang titik lelehnya tinggi?
- Mengapa atom logam cenderung melepaskan elektron sedangkan atom
nonlogam cenderung menerima elektron?
- Mengapa atom oksigen dapat mengikat dua atom hidrogen sedangkan atom
nitrogen dapat mengikat tiga atom hidrogen?
- Apakah ada hubungan antara ikatan kimia dengan sifat fisis senyawa?
- Mengapa titik didih air tinggi padahal air mempunyai massa molekul relatif kecil?
• Bagaimana menentukan bentuk molekul suatu senyawa?
• Bagaimana hubungan antara bentuk molekul dengan kepolaran senyawa?
Mengumpulkan Informasi
• Mengingatkan susunan elektron valensi dalam orbital.
• Menggambarkan awan elektron valensi berdasarkan susunan elektron dalam orbital.
• Menganalisis pembentukan senyawa berdasarkan pembentukan ikatan
(berhubungan dengan kecenderungan atom untuk mencapai kestabilan).
• Membandingkan proses terbentuknya ikatan ion dan ikatan kovalen.
• Menganalisis penyebab perbedaan titik leleh antara senyawa ion dan kovalen.
• Menganalisis beberapa contoh pembentukan senyawa kovalen dan senyawa ion.
• Menganalisis beberapa contoh senyawa kovalen tunggal, kovalen rangkap dua,
kovalen rangkap tiga, dan kovalen koordinasi.
• Menganalisis sifat logam dengan proses pembentukan ikatan logam.
• Menganalisis hubungan antara keelektronegatifan unsur dengan kecenderungan
interaksi antarmolekulnya.
• Menganalisis pengaruh interaksi antarmolekul terhadap sifat fisis materi.
• Melakukan percobaan terkait kepolaran beberapa senyawa (mewakili senyawa
kovalen, kovalen polar, dan senyawa ionik).
• Mengamati dan mencatat hasil percobaan kepolaran senyawa.
Mengomunikasikan
• Menyajikan hasil analisis perbandingan pembentukan ikatan.
• Menyimpulkan hasil percobaan tentang kepolaran senyawa dan
mempresentasikan dengan menggunakan bahasa yang benar.
• Menyajikan gambar bentuk molekul berdasarkan teori jumlah pasangan elektron di sekitar
inti atom.
Penutup • Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran.
• Siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilakukan.
• Guru menyampaikan informasi tentang topik pembelajaran untuk pertemuan yang
akan datang.
• Siswa dan guru merencanakan tindak lanjut pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya.

H. Penilaian Hasil Belajar


1. Penilaian Sikap
Observasi perilaku ilmiah, antara lain: rasa ingin tahu, disiplin, jujur, objektif, terbuka, ulet, teliti, bertanggung
jawab, kritis, kreatif, dan inovatif dalam merancang dan melakukan percobaan serta berdiskusi.
2. Penilaian Pengetahuan
Tes tertulis uraian:
• Menjelaskan susunan elektron valensi dan struktur Lewis.
• Membandingkan proses pembentukan ion dan ikatan kovalen.
• Membedakan ikatan kovalen tunggal dan ikatan kovalen rangkap.
• Menganalisis kepolaran senyawa.
• Menganalisis hubungan antara jenis ikatan dengan sifat fisis senyawa.
• Menganalisis bentuk molekul.
3. Keterampilan
Praktik
• Merancang dan melakukan percobaan tentang kepolaran senyawa.
4. Portofolio
• Laporan percobaan

I. Contoh Instrumen untuk Penilaian


Agar suatu unsur mencapai kestabilan, unsur tersebut cenderung ....
a. melakukan ikatan kimia
b. menerima elektron valensi
c. membentuk molekul unsur
d. melepaskan elektron valensi
e. membentuk molekul senyawa

J. Sumber Belajar
• Buku teks kimia Kelas X
• Literatur lain yang
relevan .................., ........20....
• Lembar kerja. Mengetahui
,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai