Anda di halaman 1dari 2

Nama : Yessicha Sienly Thanaya

NIM : R0220128

Prodi : D-4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Mata Kuliah : Pengantar Keselamatan Kerja

Dosen Pembimbing : Bapak Arief Zainal, SH, M.Si

TUGAS PENGANTAR KESELAMATAN KERJA


RABU, 23 SEPTEMBER 2020 (PRAKTIKUM KE-3)

1. Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam bekerja, kecuali? Apa saja yang Saudara
ketahui?
Jawab :
2. UU yang mengatur tentang keselamatan dan kesehatan kerja adalah? Sebutkan dan
jelaskan mengapa UU itu diperlukan!
Jawab :
a. UU No. 1 Tahun 1970 tentang keselamatan kerja
UU ini mengatur tentang kewajiban pimpinan tempat kerja dan pekerja dalam
rangka melaksanakan upaya keselamatan kerja
b. UU No. 23 Tahun 1992 tentang kesehatan
UU ini menyatakan bahwa pihak perusahaan wajib untuk memeriksakan
kesehatan badan, kondisi mental dan fisik pekerja yang baru maupun yang
akan dipindahkan ke tempat kerja yang baru. UU ini juga menekankan akan
pentingnya kesehatan kerja agar tiap bekerja bisa bekerja dalam keadaan
prima sehingga dapat diperoleh produktivitas yang maksimal.
c. UU No. 13 Tahun 2003 tentang ketenagakerjaan
UU ini mengatyr mengenaihal-hal yang bersangkutan dengan ketenagakerjaan
mulai dari jam kerja, upah, hak maternal, cuti hingga keselamatan dan
kesehatan kerja.
3. Keselamatan dan kesehatan kerja adalah sebuah kondisi dimana para karyawan
terlindungi dari cidera yang disebabkan oleh berbagai kecelakaan yang berhubungan
dengan pekerjaan. Benar atau salah?
Jawab :
Benar, karena pada dasarnya konsep K3 adalah mencegah kemungkinan
adanya kecelakaan kerja atau penyakit jangka panjang yang disebabkan oleh
pekerjaan atau lingkungan kerja itu sendiri. Pada umumnya, penerapan dari
keselamatan kerja berkaitan dengan pengelolaan mesin, bahan dan proses
pengolahannya, alat kerja, dan lingkungan tempat kerja. Sedangkan, kesehatan kerja
adalah suatu ilmu yang dalam penerapannya bertujuan untuk meningkatkan kualitas
hidup tenaga kerja dengan peningkatan kesehatan, pencegahan penyakit, pengobatan,
dan pemeriksaan kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai