Anda di halaman 1dari 3

Tugas Pengantar Teknik Industri

Disusun oleh :

1. Ulfa Dwi Ariyanti (08.2020.1.90263)

DEPARTEMEN TEKNIK INDUSTRI


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI ADHI TAMA SURABAYA
1. Pengertian teknik industry ?
Suatu bidang keilmuan yang berkaitan dengan kegiatan perancangan, perbaikan dan penyiapan
system, yang terdiri atas manusia , bahan dan peralatan dengan dasar pengetahuan khusus dan
keahlian dibidang matematika, ilmu social bersama-sama dengan metode analisis dan perancangan
teknis, mengevaluasi hasil yang dicapai dari system tersebut.
2. Skil apa saja yang dimiliki teknik industry ?
Skil yang dimiliki oleh seorang teknik industry adalah :
A. Work Design and Measurement
Skil yang harus dimiliki oleh seorang teknik industri salah satunya work design and
measurement artinya serang teknik industry harus mempunyai Teknik mengukur performa
kerja agar standar waktu kerja dapat ditentukan. Dengan begitu, jadwal kerja harian dapat
dirancang dari jadwal produksi total (jangka panjang) dalam manufacturing.
B. Plant Location and layout
Artinya seorang teknik industry harus bisa mengatur tata letak dan lokasi pabrik, dan
mengevaluasi data yang diperlukan untuk membuat keputusan lokasi terbaik untuk
perusahaan.
C. Engineering Economy
Kemampuan mengimplementasikan sisi ekonomi dalam engineering. Artinya seorang
teknik industri harus mampu menganalisis dan memperhitungkan dana perancangan dan
system pada pabrik.
D. Statistical Quality Control
Seorang teknik industri harus mampu mendata output data kerja secara statistic. Untuk
mengetahui dan menganalisa level kinerja.
E. Linear Programming
Seorang teknik industri harus memiliki kemampuan menyederhanakan langkah kerja dan
juga menyusun sistem kerja yang linear sehingga mempermudah proses produksi.
F. Operations Research
kemampuan riset mengenai sistem operasi yang efektif dan efisien. Dengan keahliannya,
profesi-profesi yang tersedia bagi seorang sarjana teknik industri di antaranya:
 Konsultan
Seorang sarjana teknik industri dapat mengevaluasi sitem kerja sebuah perusahaan dan
mendesain sebuah solusi sistem yang lebih baik, untuk meningkatkan produktifitas
perusahaan.
Terdapat 6 fungsi utama dari seorang Konsultan, yaitu :
a. Mengembangkan dan mengoptimalisasikan potensi-potensi yang ada dalam suatu
perusahaan atau industri.
b. Memberikan saran-saran, menerapkan pengalaman-pengalamannya dalam suatu
perusahaan.
c. Menganalisa permasalahan yang ada dalam suatu perusahaan.
d. Mengadakan pelatihan dan pembelajaran.
e. Menginovasikan, memadukan, dan menerjemahkan teknologi, program, dan pemecahan
masalah.
 Supervisor
Bidang ini mengawasi jalannya sistem produksi di pabrik. Supervisor membutuhkan
pengetahuan tentang statistik dan ilmu teknik industri lainnya.
3. Di bagian apakah kira kira anda ingin bekerja sesuai dengan bidang industri ?
Saya ingin bekerja di manufacturing bagian analis product. Di bagian analis product disini
banyak sekali memanfaatkan ilmu teknik industri mulai dari menganalisa proses produksi,
pengendalian kualitas produksi, optimalisasi dan pemeliharaan alat-alat produksi, hingga
pengendaliannya. Selain itu banyak pengetahuan yang saya dapatkan dari pekerjaan saya
saat ini yang sesuai dengan jurusan teknik industri.

Anda mungkin juga menyukai