Anda di halaman 1dari 39

LESSON PLAN

DEPARTEMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN TINGGI


PROYEK PEMBANGUNAN PENDIDIKAN POLITEKNIK PUSAT PEMBANGUNAN PENDIDIKAN
POLITEKNIK

BIDANG STUDI : TATA NIAGA


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA KEUANGAN
TOPIK : FORMULA NOMOR : 2/1
WAKTU : 100 MENIT

OBJEKTIF-dari silabus-(long form)


Selesai perkuliahan ini, para mahasiswa dapat :

1. Menjelaskan apa yang dimaksud dengan formula di dalam matematika dengan kata-
katanya sendiri.
2. Menjelaskan hukum transparansi dengan benar.
3. Mensubtitusikan nilai-nilai ke dalam suatu rumus.
4. Menyelasaikan soal-soal formula dengan menggunakan hokum transformasi tanpa
membuat kesalahan.

SUMBER PUSTAKA

1. “Business Mathematics”,Kannegiesser.
2. Mathematics of Finance, Ayres.
3. Business Mathematics & Statistics, Waxman – Munthner.

BAHAN-BAHAN SUMBER

-Handout
-OHT
-OHP
-Papan tulis

INDONESIA – AUSTRALIA COMMERCE POLYTECHNIC PROJECT


PEDB BANDUNG
ISI
PENDAHULUAN
“ Manusia tidak dapat hidup tanpa matematika”.
-Setujukah saudara dengan kalimat/ungkapan itu ?
-Contoh kehidupan sehari-hari.

Pendapatan = Pengeluaran + Tabungan, dll.


-Pada akhirnya tanpa disadari ini semua akan menjadi suatu norma/aturan di dalam
masyarakat. Norma/aturan itu pada akhirnya bisa disebutkan formula atau rumus.
-Untuk topic hari ini kita akan membahas formula/rumus.

OBJEKTIF PERILAKU SISWA


- Pentingnya mempelajari topic ini adalah untuk membantu saudara dalam
memecahkan persoalan-persoalan matematika yang selalu berhubungan dengan
rumus-rumus nantinya.
- Menurut saudara apakah yang dimaksud dengan rumus di dalam istilah
matematika?
- Contoh :
-Pendapatan = Pengeluaran + Tambungan
-Y = C + S
Dalam pembahasan formula dikenal hokum yang disebut hokum transformasi.

Untuk lebih jelasnya mari kita lihat beberapa contoh berikut ini :
PRT
1. I 100 , Jadikan R sebagai subjek formula.

Jawab :

a. Kalikan dengan 100 kedua ruas.


PRT 100
100I = 100 x 1
100I = PRT
b. Bagi dengan PT kedua ruas.
100 I PRT
PT
= PT
100 I
PT
= R

2. y = mx + c , jadikan m subyek dari formula.

Jawab :

a. Pisahkan term yang mengandung m dengan cara mengurangi c tiap ruas.


y−c mx
x
= x
y−c
x
= m

3. y – ax = bx + c, Buatlah x sebagai subyek dari formula.


Jawab :
Kumpulkan term yang mengandung x dengan cara menambah ax pada kedua
a. ruas.
y – ax + ax = ax + bx + c
y = ax + bx + c
b. Pisahkan term yang mengandung x dengan cara mengurangi c pada kedua ruas.
y–c = ax + bx + c – c
y–c = ax + bx
c. Faktorisasikan.
y–c = x(a+b)
d. Bagi kedua ruas dengan a + b,
y−c
a+b
= x

4. y – a = √ h+a – b, Buatlah h sebagai subyek dari formula.


Jawab :
a. Tambahkan b pada kedua ruas.
y–a+b = √ h+a−b+ b
b. Kuadratkan.
( y−a+b ) 2 = h+a
c. Kurangkan dengan a pada kedua ruas.
( y−a+b ) 2 - a = h
Hitunglah h, bila diketahui
y = 4, a = 5, b = 7

Jawab :
( y−a+b ) 2 – a = h
( 4−5+ 7 )2 – 5 = h
( 6)2 – 5 = h
36 – 5 = h
h = 31

5. E =1/2 MV2
i. Buatlah V sebagai subyek dari formula.
Jawab :
1
MV2 x 2
1 2
a. Ex2x
M
= 1
M
2E
M
= V2
b. Tarik akar
2 x 14
±

± √4
7
= V
= V
±2 = V

a
6. y = x + 3
Buatlah x sebagai subyek dari formula.
Jawab :
Kurangi dengan 3 pada kedua ruas.
a
y–3 =
x
b. Kalikan dengan x.
X(y–3) =
Bagikan dengan ( y – 3 )
a
x =
( y−3)

Istirahat.

Membahas soal-soal latihan.

KESIMPULAN

Sebelum saya akhiri, saya ingin memberi beberapa pertanyaan.

- Apa yang dimaksud dengan formula ?


- Apa yang dimuat dalam hokum transformasi ?
- Objektif

Untuk hari ini nanti akan dilanjutkan dengan tutorial untuk membahas diagnostic test dan
soal-soal formula ini.

Untuk minggu depan akan saya lanjutkan membahas simple algebra/aljabar.

SISWA LATIHAN MEMPRAKTEKKAN KONSEP.

EVALUASI – PENILAIAN PENERAPAN


TEORI
Dalam berbagai bidang Matematika dan Ilmu pengetahuan, norma ini telah direncanakan
untuk memecahkan masalah umum. Dimana norma ini ditulis dalam bentuk tanda-2 dan
simbul-2 Aljabar, Hal tersebut disebut FORMULA.
PXRXT
Contoh : I = S.P = C.P + Profit.
100
Dalam pemecahan formula saudara menukar nilai-nilai ke dalam formula atau merubah
urutan bentuknya dalam formula dan kemudian mengganti nilainya.
Merubah bentuk-bentuknya berarti mengumpulkan seluruh bentuk-bentuknya yang berisi
hal-hal yang tidak tahu pada satu sisi dari persamaan dapat dipecahkan untuk hal-hal yang
tidak diketahui. Ini berarti bahwa bentuk yang tidak diketahui dijadikan subyek dari
Formula.
Untuk memisahkan bentuk yang tidak diketahui sebagai subyek dari formula,
hokum tertentu dari perubahan bentuk mungkin digunakan.
Hukum ini menentukan apakah mungkin dikerjakan pada kedua sisi dari persamaan atau
formula tanpa merusak persamaannya. Hukum dari perubahan bentuk adalah :
1. Tambahkan kedua bilangan yang sama pada kedua sisi.
2. Kurangkan bilangan yang sama dari kedua sisi.
3. Kalikan kedua sisi dengan bilangan yang sama.
4. Bagikan kedua sisi dengan bilangan yang sama.
5. Pangkatkan kedua sisi atau umumnya tingkatkan kedua sisi pada pangkat ke n.
6. Diakar pangkat duakan kedua sisi atau secara umum kedua sisi dipangkat ke n.

Penerapan norma-2 perubahan ini disimpulkan dalam tabel di bawah. Dalam pemecahan
formula saudara mungkin menukar nilai-nilai ke dalam formula atau merubah urutan
berikutnya dalam frmula dan kemudian mengganti nilainya.

Merubah bentuknya-bentuknya berarti mengumpulkan seluruh bentuk-bentuk yang berisi


hal-hal yang tidak tahu pada satu sisi dari persamaan dan seluruh bentuk-bentuk yang
diketahui pada sisi lain dari persamaan, sehingga persamaan dapat dipecahkan untuk hal-
hal yang tidak diketahui. Ini berarti bahwa yang tidak diketahui dijadikan subjek dari
formula.
Untuk memisahkan bentuk yang tidak diketahui sebagai subjek dari formula,
hokum tertentu dari perubahan berikut mungki digunakan.
Hukum ini menentukan apakah mungkin dikerjakan pada kedua sisi dari persamaan atau
formula tanpa merusak persamaannya. Hukum dari perubahan bentuk adalah :
1. Tambahkan bilangan yang sama pada kedua sisi.
2. Kurangkan bilangan yang sama dari kedua sisi.
3. Kalikan kedua sisi dengan bilangan yang sama.
4. Bagikan kedua sisi dengan bilangan yang sama.
5. Pangkatkan kedua sisi atau umumnya tingkatkan kedua sisi pada pangkat ke n.
6. Diakar pangkat duakan kedua sisi atau secara umum kedua sisi dipangkatkan ke n.

Penerapan norma-norma perubahan ini disimpulkan dalam tabel di bawah.

Dalam setiap kasus perlu menjadikan “ X ” sebagai subjek dari formula oleh penggunaan
kebalikan dari operasi secara tepat dalam persamaan awalnya.

Persamaan operasi kebalikan pemecahan.


Awal dalam persamaan dari operasi
y+x=a +y -y x=a–y

PENGGUNAAN FORMULA DALAM MATEMATIKA NIAGA


HANDOUT
HUKUM TRANSFOMASI
Hukum ini memuat tentang apa yang saudara lakukan terhadap kedua sisi persamaan atau
formula tanpa merusak persamaan saudara dapat.
a. Menambah bilangan yang sama terhadap kedua sisi.
b. Mengurangi bilangan yang sama dari kedua sisi.
c. Mengalikan kedua sisi dengan bilangan yang sama.
d. Membagi kedua sisi dengan bilangan yang sama.
e. Mengkwadratkan kedua sisi atau menaikkan kedua sisi ke pagkat “n” dari kedua sisi.
f. Mengambil akar kedua sisi atau mneghilangkan akar “n” dari kedua sisi.
g. Mengambil Log dari kedua sisi.

Contoh :
1. Dimana bentuk yang memuat variabel yang saudara cari telah dipisahkan ke satu sisi
persamaan.

PRT
I= , Jadikan R sebagai subjek formula
100

a. Kalikan dengan 100


PRT 100
100I = 100 x 1
100I = PRT
b. Bagi dengan PT
100 I
=
PT
100I = PRT
PT
100 I
PT
= R

2. Dimana bentuk yang memuat variabel yang saudara cari telah ditambah atau
dikurangi satu bentuk atau lebih.

y = mx + c, Jadikan m subjek dari formula.

a. Pisahkan bentuk yang memuat “m” yaitu kurangkan c dari setiap sisi.
y–c = mx + c – c
y–c = mx
b. Bagi dengan x :
y−c mx
=
x x
y−c
= m
x

3. Dimana variasi yang saudara cari adalah dalam lebih dari satu bentuk.
y – ax = bx + c , Jadikan x menjadikan subjek dari formula.
Kumpulkan benruk yang memuat x pada satu sisi persamaan yaitu tambahkan
a.
“ax” ke setiap sisi.
y – ax + ax = ax + bx + c
y = ax + bx + c
b. Pisahkan bentuk yang memuat “x” yaitu kurangkan c dari setiap sisi :
y–c = ax + bx
c. Tentukan factor RHS dari persamaan.
y–c = x( a+b)
d. Bagi kedua sisi dengan ( a + b )
y−c
= x
a+b

4. Dimana variabel yang saudara cari berada dibawah tanda akar :


y – a = √ h+a−b , Jadikan h menjadikan subjek dari formula

a. Pisahkan bentuk yang mempunyai tanda akhir, yaitu tambahkan b kesetiap


sisi.
y–a+b = √ h+a
b. Pangkat duakan kedua sisi :
( y – a + b )2 = h+a
c. Kurangkan dari setiap sisi :
( y – a + b )2 -a = h

Subtitusi
Cari h bila
y= 4;a=5;b=5
(y –a + b)2 – a = h
2
(4 – 5 + 5 ) – 5 = h
(6)2 – 5 = h
31 = h

5. Dimana variabel yang anda cari dinaikkan ke suatu pangkat :


E = ½ MV2 , Jadikan V subjek dari formula.
a. Kalikan kedua sisi dengan dua dan bagi dengan M.
E 2 1 1 M V2 2 1
x x = x x x x
1 1 M 2 1 1 1 M
b. Ambil akar dari kedua sisi :
2E
±
√ M
= V
Cari v bila E = 14 dan M = 7
2 x 14
±

± √4
7
= V
= V
±2 = V

6. Dimana variabel yang saudara cari berada dalam pecahan.


a
y = + 3 , Jadikan x subjek dari formula
x
a. Pisahkan untuk yang memuat x , yaitu mengurangkan 3 dari setiap sisi.
a
y–3 =
x
b. Rubah pecahan yaitu dengan mengalihkan kedua sisi dengan x
x( y – 3 ) = a
c. Bagi dengan (y- 3)
a
x =
y−3

PERNYATAAN TUTORIAL = BUSINESS MATH


FORMULA
Carilah Variabel yang belum diketahui dari persamaan berikut ini :
1. 100 I =PRT , Cari P ?
2. h=2 R – 3 , Cari R ?
K (T −M )
3. P= , Cari M ?
3
1 1
4. FS+ mu= mv , Cari m ?
2 2
T −M
5. P= , Cari D ?
D
a+ b
6. P=2−
√ d
, Cari b ?

7. M =√ x 2+ a−c , Cari a ?
Berapa nilai a bila M = 4 , x = 13, c = 17 ?
a+b
8. X =2±
√ d
, Rubah formula agar b menjadi subjek −¿ .
Berapa nilai b bila X = 5 , a = 20.500 , d = 7 ?
a+b
9. 2 ( a−b )
√ x+ y
=ac−bc .
Rubah formula agar ‘y’ menjadi subjek ?
x 2+ y 2
10. P= . Rubah agar ‘y’ menjadi subjek dan cari ‘y’ , 1 bila : P=0,0001723,
a3
x=17,94 dan a=203,7 .

JAWABAN SOAL TUTORIAL = BUSINESS MATH


TUTORIAL
1. 100 I = PRT
100 I
= P
RT

2. h = 2R -3
h+3 = 2R
h+3
R =
2

K ( T −M )
3. P =
3
3P = K ( T – M)
3P
−T = −M
K
3P
M = T−
K

1 1
4. FS+ mu = mv
2 2
1 1
(FS+ mu 2
2 ) = ( ) 2
mv 2
2FS + mu = mv
2FS = m(v–u)
2 FS m(v−u)
=
(v−u) (v −u)
2 FS
= m
(v−u)
2 FS
m =
v−u

T −M
5. P =
D
PD = T–M
T −M
D =
P
a+b
6. x = 2−
√ d
Cari b !
dx = 2 d− √ a+b
√ a+b = (2 d−dx)
a+ b = ( 2 d−dx )
b = d 2 ( 2−x )=−a

7. M = √ x 2 a−c
Bila M =4 , x=13 , c=17
Carilah harga a
M = √ x 2 a−c ÷ √❑
( M +c ) = −x 2 a
a = x 2−¿
a = ( x−( M +c ) }{ x + ( M + c ) }
a = { ( x−M −c )( x + M + c ) }
a = ( 13−4−17 ) ( 13+4 +17 )
a = (−8)(34 )
a = −272

√ a+b
8. x = 2−
d
√ a+b = 2−x ÷ √❑
d
a+b
= (2−x )
d2
a+ b = d 2 ( 2−x )2
b = d 2 (2− x)2−a
2 2
b = 7 ( 2−5 ) −20.500
b = 49 (−3)2−20.500
b = 441−20.500
b = −20.059

a+b
9. 2 ( a−b )
√ x+ y
ac−bc
a+b
2 ( a−b )
a+b
√ x+ y
c ( a−b )
c ( a−b )
√ x+ y
a+ b
2 ( a−b )
2

x+ y
a+ b
c ÷ √❑

4 c2
x+ y
4(a+b)
y
[ c2
−x
]
x2 + y 2
10. P =
a3
a3 p = x 2− y 2
y2 = a 3 p−x 2
y = ± √ a3 p−x 2
3 2
y = ± √( 203,7 ) × 0,0001723−( 17,94 )
y = ± 33,67

LESSON PLAN

DEPAETEMEN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI


PROYEK PEMBANGUNAN PENDIDIKAN POLITEKNIK PUSAT PENGEMBANGAN PEDIDIKAN
POLITEKNIK

BIDANG STUDY : TATA NIAGA


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA KEUANGAN
TOPIK : ALJABAR
WAKTU : 100 MENIT

OBJEKTIF-dari silabus –(long form)


Pada akhirnya perkuliahan ini , diharapkan siswa dapat :

1. Memperluas dan menyederhanakan ungkapan aljabar.


2. Menyelesaikan permasalahan sederhana bila satu variable tak diketahuai
3. Menterjemahkan suatu informasi dari satu persoalan ke dalam satu atau beberapa
permasalahan.
4. Menyelesaikan persoalan-persoalan aljabar dengan betul dan benar.
5. Menerangkan penggunaan dari ungkapan aljabar dalam matematika keuangan.
SUMBER PUSTAKA

1. “Business Mathematics”, Kannegiesser.


2. Mathematics of Finance, Ayres.
3. Business Mathematics & statistics, Waxman – Mouthner.

BAHAH-BAHAN SUMBER
- handuot
- Whiteboard

INDONESIA-AUSTRALIAN COMERCE POLYTECHNIC PROJECT


P D D C Bandung

ISI
PENDAHULUAN

Hari ini saya akan mencoba menebak nomor rumah saudara. Sekarang siapkan kertas.
Pertama-tama tilis nama rumah saudara, setelah itu tambahkan dengan 15. Hasilnya kalikan
dengan 3, kemudian kurangin dengan 9. Hasilnya bagi dengan 3. Terahir kurangi dengan -8. Berapa
hasilnya?

Inilah salah satu seni dari matematika , kita bukan hanya mengeti akan rumus dan sebagainya,
tetapi bisa juga kita pergunakan sebagai permainan. Untuk hari ini kita akan membahas Aljabar.

OBJEKTIF PERILAKU SISWA


Pentingnya mempelajari objektif ini adalah untuk memudahkan kita memecahkan persoalan-
persoalan aljabar dan menganalisis suatu persoalan.

Aljabar sendiri arti sebenarnya adalah Ilmu Hitung dimana di dalamnya melibatkan penambahan,
pengurangan, pembagian dan perkalian. Dan juga sering digunakan symbol yang pada umumnya
berupah huruf.
Contoh :
- Memperluas ungkapan aljabar :
1. 3( 6 + x ) = 3 :(6) + 3 (x)
= 18 + 3x
2. (5y + 2y)(6y + 8)
= 5y(6y + 8) + 2y(6y + 8)
= 30y2 + 40y + 12y2 + 16y
= 42y2 + 56y

- Menyerhanakan ungkapan aljabar :

1. 2x + 4x + 6x - 9x = 12x - 9x
= 3x
2. 2 ( 2x - 3 ) + ( x + 1 )
= ( 4x - 6 ) + ( x + 1 )
= 3x + 2
= 5
3. 5x - 3x + 7x + 5x = ( 5x – 3x ) + ( 7x + 5x)

- Menyelesaikan permasalahan sederhana bila satu variable yang tidak diketahui adalah
alamat saudara , kita misalkan.
1 . Pertama :

+ 15 --> n + 15
x 3 --> 3 (n + 15) = 3n + 45
−¿ 9 --> 3n + 45 - 9 = 3n + 36
: 3 --> (3n + 36) : 3 = n + 12
−¿ 8 --> n + 12 – 8 = n + 4
n = hasilnya - 4

Tebak angka yang disimpan hasilnya - 1


Mis save 5 :

x 5 x 5 = 25
+  25 + 5 = 30
:  25 : 5 = 6

2 . 3 ( x + 2 ) + 5/4 x = 7 ( 2/5x = 7 ( 2/5 - 2x )


- Perluas dulu untuk menghilangkan tanda kurang.
3x + 6 + 5/4x = 14/5 - 14x

- Karena ada pecahan , maka kalikan dengan kelipatan terkecil kedua ruas , dalam hal
ini 20.

20 ( 3x + 6 + 5/4x )
= 20 (14/5 - 14x)
60x + 120 + 25x
= 56 - 280x

- Tambhkan dengan 280x kemudian kurang dengan 120 pada kedua ruas :

60x + 120 + 25x + 280x - 120


= 56 - 280x + 280x - 120
366x
= -64
x
= -64/365

- Menterjemahkan suatu informasi dari satu persoalan ke dalam satu persamaan.


Contoh :

Seorang ibu usianya lebih tua 9 tahun dari dua kali umur anakanya. Bila jumlah umur
mereka berdua 87 tahun . Berapa umur ibu dan berapa umur anaknya?

Untuk menyelesaikan persoalan ini , yang harus kits lskuksn adalah :

1. Baca dengan sebaik-baiknya untuk memperoleh gambaran tetang masalah


tersebut.
2. Lihatlah informasi apa yang ada dan apa yang ditanyakan.
3. Untuk imformasi yang tidak diketahui kita , misalkan slah satu dengan
menggunakan simbol ( x , y , z , dan sebagainya .
4. Kita susun suatu persamaan

Jawab :

Umur ibu = 9 + (2 x umur anak)


Umur ibu + umur anak = 87 tahun
Umur ibu = . . . . . . . . . . . ?
Umur anak = . . . . . . . . . . . .?

Misalkan :
Umur anak = x
Umur ibu = 9 + 2x

Jadi :

x + 9 + 2x = 87
3x + 9 = 87
3x = 87 - 9
3x = 78
x = 78/3
= 26

Umur anak = 26 tahun


Umur ibu = 9 + x 26
= 9 + 52
= 61 tahun

istirahat

membahas soal-soal latihan

Umur anak = x
Umur ibu = 10 + 3x
Ui   + Ua = ?
Umur ibu = ?

KESIMPULAN

Sebelum saya akhiri , saya ingin member beberapa pertanyaan.

- Apa yang dimaksud dengan aljabar


- Cara apa saja yang kita pergunakan dalam perhitungan aljabar?
- Langkah-langkah apa saja yang kita lakukan untuk menterjemahkan suatu informasi
kedalam satu atau beberapa persamaan?

Untuk hari berikutnya akan dilanjutkan dengan tutorial untuk membahas soal-soal latihan.
Untuk pertemuan berikutnya akan saya lanjutkan dengan simultaneous equations.

SISWA LATIHAN MEMPRAKTEKKAN KONSEP

ALJABAR – TUTORIAL

1. X (X – 4 ) =
2. 7X (9X + 3) =
3. (2w + 3 ) (w – 6) =
4. ( x + 12 ) (3x + 4 ) =
5. ( x – 3 ) (3x – 4 ) =
6. ( 2p – 3 ) (p + 2 ) =
7. d4 + d2 + 2d3 + d2 =
8. 6a2 + 3a – 4a2 – 12a2 -5a + 8a2 =
9. X2 – 9 = 4
10. 36 – 4x2 = 0
11. 17x – 103 = - 94,5
12. 2y – 28 = 42 – 5y
13. 10x – 4 – 8x + 6n
n
14. = 3
8
2m+5
15.
5
+ 7 = 12
2m−9 3 m+1
16.
10
+2= 4
2(4 p−5) 1−3 p
17.
5
- 2 + 8=0
2 p−1 3 p+1
18.
8
- 4 = p–6
n 3 n−4 2(2 n−5)
19. - =
6 2 3
20. Seorang pedagang membeli 120 buah buku anak-anak. Beberapa buku dai jaul dengan
harga penjualan @ Rp. 2,60,- . Kalau penerimaan totalnya Rp. 365,- . Berapa buku di
jual pada harga masing-masing di atas.
21. Sebuah bis membawa 32 penumpang, beberapa orang dengan tiket Rp. 30,- dan
sisanya dengan tiket Rp. 50,- . Kalau penerimaan total dari penumpang Rp. 1140,-
berapa banyak penumpang yang membayar dengan Rp. 30,- .
22. Seorang wanita menerima dua kali dari yang diterima anaknya per hari, kalau dia
bekerja 3 hari dan anaknya 5,5 hari mereka menerima Rp506,- . Berapa pencaharian
mereka masing-masing per hari dan berapa pencaharian masing-masing dari Rp.506,-
itu.
23. Tiga orang dalam satu launderette ingin membagi laba Rp 19.816,20 dengan cara
berikut :
Tony menerima Rp3.000,- lebih banyak dari jumlah kedua lainnya.
Joan menerima 4 kali lebih banyak dari Grep.
Berapa banyak masing-masing orang itu terima ?
24. Seorang wanita lebih tua 8 tahun dari anaknya. Empat tahun yang lalu jumlah umur
mereka 84 tahun. Berapa umur mereka masing-masing sekarang ?
25. Tuan Mc. Roe mulai bekerja di ABC Real 5 tahun yang lalu. Setiap tahun ia menerima
kenaikan Rp. 400,- dari gaji tahun sebelumnya. Jumlah gajinya untuk 5 tahun adalah Rp
28.600,- . Berapa gaji awalnya ?

JAWABAN ALJABAR TUTORIAL


1. x(x – 4 ) = x2 – 4x

2. 7x(9x + 3) = 63x2 + 21x

3. (2w + 3 ) (w – 6) = 2w2 – 12 w + 3w + 18
= 2w2 – 9 w – 8

4. ( x + 12 ) (3x + 4 ) = 3x2 + 4x + 36x + 48


= 3x2 + 40x + 48

5. ( x – 3 ) (3x – 4 ) = 3x2 – 4x – 9x + 12
= 3x2 – 13x + 12

6. ( 2p – 3 ) (p + 2 ) = 2p2 + 4p – 3p – 6
= 2p2 + p – 6

7. d4 + d2 + 2d3 + d2 = d4 + 2d3 + 2d2

8. 6a2 + 3a – 4a2 – 12a2 -5a + 8a2 = -2a2 – 2a

9. X2 – 9 = 4
x2 = 4 + 9
x2 = 13

10. 36 – 4x2 = 0
x2 = +9
x = 3

11. 17x – 103 = - 94,5


17x = - 94,5 + 103
17x = 8,5
x = 1/2

12. 2y – 28 = 42 – 5y
2y + 5y = 42 + 28
7y = 70
y = 10

13. 10x – 4 = 8x + 6
10x – 8 = 6+4
2x = 10
x = 5

14. 8/n = 3
n = 8x3
n = 24

15. 2m+5 = 12
5
+7
2m+5 = 12 – 7
5
2m+5 = 5
5
2m + 5 = 25
2m = 25 – 5
2m = 20
m = 10

2m−9 m+1
16.
10
+ 3/2 =
4
2 m−9 3 m+ 1
( 10
+ 20
2 ) = ( ) 4
20
2 ( 2m−9 ) +3 ( 10 ) = 5 ( m+ 1 )
4m – 18 + 30 – 5m – 5 = 0
-m = 18 – 30 + 5
-m = -7
m = 7

17. 2(4 p−5) 1−3 p


5
- 2 +8 = 0
2(4 p−5) 1−3 p
( 5

2
+8 10) = 0 x 10
2 ( 8 p−10 ) −5 ( 1−3 p )+18 ( 10 ) = 0
16p – 20 – 5 + 15p + 180 = 0
31p = 20 + 5 – 180
31p = - 155
p = - 155/31
p = -5

18. 2 p−1 3 p+1


8
- 4 = p–6
2 p−1 3 p+1
( 8

4
12 ) = ( p – 6 ) 12
−4 ( 2 p−1 )−3 ( 3 p +1 ) = 12( p−6)
8p – 4 – 9p – 3 = 12p – 72
8p – 9p – 12p = - 72 + 4 + 3
-13p = -65
P = 5

19. n 3 n−4 2(2 n−5)


6
- 2
=
3

( n6 − 3 n−4
2 )
6 = ( 2(2 n−5)
3 )6
n−3 ( 3 n−4 ) = 2(4 n−10)
n – 9n + 12 = 8n – 20
n – 9n – 8n = - 20 – 12
-16n = - 32
n = 2

20. Misal : Jumlah buku seharga Rp. 3,60 = x


Maka, Jumlah buku seharga Rp 2,60 = 120 – x
Diperoleh persamaan :
3,60 (x) + 2,60 (120 – x ) = 365
3,60x + 312 – 2,60x = 365
x = 365 – 312
x = 53
Jadi, jumlah buku dengan harga terbit Rp 3.60 = 53 buah
Jumlah buku dengan harga terbit Rp 2,60 = 120 buah – 53 buah
= 67 buah

21. Misal : Jumlah penumpang yang membayar Rp 30,- = p


Maka, jumlah penumpang uang membayar Rp 50,- = 32 – p
Diperoleh persamaan :
30 (p) + 50 (32 – p ) = 1140
30p + 1600 – 50p = 1140
-20p = 1140 – 1600
-20p = - 460
p = 23
Jadi, jumlah penumpang yang membayar Rp 30,- = 23 0rang

22. Misal : Yang diterima anak = a


Maka, yang diterima Ibu = 2a
Diperoleh persamaan :
3 (2a) + 5,5a = 506
6a + 5,5a = 506
11,5a = 506
a = 44
Jadi, yang diterima anak = Rp 44,-/hari
Yang diterima ibu = 2x Rp 44,-
= Rp 88,-/hari
Untuk 3 hari = 3 x Rp 88,-
= Rp 264,-
Untuk 5,5 hari = 5,5 x Rp 44,-
= Rp 242,-

23. Misal : yang diterima Greep = x


Yang diterima Joan = 4x
Diperoleh persamaan :
X + 4x + 3000 + 5x = 19.816,62
10x = 19.816,62 – 3000
x = 1.618,62
Jadi : yang diterima Greep = Rp 1.681,62
Yang diterima Joan = 4x Rp 1.681,62
= Rp 6.726,48
Yang diterima Toni = Rp 3000,00 + 5(Rp 1.681,62)
= Rp 11.408,10

24. Misal : Umur anak = y


Umur Ibu = Y+8
Diperoleh persamaan :
(y – 4) + (y + 8 – 4) = 34
Y–4+y+4 = 84
2y = 84
Y = 42
Jadi, Umur anak = 42 tahun
Umur ibu = 42 tahun + 8 tahun
= 50 tahun

25. Cara 1 :
Misal : Gaji awal = t
t + t + 400 + t + 800 + t + 1200 + t +
Total gaji =
1600
28.600 = 5t + 4000
5t = 28.600 – 4000
5t = 24.600
T = 4920
Jadi, Gaji awal = Rp 4.920
Cara 2 :
Deret Hitung : gaji awal = a
Waktu = n
Beda = d
Jumlah gaji tahun ke n = Sn
N = 5
D = 400
Sn = 28.600
Sn = n/2(2a + (n – 1)d)
28.600 = 5/2(2a + (5 – 1)400)
28.600 = 5a + 10(400)
5a = 28.600 – 4000
5a = 24.600
A = 4.920
Jadi, gaji awal = Rp 4.920

Lesson Plan
Departemen pendidikan dan kebudayaan direktorat jendral pendidikan tinggi proyek
pengembangan pendidikan politeknik pusat pengembangan pendidikan politeknik

Bidang studi : Tata Niaga


Mata pelajaran : Matematika keuangan Nomor : 2/3
Topik : Persamaan Berganda (Simultaneous equations)
Waktu : 100 Menit

Objektif –dari silabus- (long form)


Selesai pelajaran ini, pada siswa dapat :
1. Menjelaskan apa yang dimaksud dengan subtitusi dan eliminasi
2. Menjelaskan penggunaan metoda subtitusi dan eliminasi pada simultaneous
equations.
3. Menyelesaikan soal-soal simultanieous equation baik yang memiliki 2 variabel
maupun 3 variabel dengan menggunakan metoda subtitusi dan eliminasi yang betul
dan benar.
4. Menterjemahkan informasi ke dalam satu atau beberapa persamaan.
5. Memecahkan persoalan-persoalan simultanieous equation dengan tanpa membuat
kesalahan.
Sumber pustaka
1. “business mathematics”, kannegiesser.
2. Mathematics of finance, ayres.
3. Business mathematic & statistics, Waxman – mauthner.
Bahan – bahan sumber
1. Handout
2. Papan tulis
Indonesian-australian commerce polytechnic project
Pedc bandung

Pendahuluan
Bila saudara mempunyai uang sebesar Rp 150,- dimana terdiri dari 1 koin Rp 100,- dan 1
koin Rp 50,- ungkapan itu?
Kemudian suadara membeli roti/kur seharga Rp 75,-. Berapakah uang kembaliannya?
Ini ada kaitannya dengan topik yang akan kita akan kita bahas hari ini yaitu simultaneous
equations/persamaan berganda.

Objektif perilaku mahasiswa


Pentingnya memperlajari objektif ini adalah untuk kita dalam mengintepretasikan sesuatu
persoalan.
Di dalam simultaneous equation untuk menyelesaikannya kita mengenal tiga metode :
a. Substitusi
b. Eliminasi
c. Grafik
Tapi dalam hal ini kita hanya membahas dengan menggunakan 2 metoda yaitu :
a. Substitusi
b. Eliminasi
Apa yang dimaksud dengan 2 term ini? Dapatkah saudara memberi contoh yang riil?
1. UNTUK 2 VARIABEL
a. Metoda substitusi :
Contoh :
Diketahui : 3x + 2y = 1
5x + 7y = 9
Ditanyakan : x = . . . . . ?
y = .....?
Jawab :
3x + 2y = 1 . . . . . ( 1 )
5x + 7y = 9 . . . . . ( 2 )
a. Ubahlah persamaan ( 1 ) agar x menjadi subyek :
3x + 2y = 1 .....(1)
3x = 1 – 2y
1−2 y .....(3)
x =
3
1−2 y
b. Substitusikan x= pada persamaan ( 2 ) :
3
1−2 y
5 ( 3
+7 y ) = 9
5(1−2 y )
+7 y = 9
3

c. Kalikan dengan 3 pada kedua ruas :

5(1−2 y )
3 ( 3 )
+7 y = 3(9)
5 ( 1 – 2y ) + 21y = 27
5 – 10y + 21y = 27
5 + 11y = 27
11y = 27
11y = 27 – 5
11y = 22
y = 22/11
= 2
d. Substitusikan y = 3, pada persamaan ( 3 ) :
1−2 y
x = . .. . .(3)
3
1−2(2)
x =
3
1−4
x =
3
x = -3/3
x = -1
Jadi : x = -1 dan y = 2

Untuk membuktikan kebenarannya kita substitusikan jawaban tersebut


ke dalam salah satu persamaan di atas.
5x + 7y = 9 . . . . . ( 2 )
5 ( -1 ) + 7 ( 2 ) = -5 + 14
= 9 (terbukti)

Sejauh ini ada yang belum jelas ?

b. Metoda Eliminasi :
Contoh :
Diketahui : 2x + 3y = 6
2x – 3y = 12
Ditanyakan : x = .....?
y = .....?
Jawab :
2x + 3y = 6 . . . . . ( 1 )
2x – 3y = 12 . . . . ( 2 )

a. Eliminasikan variabel y yaitu dengan menjumlahkan kedua persamaan itu.


2x + 3y = 6
2x – 3y = 12 +
4x = 18
x = 18/4
= 4½

b. Substitusikan x = 4 ½ pada salah satu persamaan di atas :


2x + 3y = 6 . . . . . . ( 1 )
2( 4½ ) + 3y = 6
9 + 3y = 6
3y = 6 – 9
3y = -3
y = -3/3
y = -1
Jadi x = 4 ½ dan y = -1

Untuk membuktikan sama dengan cara sebelumnya yaitu dengan


mensubstitusikan jawaban tersebut ke dalam salah satu persamaan di
atas.
2x – 3y = 12 . . . . . ( 2 )
2 ( 4 ½ - 3 ( -1 ) = 9+3
= 12 ( terbukti )

Ada pertanyaan untuk metoda eliminasi ini ?

2. PERSAMAAN DENGAN 3 VARIABEL


Untuk bentuk 3 variabel ini lebih banyak menggunakan metoda eliminasi. Jadi pada
prinsipnya sama dengan 2 variabel.
Contoh :
Diketahui : 2x + 3y – z = -3
3x + y + 4z = 10
7x – 2y + 5z = 19

Ditanyakan : x = .....?
y = .....?
z = .....?

Jawab : 2x + 3y – z = -3 . . . ( 1 )
3x + y + 4z = 10 . . . ( 2
7x – 2y + 5z = 19. . .( 3 )

a. Kalikan :
Persamaan ( 1 ) dengan 2
Persamaan ( 2 ) dengan 6
Persamaan ( 3 ) dengan 3

2x + 3y – 2 = -3 . . . . . x 2
3x + y + 4z = 10 . . . . . x 6
7x – 2y + 5z = 19 . . . . x 3

Jadi :
4x + 6y – 2z = -6 . . . . . ( 4 )
18x + 6y + 24z = 60 . . . . ( 5 )
21x – 6y + 15z = 57 . . . . ( 6 )

b. Eliminasi variabel y dengan menambahkan persamaan ( 5 ) dan ( 6 ); persamaan


( 4 ) dan ( 6 )
18x + 6y + 24z = 60
21x – 6y + 15z = 5 +
7
39x + 39z = 11
7
x+z = 3.....(7)

4x + 6y - 2z = -6
21x – 6y + 15z = 57
25x + 13z = 51. . . . ( 8 )

c. Eliminasi variabel z dengan menambahkan persamaan ( 7 ) dan ( 8 ).


x + z = 3 . . . . . . . x – 13
25x + 13z = 51
Jadi :
-13x - -13z = -39
25x + 13z = 51
12x = 12
x = 1

d. Substitusikan x = 1 pada persamaan ( 7 ) :


x+z = 3.....(7)
1+z = 3
z = 3–1
z = 2

e. Substitusikan x = 1 dan z = 2 pada persamaan di atas.


2x + 3y –z = -3 . . . . . . . ( 1 )
2(1) + 3y – 2 = -3
2 + 3y – 2 = -3
3y = -3
y = -3/3
y = -1
Jadi x = 1 , y = -1 dan z = 2

Apakah ada pertanyaan sebelum kita membahas soal - soal latihan ?

Membahas soal – soal latihan

KESIMPULAN

Sebelum saya akhiri, saya ingin memberi beberapa pertanyaan.

- Metoda apa saja yang dipergunakan dalam menyelesaikan persamaan berganda ?


- Apa yang dimaksud dengan metoda substitusi ?
- Apa yang dimaksud dengan metoda eliminasi ?
- Objektif
Untuk hari berikutnya kita akan menginjak masalah persentase yaitu komisi dan juga nanti
dilanjutkan dengan tutorial.

SISWA LATIHAN MEMPRAKTEKKAN


KONSEP

EVALUASI – PENILAIAN PENERAPAN

CATATAN :
SIMULTANENEDUS – TUTORIAL

I. Pecahan persamaan secara serentak berikut ini dengan metode substitusi :

1. Y – 2x = 3
Y- x = 2
2. X + 3y + 8 = 0
3x - 4y - 2 = 0

Pecahkan pasangan persamaan secara serentak berikut ini dengan metode eliminasi.

3. -5x + 5y = 25
3x - 5y = -21
4. 3x - y + 14 = 0
5y = 2 - 2x

Untuk setiap pasang persamaan berikut ini , pilih metode yang saudara rasa akan lebih mudah
digunakan dan pecahkan persamaan tersebut secara serentak.

5. 3x + 2y = 13
2x + 3y = 7

6. 4x - 18y = 6
2x - 5y = -1

7. 3x + y - 11 = 0
X + y - 5 = 0

8. 2x + y - 7 = 0
X + y - 2 = 0

9. 2x + y = 1
3x - 2y = 5
10. 15 pasang sepatu dan 8 pasang sandal/selop harganya Rp.212,000,- dan 12 pasang sepatu
dan 11 pasang sandal sandal berhaga Rp.188,000,- . Dapatkan harga dari sepasang sepatu
dan sepasang sepatu !
11. 80 ban luar dan 53 ban dalam berharga Rp.959,000,- sedangkan 106 ban luar dan 75 ban
dalam berharga Rp.1.285.000,- Dapatkan harga dari sebuah ban luar dan sebuah ban
dalam.
12. Seseorang membeli 80 Ha tanah dengan harga Rp.27.500.000,- Dia membayar
Rp.300.000,-/Ha u nuntuk sebagian tahah dan Rp.400.000,-/Ha untuk sisanya . Berapa
banyak tanah yang dibeli dengan harga RP.400.000,-/Ha?
13. seorang pedagang membeli 13 microphone dan 10 speaker denga harga Rp.1.812.500,-
ketika dia ketahuin bahwa dia kekurangan ,dia beli lagi 9 microphone dan 8 speaker
dengan harga Rp.1.225.000,- Dapatkan harga untuk setiap microphone dan setia speaker.

II. carilah nilai dari x, y dan z dari persamaan berikut ini :

1. 3x + 2y - 5z = -12
2x + 3y + 4z = -17
x + 5y + 3z = -3

2. 3x - 5y + 2 = 15
x + 3y + 9z = -17
5x - 2y + 4z = 14

3. 2x - 4y - 3z = 11
2x - 3y - 4z = 8
6x - 5y - 2z = 26

4. Perusahaan sepatu “Cibaduyut & Co” menerima faktur yang mana di dalam faktur
tersebut terterah sebagai berikut : 4 sandal , 2 tas dan 3 sepatu , harga total
Rp.200.000,- 20 sandal , 1 tas dan 10 sepatu , harga total Rp.620.000,- 1 sandal , 1 tas
dan 5 sepatu , harga total Rp.230.000,- Hitunglah harga tiap-tiap sandal , tas dan
sepatu.

I.
1. Y - 2x = 3 -----------Y = 3 + 2x . . . . . . . . . . (a)
Y - x = 2 . . . . . . . . . . (b)
Substitusikan persamaan (a) ke persamaan (b):
3 + 2x - x = 2
x = -2

Subtitusikan x = -1 pada salah 1 persamaan :


Y - (- 1 ) = 2
y = 1

2. x + 3y + 8 = 0 ----------- x = - ( 3y + 8 ) . . . . . . . . . . . . (a)
3x - 4y - 2 = 0 . . . . . . . . (b)
Subtitusikan persamaan (a) ke persamaan (b) :
3 ( 3y + 8 ) - 4y = 2
9y - 24 - 4y = 2
-13y = 26
Y = -2

Subtitusikan Y = -2 pada salah 1 persamaan


x + 3 ( -2 ) + 8 = 0
x - 6 + 8 = 0
x = -2

3. Jawab:

-5x + 5y = 25
3x – 5y = -21 +
-2x = 4
x = -2
Subtitusikan x = -2 pada slah satu persamaan :
3 ( -2 ) - 5y = -21
-6 - 5y = -21
-5y = -21 + 6
-5y = 15
y = 3

4. Jawab :

3x - y = -14 x2 6x - 2y = -29
2x + 5y = 2 x3 6x + 15y = 6 -
-17y = 34
y = 2

Subtitusikann Y = 2 pada salah satu persamaan di atas :

2x + 5 ( 2 ) = 2
2x = 2 – 10
2x = -8
x = 4

5. Jawab:
3x + 2y = 13 x2 6x + 4y = 24
5x + 3y = 7 x3 6x + 9y = 21 -
5y = 5
y = -1

Subtitusikan y = -1 pada salah satu persamaan diatas :

3x + 2(-1) = 13
3x = 13 + 2
3x = 15
x = 5

6. Jawab:

4x – 18y = 6 x2 8x – 36y = 12
2x – 5y = -1 x2 8 x – 20y = -4 -
-16y = 16
y = -1

Subtitusikan Y = -1 pada salah satu persamaan diatas :

2x – 5(-1) = -1
2x = -1 + -5
2x = -6
x = -3

7. Jawab:

3x + y = 11
x+y = -5 -
-16y = 6
y = 3

Subtitusikan x = 3 salah satu persamaan diatas :

3(3) + Y = -1
Y = 11 – 9
Y = 2

8. Jawab:

2x + y = 7
5x + y = 2 -
-3x = 5
x = -5/3

Subtitusikan x = -5/3 pada salah satu persamaan diatas :


2(-5/3) + y = 7
-10/3 + y = 7
y = 7 + 3.1/3
y = 10.1/3

9. 2x + Y = 1 ------------ Y = 1 – 2x ………… (a)


3x – 2y = 5 ………… (b)
Subtitusikan persamaan (a) ke persamaan (b) :

3x – 2(1 – 2x) = 5
3x – 2 + 4Y = 5
3x + 4X = 5+2
7x = 7
x = 1

Subtitusikan x = 1 pada salah satu persaman diatas :

2(1) + Y = 1
y = -1

10. Misal : Sepatu = S


Sandal = T
Maka diperoleh persamaan :

15S + 5T = 212 x11 165S + 88T = 2332


12S + 11T = 188 x8 96S + 88T = 1504 -
69S = 828
S = 12

Subtitusikan S = 12 pada salah satu persamaan :

12(12) + 11T = 188


11T = 188 – 144
11T = 44
T = 4
Jadi : Harga sepasang sepatu Rp 12
Harga sepasang sandal Rp 4

11. Misal : Harga ban luar = P


Harga ban dalam = Q
Maka diperoleh persamaan :

80P + 53Q = 959 x75 6000P + 3975Q = 71925


106P + 75Q = 1285 x53 5618P + 3975Q = 68105 -
382P = 3820
P = 10
Subtitusikan P = 10 pada salah satu persamaan :
80(10) + 53Q = 959
53Q = 959 – 800
53Q = 159
Q = 3

Jadi : Harga ban luar Rp 10


Harga ban dalam Rp 3

12. Misal : Tanah yang dibeli seharga Rp 300 = 100Y


Jadi tanah yang dibeli seharga Rp 400 = 80 – 100Y
Maka diperoleh persamaan :

400(80 – 100y) + 300(100) = 27500


32000 – 40000y + 30000 = 27500
-10000y = -4500
Y = 0,45

Jadi : Tanah yang dibeli seharga Rp 300 = 100 * 0,45 = 45 Ha


Tanah yang dibeli seharga Rp 400 = 80 – 45 = 35 Ha

13. Misal : Microphone = M


Speaker = S
Maka diperoleh persamaan :
15M + 10S = 181,25 |*8|  120M + 80S = 1450
9M + 8S = 125,50 |*10|  90M + 80S = 1255
------------------------- -
30M = 195
M = 6,5

15M + 10S = 181,25 x8 120M + 80S = 1450


9M + 8S = 125,50 x10 90M + 80S = 1255 -
30M = 195
M = 6,5
Subtitusikan M = 6,5 pada salah satu persamaan :
9(6,5) + 8S = 125,50
58,5 + 8S = 125,50
8S = 125,50 – 58,50
8S = 67
S = 8,375
Jadi : Yang harus dibayar untuk tiap microphone Rp 6,50 dan untuk tiap speaker Rp 8,375

II.
1. 3x + 2y – 5z = -12…(1)
2x + 3y + 4z = -17…(2)
X - 5y + 3z = -3 …….(3)
Eliminasi variable X :

3x + 2y – 5z = -12 x2 6x + 4y – 10z = -24


2x + 3y + 4z = -17 x3 6x + 9y +12z = -51 -
= 27...
-5y – 22z
(4)

2x + 3y + 4z = -17 2x + 3y + 4z = -17
x – 5y + 3z = -3 x3 2x – 10y +6y = -6 -
= 11...
13y – 2z
(5)
Eliminasi variabel z :
-5y – 22z = 27 -5y -22z = 27
13y – 2z = -11 x11 143y – 22x = -121 -
-148y = 148
y = -1
Subtitusikan Y = -1 dan persamaan (5) :
13(-1) – 2z = -11
-13 – 2z = -11
z = -1
Subtitusikan y = -1 dan z = -1 pada persamaan (1) :
3x + 2(-1) – 5(-1) = -12
3x – 2 + 5 = -12
3x = -15
x = -5
Jadi : x = -5, y = -1, dan z = -1

2. 3x – 5y + Z = 15 ……(1)
X + 3y + 9z = -17 …..(2)
5x – 2y + 4z = 14 ……(3)
Eliminasi variabel X :

3x – 5y + z = 15 3x – 5y + z = 15
x + 3y + 9z = -17 x3 3x + 9y + 27z = -51 -
= 66...
-14y – 26z
(4)

2x + 3y + 4z = -17 x5 5x + 15y + 45z = -85


x – 5y + 3z = -3 5x – 2y + 4z = 14 -
17y + 41z = -99...(5)
Eleminasi Variabel Y :

-14y – 26z = 66 x17 -238y - 442z = 1122


17y – 41z = -99 x14 238y – 574x = -1386 -
132z = -264
z = -2
Subtitusikan Z = -2 pada persamaan (4) :
-14y – 26 (-2) = 66
-14y + 52 = 66
-14y = 14
y = -1
Subtitusikan Y = -1 dan Z = -2 pada persamaan (2) :
x + 3(-1) – 9(-2) = -17
x – 3 – 18 = -17
x – 21 = -17
x = 4
Jadi : X = 4, Y = -1 dan Z = -2

3. 2X – 4Y – 3Z = 11……….(1)
2X – 3Y – 4Z = 8……....(2)
6X – 5Y – 2Z = 26……….(3)
Eleminasi variabel X :
2x – 3y – 4z = 11
2x – 3y – 2z = 8 -
-y + z = 3...(4)

2x – 3y – 4z = 8 x3 6x – 9y – 12z = 24
6x – 5y – 2z = 26 6x – 5y – 2z = 26 -
–4y – 10z = -2...(5)
Eliminasi Variabel Y :

-y – z = 3 x4 -4y - 4z = 12
-4y – 10z = -2 -4y – 10x = -2 -
14z = 14
z = 1
Subtitusikan Z = 1 pada persamaan (4) :
-14Y + 1 = 3
y = -2
Subtitusikan Y = 2 dan Z = 1 pada persamaan (1) :
2x + 4(-2) – 3(1) = 11
2x – 8 – 3 = 11 – 8 + 3
2x = 6
x = 3
Jadi : X = 3, Y = 2 dan Z = 1.

4. Misal : Harga sandal = X


Harga tas = Y
Harga Sepatu = Z

Maka diperoleh persamaan :


4x + 2y + 3z = 200.000 4x + 2y + 3z = 200.000
20x + y + 10z = 620.000 x2 40x + 2y + 20z = 1.240.000 -
-36x – 17z = -1.040.000...(4)

20x + y + 10z = 620.000


x + y + 5z = 230.000 -
19x + 5z = 390.000...(5)
Eliminasi Variabel Z
–36X – 17Z = –1.040.000 x5 –180X – 85Z = –5.200.000
19X + 5Z = 390.000 x17 323X + 85Z = 6.630.000 +
143x = 1.430.000
X = 10.000
Subtitusikan X = 10.000 pada persamaan (5) :
19(10.000) + 5z = 390.000
190.000 + 5z = 390.000
5z = 200.000
z = 40.000
Subtitusikan X = 10.000 dan Z = 40.000 pada persamaan (1)
4(10.000) + 2Y + 3(40.000) = 200.000
40.000 + 2Y 120.000 = 200.000
2y = 40.000
y = 20.000
Jadi : Harga sandal = Rp. 10.000,-
Harga tas = Rp. 20.000,-
Harga sepatu = Rp. 40.000,-

Anda mungkin juga menyukai