Anda di halaman 1dari 2

Nama : Rupa Melati

Nim : 17630019

Fak : Ekonomi / Akuntansi Semester 7

Tugas 4

1. Siklus pendapatan adalah rangkaian aktivitas bisnis dan kegiatanpemrosesan informasi terkait
yang terus berulang dengan menyediakan barangdan jasa ke para pelanggan dan menagih kas
sebagai pembayaran daripenjualan-penjualan tersebut.
Tujuan utama dari siklus pendapatan adalah menyediakan produk yangtepat ditempat dan
waktu yang tepat dengan harga yang sesuai.Siklus pendapatan terdiri dari transaksi penjualan
barang atau jasa, baik secara kredit maupun secara tunai, retur penjualan, pencadangan
kerugianpiutang, dan penghapusan piutang

2. Beberapa sistem informasi akuntansi pada siklus pendapatan


a. Sistem penjualan kredit
b. Sistem penjualan tunai
c. Sistem retur penjualan
d. Sistem pencadangan kerugian piutang
e. Sistem penghapusan piutang

3. Jelaskan masing-masing sistem informasi akuntansi tersebut


a. Sistem penjualan kredit.
1) Prosedur order penjualan
2) Prosedur persetujuan kredit
3) Prosedur pengiriman barang
4) Prosedur penagihan
5) Prosedur pencatatan piutang
6) Prosedur pencatatan pendapatan penjualan kredit
7) Prosedur pencatatan kos produk jadi yang dijual
b. Sistem penjualan tunai.
1) Prosedur order penjualan
2) Prosedur penerimaan kas.
3) Prosedur penyerahan barang.
4) Prosedur pencatatan penerimaan kas.
5) Prosedur pencatatan pendapatan panjualan tunai.
6) Prosedur pencatatan kos produk jadi yang dijual.
c. Sistem retur penjualan.
1) Prosedur penerimaan barang.
2) Prosedur pencatatan piutang usaha.
3) Prosedur pencatatan retur penjualan.
d. Sistem pencadangan kerugia piutang.
1) Prosedur pembuatan bukti memorial.
2) Prosedur pencatatan cadangan kerugian piutang.
e. Sistem penghapusan piutang.
1) Prosedur pembuatan bukti memorial
2) Prosedur pencatatan penghapusan piutang

Anda mungkin juga menyukai