Anda di halaman 1dari 2

E.

Ragam Model Pembelajaran Jarak Jauh


Pengantar Model Pembelajaran Jarak Jauh

Beragam Pilihan Model Pembelajaran Jarak


Jauh
Cara menentukan pembelajaran jarak jauh:
Praktik Baik Pembelajaran Jarak Jauh dengan
Beragam Model
Cara 5M lain yang lain terkait dengan pemilihan model pembelajaran jarak jauh adalah
cara Memberdayakan Konteks. Dimana kondisi murid, kondisi sosial ekonomi, dan
geografis yang berbeda justru dilihat sebagai satu kekuatan untuk mengadaptasi model
pembelajaran jarak jauh yang paling sesuai dan efektif. 

Seperti guru praktik baik Guru Titis dari Sanggau. Terkait dengan keterbatasan akses
internet ke daerahnya di pelosok Kalimantan Barat, Guru Titis tidak dapat melaksanakan
pembelajaran jarak jauh secara daring. Untuk dapat menjangkau siswa-siswa nya secara
luas, Guru Titis memilih menggunakan model pembelajaran menggunakan siaran radio
daerah setempat. Siswa tetap mendapatkan hak belajar, terfasilitasi kebutuhannya dan
tujuan belajar tetap bisa dicapai.

Anda mungkin juga menyukai