Anda di halaman 1dari 6

THERMOFORMING

Sheet mengendur secara berlebihan

Kemungkinan penyebab:
• Sheet terlalu panas.
• Setting kecepatan yang kurang
sesuai antara extruder dan
thermoforming.

Solusi yang disarankan:


• Turunkan temperatur oven atau
cycle time.
• Sesuaikan kecepatan extruder dan
thermoforming.
• Gunakan material dengan MFR
lebih rendah atau MWD lebih
sempit.

Home

1 BUKU SAKU : PLASTIK


Detail profil gelas kurang jelas

Kemungkinan penyebab:
• Sheet dingin.
• Temperatur sheet tidak seragam.
• Kurang vakum.

Solusi yang disarankan:


• Tingkatkan temperatur sheet.
• Perbaiki atau tinjau kembali lubang
vakum.

Home

BUKU SAKU : PLASTIK 2


Distribusi ketebalan gelas yang tidak
merata

Kemungkinan penyebab:
• Temperatur sheet tidak seragam.
• Desain cetakan yang kurang baik.

Solusi yang disarankan:


• Sesuaikan setting temperatur.
• Tingkatkan plug speed.
• Kurangi vacuum bleed rate.
• Tinjau kembali desain lubang
vakum.
• Tinjau kembali desain produk.

Home

3 BUKU SAKU : PLASTIK


Adanya goresan regangan pada
produk

Kemungkinan penyebab:
• Plug assist menempel pada
produk.
• Cetakan dingin atau tidak seragam
di tiap cavities.

Solusi yang disarankan:


• Sesuaikan setting temperatur
(tingkatkan temperatur cetakan).
• Hindari penempelan plug assist
(dengan pemilihan jenis material,
coating, atau setting kondisi yang
tepat).
• Perbaiki desain saluran air
pendingin cetakan.

Home

BUKU SAKU : PLASTIK 4

Anda mungkin juga menyukai