Anda di halaman 1dari 4

Lembar Kerja Peserta Didik

By: Maghfirah, S.Pd

Kelompok : ……..…………………………
Anggota : ………………………………..
…………………………………
…………………………………
…………………………………
…………………………………
……………………….........
Lembar Kerja Peserta Didik

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI/Genap
Materi : Tranformasi

Indikator Pencapaian Kompetensi:


3.5.3 Menentukan refleksi terhadap suatu titik
4.5.3 Melukis bayangan benda hasil refleksi
Tujuan Pembelajaran:
Melalui penemuan dan diskusi kelompok, peserta didik dapat menentukan refleksi dari suatu
titik dan melukiskan bayangan dari titik tersebut

Petunjuk Pengerjaan:
1. Tulislah identitas kelompokmu pada halaman pertama LKPD.
2. Bacalah LKPD dengan cermat
3. Kerjakan setiap langkah sesuai dengan petunjuk
4. Diskusikan bersama teman kelompokmu penyelesaian dari permasalahan yang
diberikan.
5. Jika menemukan kesulitan dalam menyelesaikan tugas berkonsultasilah dengan guru.
Alat dan bahan:
1. Kertas millimeter
2. Penggaris
3. Pensil
4. Penghapus
5. Pulpen
6. Benda-benda yang berkaitan dengan transformasi

Kegiatan 1:
1. Sediakan kertas milimeterblock, pensil, penggaris dan penghapus.
2. Salinlah gambar-gambar berikut ini pada kertas berpetak yang telah kamu sediakan.
3. Gambar bayangan dari tiap-tiap bangun datar sesuai dengan garis-garis refleksi tiap-tiap
gambar.
Kegiatan 2:

1.
e. Segi empat RSTU dengan titik sudutnya di R(3,1), S(7,1) ,T (7,6), dan U (3,6)
terhadap sumbu-x

2. Setelah kamu melakukan Kegiatan 2 bersama teman kelompokmu, coba kamu amati
koodinat hasil pencerminan pada tiap-tiap Subkegiatan. Lengkapi Tabel 3.1 berikut ini
berdasarkan Kegiatan 2 yang telah kamu lakukan.

No
Titik Koordinat Refleksi Terhadap Titik Koordinat Bayangan
.
1 J (… ,…) Sumbu-y
2 D(… , …) Titik asal O(0, 0)
3 A(… , …) Garis y=x
4 O(… , …) Garis y=−x
5 R( … ,…) Sumbu-x

3. Tuliskan kesimpulan yang telah kamu dapatkan dari kegiatan di atas ke dalam tabel
berikut.

No Titik Koordinat Refleksi Terhadap Titik Koordinat Bayangan


.
1 (x , y) Sumbu-y
. (x , y)
2 Titik asal O(0, 0)
. (x , y)
3 Garis y=x
. (x , y)
4 Garis y=−x
. (x , y)
5 Sumbu-x
.

Anda mungkin juga menyukai