Anda di halaman 1dari 9

KISI-KISI SOAL PENILAIAN HARIAN

MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 1 KOTA MALANG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Kurikulum Acuan : 2013 Waktu : …. menit


Mata Pelajaran : Tematik Jumlah, Bentuk Soal : 25 PG
Kelas/Semester :III (Tiga) / 2 (Genap) Penyusun : …………………………
Muatan Level Bentuk No.
No Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal
Pelajaran Kognitif Soal Soal
1 PPKn 3.4 Memahami makna 3.4.1 Menjelaskan dan Diberikan cerita/narasi terkait Level 3 PG 1
bersatu dalam menuliskan pentingnya dengan kegiatan bersatu dalam
keberagaman di sikap bersatu dalam kekerjasama, siswa dapat
lingkungan sekitar. keberagaman dalam menentukan salah satu manfaat
kehidupan sehari-hari di dari kegiatan tersebut
lingkungan sekitar
dengan lengkap
Diberikan pernyataan terkait Level 2 PG 2
contoh kerjasama untuk untuk
menciptakan kondisi sekolah
yang bersih dan nyaman, siswa
dapat menentukan gambar yang
berkaitan dengan hal tersebut
Diberikan pernyataan yang Level 2 PG 3
berkaitan dengan pentingnya
sikap bersatu dalam
bekerjasama, siswa dapat
menentukan bunyi sila Pancasila
yang sesuai dengan pernyataan
tersebut
Siswa dapat menentukan 4 Level 3 PG 4
pernyataan yang menunjukkan
manfaat dari sikap bersatu
dalam keberagaman
berdasarkan tabel yang
diberikan
Siswa dapat menentukan 4 Level 3 PG 5
contoh kegiatan di sekolah yang
dapat dilakukan dengan
Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021
bekerjasama berdasarkan tabel
yang ditunjukkan
Diberikan cerita/narasi terkait Level 3 PG 6
dengan kegiatan bersatu dalam
bekerjasama, siswa dapat
menentukan pentingnya
melakukan kegiatan tersebut
2 Bahasa 3.3 Menggali informasi 3.3.1 Menjelaskan dan Disajikan bacaan/teks tentang Level 2 PG 7
Indonesia tentang perubahan menuliskan pentingnya perubahan cuaca siswa dapat
cuaca dan Menggali informasi menentukan pengertian dalam
penggaruhnya tentang perubahan cuaca
terhadap kehidupan cuaca dan
manusia yang penggaruhnya terhadap
disajikan dalam kehidupan manusia yang
bentuk lisan, tulis, disajikan dalam bentuk
visual, dan/ atau lisan, tulis, visual, dan/
eksplorasi atau eksplorasi
lingkungan lingkungan
Diberikan pernyataan terkait Level 3 PG 8
contoh kegiatan dalam
perubahan cuaca, siswa dapat
menentukan kegiatan yang
berkaitan dengan hal tersebut
Diberikan bacaan/teks yang Level 2 PG 9
berkaitan dengan danpak
perubahan cuaca siswa dapat
menentukan dampak atau akibat
yang sesuai dengan pernyataan
tersebut
Siswa dapat menentukan Level 3 PG 10
kata/istilah tentang perubahan
cuaca
Siswa dapat menentukan Level 2 PG 11
kalimat yang benar tentang
perubahan cuaca
Siswa dapat menjelaskan istilah Level 3 PG 12
dalam perubahan cuaca

3 Matematika 3.4 Menggeneralisasi 3.4. 2 Membandingkan dua Disajikan dua pecahan Level 2 PG 13

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


ide pecahan pecahan berpembilang berpembilang sama, siswa
sebagai sama dengan benar dapat membandingkan 2
bagian dari pecahan berpembilang sama.
keseluruhan
menggunakan
benda-benda
konkret
Disajikan dua kelompok gambar 14
potongan buah, siswa dapat
mengidentifikasi pecahan Level 1 PG
sebagai bagian dari benda
konkret secara tepat.
Disajikan dua kelompok gambar 15
potongan buah, dengan benda
konkret , siswa dapat
Level 1 PG
membandingkan dua pecahan
berpembilang sama dengan
benar.
Disajikan dua kelompok gambar 16
potongan kue, siswa dapat
mengidentifikasi pecahan Level 2 PG
sebagai bagian dari benda
konkret secara tepat.
Disajikan dua kelompok gambar 17
kotak merah , siswa dapat
membandingkan dua pecahan Level 3 PG
berpenyebut sama dengan
benda konkret.
Disajikan dua kelompok gambar 18
kotak hijau , siswa dapat
membandingkan dua pecahan Level 3 PG
berpenyebut sama dengan
benda konkret.
Disajikan dua kelompok gambar 19
kotak biru, siswa dapat
membandingkan dua pecahan Level 3 PG
berpenyebut sama dengan
benda konkret.

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


4 SBdP 3.3 Mengetahui bentuk 3.3.1 Menentukan notasi Disajikan gambar notasi lagu, Level 2 PG 20
dan variasi pola dalam sebuah lagu siswa dapat menentukan bunyi
irama dalam lagu. notasi lagu dengan benar.

3.3.2 Menentukan birama lagu Disajikan sebuah lagu, siswa Level 2 PG 21


dapat menentukan birama lagu
dengan benar
3.3.3 Melanjutkan syair lagu Disajikan sebuah lagu, siswa Level 2 PG 22
dapat melanjutkan syair lagu
dengan benar
3.4 Memahami 3.4.1 Menentukan gerakan Disajikan sebuah gambar, siswa Level 2 PG 23
dinamika gerak tari yang dilakukan saat dapat menentukan gerakan
menari yang dilakukan dengan benar.
3.4.2 Menentukan banyaknya Disajikan sebuah pernyataan, Level 2 PG 24
jumlah gerakan yang siswa dapat menentukan
dilakukan saat menari banyaknya gerakan yang
dilakukan dengan benar.
3.4.3 Mencocokkan gerakan Disajikan sebuah gambar, siswa Level 2 PG 25
tarian dengan lagu dapat memilih lagu yang sesuai
dengan syair lagu dengan benar

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


LATIHAN SOAL TEMATIK KELAS 3
Tema 5 : Cuaca
Subtema 2 : Perubahan Cuaca
================================================================
A. Pilih salah satu jawaban yang tepat dengan memberi tanda silang (x) pada huruf
A, B, atau C !
1. Bacalah teks di bawah ini !
Ketika hujan turun Lani segera merapikan mainannya secara bersama-sama
dengan temannya. Mereka melakukan dengan senang hati, tidak ada yang
mengeluh dan saling membantu

Manfaat dari sikap Lani dan teman-temannya berdasarkan teks bacaan di atas adalah…
A. Pekerjaan merapikan menjadi lebih ringan dan cepat selesai
B. Mendapat sanjungan dari guru dan mempunyai banyak teman
C. Disenangi banyak teman dan akan mendapat hadiah dari guru
2. Berikut yang menunjukkan contoh kerjasama antar siswa agar tercipta kelas yang bersih
dan asri adalah… .
A. B. C.

3. Sikap bersatu saat bekerja sama merupakan sikap yang sesuai dengan pengamalan
Pancasila yaitu… .
A. Ketuhanan yang Maha Esa
B. Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. Persatuan Indonesia
4. Bacalah pernyataan dalam tabel berikut ini!
No Pernyataan
1 Tercipta kehidupan yang rukun
2 Meningkatkan semangat persatuan
3 Mendapat penghargaan dari teman
4 Melatih diri untuk dapat menghargai perbedaan
5 Mendapat perlindungan dan keamanan di lingkungan
6 Membuat pekerjaan menjadi lebih mudah dan cepat selesai
Pernyataan yang menunjukkan manfaat bersatu dalam keberagaman ditunjukkan oleh
nomor… .
A. (1), (2), (3), (4)
B. (1), (2), (4), (6)
C. (1), (3), (5), (6)
5. Bacalah tabel berikut ini!
No Kegiatan
1 Membayar uang sekolah

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


2 Membersihkan papan tulis
3 Piket membersihkan kelas
4 Membersihkan halaman sekolah
5 Mengerjakan soal ulangan harian
6 Membersihkan kamar mandi sekolah

Kegiatan Sekolah yang dapat dilakukan dengan kerjasama ditunjukkan oleh nomor…
A. (1), (2), (3), (4)
B. (2), (4), (5), (6)
C. (2), (3), (4), (6)
6. Bacalah teks di bawah ini !

Saat Siti dan teman-teman asyik bermain lompat tali, tiba-tiba talinya putus. Karet
gelang berceceran di atas lapangan. Teman-teman langsung membantu Siti
memperbaiki tali itu. Edo dan Beni memunguti karet gelang yang berceceran, Dayu
dan Lani membantu merangkai kembali karet gelang tersebut.

Berikut adalah pentingya sikap bersatu dalam keberagaman di sekolah berdasarkan teks
bacaan di atas, kecuali… .
A. Melatih sikap disiplin dan tanggung jawab
B. Tercipta suasana belajar yang nyaman
C. Tercipta kerukunan antar teman
7. Bacalah teks di bawah ini !

Cuaca dapat berubah setiap hari. Saat cuaca cerah, matahari bersinar terang sehingga
udara menjadi panas. Cuaca berawan terjadi ketika awan berkumpul menutupi sinar
matahari. Cuaca mendung pertanda akan segera turun hujan. Sebelum hujan terkadang
udara terasa agak panas

Berdasarkan teks bacaan di atas, ketika awan berkumpul menutupi sinar matahari maka
akan terjadi cuaca… .
A. Cerah
B. Berawan
C. Mendung

8. Amatilah tabel di bawah ini !


NO CUACA KEGIATAN
1 CERAH menjemur pakaian, menjemur kerupuk
2 BERAWAN bermain layangan, sepeda dan sepak bola
3 MENDUNG bermain di dalam rumah, mengangkat jemuran
4 HUJAN petani bercocok tanam di sawah, minum air hangat
Berdasarkan tabel di atas, manakah pernyataan dibawah ini yang tidak sesuai… .

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


A. BERAWAN : bermain di dalam rumah, mengangkat jemuran
B. HUJAN : petani bercocok tanam di sawah, minum air hangat
C. CERAH : menjemur pakaian, menjemur kerupuk
9. Bacalah teks di bawah ini !
DAMPAK PERUBAHAN CUACA
Penyakit yang biasa muncul pada cuaca ekterm, antara lain:
1. FLU jika kondisi tubuh lemah atau kurang sehat, orang dapat terserang flu.
2. MIMISAN jika udara terlalu panas, orang akan mudah mimisan
3. SESAK NAPAS suhu udara yang berubah cepat dapat menyebabkan sesak napas

Pernyataan pada bacaan di atas yang menunjukkan seseorang terkena penyakit flu
adalah… .
A. Udara terlalu panas
B. Udara yang berubah cepat
C. Jika kondisi lemah atau kurang sehat
10. Kata atau istilah di bawah ini yang termasuk istilah dalam perubahan cuaca adalah …
A. Banjir
B. Longsor
C. Cuaca ekstrem
11. Manakah kalimat di bawah ini benar !
A. Bila cuaca panas sebaiknya kita pergi ke pantai
B. Bila cuaca dingin sebaiknya memakai baju tipis
C. Bila cuaca panas sebaiknya minum minuman yang hangat
12. Kepanjangan dari BMKG adalah… .
A. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geografi
B. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika
C. Badan Meteorologi Kenetik dan Geofisika
13.

Simbol perbandingan untuk pecahan di atas adalah… .


A. > B. < C. =

14

Bandingkan kedua potongan buah tersebut, pilihlah jawaban yang tepat !


A. > B. < C. =

15.

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


Bandingkan kedua potongan buah tersebut, pilihlah jawaban yang tepat !
A. > B. < C. =

16

Bandingkan kedua potongan kue tersebut, pilihlah jawaban yang tepat !


A. > B. < C. =

17.

Bandingkan kedua kotak yang berwarna merah tersebut, pilihlah jawaban yang tepat !
A. > B. < C. =

18.

Bandingkan kedua kotak yangberwarna hijau tersebut, pilihlah jawaban yang tepat !
A. > B. < C. =
19.

Bandingkan kedua kotak yang berwarna biru tersebut, pilihlah jawaban yang tepat !
A. > B. < C. =
20. Perhatikan gambar berikut!

Bunyi notasi lagu di atas adalah….


A. fa mi sol sol fa re do mi mi
B. mi fa sol sol fa mi re do re
C. mi la do sol sol mi mi do re
21.

Dalam sebuah lagu terdapat judul lagu, pencipta, birama dan syair lagu.
Birama lagu Burung Kutilang adalah….
A. 4/4 B. 3/4 C. 2/4
22. Di pucuk pohon cemara …berbunyi.

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021


Lanjutan dari potongan syair lagu di atas adalah….
A. bersiul-siul sepanjang hari
B. mengangguk-angguk
C. burung ketilang
23. Perhatikan gambar berikut ini !
Gerakan yang dilakukan penari adalah kepala ….
A. di tengah
B. miring ke kiri
C. miring ke kanan
24. Perhatikan gambar berikut ini !
Berdasarkan gambar diatas, penari melalukan gerakan tersebut
sebanyak….
A. 4 B. 6 C. 8
25. Berdasarkan gambar soal no 23, Syair lagu yang sesuai dengan gerakan tarian diatas
adalah …
A. bersiul-siul sepanjang hari
B. mengangguk-angguk
C. burung ketilang

Kunci jawaban :

1 A 6 B 11 A 16 A 21 A
2 A 7 B 12 B 17 A 22 C
3 C 8 A 13 A 18 B 23 C
4 B 9 C 14 B 19 C 24 A
5 C 10 C 15 B 20 B 25 B

Kisi-Kisi dan Soal PH Tematik Kelas III Tapel 2020/2021

Anda mungkin juga menyukai