Anda di halaman 1dari 4

Rekapitulasi Hasil Audit Internal

Politeknik Kesehatan Kemenkes Medan

Jurusan/Prodi : Keperawatan Tapanuli Tengah


Tanggal : 29-30 September 2020
Standar :3
No Temuan Tindak Lanjut/ Saran

1 Jumlah Peminat ikut seleksi masih sedikit, - Melakukan promosi ke sekolah-


sementara daya tampung juga besar sekolah untuk meningkatan
sebanyak 120 orang per tahun peminat
- Mengurangi daya tampung,
disesuaikan dengan kondisi dan
kebutuhan
- Untuk laporan sipensimarunya
sudah ada tapi lebih dirapikan lagi
2 Hasil kepuasan mahasiswa belum sesuai - Koordinasi lagi untuk laporan
dengan laporan yang tersedia, dan belum indeks kepuasan mahasiswa,
bisa diisi ke DKPS instrumen yg digunakan harus
disesuaikan dengan kebutuhan
akreditasi
3 Untuk meningkatkan animo calon - Lakukan promosi terus menerus,
mahasiswa sudah dilakukan hanya saja promosi tidak hanya menyebarkan
belum maksimal, hal ini dapat dilihat dari brosur, bisa dengan mengisi
penurunan jumlah calon mahasiswa setiap kegiatan2 yg melibatkan
tahun mahasiswa (penelitian dan
pengabdian masyarakat)
- Lakukan monitoring dan evaluasi,
apa penyebab menurunya animo
masyarakat
3 Kualitas pelayanan kepada mahasiswa - Dokumen pelaksanaan layanan
ada, namun dokumen tidak dilengkapi harus dilengkapi seperti dokumen
softskills, harus ada daftar hadir,
daftar kegiatan softskill, dokumen
bimbingan mahasiswa baik
konseling maupun bimbingan
kesehatan, daftar mahasiswa
yang mengikuti bimbingan dan
konseling, termasuk diantaranya
buku bimbingan PA, dan juga
daftar mahasiswa yang
melakukan pemeriksaan
kesehatan di klinik
- Pemberian beasiswa ada dari
pemkab, namun dokumen belum
ada
- Untuk layanan mahasiswa tetap
dilakukan umpan balik dari
layanan, jadi harus ada evaluasi
terhadap layanan mahasiswa
yang diberikan

4 Belum ada audit internal terhadap seleksi - Agar dlengkapi panduan


mahasiswa baru penerimaan mahasiswa baru
sebelum bergabung dengan
poltekkes, untuk tahun ini karena
sudah bergabung bisa
menggunakan yang dari direktorat
- Dibuatkan tindak lanjut untuk
perbaikan, kalau bisa dimasukkan
ke dalam laporan sipensimaru
setiap tahun, seperti RTL
5 Untuk umpan balik lulusan, permintaan - Mengirimkan nama-nama lulusan
lulusan oleh pasar kerja sudah ada, ke pasar kerja setiap tahun
dokumen sudah ada namun harus - Mengadakan job fair di prodi
dilengkapi - Umpan balik tidak hanya dari
alumni, siapkan juga umpan balik
dari pengguna kerja
5

Auditor Auditi

Wardati Humaira, SST, M. Kes Maria Magdalena Saragi, R, S.Kep, Ns, M.Kep, Sp, Mat

NIP. 198004302002122002 NIP. 197406082005012003


Rekapitulasi Hasil Audit Internal
Politeknik Kesehatan Kemenkes Medan

Jurusan/Prodi : Keperawatan Tapanuli Tengah


Tanggal : 29-30 September 2020
Standar :4
No Temuan Tindak Lanjut/ Saran

1. Dosen tetap berjumlah 3 orang, untuk - NIDN untuk yang 2 dosen lagi
yang memiliki SK Dosen dari PPSDM agar diurus segera, bisa
keseluruhannya 5 orang namun hanya 3 menggunakan SK Mengajar tahun
yang memiliki NIDN sebelumnya, dan buat pengantar
ke direktorat
2. Belum ada dosen yang memiliki SK - SK fungsional sudah bisa diurus
Fungsional, sehingga belum ada dosen dalam 2 semester mengajar,
lektor kepala, lektor maupun asisten ahli untuk dosen yg sudah mendapat
SK dari PPSDM, sudah bisa
segera mengusulkan SK
fungsional pertama
3. Belum ada dosen yang berpendidikan S3 - Mengajukan usulan tubel/ibel ke
direktorat
4. Sertifikat dosen yang dimiliki hanya - Dianjurkan untuk dosen-dosen
sebatas Pekerti/AA yang sudah fungsional agar
mengusulkan sertifikasi dosen
(serdos)
5. Sertifikat kompetensi belum ada - Dosen harus memiliki STR,
sebaiknya mengurus STR sesuai
dengan kompetensi masing2
6. Rasio dosen dan mahasiswa 1 : 37, jika - Sesuaikan rasio dosen untuk
dilihat dari tahun 2016, 2017, dan 2018, tahun tahun penilaian
namun untuk tahun 2020, 1 : 8

Jumlah mahasiswa 2016 : 72


Jumlah mahasiswa 2017 : 50
Jumlah mahasiswa 2018 : 0
Jumlah mahasiswa 2019 : 41
Jumlah mahasiswa 2020 : 23

Jumlah dosen : 3

7. Rata-rata beban kerja dosen 8 sks, bukti - Seharusnya diharapkan sks per
dokumen belum lengkap dosen itu 12, coba dilakukan
perhitungan ulang
8. Dosen tidak tetap lebih banyak dari dosen - Dosen tidak tetap hanya 10
tetap persen, tetapi ini menjadi masalah
karena untuk MKDU harus
menggunakan dosen yang sesuai
kompetensi
9. Tenaga kependidikan tidak ditempatkan -
sesuai kompetensi, yang memiliki jabatan
PLP harusnya jadi laboran namun
ditugaskan di keuangan, begitu juga
sebaliknya yang mendapat jabatan
administrasi keuangan menjadi laboran

Auditor Auditi
Wardati Humaira, SST, M. Kes Muthoh Hariani, S.Kep, Ns
NIP. 198004302002122002 NIP. 197406082005012003

Anda mungkin juga menyukai