Anda di halaman 1dari 3

Tugas : KMB 1

Dosen : Yurida Olviani,Ns.,M.Kep

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Penyakit paru obstruksi menahun merupakan penyakit yang ditandai dengan adanya
obstruksi aliran udara pada saluran pernafasan yang disebabkan oleh ….
A. Bronchitis kronis
B. stres
C. bakteri
D. Virus

2) Faktor resiko yang dapat menyebabkan terjadinya penyakit paru obstruksi menahun
adalah ….
A. Tembakau
B. Stres
C. polusi udara
D. Genetik

3) Pada pasien dengan radang acut parenkhim paru dapat mengakibatkan gangguan
permeabilitas kapiler paru (meningkat), hal ini dapat menyebabkan gangguan ….
A. Pertukaran gas
B. Ventilasi
C. Difusi
D. Transportasi

4) Pasien PPOK mengalami gangguan ventilasi, sehingga O2 atmosfir yang masuk kedalam
alveoli berkurang dan menyebabkan penurunan jumlah O2 dalam darah. O2 dalam
darah dibawa keseluruh jaringan dipengaruhi oleh ….
A. Curah jantung
B. Jumlah eritrosit
C. Hematrokrit darah
D. Latihan

5) Proses pathofisiologis yang terjadi pada PPOK adalah ....


A. Alergen masuk kedalam tubuh melalui pernafasan, pencernaan, kulit
B. Histamin menyebabkan bronchokontriksi, hiper sekresi mukus
C. Proses ikatan alergen dengan ige menyebabkan mast cell mengeluarkan
mediator primer (histamin)
D. Bila alergen yang sama tetap menyerang, maka alergen tersebut diikat oleh ige
dengan ikatan bival
Kasus
Seorang laki-laki Usia 58 tahun datang ke rumah sakit dengan keluhan sesak nafas sejak 1
minggu yang lalu dan sudah sering keluar masuk rumah sakit dengan keluhan yang sama.
Pemeriksaan fisik didapatkan adanya sekret, riwayat merokok sejak usia 20 tahun, diagnosa
medis PPOK.

6) Pada kasus diatas diagnosa keperawatan utama adalah….


A. Pertukaran gas
B. Kekurangan oksigen
C. Kurangnya informasi
D. Kurang efektifnya terapi

7) Rencana keperawatan pada soal nomor 6 adalah ….


A. Kaji tanda-tanda vital
B. Berikan oksigen secara nasal
C. Berikan informasi
D. Latih nafas panjang

8) Kolaborasi medis pada soal nomor 6 adalah ….


A. Pemberian obat pengencer dahak
B. Pemberian obat antitusif
C. Pemberian obat penenang
D. Pemberian minum hangat

9) Tindakan keperawatan independen pada nomor 6 adalah ….


A. Pemberian minum hangat
B. Pemberian obat pengencer dahak
C. Melatih nafas panjang
D. Menganjurkan olah raga rutin

10) Faktor resiko terjadinya kasus diatas adalah ….


A. Merokok
B. Usia
C. Berat badan
D. Jenis kelamin
Jawaban
1. A
2. A
3. B
4. A
5. B
6. D
7. B
8. A
9. A
10. A

Anda mungkin juga menyukai