Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TAHUN 2020/2021

Sekolah : SMK Negeri 1 Batu


Mata Pelajaran : Dasar Desain
Kelas / Semester : X / Genap
Materi Pokok : Desain Sajian
Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit

A. KOMPETENSI DASAR (sesuai topic pembelajaran)


3.8. Menganalisis Desain Sajian
4.8. Membuat Desain Sajian

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
Melalui daring siswa dapat:
1) Memahami pengertian Desain Sajian
2) Memahami syarat Desain Sajian
3) Memahami tujuan Desain Sajian
4) Memahami langkah kerja pembuatan Desain Sajian sesuai prosedur

C. Kegiatan Pembelajaran

Langkah Kegiatan Guru KegiatanSiswa Waktu


Pendahuluan a. Guru mengundang siswa a. Mempersiapkan diri menerima 15
melalui WA Group pelajaran menit
b. Guru membuka pelajaran b. Membuka laman yang telah
melaui media daring (zoom / ditetapkan
google meet, Google c. Membalas salam dan berdo’a
Classroom / WA) (Penerapan bersama sebelum memulai
ICT) kegiatan pembelajaran
d. Guru menyapa dan memberi d. Siswa mengklik dan mengisi
salam serta mengajak siswa presensi pada link googleform
berdo’a sebelum memulai yang telah diberikan oleh guru
kegiatan pembelajaran
c. Mengecek kehadiran siswa
yang aktif melalui googleform.
Inti a. Menjelaskan materi Desain a. Siswa Mendengarkan, 60
Sajian melalui penayangan mengamat, menyimak, menit
powerpoint / memutar video merespon materi pelajaran yang
yang dengan sesuai materi dipaparkan oleh guru
b. Memberi umpan balik dengan b. Merespon dan menjawab
menanyakan materi yang pertanyaan
dipaparkan oleh guru c. Menanyakan bagian materi yang
c. Menjawab pertanyaan yang belum dimengerti
ditanyakan oleh siswa
Penutup a. Menyimpulkan materi, dan a. Merespon 15
menginformasikan materi b. Menyelesaikan tugas dan menit
minggu depan, tugas dikumpulkan
b. Memberi tugas
D. Penilaian
1. Nilai Proses : Penilaian kehadiran dan sikap selama mengikuti daring
2. Tes Tulis : Bentuk PG / Essay / Tugas

E. Sumber Belajar
Presentasi yang diberikan oleh pengajar

Malang, 25 Januari 2021


Kepala Sekolah Guru Matpel

Drs. Sofyan, ST, MT Wahyu


NIP. 19600727 198603 1 020 NIP. 19611005 199403 1 005

Anda mungkin juga menyukai