Anda di halaman 1dari 5

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

PELAKSANAAN ASUHAN KEPERAWATAN INDIVIDU


DI UPT PUSKESMAS GARUDA

I. Pendahuluan

Asuhan Keperawatan adalah suatu rangkaian kegiatan praktik


keperawatan yang langsung diberikan kepada pasien pada berbagai
tatanan pelayanan kesehatan dengan menggunakan metodologi
proses keperawatan, (pengkajian, analisa data, diagnosa
keperawatan, merencanakan tindakan keperawatan, melaksanakan
tindakan keperawatan, melaksanakan tindakan dan evauasi
keperawatan) dalam lingkup dan wewenang serta tanggung jawab
keperawatan.

II. Latar belakang

Asuhan keperawatan adalah bagian yang tidak dapat di


pisahkan dari kegiatan pelayanan pengobatan. Asuhan keperawatan
memberikan layanan yang komprehensif , dalam proses asuhan
keperawatan aspek promotif, preventif menjadi fokus tindakan, tanpa
melupakan aspek pengobatan dan rehabilitatif.
Pelaksanaan kegiatan asuhan keperawatan dilaksanakan
sesuai visi Puskesmas Garuda yaitu memberikan pelayanan
kesehatan paripurna melalui pemberdayaan masyarakat dalam
pelayanan kesehatan, pemberian pelayanan yang cepat dan tepat
sasaran sesuai dengan tata nilai UPT Puskesmas Garuda yang telah
ditetapkan yaitu cekatan, informatif, profesional, akurat, handal,
optimal, responsif dan efisien.
III. Tujuan umum dan Tujuan khusus
1. Tujuan umum
Individu dengan permasalahan kesehatan mendapatkan asuhan
keperawatan
2. Tujuan khusus :
1. Individu dengan permasalahan kesehatan di kaji dengan
pendekatan keperawatan kemudian diagnosa keperawatan di
tegakkan.
2. Individu dengan permasalahan kesehatan di berikan
tindakan keperawatan sesuai dengan rencana yang telah di
tetapkan
3. Individu dengan permasalahan kesehatan di evaluasi setelah
di lakukan tindakan keperawatan.

IV. Kegiatan pokok dan rincian kegiatan

Kegiatan pokok : asuhan keperawatan pada individu


Rincian kegiatan :
1. Pengkajian Keperawatan
2. Melakukan analisis data dan rumusan diagnosa keperawatan
3. Menyusunkan rencana keperawatan
4. Melaksanakan tindakan keperawatan
5. Melakukan evaluasi keperawatan
6. Mendokumentasikan asuhan keperawatan.

V. Cara melaksanakan kegiatan dan sasaran

No Kegiatan Pokok Pelaksanan program Lintas Lintas Ket


perkesmas program sektor
terkait terkait
1 Pengkajian  Petugas Dokter -
keperawatan melakukan
anamnesa
 Petugas
melakukan
pemeriksaan fisik
2 Menentukan  Petugas - -
diagnosa menentukan
keperawatan diagnosa
keperawatan
berdasarkan data
senjang yang di
temukan saat
pengkajian
3 Merumuskan  Petugas - -
rencana merumuskan
keperawatan rencana
keperawatan
berdasarkan
diagnosa
keperawatan
4 Melaksanakan  Petugas - -
tindakan melaksanakan
keperawatan tinadakan
keperawatan
sesuai dengan
rencana
keperawatan yang
telah di rumuskan

5 Melakukan evaluasi  Petugas - -


keperawatan melakukan
evaluasi terhadap
tindakan
keperawatan yang
telah di lakukan
6 Mendokumentasikan  Petugas
asuhan mendokumentasik
keperawatan. an hasil askep di
form yang telah
tersedia

VI. Sasaran

Sasaran program dalam kegiatan ini adalah individu dengan


permasalahan kesehatan yang mendapatkan layanan kesehatan di
UPT Puskesmas Garuda dalam bentuk kolaborasi dengan dokter.

VII. Jadwal pelaksanaan kegiatan

Kegiatan dilaksanakan dengan matrik kegiatan sebagai berikut:

2017
N Kegiatan Ja Fe M Ap Me Ju Ju Ag Se Ok No De
o n b ar r i n l s p t v s
1 Askep x x x x x x x x x x x x
Individu

VIII. Evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan

Evaluasi terhadap pelaksanaan kegiatan dilakukan tiap bulan


sesuai dengan jadwal kegiatan, dengan pelaporan hasil-hasil yang
dicapai pada bulan tersebut. Evaluasi dilakukan oleh coordinator
Perkesmas.

IX. Pencatatan, Pelaporan dan evaluasi kegiatan

Pencatatan dengan menggunakan format laporan yang telah


ditetapkan dan dilaporkan ke Dinas Kesehatan Kota Bandung
setiap tanggal 25 bulan berikutnya, evaluasi kegiatan dilakukan
sesuai dengan jadwal monitoring dan evaluasi Puskesmas Garuda.

Anda mungkin juga menyukai