Anda di halaman 1dari 28

PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN

“ TOTE BAG ”

Jl. Raya Dayeuhkolot Kabupaten Bandung Kecamatan Cisirung


Jawa Barat, 40256
LAPORAN PENGESAHAN

Proposal Kewirausahaan “ Tote Bag “


Dalam rangka memenuhi tugas Portopolio Prakarya
UD. TuesdayBag
2020

Disetujui oleh :
Pembimbing 1
Pembimbing 2

Lily Felina,S.pd Erni S.pd

(1694009)
(1791001)

I
Thanks

BIODATA PENGUSULAN

Nama Perusahaan: TuesdayBag


Tahun Berdiri: 2020
Alamat: Jl. Dayeuhkolot Kecamatan Cisirung Kabupaten
Bandung, Jawa Barat, 40256
Nomor Telephone: 08999457508
Alamat Email: TuesdayBag@gmail.com
Media sosial: instagram: @TuesdayBag

Perusahaan kami berdiri pada tahun 2020 memproduksi tote bag yang biasanya dipakai
untuk membawa barang belanjaan, membawa buku tambahan untuk sekolah atau kuliah,
beragam peralatan maupun penggunaan yang lainnya. Pasar utama yang kami tuju adalah anak
remaja yang biasanya sangat membutuhkan tote bag ini. Tetapi tote bag kami pun bisa untuk
semua kalangan. Itu salah satu kami memproduksi tote bag. Usaha yang menjanjikan karena
memiliki banyak kegunaan.

Visi dan Misi Perusahaan

Visi
Menjadikan perusahaan tote bag yang terbaik, dengan pengerjaan pesanan yang tepat waktu dan
mampu melayani permintaan pesanan sesuai dengan apa yang diinginkan oleh setiap konsumen.
baik dari segi pelayanan, kualitas, maupun kuantitas yang memuaskan. 
Misi
Mengutamakan pelayanan pada kepuasan yang optimal bagi para pelanggan. Berperan aktif
untuk meningkatkan kualitas dan produktivitas yang dapat memberikan kepuasan para
pelanggan, karyawan dan mitra bisnis. mengembangkan sumber daya untuk dapat menghasilkan
produk yang berkualitas dan memiliki mutu yang konsisten.

II
DAFTAR ISI

Laporan Pengesahan

Biodata Pengusul

Daftar isi

Ringkasan

BAB I

1.1. Latar belakang


1.2. Rumus masalah
1.3. Tujuan
1.4. Kegunaan
1.5. Luaran

BAB II

III
RINGKASAN

A. Konsep Bisnis
Tote bag merupakan salah satu tas klasik yang berasal dari Amerika. Biasanya,
penggunaanya lebih nyaman untuk membawa apa saja dengan tas tersebut. Namun, saat ini
kebanyakan orang menggunakan tote bag supaya dapat terlihat lebih kasual, baik itu pria
maupun wanita.
Tote bag ini mengalami perkembangan, mulai dari fungsi awalnya hanya untuk alasan
untuk kepraktisan, menjadi salah satu item paling digemari di Industri mode dan fashion.

B. Data Perusahaan
Nama Perusahaan: TuesdayBag
Nama Pemilik: Alvina Puji Lestari
Nama Produk: Tote bag
Kelebihan Produk: simple dan praktis

C. Aspek fungsional, Estetika, Keuangan

Fungsi utama dari tote bag inj adalah  untuk membawa buku, kosmetik, peralatan,
maupun penggunaan lainnya . Tote bag bisa digunakan untuk apa saja. Karena juga
sering digunakan untuk beragam keperluan. Tote Bag biasanya berbahan material yang
kuat seperti kanvas, nilon. dan kain yang kokoh lainnya.

Selain bisa digunakan untuk apa saja juga terdapat nilai estetik yaitu, tote bag juga
bisa digunakan sebagai penyimpanan barang kesayangan kamu untuk membawa
sejumlah barang dalam jumlah yang cukup banyak, tote bag juga sering dijadikan salah
satu pelengkap aksesoris fashion.

Tote bag ini menggunakan bahan yang berkualitas tinggi, Bahan-bahan


yang digunakan termasuk bahan yang berkualitas tinggi, sehinggat totebag tidak mudah
rusak, harga yang ditawarkan juga terjangkau.

IV
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Usaha adalah suatu bentuk kegiatan yang dapat menghasilkan uang & dapat meningkatkan
taraf hidup seseorang untuk menjadi lebih baik. Suatu usaha yang kita jalani dapat menghasilkan
laba semaksimal mungkin jika kita tekun dan kreatif dalam menjalani usaha tersebut.

         Banyak cara yang dilakukan oleh seseorang dalam memulai atau menjalani kegiatan usaha
seperti sistem retail atau membuat sendiri produk yang dijual. Kegiatan usaha dengan cara
membuat sendiri, produk yang dijual akan lebih banyak kelebihannya dibandingkan sistem atau
kegiatan usaha lain. Selain produk yang dijual menarik minat , tentu cara ini lebih mudah dalam
menafsirkan atau menargetkan laba dengan total produk yang akan dijual ke kokonsumen.(
http://untunkabadieshop.blogspot.com/2018/11/contoh-proposal-pkwu.html?m=1)

Semakin majunya teknologi dapat menciptakan produk yang lebih berkualitas. Tas
merupakan sebuah barang yang berguna untuk mendukung kegiatan sehari-hari seperti
digunakan untuk bersekolah, bekerja, bertamasya, dll. Karena banyaknya yang menggunakan tas
untuk kegiatan sehari-hari dapat membuat para produsen untuk menciptakan inovasi baru yang
sesuai dengan trend. Tas yang sesuai dengan trend masa kini salah satu diantaranya adalah
totebag. Totebag dengan gaya yang simple yang bisa dibawa kemana saja.totebag yang sedang
digandrungi anak muda membuat banyak orang gencar menjualnya secara online tetapi banyak
yang menjual dengan model yang mainstream dan bahan yang sama.totebag dengan bahan kain
kanvas jarang dijumpai dengan tknik paintingnya juga nyentrik. Walaupun di kota Bandung
sendiri sudah ada yang menjual Totebag ini tetapi pengembangan model dan tampilan masih
susah ditemui maka dari itu kami akan mendirikan usah ini karena banyak anak remaja yang

1
membutuhkannya. pembuatan totebag tersebut.dan lagi konsumen yang kami harapkan adalah
anak remaja jadi sangatlah strategis jika pembuatan juga lebih dekat dengan konsumen itu
sendiri.(https//kreasi-totebag-dengan-teknik-painting-dan-grafis-sablon-bidang-kegiatan-pkm-
kewirausahaan.html )

Dari penjelasan latar belakang diatas, maka kami tertarik untuk melakukan kegiatan usaha
dengan menggunakan cara memproduksi sendiri produk yang akan kami tawarkan berupa
kerajinan tangan “ Totebag dari kain kanvas yang memiliki mutu tinggi ”.

2
1.2 RUMUSAN MASALAH
1. Bagaimana desain tote bag yang disukai?
2. Bagaimana strategi penjualan tote bag?
3. Bagaimana konsep bisnis yang digunakan?

1.3 TUJUAN
1. Untuk mengetahui desain tote bag yang disukai
2. Untuk mengetahui strategi penjualan “ tote bag”
3. Untuk mengetahui konsep bisnis yang digunakan

1.4 KEGUNAAN
1. Sebagai pemenuhan tugas Portopolio mata pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan .
2. Sebagai bahan ajaran.
3. Sebagai perencanaan berwirausaha

1.5 LUARAN
1. Diharapkan akan menjadi salah satu produk yang banyak peminatnya.
2. Diharapkan dapat memasarkan produk ke masyarakat luas
3. Diharapkan menjadi produk yang bernilai tinggi

3
BAB II

GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 KELAYAKAN USAHA

Kelayakan usaha adalah suatu kegiatan yang mempelajari secara mendalam tentang suatu
kegiatan  usaha atau bisnis yang akan dijalankan , dalam rangka menentukan layak atau
tidak usaha tersebut dijalankan. Apakah usaha yang dijalankan akan memberikan manfaat biaya
yang dikeluarkan apakah dengan rencana usaha.

Standar Kelayakan Usaha


 Aspek Legalitas
aspek legalitas bisnis adalah tanda sah berdirinya sebuah bisnis atau dalam
definisinya adalah suatu organisasi yang menjual atau jasa kepada konsumen atau
bisnis lainnya, untuk mendapat laba.(https://prezi.com/o-mpfdlo_8l2/aspek-
legalitas-bisn).

Standar Nasional Indonesia memang adalah satu-satunya standar yang berlaku secara
nasional di Indonesia. SNI dirumuskan oleh Panitia Teknis dan ditetapkan oleh Badan
Standardisasi Nasional (BSN). (http://www.id.m.wikipedia.org)

Berikut beberapa standar kelayakan usaha yang telah kamu penuhi :

1. Bahan-bahan yang digunakan termasuk bahan yang berkualitas tinggi


2. Harga terjangkau
3. Tidak mudah rusak (kuat)

4
 Aspek Teknik Pembuatan
Teknik Pembuatan yang kami pakai adalah teknik menjahit . Teknik
menjahit adalah salah satu teknik yg digunakan untuk menyambung kan antara
satu kain dengan yg lainnya atau kain itu sendiri, yg alat dan bahannya berupa
jarum jahit dan benang.

1. Teknik memotong
Teknik ini digunakan untuk memotong kain sesuai pola yang
sudah di tentukan.Ukur sisi persegi empat dan gunakan pensil atau pena
bahan untuk membuat tanda bagian yang akan Anda potong.

2. Teknik merias
Teknik ini dipakai jika anda ingin tote bag anda kelihat estetik
dan Jika Anda ingin tas anda terlihat gemerlap, pertimbangkan
untuk menambahkan berlian buatan.

 Aspek Ekonomi
1. Jenis dan Jumlah Produksi
Pada kali ini perusahaan kami memproduksi hanya satu buah tote bag saja
karena produksi kali ini hanya untuk sampel saja.

2. Harga Penjualan
Harga Penjualan produk kami berkisaran Rp. 20.000 didaerah kabupaten
Bandung . Jika pemasaran secara online harga berkisaran Rp. 30.000 sudah
termasuk ongkos kirim ke daerah sekitaran Bandung.

 Kualitas Produk
1. Bahan-bahan yang digunakan termasuk bahan yang berkualitas tinggi, sehingga
totebag  tidak mudah rusak
2. Harga yang ditawarkan sangat terjangkau
3. Desain yang menarik

Berdasarkan paparan diatas dapat disimpulkan bahwa produk kami telah memenuhi
standar SNI . Karena produk kami menggunakan bahan yang berkualitas dan tidak mudah rusak.

5
2.2 ANALISIS SWOT

Analisis SWOT adalah metode analisis perencanaan strategis yang


digunakan untuk memonitor dan mengevaluasi lingkungan perusahaan baik
lingkungan eksternal dan internal untuk suatu tujuan bisnis tertentu. SWOT
merupakan akronim dari kata: kekuatan (strengths), kelemahan (weaknesses),
peluang (opportunities), dan ancaman (threats) dalam suatu proyek atau suatu
spekulasi bisnis. Keempat faktor itulah yang membentuk akronim SWOT.
(https://id.m.wikipedia)

 Kekuatan ( strength )
1. Harga ekonomis
2. Kerapihan produk terjamin.
3. Produk yang saya tawarkan berbeda dengan produk lain yang sejenis yaitu
motif yang unik

 Weakness ( Kelemahan )
1. Lama waktu produksi untuk menghasilkan produk dengan detail yang rapi.
2. Terbatasnya tenaga kerja yang dimiliki membuat waktu pengerjaan
priduk menjadi lebih lama
3. Tidak dapat menahan beban terlalu berat

 Oppurtunity ( Peluang )
1. Keunikan produk saya tidak kalah dengan produsen lain.
2. Permintaan produk totebag dipasaran cukup tinggi

6
3. Munculnya kebutuhan untuk menyimpan barang agar tidak tercecer dan tetap
fashionable sehingga menimbulkan trend totebag diseluruh kalangan pada saat
ini

2.3 KELANGSUNGAN USAHA

Metode Penjualan yang digunakan adalah Below The Line (BTL). Below The Line ini
adalah metode penjualan secara langsung salah satunya dengan cara personal selling.

Metode penjualan yang digunakan adalah Below The Line (BTL). Below The Line adalah
metode penjualan secara langsung salah satunya dengan cara personal selling.

 Keunggulan

BTL biasanya memanfaatkan momen yang pas meskipun pendek sehingga mereka biasanya
segera menciptakan penjualan. Langsung menawarkan produk ke konsumen tanpa
membuang waktu untuk menawarkannya ke supermarket atau pasar yang hanya menumpuk
produk mereka tanpa tua kapan laku oleh pasar.

BTL lebih hemat biaya dibandingkan dengan ATL karena langsung menawarkan produk ke
konsumen.

BTL alokasinya biasanya tepat sasaran, karena biasanya para SPG ditempatkan diposisi-
posisi yang strategis misalnya setiap pintu tol, rest area, dan lain-lain.

Marketing dengan BTL tak selalu dengan melakukan penjualan banyak cara yang digunakan
untuk mempromosikan produk agar lebih luas. Misalnya dengan acara edukasi sehingga
promosinya bisa lebih luas.

Menjadi lebih beragam karena mengundang pihak lainnya sehingga jangkauan pasarnya
menjadi lebih luas.

7
 Kekurangan

Terkadang tidak tepat sasaran misalnya saja acara konser yang disponsori oleh merek rokok.
Ternyata ketika event berlangsung pengunjung tak menghiraukan sponsor tersebut yang
pentingnya acaranya.

Penjualan tidak sebanding dengan modal yang dikeluarkan untuk acara. Masih mengenai
event yang disponsori oleh merek rokok. Ternyata mereka mengeluarkan biaya yang lebih
besar untuk event namun tidak balik modal saat mereka menjual rokok di acara event
tersebut.

Terkadang kreativitas pemasaran tak diimbangi dengan kualitas produk yang dipasarkan.
Ibaratnya menjual sebuah produk dengan SPG yang cantik sehingga orang tertarik untuk
membeli namun ketika hanya dijual di supermarket produk tersebut tak dibeli lagi karena
kualitasnya tak sesuai dengan harga.

(http://www..ihoukmd)

2.4 EVALUASI

 Kelebihan dan Kekurangan

Kelebihan dari produk kami yaitu bahan yang berkualitas, daya simpan cukup lama dan
harganya terjangkau. Sedangkan kekurangannga adalah serat tebal, sehingga ketika
dijadikan tas jinjing, bobot barang yang dibawa terasa lebih berat.

 Solusi

Setelah mengetahui kekurangan dari produk kami, pada produksi selanjutnya kami akan
mencari bahan yang ringan namun tetap nyaman dan tidak melukai konsumen

 Saran

8
Ketika pemilihan bahan harus dipertimbangkan dengan baik. Dipertimbangkan bagaimana
kelebihan dan kekurangan dari produk itu jika bisa memilih bahan yang tidak memiliki
kekurangan.

BAB III

METODE PELAKSAAN DAN STRATEGI PEMASARAN

3.1 STRATEGI PEMASARAN

Berikut ini strategi pemasaran dari produk kami yaitu Totebag :

1. Produk kami akan dipasarkan secara personal selling


2. Produk kamu juga akan di pasarkan secara langsung dengan
cara personal selling
3. Produk kami juga dipasarkan melalui media sosial yaitu
Instagram

3.2 PERSIAPAN PEMASARAN


Berikut persiapan usaha dari produk kami dengan menyediakan alat dan
bahan menggunakan teknik menjahit yang berlokasi di Bandung tepatnya di
Kabupaten Bandung, kami memiliki toko yang tempatnya cukup strategis juga
online shop yang bisa diakses oleh Instagram.

3.3 MEMULAI USAHA

9
Berikut adalah usaha perusahaan produk kami membuat Totebag
dimulai dengan memproduksi satu buah sample produk untuk dijadikan
sebagai bahan promosi

3.4 PRODUKSI TOTE BAG


Berikut bahan yang digunakan untuk memproduksi produk kami
 Alat dan bahan
1.Alat : gunting
Jarum
2.Bahan : kain kanvas
 Cara membuat Totebag
1.Ukur kain kanvas dan kain keras menggunakan meteran dan kapur jahit sesuai dengan keinginan saya
membuat ukuran 35cm x 40cm.
2. Kemudian tempelkan kain keras ke kain kanvas kemudian tempelkan ke strikaan agar menempel. Saya
memakai kain keras untuk melapisi kain kanvas tapi hasilnya memang menjadi kakus kalian bisa pakai
puring saja .
3. Ukur kain kanvas lebar 8cm x 60cm untuk dijadikan tali tas. Kemudian lipat dua. Lalu lipat setengah
cm pada sisi-sisinya dan jahit menggunakan jahit lurus.
4. Lalu saya jahit sisi kanan, kiri dan bawah menggunakan jahit zigzag terlebih dahulu agar benang dari
kain tidak keluar-keluar. Setelah itu saya jahit menggunakan jahitan lurus biasa.
5. Pada bagian bawah saya ukur 5cm x 5cm untuk tiap sisi. Kemudian dibuat segitiga pada ujung (lihat
gambar untuk lebih jelasnya). Tarik garis dari tanda ukuran 5cm x 5cm kemudian jahit tepat diatas garis
tersebut.
6. Tas siap digunakan

3.5 WAKTU DAN TEMPAT PRODUKSI


Berikut adalah tempat kami memproduksi produk kami yaitu di Jl. Dayeuhkolot Kabupaten Bandung,
Kecamatan Dayeuhkolot, Jawa barat 40256. pada

3.6 KAPASITAS PRODUK


Kapasitas produk kami bisa menajan berapapun barang dan tidak akan rusak. Karena produk kami di
bawa dan pastinya simple dan ringan

10
BAB IV

BIAYA DAN KEGIATAN

4.1ANGGARAN BIAYA

Laporan biaya produksi

UD. TuesdayBag

Perjanuari 2001

Nomor
Nama Akun 1 2 3
Akun

511 Biaya bahan baku

511.1 Kain kanvas Rp. 6.500

Cat air Rp. 10.000

Total biaya bahan baku Rp. 16.500

512 Biaya tenaga kerja Rp. 5.000

Total tenaga kerja Rp. 5.000

513 Biaya overhead variabel

513.1 - -

11
Total biaya overhead variabel - -

514 Biaya overhead total - -

Total biaya overhead total - -

515 Biaya Administrasi dan umum - -

Total biaya administrasi dan - -


umum

516 Biaya pemasaran -

Total biaya pemasaran -

517 Biaya non produk -

Total biaya non produk -

Total HPP Rp. 21.500

Total HPP = Rp. 21.500

Harga jual = HPP+Laba

Rp.21.500+ Rp.5.000

= 26.500

12
DAFTAF PUSTAKA

http://id.m.wikipedia.org

https://prezi.com/o-mpfdlo_8l2/aspek-legalitas-bisn

http://www.jurnal.id

http://ihoukmd

https//kreasi-totebag-dengan-teknik-painting-dan-grafis-sablon-bidang-kegiatan-pkm-
kewirausahaan.html

13
4.2 JADWAL KEGIATAN

Bulan Desember - Januari


Kegiatan
No Minggu Minggu Minggu Minggu Target
Program
1 2 3 4

Meneliti Masalah
1
masalah dirumuskan

Menentukan Tujuan
2
tujuan dirumuskan

Mengetahui
Analisis
3 kebutuhan
kebutuhan
produk

Menentukan
Perancangan
4 rancangan atau
pemasaran
metode

14
Pelaksanaan Rancangan
5
perancangan dilaksanakan

Mengetahui
Pengamatan
kekurangan dan
6 dan evaluasi
kelebihan
pemasaran
produk

Produk yang di
pasarkan sudah
7 Kesimpulan sesuai standar –
kelayakan
usaha

15
LAMPIRAN

Indentifikasi kebutuhan pasar lokal

No Kebutuhan Produk Pasar sasaran

1 Alat menghapus papan Penghapus papan Pelajar/ guru disekolah


tulis

2 Tempat menyimpan pensil Tempat pensil Pelajar / pegawai kantor

3 Untuk ngelap tangan Lap tangan Ibu rumah tangga

4 Untuk menutup hidung Masker Umum


dan mulut

5 Tempat menyimpan suatu Tote bag Ibu rumah tangga, anak


barang remaja, dll

Pasar sasaran wirausaha

No Pasar sasaran Respon

16
1 Segmentasi geografis Dayeuhkolot

2 Segmentasi demografis

 Usia Remaja 17+


 Jenis
Untuk umum
kelamin
Remaja kisaran Rp. 200.000 – Rp.300.000 Ibu rumah
 Pendapatan
tangga kisaran sekitar Rp. 150.000 – Rp. 200.000

3 Segmentasi psiografis Kebanyakkan orang jika pergi keluar rumah tidak


sempat memilih tas yang fashionnable karena
terburu – buru dengan adanya tote bag orang bisa
langsung memilihnya dan simple tetapi
fashionable.

4 Selera Totebag dengan ukuran sedang terbuat dari kain


kanvas yang dijadikan tote bag simple

5 Daya beli 35,5% kisaran Rp. 25.000 – 30.000

19,4 % kisaran Rp. 35.000 – 40.000

45,2% kisaran Rp. 15.000 – 20.000

Indentifikasi ragam material dan teknik dilingkungan sekitar

No Material Ragam teknik Contoh bentuk

17
1 Kain kanvas Berasal dari kain mori yang
sudah mengalami pemutihan

2 Kain blacu Bahan dasar kain mori yang


belum mengalami pemutihan

3 Kain denim Sama dengan kain kanvas tetapi


lebih mendem

4 Kain drill Memiliki serat garis – garis

age-drill

5 Kain spunbond Terbuat dari serat panjang

No Teknik Foto

18
1 Ukur kain sesuai yang diinginkan dan
potong

2 Setelah dipotong jahit kain sesuai ukuran


yang sudah dipola tadi.

Rencana proses produksi dan keselamatan kerja

Tahapan Jenis aktivitas dan teknik yang


Alat dan bahan Metode dan alat k3
produksi digunakan

Pembahanan Ukur 5 kain sesuai ukuran Penggaris, kain, kapur Sarung tangan karet

Bentuk kain menjadi tote bag Kain Sarung tangan karet


Pembentukan

Setelah dibentuk menjadi tote Kain, gunting, benang, Sarung tangan karet
Perakitan bag jahit kain yang sudah jarum.
dipola

Siapkan hiasan menggunakan Benang sulam Sarung tangan karet


Finising
benang sulam dipinggirnya

19
Surat Perjanjian Konsinyasi

Yang bertandatangan dibawah ini

Nama : Alvina Puji Lestari ( UD.TUESDAY BAG)

Alamat : Jl. Dayeuhkolot no. 77

No. Telp : 022-6781936

Selanjutnya disebut pihak pertama

Nama : Azri ( In the )

Alamat : Jl.Mekar Wangi 30

No. Telp : 08999457608

Selanjutnya disebut pihak kedua

Untuk selanjutnya pihak pertama dan pihak kedua memiliki perjanjian kerjasama sebagai
berikiut:

1. Pihak pertama akan memberikan barang yang akan dititipkan berupa tote bag 10 unit
pada awal bulan februari sampai akhir bulan maret.

20
2. Pihak pertama akan memberikan barang yang akan dititipkan berupa totebag sejumlah 12
unit pada awal bulan februari sampai akhir bulan maret.
3. Pihak kedua harus membantu mempromosikan produk dari pihak pertama
4. Pihak pertama akan mendapatkan 90% hasil penjualan dan pihak kedua mendapatkan
10% hasil penjualan.
5. Demikian surat perjanjian ini dibuat sebagai kesepakatan kerjasama yang sah. Perjanjian
ini disepakati oleh kedua belah pihak.
6. Perjanjian dibuat tanpa melibatkan pihak ketiga hanya persetujuan pihak pertama dan
pihak kedua. Jika ada kesalahpahaman akan diselesaikan secara kekeluargaan.

Pihak Pertama Pihak Kedua

( Alvina Puji Lestarii) ( Azri )

21
22
23

Anda mungkin juga menyukai