Anda di halaman 1dari 10

Menyusun Program

Kebutuhan Parameter Tanah


(SNI 8460:2017)
Trihanyndio Rendy Satrya
a) Rencana lokasi titik penyelidikan
termasuk jenis penyelidikan;
Program b) Kedalaman penyelidikan;
Penyelidikan c) Jenis contoh tanah (kategori, dan
lainnya) yang akan diambil termasuk
Lapangan spesifikasi untuk jumlah dan kedalaman
pada lokasi contoh tanah harus diambil;
d) Spesifikasi pengukuran air tanah;
e) Jenis peralatan yang akan digunakan;
f) Standar yang akan diterapkan.
Jenis Penyelidikan Lapangan
Jumlah Minimum
Penyelidikan Lapangan
Kedalaman
Penyelidikan
Lapangan
Program Penyelidikan Laboratorium

a) Jumlah Pengujian Laboratorium;


b) Pengujian Klasifikasi;
c) Uji pada contoh tanah;
d) Uji pada contoh batuan;
Jumlah Minimum
Benda Uji
Laboratorium
Pengujian
Klasifikasi
Uji Contoh
pada Tanah
Uji Contoh pada Batuan

a) klasifikasi geologi;
b) kepadatan atau berat volume (ρ);
c) kadar air (w);
d) porositas (n);
e) kuat kompresi uniaksial (σc);
f) modulus elastisitas young (e) dan rasio poisson ();
g) uj indeks kekuatan pembebanan titik (is, 50).

Anda mungkin juga menyukai