Anda di halaman 1dari 2

HIGIENE KARYAWAN

No. Dokumen SOP-ESM/WH-HK/001-


EL MASRI 00/JAN-21
MANDIRI
SOP Mulai Berlaku
Revisi
Tgl. Revisi
17 Januari 2021

Halaman 1–1
1. Pengertian Kegiatan untuk menciptakan suatu kondisi yang berkaitan dengan
Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan Lingkungan Kerja Produksi oleh
setiap Unit Kerja.
2. Tujuan Mencegah timbulnya penyakit dan keracunan akibat terkontaminasinya
Bahan Baku dan alat-alat Produksi untuk mengolah madu
3. Kebijakan Penyediaan Produksi Madu yang sudah di olah dan siap didistribusikan
tidak terkontaminasi oleh apapun (kontaminan)
4. Prosedur 1. Mencuci Tangan sebelum bekerja, sesudah menangani Bahan Baku
dan Alat-Alat Produksi mentah/kotor atau terkontaminasi, setelah
dari kamar mandi, setelah tangan digunakan untuk menggaruk,
batuk/bersin, dan setelah makan.
2. Memakai pakaian seragam bersih yang disediakan oleh Pimpinan
CV. EL MASRI MANDIRI pada saat bekerja
3. Kuku dirawat dan dibersihkan serta tidak menggunakan perhiasan
sewaktu bekerja
4. Memakai penutup rambut untuk mencegah jatuhnya rambut ke
dalam makanan dan mencegah kebiasaan menguap atau
menggaruk rambut
5. Tidak merokok saat bekerja
EL MASRI MANDIRI
Jl. Bulak Tengah VIII, No. 24, Rt. 008/Rw. 007
Kel. Klender, Kec. Duren Sawit, Jakarta Timur
No. Telp. (021) 29821819, Email : sefriansyaha660@gmail.com
EL MASRI MANDIRI
Jl. Bulak Tengah VIII, No. 24, Rt. 008/Rw. 007
Kel. Klender, Kec. Duren Sawit, Jakarta Timur
No. Telp. (021) 29821819, Email : sefriansyaha660@gmail.com

PEMERIKSAAN
KESEHATAN
EL MASRI KARYAWAN
MANDIRI No. Dokumen SOP-ESM/WH-HK/001-
00/JAN-21

SOP Mulai Berlaku


Revisi
Tgl. Revisi
17 Januari 2021

Halaman 1–1
1. Pengertian Yang dimaksud pemeriksaan kesehatan karyawan adalah kegiatan
pemeriksaan kesehatan karyawan di lingkungan Pabrik
2. Tujuan Agar tercapai produktivitas kerja yang optimal
3. Kebijakan 1. Seluruh Karyawan di lingkungan Pabrik mendapat pemeriksaan
kesehatannya secara berkala minimal 1 tahun sekali
2. Khusus untuk Karyawan baru harus menyertakan surat hasil tes
kesehatan dari Puskesmas, klinik, atau Rumah Sakit.
3. Hasil pemeriksaan kesehatan Karyawan harus dilaporkan secara
berkala kepada Direktur maupun Manajer Area Gudang
4. Prosedur 1. Penanggung Jawab Gudang atau Manajer Area Gudang
merencanakan program Pemeriksaan Karyawan
2. Penanggung Jawab Gudang atau Manajer Area Gudang membuat
usulan nama karyawan yang akan mendapat giliran pemeriksaan
3. Penanggung Jawab Gudang atau Manajer Area Gudang membuat
surat pengajuan bagi Karyawan yang akan diperiksa
4. Karyawan yang akan diperiksa mendatangi Klinik yang ditunjuk
untuk mendapatkan pemeriksaan
5. Karyawan mendatangi Pemeriksaan Penunjang (laboratorium dan
radiologi)
6. Karyawan melaporkan hasil pemeriksaan ke Penanggung Jawab
Gudang atau Manajer Area Gudang.
5. Unit Terkait 1. Direktur
2. Manajer Area Gudang

Pimpinan Perusahaan

( SEFRIANSYAH )

Anda mungkin juga menyukai