Anda di halaman 1dari 2

Learning Journal

Pelatihan Pembekalan Penugasan Khusus Tenaga Kesehatan Individual


di Puskesmas pada Masa Pandemi Covid-19 Gelombang I Tahun 2021

Nama Peserta : VIEN HARDIYANTI


Nomor Daftar Hadir : 29_AKT2
Materi : Pelayanan Kesehatan di Remote Area

1. Pokok pikiran:
Diisi tentang pokok pokok pikiran dalam bahan ajar yang telah dibaca disertai
dengan contoh kasus atau konsep pendukung
Upaya-upaya yang dapat dilakukan pada PKB ini antara lain
- pengamatan (sarana prasarana dan demografi) seperti melakukan
pemetaan kejadian penyakit yang sering terjadi di daerah terpencil
- Meningkatkan akses dan ketersediaan pelayanan kesehatan di daerah
terpencil/sangat terpencil yang tidak memiliki fasilitas kesehatan dan di
daerah yang tidak mendapatkan pelayanan kesehatan dengan
menggunakan alat transportasi udara, kapal/perahu, darat atau kombinasi.
- pelayanan kesehatan dengan penyediaan tenaga kesehatan terlatih ke
daerah yang terpencil
- pelayanan kegawatdaruratan yang memadai dengan menyediakan
peralatan memadai
- pelayanan laboratorium lapangan dasar sebagai skrining awal
- promosi kesehatan dan pemberdayaan masyarakat

2. Penerapan
Diisi dengan gagasan pribadi tentang penerapannya untuk pengembangan
peran peserta di tempat kerja.
- Permasalahan utama kasus kesehatan di Remote area adalah keterbatasan
akses menuju ke tempat tersebut. Dengan melakukan pengajuan perbaikan
akses seperti perbaikan jalan, perbaikan jembatan, atau perbaikan sistem
kesehatan di daerah agar pelayanan bisa berjalan dengan baik. Sehingga
peran serta pemangku hukum dan tokoh masyarakat sangat penting.
- Melakukan pelaporan demografi serta pemetaan kasus kesehatan di daerah
terpencil.
- Melakukan skrining secara berkala agar
- Edukasi serta promosi agar masyarakat di daerah terpencil dapat lebih
termotivasi untuk menjaga kesehatan
***Penugasan Learning Journal
a. Membaca materi yang tersedia di folder materi pada google classroom untuk
pembelajaran yang akan diberikan
b. Mengisi learning journal (form terlampir)
c. Mengupload ke google classroom sampai jam 21.00 WIB sehari sebelum jadwal
materi tersebut diberikan

Anda mungkin juga menyukai