Anda di halaman 1dari 5

1.

Pesan pokok dari Surah Al-Fatihah dan Surah Al-Ikhlas


Hanya Allah satu-satunya Tuhan yang pantas untuk disembah, satu-satunya tempat makhluk
bergantung dan memohon pertolongan.
2. Pesan pokok Surah An-Nas
Anjuran untuk manusia agar senantiasan memohon perlindungan kepada Allah SWT dari gangguan
setan yang berada di dalam diri.
Pesan pokok Surah Al-‘Ashr
Anjuran bagi manusia agar memanfaatkan waktu untuk selalu beramal saleh, saling menasehati dalam
kebenaran dan kesabaran karena apabila tidak mereka akan mendapat rugi baik di dunia maupun di
akhirat.
3. Makna Surah An-Nasr
An Nasr berarti “Pertolongan”, nama surah ini berkaitan dengan topik surah ini yakni janji bahwa
pertolongan Allah akan datang dan Islam akan memperoleh kemenangan.
Makna Surah Al-Kautsar
Al-Kautsar artinya nikmat yang banyak.
Al-Kautsar juga merupakan nama sungai.
Surah Al-Kautsar berisi tentang perintah shalat dan mensyukuri nikmat.
4. Q.S Al-Falaq

ِ ۙ َ‫قُلْ اَ ُعوْ ُذ بِ َربِّ ْالفَل‬


‫ق‬ : Katakanlah, "Aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh
(fajar),
َ ۙ َ‫ِم ْن َش ِّر َما خَ ل‬
‫ق‬ : dari kejahatan (makhluk yang) Dia ciptakan,
‫ب‬ َ ۙ َ‫ق اِ َذا َوق‬ ِ ‫َو ِم ْن َشرِّ غ‬
ٍ ‫َاس‬ : dan dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita,
‫ت فِى ْال ُعقَ ۙ ِد‬ ِ ‫َو ِم ْن َش ِّر النَّ ٰفّ ٰث‬ : dan dari kejahatan (perempuan-perempuan) penyihir yang meniup
pada buhul-buhul (talinya),
‫َح َس َد اِ َذا َحا ِس ٍد َش ِّر َو ِم ْن‬ : dan dari kejahatan orang yang dengki apabila dia dengki."
5. Makna Surah Al-Ma’un
Al Ma'un artinya adalah hal-hal yang berguna
Misalnya setiap muslim wajib menyantuni anak yatim dan orang fakir miskin.
Jika tidak melakukan maka kita disebut sebagai pendusta agama.
Al Ma'un juga menjelaskan tentang sholatnya orang munafik.
Orang munafik mengerjakan sholat secara khusyuk hanya di depan mukmin lainnya karena ingim
dipuji.
Makna Surah At-Tin
Dalam Surah At-Tin, Allah SWT brsumpah atas empat hal, yaitu:
demi buah tin,
demi buah zaitun,
demi bukit Sinai, dan
demi kota Makkah yang aman.
6. Makna Surah Al-Kafirun dan Al-Maidah
 Menolak tegas ajakan kaum kafir Quraisy untuk menyembah berhala walau sesaat, dan dengan
tujuan apapun.
 Menunjukkan perbedaan sesembahan dan ibadah kaum muslimin dan orang-orang selain mereka.
 Menegaskan tidak ada kompromi dalam perkara aqidah. Selain itu tidak boleh pula ada
kerjasama yang memadukan dua aqidah yang berbeda.
 Menegaskan bahwa Rasulullah tidak akan menyembah apapun selain Allah SWT sampai
kapanpun.
 Mengajarkan toleransi untuk tidak memaksa orang lain dalam aqidah dan beribadah. Agama
adalah sebagaimana pilihannya, dan semua orang akan mendapatkan balasan sesuai pilihan yang
diambil.
Kandungan Surat Al Maidah ayat 2 mencakup:
 Larangan berperang pada bulan tertentu
 Larangan menyiksa binatang
 Perintah untuk saling tolong-menolong dalam kebajikan dan ketaqwaan, dan melarang untuk
saling tolong menolong dalam perbuatan dosa dan permusuhan
 Perintah bertakwa kepada Allah
Makna Surah Al-Hujurat ayat 12-13
 Larangan berburuk sangka kepada orang lain
 Larangan mengunjing orang lain .
 Perinytah agar kita saling mengenal antara umat manusia walaupun berbeda suku dan berbeda
bangasa
7. Contoh Penerapan Asmaul Husna
Contoh perilaku sesuai Asmaul Husna Al-Quddus (Maha Suci):
 Senantiasa menjaga kesucian diri dengan menjaga wudhu sepanjang hari.
 Rajin membersihkan pakaian juga tempat tinggal, sehingga rumah menjadi rapih dan bersih
sehingga nyaman dan sehat untuk ditinggali.
 Tidak membuang sampah sembarangan.
 Tidak berucap kata-kata yang maknanya kotor dan tidak sopan.
 Menjauhi semua perbuatan yang tercela sebab dosa adalah sebaik-baiknya noda di hati manusia
 Senantiasa memaafkan kesalahan orang lain sehingga hati bersih dan suci, bebas dari kegusaran,
dendam, dengki dan sebagainya.
Contoh perilaku sesuai Asmaul Husna As-Salam (Maha Mensejahterakan):
 Menebarkan salam  
 Mengikat silaturahmi tehadap sesama Umat Islam dan saling mencintai
 Memperbanyak Bersyukur atas kesejahteraan yg telah allah swt berikan kepadanya
Contoh perilaku sesuai Asmaul Husna Al-Khaliq (Maha Pencipta):
 Mensyukuri atas segala kelebihan dan kekurangan fisik yang diberikan oleh Allah SWT.
 Tidak menyombongkan diri dan berbuat kerusakan di muka bumi walaupun kita adalah makhluk
ciptaan-Nya yang paling sempurna.
Al-Wahhab (Maha Pemberi)
Al-Alim (Maha Mengetahui)
As-Sami’ (Maha Mendengar)
Al-Basir (Maha Melihat)
Al-‘Adl (Maha Adil)
Al-Azim (Maha Agung)
Al-Mumit (Maha Mematikan)
Al-Hayyu (Maha Hidup)
Al-Qayyum (Maha Berdiri Sendiri)
Al Ahad (Maha Esa)
As-Samad (Yang Menjadi Tumpuan)
Al-Muqtadir (Yang Maha Berkuasa)
Al-Muqaddim (Yang Maha Menyegera)
Al-Baqi (Yang Kekal)
8. Iman kepada kitab Allah
Iman kepada kitan Allah merupakan rukun iman yang ke-3
9. Iman kepada malaikat Allah
 Malaikat Jibril yang bertugas  menyampaikan wahyu kepada rasul utusan Allah
 Malaikat Mikail yang bertugas menurunkan hujan
 Malaikat Israfil yang bertugas meniup sangkakala
 Malaikat Izrail yang bertugas mencabut nyawa
 Malaikat Raqib yang bertugas mencatat amal  kebaikan
 Malaikat Atid yang bertugas mencatat amal  kejahatan
 Malaikat Mungkar yang bertugas menanyakan manusia di alam kubur
 Malaikat Nakir yang bertugas menanyakan manusia di alam kubur
 Malaikat Ridwan yang bertugas menjaga pintu syurga
 Malaikat Malik yang bertugas menjaga pintu neraka

10. Rasul Ulul Azmi (Nuh, Ibrahim, Musa, Isa,Muhammad)


Disebut ulul azmi karena mereka banyak mengalami berbagai cobaan dan penderitaan ketika
menyampaikan ajaran Allah. Atas ketabahan dan kesabaran mereka, Allah menganugerahi mereka
gelar Ulul Azmi.
 Nabi Nuh AS
Kesabaran : sering kali dicaci maki,
istri dan anaknya termasuk golongan yang menentang beliau
Mukjizat : dapat membuat bahtera/perahu yang besar
 Nabi Ibrahim AS
Kesabaran : kesabaran beliau dalam menunggu lama untuk memiliki anak
Allah Swt. menguji imannya lewat perintah untuk menyembelih Ismail.
Mukjizat : tidak hangus terbakar
 Nabi Musa AS
Kesabaran : menghadapi Fir’aun serta kaumnya sendiri yang sangat pembangkang
Mukjizat : memiliki tongkat yang dapat berubah menjadi ular dan membelah Laut Merah
 Nabi Isa AS
Kesabaran : hidup sangat miskin,
dikhianati oleh muridnya sendiri, dan
difitnah, ditentang, diusir bahkan hendak dibunuh
Mukjizat : dapat menghidupkan yang mati dengan izin Allah SWT, menyembuhkan
penyakit yang sangat parah dan dapat berbicara saat baru berumur beberapa jam.
 Nabi Muhammad SAW
Kesabaran : diludahi wanita tua,
diboikot selama 3 tahun oleh para kafir Quraisy,
dilempari kotoran unta saat sedang shalat
Mukjizat : Al-Qur’an, peristiwa Isra Miraj, dapat membelah bulan
11. Iman kepada hari akhir
Hikmah beriman pada hari akhir:
 Kita bertambah yakin dengan kebesaran dan kekuasaan Allh SWT
 Kita bertambah semangat dalam melakukan amal kebaikan
 Kita menghindari perbuatan yang dilarang oleh Allah SWT
 Bersikap jujur, disiplin, dan bertanggungjawab dalam melakukan pekerjaan
 Selalu waspada dan menjaga lingkungan sekitar
 Tidak menunda-nunda malakukan amal kebaikan
12. Iman kepada qada dan qadar
Hikmah beriman kepada qada:
 Datang ke sekolah atau kegiatan lainnya tepat waktu
 Memanfaatkan waktu untuk belajar dan hal positif lain
 Menerima berapapun uang jajan yang diberikan orang tua
 Tidak bersikap sombong di rumah, di sekolah, atau di lingkungan masyarakat
 Berhati-hati jika berada di tempat keramaian atau jalan raya yang padat kendaraan
 Bertanggung jawab atas tugas yang diberikan kepadanya
 Santun dan rendah hati dalam bersikap di mana pun ia berada
Hikmah beriman kepada qadar:
 Menyadari bahwa semua cita-cita yang diinginkan harus diusahakan
 Memiliki rasa percaya diri dalam menghadapi tugas
 Mengerjakan PR sendiri
 Giat dan disiplin dalam belajar.
13. Hadis yang terkait dengan perilaku hidup bersih dan sehat
14. Tawadhu’ (rendah hati)
Lingkungan keluarga:
 Tidak bersikap seenaknya kepada adik
 Berbicara dengan sopan santun kepada orang tua
 Tidak berkata dengan nada tinggi kepada orang tua
 Menolong saudara yang sedang kesusahan
Lingkungan masyarakat:
 Tidak memamerkan kekayaan yang kita miliki
 Bergaul tanpa memandang status orang lain
 Menghargai pendapat orang lain
 Tidak memakai pakaian atau perhiasan dengan berlebihan
Lingkungan sekolah:
 Tidak merendahkan teman
 Membantu teman jika mengalami kesulitan
 Ramah kepada teman
 Bergaul denga siapa saja
 Menghargai guru ketika menerangkan di depan kelas.
15. Amanah (dapat dipercaya)
Contoh perilaku amanah:
 Menjalankan seluruh perintah Allah dan orang tua selama dalam kebaikan
 Mengerjakan PR dari guru sebaik mungkin
 Menjaga diri kita dari perbuatan dosa
 Mengembalikan buku yang telah dipinjam ke perpustakaan tepat waktu
 Menjalankan janji-janji yang pernah ia ucapkan.
16. Manfaat membaca
 Menambah wawasan dan ilmu pengetahuan
 Melatih kemampuan berpikir
 Meningkatkan daya ingat
 Meningkatkan konsentrasi
 Diangkat derajatnya
17. Bacalah kisah nabi-nabi berikut ini! Jika belum menemukan kisahnya, tanya miss Indah!
 Nabi Adam AS
 Nabi Ibrahim AS
 Nabi Ismail AS
 Nabi Ayyub AS
 Nabi Dawud AS
 Nabi Muhammad SAW
18. Kisah keteladanan wali songo
 Sunan Gresik (Maulana Malik Ibrahim)
o Mengajarkan cara-cara baru bercocok tanam
 Sunan Ampel
o Mengajarkan falsafah Moh Limo (5M), yaitu main (berjudi),mabuk, maling, madat
(menghisap narkoba), madon (berzina)
 Sunan Bonang (Makhdum Ibrahim)
o Menambahkan alat musik bonang pada seperangkat gamelan
o Menggubah Suluk dan Tembang Tombo Ati
 Sunan Drajat
o Menciptakan Tembang Macapat dan Pangkur
 Sunan Kudus
 Sunan Giri
o Menciptakan tembang dolanan, seperti Jamuran, Jithungan, dan Delikan
 Sunan Kalijaga (Raden Said)
o Berdakwah lewat wayang dan tembang suluk
o Menciptakan lagu Lir-Ilir dan Gundul Pacul
 Sunan Muria (Raden Umar Said)
 Menciptakan Tembang Sinom dan Kinanti
 Sunan Gunung Jati (Syarif Hidayatullah)
19. Luqman Al-hakim (orang biasa yang dimuliakan dan ditinggikan derajatnya oleh Allah)
Keteladanan :
 Menjaga lisan dengan hanya berucap kebenaran dan kebaikan
 Berhati-hati dalam berucap
 Menjadi pribadi yang bijak dengan pandai memetik hikmah atau pelajaran dari setiap peristiwa
 Saling menasehati sesama dengan hal-hal yang baik
 Taat pada Allah, orang tua, sabar, mendirikan shalat, berbuat baik, menjauhi kemungkaran dan
tidak sombong (nasehat Luqman).
Nasehat Luqman kepada anaknya:
 Tidak menyekutukan Allah dengan lainnya
 Allah akan memberikan balasan atas semua perbuatan yang dilakukan oleh manusia
 Menyeru kepada manusia untuk berbuat baik dan meninggalkan semua yang Allah larang.
20. Ashabul Kahfi (7 pemuda yang hidup di pemerintahan raja zalim)
Keteladanan:
 Teguh menjaga keimanan
 Senantiasa meminta pertolongan dan petunjuk kepada Allah SWT dalam menghadapi setiap
urusan
 Membangkitkan manusia dari kematian (tidur yang lama) adalah perkara yang mudah bagi Allah
SWT

Anda mungkin juga menyukai