Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN


POLITEKNIK KESEHATAN MAKASSAR
Jl. Jalan Wijaya Kusuma No.46, Banta-Bantaeng, Rappocini, Kota Makassar
Website ; www.poltekkes-mks.ac.id Email info@poltekkes-mks.ac.id

NOTA DINAS
NOMOR: KH.02.02/1.2/ 4185 /2020

Yth : 1. Para Ketua Jurusan


2. Ketua Prodi D-III Keperawatan Parepare
Dari : Direktur
Hal : Pelaksanaan Wisuda Tahun 2020
Tanggal : 18 Agustus 2020
___________________________________________________________________

Sehubungan dengan pelaksanaan kegiatan Sidang Senat Terbuka Poltekkes


Kemenkes Makassar dalam rangka Wisuda dan angkat sumpah Ahli Madya dan
Sarjana Terapan Tahun 2020, dengan metode tatap muka yang akan dilaksanakan
pada :

Hari/Tanggal : Selasa dan Rabu/8 dan 9 September 2020


Tempat : Hotel Four Point by Sheraton Makassar

Maka bersama ini kami sampaikan panduan singkat pelaksanaan wisuda tahun
2020 sebagaimana terlampir.
Demikian penyampaian kami, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Direktur,

Dr. Ir. H. Agustian Ipa, M.Kes


KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN
POLITEKNIK KESEHATAN MAKASSAR
Jl. Jalan Wijaya Kusuma No.46, Banta-Bantaeng, Rappocini, Kota Makassar
Website ; www.poltekkes-mks.ac.id Email info@poltekkes-mks.ac.id

Lampiran Surat Nomor : KH.02.02/1.2/ 4185 /2020

PANDUAN SINGKAT PELAKSANAAN KEGIATAN


SENAT TERBUKA POLTEKKES KEMENKES MAKASSAR DALAM RANGKA
WISUDA DAN ANGKAT SUMPAH AHLI MADYA DAN SARJANA TERAPAN
TAHUN 2020

A. Lokasi Wisuda
1. Wisuda dilaksanakan di Hotel Four Point by Sheraton Makassar selama dua
hari.
2. Tiap hari terdiri atas dua sesi, yaitu sesi pagi pukul 07.00-10.00 Wita dan Sesi
Siang pukul 13.30-16.00 Wita
3. Kapasitas ruangan dalam kondisi normal sekitar 2400 orang
4. Jumlah peserta tiap sesi sebagai berikut :
JUMLAH
WAKTU JURUSAN WISUDAWAN TIAP TOTAL
JURUSAN
HARI I
07.00-10.00 Keperawatan Makassar 391 391
Farmasi 179
13.30-16.00 Gizi 136 411
Keperawatan Parepare 96
HARI II
Fisioterapi 143
07.00-10.00 Kebidanan 81 322
Kesehatan lingkungan 98
Kesehatan Gigi 214
13.00-16.00 359
Analis Kesehatan 145
TOTAL 1483
5. Tersedia tempat cuci tangan dan sabun serta petugas
6. Tersedia hand sanitizer di pintu masuk ruangan serta petugas
7. Tersedia Thermo Gun serta petugas
8. Jarak kursi minimal 1,5 meter
9. Dilakukan desinfektan ruangan sebelum memasuki sesi kedua
10. Tersedia ruang tunggu bagi wisudawan sesi kedua
11. Tidak tersedia foto both dilokasi wisuda

B. Wusidawan/Wisudawati
1. Melakukan pembayaran melalui vitual akun masing-masing mahasiswa (kode
: 8006+NIM), paling lambat tanggal 3 September 2020
2. Melakukan registrasi pada link berikut : https://bit.ly/daftarwisudapolkesmas
3. Sesi pertama hadir di lokasi paling lambat pukul 07.00 Wita
4. Sesi kedua hadir di Lokasi paling lambat pukul 13.30 Wita
5. Berpakaian Toga dari rumah
6. Menggunakan masker dari rumah
7. Tidak didampingi oleh orang tua/wali/suami/istri/keluarga serta Tidak
membawa anak kecil
8. Suhu tubuh maksimal 37,4 derajat Celsius
9. Bagi yang terganggu kesehatannya dilarang hadir di lokasi wisuda
10. Orang tua dapat menyaksikan proses wisuda di channel Yotube Polkesmas
11. Mencuci tangan menggunakan sabun sebelum memasukki ruang wisuda
12. Memasuki tempat wisuda dengan tetap menjaga jarak minimal 1,5 meter
13. Duduk di kursi yang telah diatur oleh panitia

Anda mungkin juga menyukai