Anda di halaman 1dari 3

Risk Register

Penilaian Risiko (Risk Assessment)

I. Nilai Kemungkinan/Likelyhood/Probability
Kemungkinan terjadinya adalah merupakan probabilitas dari suatu peristiwa itu terjadi pada kurun
waktu tertentu.

Tabel 1 . Nilai Kemungkinan


Nilai Kemungkinan Deskripsi Kuantifikasi /
Frekuensi
1 Hampir tidak terjadi Peristiwa mungkin terjadi tetapi hanya Terjadi dalam kurun
dalam keadaan luar biasa. Tidak ada waktu lebih dr 10 th
riwayat kejadian masa lalu.
2 Jarang terjadi Peristiwa yang terjadi dalam keadaan Sekali dalam >5 tahun
tertentu dan dalam data histori sempat
terjadi di masa lampau.
3 Kadang terjadi Peristiwa mungkin terjadi dalam beberapa Sekali dalam >5 tahun
rentang waktu tertentu yang berjauhan.
4 Sering terjadi Peristiwa yang terjadi dalam rentang waktu Terjadi setiap tahun/2
tertentu yang berdekatan tahun sekali
5 Hampir pasti terjadi Peristiwa diperkirakan terjadi dalam situasi Terjadi dalam dalam
normal. Rentang waktu terjadinya sangat waktu tiap bulan
rapat

II. Nilai Keparahan atau Konsekuensi/Severity/Seriousness


Penilaian “Severity” atau “konsekuensi” merupakan dampak dari Risiko yang dapat diukur dari (atau
kombinasinya):
a. Dampak pada kegiatan operasional perusahaan
b. Reputasi nama baik perusahaan.

Tabel 2 . Nilai Konsekuensi Dampak atau Keparahan/Severity/Seriousness


Nila Konsekuensi/ Dampak Kegiatan Dampak Reputasi
i Keparahan/ Perusahaan
Severity
1 Minor/ringan Gangguan biasa yang Reputasi perusahaan tidak terpengaruh
terjadwal.
Menghambat kinerja
perusahaan tetapi tidak
menimbulkan kerugian
yang berarti.
2 Moderat/sedang Menghambat aktivitas Reputasi perusahaan sedikit menurun.
perusahaan dan
menimbulkan kerugian
yang lumayan besar.
3 Mayor/besar Sangat menghambat Sorotan media masa. Berdampak
aktivitas perusahaan dan signifikan menurunkan reputasi
menimbulkan kerugian perusahaan.
sangat besar.

Page 1
Risk Register
III. Penilaian Risiko
Penilaian Risiko (Risk Assessment) ditentukan dengan perkalian antara nilai kemungkinan (L) dengan
nilai keparahan (S).
Tingkat Risiko tersebut menentukan bagaimana tindak lanjut penanganan Risiko.

Tabel 3. Grade = L x S (Tingkat Kerugian dari Dampak/Impact)


Nilai Grade Deskripsi
1-2 Kecil Dikaji, dipantau dan dievaluasi tiap akhir tiap tahun sekali.
3-6 Sedang Merupakan batas risiko yang dapat diterima oleh organisasi, namun
harus selalu memantau dan mengevaluasi Risiko tersebut. Menerima
Risiko dengan informasi yang diterima, namun ada upaya untuk
memperbaiki. (maksimal 1 tahun)
7-9 Besar Memerlukan penanganan dengan rencana tindakan [antara 1 minggu].
Risiko tersebut dapat diterima, namun diperlukan usaha untuk
menurunkan kemungkinan munculnya penyebab kegagalan proses
(akar masalah), atau menurunkan potensi dampak kegagalan proses.
10-15 Sangat Besar memerlukan tindakan cepat (maksimal 3 x 24 jam) karena potensi
dampaknya melemahkan bahkan dapat menghentikan perusahaan.
Prosedur atau Instruksi kerja pada aktivitas terkait proses ini
diperlukan.

Tabel 4 . Matriks Tingkat Risiko


Kemungkinan/Likelyhood/Probability

Konsekuensi/ Hampir tidak Jarang terjadi Kadang Sering terjad Hampir pasti
Severity/ terjadi (1) (2) terjadi (3) (4) terjadi (5)
Seriousness
3 Medium Medium Besar Sangat Besar Sangat Besar
Major 3 6 9 12 15
2 Kecil Medium Medium Besar Sangat Besar
Moderat 2 4 6 8 10
1 Kecil Kecil Medium Medium Medium
Minor 1 2 3 4 5

Page 2
Risk Register

Page 3

Anda mungkin juga menyukai