Anda di halaman 1dari 5

E.

SUMBER DAYA KESEHATAN

Ka. Bid. Sumber Daya Kesehatan


dr. David Oloan

Ka. Sie. Sumber Daya Manusia


Ka. Sie. Sarana Prasarana Fisik Ka. Sie. Farmasi dan Alat Kesehatan
Kesehatan
Ahdi Yunal, ST Lila Ayusta, SKM
Susma Yelni, SKM

Meliza Harni, SKM, M.Kes SIK Zakiya Ridwan, SKM


Apoteker Ade Fitriani, ST Fatilisna, SKM
Yamuharuddin, SKM SIK Ropinda Simanungkalit Hel Fita, A.Md.AFM
dr.internship Brully Avrianto
Ns. Heriyadi, S.Kep SIK doctor
Diah Elvira, ST SIK Bidan
Tuti Endrayani

1. Seksi sumber daya manusia kesehatan

Seksi sumber daya manusia kesehatan Membantu kepala bidang sumber daya dalam
melaksanakan sub urusan sumber daya manusia kesehatan . Seksi sumber daya manusia
kesehatan dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud adalah menyelenggarakan
fungsi :

a. Penyiapan bahan dan penerbitan izin praktek dan izin kerja tenaga kesehatan
b. Perencana pengembangan SDM kesehatan untuk upaya kesehatan masyarakat dan
upaya kesehatan perorangan kota Pekanbaru
c. Pengenalisa dan penerapan peraturan perundang-undangan, kebijakan teknis,
pedoman teknis dan pedoman pelaksanaan lain yang berhubungan dengan tugasnya
d. Penyiapan bahan rencana dan pelaksanaan penyelenggaraan pengembangan
sumber daya manusia dan organisasi profesi
e. Penyiapan bahan penyusunan pedoman pelaksanaan dan teknis penyelenggara
pengembangan sumber daya manusia dan organisasi profesi , penyelenggaraan
registrasi, akreditasi, sertifikasi tenaga kesehatan serta sarana kesehatan tertentu
sesuai dengan peraturan perundang-undangan
f. Penyiapan bahan pelaksanaan penilaian angka kredit bagi jabatan fungsional
kesehatan dan penyelenggaraan administrasi DUPAK Tenaga kesehatan
g. Penyiapan bahan dan pelaksanaan penilaian teknis, pengelolaan data dan
pemantauan pelaksanaan perizinan operasional lembaga pelayanan kesehatan dan
operasional praktek tenaga kesehatan serta organisasi profesi
h. Pelaksanaan monitoring, pengendalian, pengawasan dan evaluasi kegiatan
penyelenggaraan pengembangan sumber daya manusia dan organisasi profesi
i. Penyusunan bahan laporan kegiatan penyelenggaraan pengembangan sumber daya
manusia dan organisi profesi
j. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan
fungsinya

2. Sarana Prasarana Fisik


Seksi sarana dan prasarana fisik mempunyai tugas membantu kepala bidang sumber daya
dalam melaksanakan sub urusan sarana dan prasarana fisik.
Seksi sarana dan prasarana fisik dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud adalah
menyelenggarakan fungsi :
a. Perencanaan dan pelaksanaan program kerja seksi sarana dan prasarana fisik
berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan dan petunjuk atasan sebagai
pedoaman dalam pelaksanaan tugas
b. Perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana pada OPD dinas kesehatan dan
jajarannya (RS, Puskesmas dan Puskesmas Pembantu sekota Pekanbaru)
c. Pelaksanaan perbaikan dan pemeliharaan sarana prasarana kesehatan pada OPD Dinas
Kesehatan dan jajarannya (RS, Puskesmas dan Puskesmas Pembantu sekota Pekanbaru)
d. Pelaksanan tugas-tugas lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan
fungsinya
3. Seksi Farmasi dan Alat Kesehatan
Kegiatan tugas kasi bidang SDK bagian Farmasi dan alat kesehatan.
a. Perencanaan program kerja seksi kefarmasian dan perbekalan berdasarkan ketentuan
perpu dan petunjuk atasan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas.
b. Penyusunan rencana kerja dengan cara merinci dan menjadwalkan kegiatan yang akan
dilaksanakan.
c. Penyiapan bahan-bahan yang diperlukan dalam penyusunan kebijakan, program,
prosedur kerja, pencatatan hasil kerja, petunjuk teknis dan laporan di bidang tugasnya.
d. Pembinaan dan pengawasan sarana pelayanan kefarmasian serta sarana distribusi obat-
obatan, kosmetik dan bahan berbahaya.
e. Pembinaan dan pengawasan pelaku usaha obag tradisional (UKOT, UMOT, UJR, UJG) dan
sarana penyehat tradisional.
f. Pelaksanaan evaluasi laporan narkotika, psikotropika dan prekursor dari sarana
pelayanan kefarmasian (puskesmas, klinik, apotek dan rumah sakit) setiap bulannya.
g. Peningkatan penggunaan obat rasional, peresepan obat generik dan pelayanan
kefarmasian di seluruh puskesmas dan rumah sakit.
h. Peningkatan program gerakan masyarakat cerdas menggunakan obat (gema cermat).
i. Pelaksanaan penyuluhan keamanan pangan.
j. Penerbitan sertifikat penyuluhan produksi industri rumah tangga pangan (P-IRTP).
k. Penyelenggaraan Bimtek keamanan pangan bagi pelaku usaha IRTP.
l. Penerbitan sertifikat Bimtek keamanan pangan bagi pelaku usaha IRTP.
m. Pelaksanaan monitoring ketersediaan dan kondisi alkes di seluruh puskesmas.
n. Pelaksanaan inventaris kebutuhan alat kesehatan untuk seluruh puskesmas dan rumah
sakit.
o. Penyusunan kebutuhan alkes untuk proses pengadaan barang dan jasa.
p. Pelaksanaan koordinasi lintas program dan lintas sektor.
q. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi terhadap program-program kefarmasian dan alkes.
r. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan
fungsinya.

Tugas staff seksi Farmasi dan Alat Kesehatan

a. Melaksanakan persiapan pelayanan administrator kesehatan


 Menyusun rancangan kerangka acuan
 Mengumpulkan bahan/literatu/laporan kurang dari 10 sumber dan sejenis
 Mengumpulkan bahan/literatu/laporan lebih dari 10 sumber dan lebih dari 1
jenis
 Mengelola bahan literatur/laporan secara elektronik
b. Mengorganisasikan pelaksanaan kebijakan program-program kesehatan
 menyusun rancangan wewenang dan tanggung jawab pelaksana program, obat,
makanan berbahaya
 menyajikan rancangan atau hasil uji coba rancangan wewenang dan tanggung
jawab pelaksana program obat, makanan dan bahan berbahaya
 Melaksanakan uji coba wewenang dan tanggung jawab pelaksana program obat,
makanan dan bahan berbahaya
 menyusun rancangan pedoman atau prosedur pelaksanaan program obat,
makanan dan bahan berbahaya
 Menyajikan rancangan atau hasil uji coba rancangan pedoman atau prosedur
pelaksanaan program obat, makanan dan bahan berbahaya
 Melaksanakan uji coba rancangan pedoman atau prosedur pelaksanaan
program obat, makanan dan bahan berbahaya
 Menyusun rancangan tata hubungan kerja pelaksanaan program obat, makanan
dan bahan berbahaya
 Menyajikan rancangan atau hasil uji coba rancangan tata hubungan kerja
pelaksanaan program obat, makanan dan bahan berbahaya
 Melaksanakan uji coba rancangan tata hubungan kerja pelaksanaan program
obat, makanan dan bahan berbahaya
c. Melaksanakan sertifikasi Nakes dan produk-produk terkait dengan bidang kesehatan
 melaksanakan penilaian dalam rangka sertifikasi produk makanan dan minuman
 Menyajikan hasil penilaian dalam rangka sertifikasi produk makanan dan
minuman
d. Menyusun laporan rancangan laporan
e. Penyuluhan PIRT
f. Pengurusan izin makanan ringan
g. Pembuatan laporan obat generik di Puskesmas
h. Laporan penggunaan obat generik nasional
i. Pengurusan izin dan penyuluhan PIRT
j. Pembuatan pelaporan stock Kefarmasian dan alkes
k. Pengurusan izin apoteker
l. Koodinator SIGNAP dan ASPAK

Anda mungkin juga menyukai