Anda di halaman 1dari 1

1. Subject adalah komponen utama dalam kalimat.

Berfungsi
sebagai who atau what dalam kalimat. Subject dapat berupa kata
benda atau kata ganti.
Example :
 Orchids are very beautiful.
 The rabbit is very cute.
 My mother went on a trip to Bali.

2. Predicate yaitu kata kerja, yang berfungsi sebagai penjelas yang


menunjukkan tindakan yang dilakukan subject dalam sebuah
kalimat.
Example :
 My mom is cooking rendang. (my mom sebagai subject
dan cooking sebagai predicate).
 Reno is fixing the bike. (Reno sebagi subject dan fixing
sebagai predicate).
 Nabila is studying English. (Nabila sebagi subject dan
Studying sebagai predicate)

Sumber Referensi : Modul MKDU4107 Edisi 3

Anda mungkin juga menyukai