Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK TAKHASSUS AL QUR’AN WONOSOBO


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester :X/1
Materi Pokok : Massa Molekul Relatif (Mr) dan Persamaan reaksi

Alokasi Waktu :3 jam pelajaran


Kompetensi Dasar : Menerapkan hukum-hukum dasar kimia dalam perhitungan kimia

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat memahami
konsep / menganalisis / mengidentifikasi/ menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan Hukum Dasar Ilmu Kimia dan Hitungan Kimia.
2. MEDIA/ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR
• Media : lembar kerja (peserta didik), Lembar penilaian
• Alat/Bahan : Spidol, papan tulis, Laptop dan Infocus, Internet
• Sumber Belajar : buku Kimia untuk SMK/MAK kelas X

3. KEGIATAN PEMBELAJARAN
a. Kegiatan Pendahuluan
• Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
• Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta
mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi
selanjutnya
• Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat)
dengan mempelajari materi Massa Molekul Relatif (Mr) dan Persamaan
reaksi
• Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta
metode belajar yang akan ditempuh

b. Kegiatan Inti
Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat,
mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Dan
Kegiatan memberikan stimulus berupa Mengamati video tentang Massa
Literasi Molekul Relatif (Mr) dan Persamaan reaksii
Membaca materi tentang Massa Molekul Relatif (Mr) dan
Persamaan reaksi melalui modul dan internet.
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak
Thinking mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan
ini harus tetap berkaitan dengan Massa Molekul Relatif (Mr) dan
Persamaan reaksi
Membagi siswa dalam 4 kelompok

Collaboration Mendiskusikan materi Massa Molekul Relatif (Mr) dan Persamaan


reaksi stoikiometri melalui lembar diskusi
Peserta didik (perwakilan kelompok) mempresentasikan hasil diskusinya
Communicatio di depan kelas secara bergiliran kemudian ditanggapi oleh kelompok lain
n mengenai materi Massa Molekul Relatif (Mr) dan Persamaan reaksi.
Peserta didik menuliskan hasil diskusi ke dalam lembar kerja.
Creativity Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan
kembali hal-hal yang belum dipahami.

c. Kegiatan Penutup
• Guru bersama peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang
point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan.
• Guru memberikan penguatan terhadap materi yang sudah dipelajari dengan
memberikan penugasan dan menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya,
serta diakhiri salam penutup.

4. PENILAIAN (ASSESMENT)
• Penilaian Pengetahuan : berupa tertulis uraian, tes lisan / observasi terhadap
diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan
• Penilaian Keterampilan : berupa penilaian unjuk kerja.

Mengetahui, Verifikator Wonosobo, 15 Juni 2020


Kepala SMK Takhassus Al
Wakasek kurikulum Guru Mata Pelajaran
Qur’an

H. Nuruzzaman, S.Sy, Wahyu Sutanto, S.Pd,


Alfitrotul Janah, S.Si
M.Pd M.M.Pd
Pertemuan 1
Bahan Ajar:
 Massa Molekul Relatif (Mr)
 Persamaan reaksi
Tujuan Pembelajaran Soal Kunci Jawaban

Peserta didik mampu 1. Tuliskan pengertian dari massa atom relatif Massa Atom Relatif ( Ar ) adalah perbandingan massa satu atom suatu unsur
(Ar) ! dengan massa satu atom unsur standar
menuliskan pengertian
massa atom relatif(Ar)
melalui diskusi kelompok
dengan tepat.
2. Peserta didik mampu 1. Apakah yang dimaksud dengan massa Massa Molekul Relatif ( Mr ) adalah perbandingan massa 1 molekul unsur
molekul relatif (Mr) ? atau senyawa terhadap 1/12 massa satu atom C-12.
menuliskan pengertian
massa molekul relatif (Mr)
melalui diskusi kelompok
dengan tepat.
3. Berdasarkan data massa 1. Diketahui massa rata-rata 1atom unsur X = Massa rata−rata 1 atom X
2,66 x 10 -23 gram dan 1 atom unsur Y= 6,64 X=
atom C-12, peserta didik a. Ar 1
x 10 -23 gram,sedangkan massa 1 atom C-12 x Massa 1atom C−12
mampu menghitung massa = 1,99 x 10 -23 gram.Tentukanlah massa atom 12
relatif (Ar) unsur X dan Y tersebut!
atom relatif (Ar) dari suatu 2,66 x 10−23 gram
unsur dengan tepat. = 1
x 1,99 x 10−23 gram
12
Ar X = 16,04

Massa rata−rata1 atom Y


Y=
b. Ar 1
x Massa 1 atomC−12
12
6,64 x 10−23 gram
ArY = 1
x 1,99 x 10−23 gram
12
ArY = 40,04

4. Berdasarkan data 1. Klorin terdiri dari 75 % isotop Cl-35 dan 1.


25 % isotop Cl-37.Jika isotop Cl-35 massa rata-rata = % x massa isotop-1 + % x massa isotop-2 + ...
persentase kelimpahan
dianggap bermassa 35 sma dan isotop Cl-
isotop-isotop suatu unsur 37 bermassa 37 sma,tentukanlah massa 75 25
rata-rata satu atom klorin. massa rata-rata 1 atom Cl = ( X 35 sma) + ( X 37 sma)
peserta didik mampu 100 100
massa rata-rata 1 atom Cl = 35,5 sma
menentukan massa atom
relatif dengan tepat
5. Berdasarkan data massa 1. Hitunglah Mr dari zat-zat berikut ini.jika a. Mr H2O = (2 x Ar H ) + (1 x Ar O)
diketahui Ar H = 1; Ar O = 16, Ar C = 12, Ar = (2x1) + (1 x 16)
atom relatif (Ar) beberapa
Na = 23, Ar Cl = 35,5 = 18
unsur peserta didik mampu a. H2O b. Mr C6H12O6 = ( 6 x Ar C) + (12 x Ar H) + ( 6x Ar O)
b. C6H12O6 = (6x12) + (12 x 1) + (6 x 16)
menentukan massa molekul
c. NaCl = 180
relatif (Mr) dari suatu c. Mr NaCl = ( 1 x Ar Na) + ( 1 x Ar Cl)
= (1 x 23) + (1 X 35,5)
senyawa dengan benar.
= 58,5

6. Berdasarkan nama senyawa 1. Tuliskan persamaan reaksinya jika arang Rumus kimia karbon adalah C dan wujudnya padat,rumus kimia gas oksigen
atau karbon jika dibakar sempurna dengan karbon dioksida CO2.Persamaan reaksi dari pernyataan tersebut dituliskan
yang diketahui,peserta didik
oksigen akan menghasilkan gas karbon sebagai :
mampu menuliskan dioksida! C(s) + O2(g) CO2(g)
persamaan reaksi dengan
tepat.

7. Diketahui persamaan reaksi,


1. Tuliskan persamaan setara untuk reaksi Langkah 1 : Menuliskan persamaan reaksi.
peserta didik mampu
berikut . Al(s) + H2SO4(aq) Al2(SO4)3(aq) + H2(g) (belum setara)
menyetarakan persamaan Al(s) + H2SO4(aq) Al2(SO4)3(aq) + H2(g)
Jumlah atom di ruas kiri: Jumlah atom di ruas kanan:
reaksi sederhana sehingga
Al = 1 Al = 2
memenuhi kaidah H=2 H=2
S=1 S=3
penyetaraan reaksi. O=4 O = 12
Langkah 2 : Penyetaraan:
a. Tetapkan koefisien CH4 = 1, sedangkan koefisien zat-zat lainnya dimisalkan
dengan
huruf.
1 CH4(g) + a O2(g) b CO2(g) + c H2O(l)
b. Setarakan jumlah atom C dan H.

c. Kita masukkan koefisien b dan c sehingga persamaan reaksi menjadi:


1 CH4(g) + a O2(g)  1 CO2(g) + 2 H2O(l)

a. Kita setarakan jumlah atom O.

e. Persamaan reaksi setara selengkapnya adalah:


1 CH4(g) + 2 O2(g) 1 CO2(g) + 2 H2O(l)
Untuk selanjutnya koefisien 1 tidak perlu ditulis sehingga persamaan reaksi
menjadi:
CH4(g) + 2 O2(g) CO2(g) + 2 H2O(l) (setara)
Jadi skor ideal = 100

Skor Perolehan
NILAI = X 100
100
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK TAKHASSUS AL QUR’AN WONOSOBO


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas / Semester :X/1
Materi Pokok  : Hukum dasar kimia
- hukum Lavoisier
- hukum Proust
- hukum Dalton
- hukum Gay Lussac
- hukum Avogadro
Alokasi Waktu :3 jam pelajaran
Kompetensi Dasar : Menerapkan hukum-hukum dasar kimia dalam perhitungan kimia

5. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat memahami
konsep / menganalisis / mengidentifikasi/ menyelesaikan masalah kontekstual yang
berkaitan Hukum Dasar Ilmu Kimia dan Hitungan Kimia.
6. MEDIA/ALAT, BAHAN DAN SUMBER BELAJAR
• Media : lembar kerja (peserta didik), Lembar penilaian
• Alat/Bahan : Spidol, papan tulis, Laptop dan Infocus, Internet
• Sumber Belajar : buku Kimia untuk SMK/MAK kelas X

7. KEGIATAN PEMBELAJARAN
d. Kegiatan Pendahuluan
• Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
• Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya serta
mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan materi
selanjutnya
• Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat)
dengan mempelajari materi Massa Molekul Relatif (Mr) dan Persamaan
reaksi
• Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta
metode belajar yang akan ditempuh

e. Kegiatan Inti
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat,
Literasi mengamati, membaca dan menuliskannya kembali. Dengan
memberikan stimulus berupa tayangan animasi tentang hukum
Lavoisier hukum proust dan hukum Dalton
Peseta didik membaca literatur/bahan ajar, peserta didik mencari
informasi (literasi) dan mendiskusikan pengelompokan tentang
hukum Lavoisier hukum proust dan hukum Dalton.
Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak
mungkin hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan
Critical
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan
Thinking
ini harus tetap berkaitan dengan hukum Lavoisier hukum proust
dan hukum Dalton.
Membagi siswa dalam 3 kelompok
Peserta didik Mendiskusikan, mengumpulkan informasi,
Collaboration
mempresentasikan, dan saling bertukar informasi mengenai materi
hukum Lavoisier, hukum proust dan hukum Dalton.
Peserta didik (perwakilan kelompok) mempresentasikan hasil diskusinya
Communicatio di depan kelas secara bergiliran kemudian ditanggapi oleh kelompok lain
n mengenai materi hukum Lavoisier, hukum proust dan hukum Dalton.
Peserta didik menuliskan hasil diskusi ke dalam lembar kerja.
Creativity Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan
kembali hal-hal yang belum dipahami.

f. Kegiatan Penutup
• Guru bersama peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran tentang
point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru
dilakukan.
• Guru memberikan penguatan terhadap materi yang sudah dipelajari dengan
memberikan penugasan dan menyampaikan rencana pembelajaran selanjutnya,
serta diakhiri salam penutup.

8. PENILAIAN (ASSESMENT)
• Penilaian Pengetahuan : berupa tertulis uraian, tes lisan / observasi terhadap
diskusi tanya jawab dan percakapan serta penugasan
• Penilaian Keterampilan : berupa penilaian unjuk kerja.

Mengetahui, Verifikator Wonosobo, 15 Juni 2020


Kepala SMK Takhassus Al
Wakasek kurikulum Guru Mata Pelajaran
Qur’an

H. Nuruzzaman, S.Sy, Wahyu Sutanto, S.Pd,


Alfitrotul Janah, S.Si
M.Pd M.M.Pd
Lampiran:
Penilaian

Anda mungkin juga menyukai