Anda di halaman 1dari 2

SOAL PENGETAHUAN TENTANG BELA DIRI

1.Jelaskan pengertian pencak silat

 Pencak silat. ... Pencak silat atau silat adalah suatu seni bela diri tradisional yang berasal dari Indonesia.
Seni bela diri ini secara luas dikenal di Indonesia, Malaysia, Brunei, dan Singapura, Filipina selatan, dan
Thailand selatan sesuai dengan penyebaran berbagai suku bangsa Nusantara

2. Sebutkan unsur-unsur yang terkandung dalam pencak silat!

 Olahraga.
 Kesenian.
 Bela diri.
 Pendidikan mental dan kerohanian.
 Persaudaraan menuju persatuan.

3. Sebutkan jenis-jenis penguasaan gerak dalam pencak silat!

 Pukulan.
 Tangkisan.
 Tendangan.
 Langkah kaki

4. Jelaskan tentang teknik dalam pencak silat!

 Pencak silat merupakan seni bela diri yang asli berasal dari Indonesia. Tujuan diajarkannya pencak silat
adalah untuk menjaga diri saat ada musuh/lawan. Supaya kamu lebih mahir dalam pencak silat, kamu harus
mengetahui teknik dasarnya. Teknik dasarnya yaitu :

 1. Tendangan
Tendangan dalam pencak silat ada tendangan lurus, tendangan T, tendangan samping, dll. Tendangan ini
bertujuan untuk memudahkan dalam menyerang musuh.

 2. Pukulan

Pukulan dalam pencak silat ada pukulan lurus, pukulan samping, pukulan melingkar, dll. Pukulan bertujuan
untuk memudahkan musuh out ( keluar dan mati ).

 3. Sikap kuda kuda

Sikap kuda kuda merupakan salah satu gerak nonlokomotor dalam pencak silat. Sikap kuda kuda ada kuda
kuda depan, belakang, samping, dan serong.
 4. Gerak langkah
Gerak langkah merupakan salah satu gerak lokomotor dalam pencak silat. Ada langkah depan, belakang,
samping, serong, dll.

 5. Tangkisan

Tangkisan bertujuan untuk menghadang pukulan atau tendangan yang datang ke arah kita.

5. Jelaskan tentang jurus dalam pencak silat!


 Jurus ialah rangkaian gerakan dasar untuk tubuh bagian atas dan bawah, yang digunakan sebagai panduan
untuk menguasai penggunaan tehnik-tehnik lanjutan pencak silat, saat dilakukan untuk berlatih secara
tunggal atau berpasangan.

6. Belaan adalah suatu usaha mempertahanka diri yang dilakukan baik dengan tangan maupun

kaki sewaktu menerima serangan. Sebutkan macam-macam belaan!

Teknik elakan. Teknik elakan ini sendiri merupakan salah satu teknik pembelaan dalam pencak silat yang mana dia
merupakan suatu gerakan memindahkan tubuh yang menjadi sasaran serangan oleh lawan.

• Teknik tangkisan.

• Teknik tangkapan.

7. Sebutkan macam-macam serangan dengan tangan!

8. Apa itu tangkisan?

9. Sebutkan macam-macam tangkisan!

10. Bagamana cara atau teknik elakan?

Anda mungkin juga menyukai