Anda di halaman 1dari 3

KUESIONER SMD BULAN SEPTEMBER PUSKESMAS KARANGDUREN

PROMKES

1. Menurut Anda untuk menyelesaikan masalah yang ada di masyarakat maka perlu dilakukan
koordinasi dengan perangkat desa dan lembaga terkait melalui :
a. Musyawarah Masyarakat Desa
b. Pertemuan rutin bulanan
c. Diskusi kelompok
2. Menurut Anda apa tema penyuluhan yang sesuai untuk disampaikan kepada masyarakat
a. PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat)
b. Kesehatan lingkungan
c. Imunisasi dan pencegahan penyakit menular

UPAYA KESEHATAN KERJA

1. Menurut Anda upaya yang dilakukan di pos UKK lebih ditekankan pada :
a. meningkatkan kesehatan dan pencegahan penyakit
b. pengobatan
c. pemulihan kesehatan
2. Untuk upaya meningkatkan kesehatan dan pencegahan penyakit, apa yang bisa dilakukan
a. Pemeriksaan tempat kerja dan pekerja
b. Pengobatan pada para pekerja
c. Meningkatkan ketrampilan pekerja

PENGOBATAN TRADISIONAL

1. Untuk menjamin mutu dari pengobat tradisional apa yang perlu dilakukan
a. Pembinaan dan pemantauan oleh petugas kesehatan
b. Menggabungkan dengan pengobatan moderen
c. Memberi kesempatan untuk berinovasi sesuai kemampuannya

2. Untuk menambah wawasan bagi penyehat tradisional maka:


a. Petugas Kesehatan mensosialisasikan kepada penyehat tradisional
b. Memberi kesempatan kepada penyehat tradisional untuk mencari informasi sendiri
c. Memberi kesempatan kepada penyehat tradisional untuk melakukan percobaan sendiri.

Demam berdarah Dengue


1. Jika ada kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) apa yang perlu dilakukan
a. Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN)
b. Fogging (Pengasapan)
c. PSN dan fogging
2. Bila setelah diimunisasi bayi / balita sakit, apa yang anda lakukan
a. Dibawa ke petugas pemberi immunisasi
b. Diperiksakan ke pustu
c. Diperiksakan ke Puskesmas

1. Sampai usia berapa anak diberi immunisasi dasar


a. 1. Tahun
b. 2. Tahun
c. 4 tahun
2. Dimana tempat pelayanan immunisasi TT Wanita Usia Subur (WUS) dan ibu hamil dilaksanan?
a. Posyandu
b. Puskesmas
c. Pustu
KIA
1. Sejak usia kehamilan berapa ibu hamil harus periksa
a. Sejak awal kehamilan (0-3 bln)
b. Setelah 3 bulan
c. Setelah perut kelihatan besar

2. Menurut anda, dimana seharusnya tempat minta pertolongan persalinan?


a. Puskesmas
b. Bidan
c. Dukun
d. Rumah sendiri

JIWA
1. Jika salah satu anggota keluarga ada yang mengalami gangguan kejiwaan, bagaimana sikap saudara
a. Dibawa ke Puskesmas
b. Disembunyikan karena malu

2. Jika salah satu anggota keluarga ada yang mengalami gangguan kejiwaan memerlukan rujukan ke
Rumah Sakit, bagaimana sikap saudara
a. Setuju
b. Menolak, karena sudah takdir.

PTM
1. Apakah saudara mengetahui tentang kegiatan Pos Pembinaan Terpadu (POSBINDU) di Puskesmas
Karangduren :
a. Tahu
b. Tidak tahu
2. Apakah saudara mengunjungi kegiatan POSBINDU secara rutin :
a. Mengunjungi secara rutin
b. Tidak pernah mengunjungi

KESLING
1. Apakah saudara memiliki jamban (WC) keluarga?
a. Ada dan memenuhi syarat (leher angsa/plengsengan)
b. Ada tetapi tidak memenuhi syarat
c. Tidak memiliki.
2. Untuk memenuhi kebutuhan air sehari hari, keluarga saudara mengambil dari :
a. Sumur
b. Sungai
c. Air BOR

KUSTA
1. Apabila ada tanda tanda pada seseorang di sekitar anda yang seperti penderita kusta, apa yang anda
lakukan?
a. Dianjurkan supaya periksa ke Puskesmas
b. Dibawa ke kader
c. Dijauhi
d. Dibiarkan saja

2. Apa saja tanda dan gejala penyakit kusta ?


a. Bercak merah
b. Bercak putih
c. Bercak mati rasa
d. Jawaban a, b, c benar
KESORGA ( Kesehatan Olah Raga )
1. Menurut anda dimana pembinaan yang tepat untuk kesehatan olah raga
a. Sekolah c. Puskesmas
b. Posyandu d. Desa
2. Siapa yang perlu dilakukan pembinaan dalam kesorga
a. Lansia
b. Calon jama’ah haji
c. Anak sekolah
d. Semua jawaban benar

PHN
1. Apakah keluarga anda termasuk keluarga rawan, yaitu menderita peyakit
a. Kencing Manis
b. Darah Tinggi
c. Balita Gizi buruk
d. Ibu Hamil Resiko tinggi
e. Tidak ada

2. Jika ada yang menderita kencing manis, darah tinggi, balita gizi buruk dan ibu hamil resiko tinggi, apa
yang saudara harapkan dari institusi kesehatan?
a. Dikunjungi oleh petugas Puskesmas
b. Berobat ke Puskesmas jika penyakitnya kambuh.

GIZI
1. Menurut saudara bagaimana caranya agar berat badan balita naik setiap bulan
a. Memberi ASI dan bubur sejak bayi baru lahir
b. Memberi ASI saja sampai bayi berusia 6 bulan, kemudian dilanjutkan dengan pemberian ASI +
makanan pendamping ASI sampai usia 5 tahun
c. Diberi ASI, susu formula dan makanan tambahan sejak bayi baru lahir.
2. Bagaimana cara memantau pertumbuhan dan perkembangan balita.
a. Periksan ke dokter praktik swasta
b. Penimbangan secara rutin setiap bulan di posyandu
c. Menimbang berat badan bila sakit.

Anda mungkin juga menyukai