Anda di halaman 1dari 2

A. Pengertian Cuci tangan dan Gosok C.

Pentingnya mencuci tangan


Gigi
MENCUCI TANGAN DAN menggunakan sabun
MENGGOSOK GIGI 1. Mencuci tangan
Adalah proses yang secara 1. Mencuci tangan bisa mencegah
mekanis melepaskan kotoran dan penyebaran penyakit.
debris dari kulit tangan dengan 2. Perilaku Cuci Tangan Pakai Sabun
menggunakan sabun biasa dan air
ini merupakan hal menghalangi
(DEPKES, 2007).
2. Gosok Gigi terjadinya infeksi.
Suatu kegiatan kesehatan untuk 3. Dapat mencegah transmisi
menjaga gigi agar tetap sehat dan berbagai pathogen
terhindar dari kuman dan bakteri 4. mengurangi bakteri
penyebab gigi berlubang. terkontaminasi dan mengurangi
penyakit yg ditularkan melalui
B. Tujuan Cuci tangan dan Gosok makanan
Gigi 5. Perilaku mencuci tangan dengan
DISUSUN OLEH : sabun dilaporkan dapat
1. Mencuci tangan
menurunkan kasus diare      
KELOMPOK 4 a. Agar tangan tangan bersih
b. Membebaskan tangan dari
D. Akibat bila tidak menggosok gigi
kuman dan mikroorganisme
c. Menghindari masuknya kuman 1. Gigi menjadi kuning kecoklatan
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES kedalam tubuh
JAYAPURA PROGRAM STUDI D-III 2. Menggosok gigi 2. Bau mulut bertambah
a. Gigi tampak bersih dan putih
KEPERAWATAN KABUPATEN
b. Mengurangi bau mulut 3. Sakit gigi
MIMIKA TAHUN 2017 c. Mencegah sakit gigi
( misalnya: caries gigi atau
gigi berlubang)
6. Letakkan ujung jari ke telapak tangan F. Langkah-langkah dalam mencuci E. Waktu yang tepat untuk mencuci
kemudian gosok perlahan tangan
1. Basahi kedua telapak tangan tanga dan menggosok gigi
setinggi pertengahan lengan
memakai air yang mengalir, ambil 1. Mencuci tangan
G. Langkah-langkah menggosok gigi sabun kemudian usap dan gosok
kedua telapak tangan secara lembut. a. Sebelum dan sesudah makan
dengan benar
1. Pertama jangan lupa menggunakan b. Setelah buang air besar dan kecil
pasta gigi
2. Kemudian Sikat gigi dan gusi c. Sebelum dan sesudah melakukan
dengan posisi kepala sikat
membentuk sudut 45 derajat di 2. Usap dan gosok juga kedua tindakan
daerah perbatasan antara gigi punggung tangan secara bergantian.
dengan gusi d. Setelah menyentuh binatang
3. Gerakan sikat dengan lembut dan
memutar e. Setelah menyentuh sampah
4. Bersihkan permukaan kunyah gigi
pada lengkung gigi sebelah kanan 2. Menggosok Gigi
dan kiri dengan gerakan maju 3. Jangan lupa jari-jari tangan, gosok
mundur sela-sela jari hingga bersih a. Minimal kita menggosok gigi dua
5. Bersihkan permukaan dalam gigi
kali dalam sehari yaitu pagi setelah
yang menghadap ke lidah dan
langit-langit. sarapan dan kedua menjelang tidur
6. Sikat lidah untuk menyingkirkan
4. Bersihkan ujung jari secara b. Pada saat kita mandi
bakteri dan agar nafas lebih segar
bergantian dengan mengatupkan
7. Bersihkan mulut dan gigi dengan c. Apabila kita tidak mampu
kumur-kumur menggunakan air
menggosok gigi setelah makan,
yang bersih
5. Gosok dan putar kedua ibu jari dianjurkan untuk kumur-kumur
secara bergantian dengan air yang bersih untuk
mengurangi sisa-sisa makanan
yang masih menempel di gigi.

Anda mungkin juga menyukai