Anda di halaman 1dari 3

https://shmadyweb.blogspot.com/2019/12/download-rpp-1-lembar-ips-kelas-8.

html

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


IPK 3.4.8/IPK: 4.4.5

Sekolah : SMP Negeri 1 Sakra Timur Kelas/Semester : VIII ( Delapan )/Genap


Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 4 x 40 menit (Pert. ke-25 s.d 26)
Sub Materi Pokok:
Pergerakan Nasional pada Masa Pendudukan Jepang

1. Tujuan Pembelajaran
Setelah melaksanakan kegiatan melalui model problem based learning peserta didik mampu menganalisis
proses penguasaan Indonesia oleh Jepang; menganalisis kebijakan pemerintah militer Jepang; menganalisis
sikap kaum pergerakan terhadap kebijakan Jepang; terampil melaksanakan diskusi dan presentasi tentang
pergerakan nasional pada masa pendudukan Jepang.; menampilkan sikap kerja keras, tanggung jawab, peduli,
dan santun, serta rasa syukur.

2. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


2.1 Pendahuluan (10 menit)
Guru mengucapkan salam, mengecek kebersihan kelas, berdoa, menyanyikan lagu nasional, dan absensi
lanjut menyampaikan tujuan pembelajaran, cakupan materi, langkah pembelajaran dan tehnik penilaian.
2.2 Kegiatan Inti (@ 40 menit)
Guru membantu siswa mengamati gambar berikut dengan memberikan informasi kondisi anak-anak
tersebut dengan penderitaan pada masa penjajahan Jepang. Guru juga dapat menampilkan gambar lainnya
yang merupakan peninggalan penjajah Jepang yang lain, misalnya lagu kimigayo, tentara Peta, dan
benteng Jepang.

Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mendiskusikan di dalam kelompok dan
menuliskan hal-hal yang ingin diketahui dari hasil pengamatan. Misalnya: Bagaimana proses kedatangan
Jepang ke Indonesia? Bagaimana kebijakan pemerintah militer Jepang? Bagaimana pergerakan nasional
pada masa pendudukan Jepang?
(Creativity Thinking an Innovation)
Pertemuan ke-25
Peserta didik dalam kelompok masing-masing mengumpulkan data terkait Proses Penguasaan Indonesia,
dan Kebijakan Pemerintah Militer Jepang.
Pertemuan ke- 26
Peserta didik dalam kelompok masing-masing mengumpulkan data terkait Sikap Kaum Pergerakan.
Mempresentasikan hasil telaah kaitan Pergerakan Nasional pada Masa Pendudukan Jepang.
(4Cs: Critical Thinking and Problem Solving; Collaboration; Communication)
2.3 Penutup (30 menit)
Membuat simpulan, refleksi, umpan balik, pesan-pesan moral kaitan Pergerakan Nasional pada Masa
Pendudukan Jepang, kemudian berdoa.

3. Penilaian
3.1 Sikap : Observasi/Jurnal;
3.2 Pengetahuan : Tes Tulis, Penugasan;
3.3 Keterampilan : Unjuk Kerja Kegiatan diskusi dan presentasi

Mengetahui, Surabaya, 6 Januari 2020


Kepala SMPN 1 Sakra Timur, Guru Mata Pelajaran,

Drs. H. Nasar, M.Pd Syamsul Ahmadi, S.Pd


NIP. 19641231 199203 1 206 NIP. 19810325 201406 1 004

RPP IPS Kelas 7 Semester Genap


https://shmadyweb.blogspot.com/2019/12/download-rpp-1-lembar-ips-kelas-8.html

LAMPIRAN INSTRUMEN PENILAIAN

A. PENILAIAN SIKAP
I. Teknik penilaian: observasi/jurnal
a. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran dan/atau di luar jam pembelajaran
b. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa

B. PENILAIAN PENGETAHUAN
KISI-KISI SOAL
Bentuk Jlh.
No. KD Materi Indikator soal
Soal Soal
1. 3.4 Menganalisis Pergerakan nasional Pertemuan ke-25
kronologi, perubahan, masa pendudukan 1. Menguraikan proses Uraian 2
dan kesinambungan Jepang penguasaan Jepang di
ruang (geografis politik, Indonesia.
ekonomi, pendidikan, 2. Menguraikan kebijakan Uraian 3
sosial, budaya) dari masa pemerintah militer Jepang
penjajahan sampai Pertemuan ke-26
tumbuhnya semangat 3. Menganalisis pergerakan Uraian 3
kebangsaan. nasional pada masa pendudukan
Jepang.
Jumlah soal 8

BUTIR SOAL:
Pertemuan ke 25
1. Apa yang mendorong pemerintah Jepang melakukan penjajahan di Indonesia?
2. Bagaimana proses penguasaan Jepang terhadap wilayah Indonesia?
3. Apa tujuan Jepang membentuk organisasi-organisasi sosial seperti Gerakan 3A, Putera, Jawa Hokokai, dan
Masyumi?
4. Jelaskan organisasi-organisasi semi militer bentukan Jepang?
5. Apa yang dilakukan pemerintah militer Jepang sehingga menimbulkan penderitaan bagi rakyat Indonesia?
Pertemuan ke 26
1. Bagaimanakah sikap kaum pergerakan terhadap penjajahan yang dilakukan Jepang?
2. Siapa saja tokoh yang termasuk garis pergerakan bawah tanah?
3. Bagaimana proses perlawanan rakyat Indonesia yang dilakukan PETA di Blitar dan Jawa?

RUBRIK PENILAIAN DAN PEDOMAN PENSKORAN


No. Kunci Jawaban Skor Bobot
1. 2 20
2. 2 20
3. 2 20
4. 2 20
5. 2 20
10 100

RUBRIK PENILAIAN DAN PEDOMAN PENSKORAN


No. Kunci Jawaban Skor Bobot
1. 4 40
2. 2 20
3. 4 40
10 100

Skor perolehan
Nilai = ------------------- x Bobot soal
Skor maksimal

RPP IPS Kelas 7 Semester Genap


https://shmadyweb.blogspot.com/2019/12/download-rpp-1-lembar-ips-kelas-8.html

C. PENILAIAN KETERAMPILAN
Berupa Observasi Kegiatan Diskusi, Presentasi
KISI-KISI
Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian
1 4.4 Menyajikan kronologi, Pergerakan nasional 4.4.5 Keterampilan Penilaian
perubahan dan masa pendudukan melaksanakan diskusi Kinerja
kesinambungan ruang Jepang dan presentasi tentang dan
(geografis, politik, ekonomi, Pergerakan nasional
Produk
pendidikan, sosial, budaya) masa pendudukan
dari masa penjajahan sampai Jepang.
tumbuhnya semangat
kebangsaan.

LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN - UNJUK KERJA


1. Penilaian Kinerja Diskusi dan Presentasi
Dilaksanakan pada saat proses pembelajaran, saat siswa menyampaian hasil diskusi tentang Pergerakan
nasional masa pendudukan Jepang
.
Aspek penilaian presentasi
 Kemampuan presentasi
 Kemampuan bertanya
 Kemampuan menjawab

RPP IPS Kelas 7 Semester Genap

Anda mungkin juga menyukai