Anda di halaman 1dari 3

Catatan penjualan Sepeda motor dealer A tahun 2003 adalah seperti terlihat dalam tabel

1. Peramalan rata-rata bergerak 3-Bulanan untuk bulan April(2003) sampai dengan Januari (2004)

BULAN PERMINTAAN RATA-RATA BERGERAK 3-BULANAN


Januari 9
Pebruari 7
Maret 10
April 8 8.6
Mei 7 8.3
Juni 12 8.3
Juli 10 9
Agustus 11 9.6
September 12 11
Oktober 10 11
November 14 11
Desember 16 12
Januari 13.3

Grafik

18
16
14
12
10
8 PERMINTAAN

6
RATA-RATA BERGERAK
4 3-BULANAN
2
0
Januari
Pebruari

April
Mei
Juni
Juli

Januari
September
Oktober
November
Desember
Maret

Agustus

NAMA : DANIA NOVI ANTIKA BAROKAH


NIM : 18106620050
PRODI : MANAJEMEN C

2. Peramalan menggunakan metode Weighted Moving Average (Rata-rata Bergerak Terbobot)

A. Januari 50%, Februari 30%, Maret 20%


B. April 50%, Mei 30%, Juni 20%
C. Juli 50%, Agustus 30%, September 20%
D. Oktober 50%, November 30%, Desember 20%
JAWAB :
A. WMA = (50%)(9)+(30%)(7)+(20%)(10)
= 8.6
B. WMA = (50%)(8)+(30%)(7)+(20%)(12)
= 8.5
C. WMA = (50%)(10)+(30%)(11)+(20%)(12)
= 10.7
D. WMA = (50%)(10)+(30%)(14)+(20%)(16)
= 12.4

3. Hitunglah Peramalan dengan menggunakan metode ES dengan pembobotan 40

BULAN PERMINTAAN Peramalan, Ft+1 α =0,40


Januari 9
Pebruari 7 9.00
Maret 10 8.20
April 8 8.92
Mei 7 8.55
Juni 12 7.93
Juli 10 9.56
Agustus 11 9.74
September 12 10.24
Oktober 10 10.94
November 14 10.57
Desember 16 11.94
Januari 13.56

ES (Exponential Smoothing)

18
16
14
12
10
8 PERMINTAAN
6
Peramalan, Ft+1
4
α =0,40
2
0
Januari
Pebruari

April
Mei
Juni
Juli

Januari
September
Oktober
November
Desember
Maret

Agustus

# Dari Perbandian 3 Peramalan yang telah dihitung tersebut seharusnya


# Dari Perbandian 3 Peramalan yang telah dihitung tersebut seharusnya
Dealer Motor A memilih peramalan Weight Moving Averages (WMA) atau
Model rata-rata bergerak, Karena Model Peramalan ini menggunakan
jumlah data aktual permintaan yang baru untuk membngkitkan nilai
ramalan untuk permintaan di masa yang akan datang. Peramalan Model
rata-rata bergerak ini akan efektif diterapkan apabila permintaan pasar
terhadap produk diasumsikan stabil sepanjang waktu.

Anda mungkin juga menyukai