Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 23

2017

EKSPLORASI SISTEM STRUKTUR


OUTRIGGER PADA WILLIS
TOWER

KELOMPOK 6
M. ALFISYAHRI ALFAYED 1504104010007

NURI IHSANI 1504104010066

SITI SHARA 1504104010088


ASUS
[Type the company name]
6/2/2017
STUDI OBJEK RANCANGAN
“WILLIS TOWER”

• Lokasi : Chicago, USA


• Fungsi : Office
• Tinggi Arsitektural : 442 m
• Jumlah Lantai : 108
• Arsitekt : Bruce Graham
• Structural engineer : Fazlur Rahman Khan
• Structural system : Bundled-tube system
• Merupakan Bangunan tertinggi ke-11

X BRACING UNTUK MEMPERKAKU DAN


MEMBERIKAN KESTABILAN POSISI BANGUNAN
GEDUNG WIILIS TOWER INI MENGGUNAKAN SISTEM STRUKTUR UTAMA TERHADAP GAYA LATERAL
YAITU BUNDLED TUBE. SISTEM BUNDLED TUBE ITU TERBENTUK DARI 9
2 KOLOM-KOLOM YANG RAPAT PADA
KUBUS YANG BERUKURAN 75 M
SISTEM TUBE

BENTUKAN GEDUNG TERSUSUN SEPERTI BENTUK


PUZZLE YANG SISI-SISINYA DUKURANGI SEHINGGA
MAKIN MENGECIL KE ATAS
Material Curtain Wall terdiri dari frame aluminium dengan bahan pengisi kaca laminated, aluminium
composite panel

Pada bagian interior di dapat bangunan bebas kolom yang kita ketahui merupakan kelebihan dari struktur
dengan system tube.
STUDI LATAR BELAKANG ARSITEKTURAL
NO DENAH TIPIKAL SISTEM STRUKTUR STRUKTUR PENYALUR BEBAN
PRESEDEN FUNGSI DATA INTERIOR EKSTERIOR
Bangunan ini menggunakan
beberapa sistem struktur yaitu :
- Untuk menahan beban lateral
Tinggi (Architectural): menggunakan core, mega
492.00 M kolom dan outrigger
- Untuk menahan beban vertikal
Jumlah Lantai : 101 menggunakan belt truss dan
Mix Use Basement: 3 mega diagonal
Sebagai
SHANGHAI
Kantor, Elevators: 31
WORLD
1 Hotel, Escalators: 33
FINACIAL
Museum,
CENTER
Observasi, Architect: East China
Retail Architectural Design &
Research Institute Co. Ltd.
Kohn Pedersen Fox
Associates

2 TAIPEI 101
PETRONAS
3 TWIN
TOWER
BURJ
4
KHALIFA
Material Struktur Bangunan

SECARA KESELURUHAN MATERIAL


STRUKTUR BANGUNAN INI TERDIRI
DARI MATERIAL KOMPOSIT BAJA
BETON BERTULANG DAN BAJA.

PADA SKY WALK STRUKTUR BAJANYA DI


EKSPOS SEHINGGA MENJADI DAYA TARIK
TERSENDIRI SECARA ARSITEKTURAL DAN
MENJADI STRUKTUR YANG UNTUK UNTUK
SKY WALK ITU SENDIRI

PENGGUNAAN BAJA YANG SANGAT


BESAR PADA STRUKTUR KOLOM DAN
MEGA DIAGONAL
Interior Dan Utilitas Bangunan

INTERIOR SKY WALK


UNTUK UTILITAS, SEPERTI PADA BANGUNAN TINGGI UMUMNYA UTILITAS
DAN AREA SERVIS DITEMPATKAN PADA SISTEM CORE.

SECARA KESELURUHAN BANGUNAN INI MEMILIKI 91 ELEVATOR.


Tinjauan Aspek Arsitektur Terhadap Struktur Bangunan

ELEMEN-ELEMEN STRUKTUR DI DESAIN


MENJADI BENTUK YANG DIINGINKAN

MENGGUNAKAN SISTEM BRIGDED

KONSEP DESAIN:

BENTUKNYA BERASAL DARI PRISMA PERSEGI YANG MERUPAKAN


SIMBOL BAGI MASYARAKAT CHINA YANG MEMEPRESENTASIKAN
BUMI, KETINGGIAN MEMILIKI MAKNA SEBAGAI PENDEKATAN KE
LANGIT.

KEMUDIAN PADA BAGIAN ATASNYA DIANGGAP SEBAGAI SIMBOL


PORTAL ANTARA SURGA DAN DUNIA.

NAMUN GEDUNG INI MENJADI LEBIH IDENTIK DENGAN BENTUK


PEMBUKA BOTOL MINUMAN.
STUDI PRESEDEN 2
TAIPEI 101
Latar Belakang dan Gambaran Umum

STEEL

Location: Taipei, Taiwan

Building function: Office KOMPOSIT


Architectural height: 508 m

Number of storeys: 101

Architect: C.Y. Lee & Partners


SHEAR WALL
Structural engineer: Thornton Tomasetti;
Evergreen Engineeri
TAMPAK

POTONGAN
Sistem Struktur Bangunan

SISTEM YANG DIGUNAKAN

• OUTRIGGER TRUSS

• BELT TRUSS

SISTEM PENAHAN BEBAN LATERAL

• OUTRIGGER YANG MENGIKAT CORE DENGAN


KOLOM PERIMETER

• SHEAR WALLS

SISTEM PENAHAN BEBAN VERTIKAL:

•BELT TRUSS

SISTEM OUTRIGGER DIBUAT SETIAP 9 LANTAI


Sistem Kolom dan Material Sistem Pondasi dan Material

KOLOM DIBUAT DARI BAJA YANG


BAGIAN DALAMNYA DIISI DENGAN
BETON BERTULANG SAMPAI LANTAI
62

TOWER PODIUM
TANAH LUNAK

TANAH KERAS 1

TANAH KERAS 2

SAMBUNGAN ANTARA
TANAH PALING KERAS
MEGA KOLOM DENGAN
ELEMEN HORIZONTAL
Sistem Tuned Mass Damper

TUNED MASS DAMPER ADALAH SUATU SISTEM YANG BERFUNGSI UNTUK MEREDAM GETARAN
AKIBAT ANGIN MAUPUN GEMPA. SISTEMNYA TERDIRI DARI MASSA, PEGAS DAN PEREDAN.

TAIPEI 101 MENGGUNAKAN TMD SEBERAT 800 TON DENGAN KETEBALAN KULIT BOLANYA
MENCAPAI 12.5 CM.
Tinjauan Aspek Arsitektur Terhadap Struktur Bangunan

FASAD TERDIRI DARI DINDING KACA YANG


DIIKAT OLEH KISI BAJA SEKALIGUS
MENTRANSFER BEBAN KE MEGA KOLOM.
FASAD INI KUAT MENAHAN BEBAN ANGIN.

DETAIL

SALAH SATU BAGIAN INTERIOR YANG MENGEKSPOS


Interior STRUKTUR BAJA PADA BAGIAN LANGIT-LANGIT

BAGIAN INTERIOR TETAP


MENAMPILKAN KOLOM
BANGUNAN
Utilitas Bangunan

PELETAKAN UTILITAS

TYPICAL PLAN UP TO 26TH STOREY

TYPICAL PLAN FROM 27TH TO 91ST STOREY


STUDI PRESEDEN 3
PETRONAS TWIN TOWERS

Latar Belakang dan Gambaran Umum Sistem Struktur

Location: Kuala Lumpur, Malaysia


Building function: Office
Architectural height: 452 m
Number of storeys: 88
Architect: César Pelli & Associates
Structural engineer: Thornton Tomasetti; Ranhill
Bersekutu

Menara Petronas yang dirancang oleh arsitek César


Pelli dari Argentina selesai dibangun pada tahun 1998.
Setelah menghabiskan waktu tujuh tahun, menara ini
menjadi bangunan tertinggi di dunia sewaktu
diresmikan. Menara ini dibangun di atas pacuan kuda
Kuala Lumpur.

Menara setinggi 88 lantai ini dirancang menyerupai


motif kesenian Islam yang mencerminkan
agama Islam di Malaysia

Sistem struktur yang digunakan yaitu Outriggered frame system dengan core
ditengah bangunan yang berbentuk persegi untuk menahan beban lateral. Selain
itu, juga dibantu dengan kolom perimeter.

Outriggered terhubung ke core dan kolom perimeter pada lantai 38-40


Utilitas Material

Seperti bangunan tinggi pada umumnya, sistem utilitas gedung terletak pada core
bangunan.

Semua lift utama merupakan lift dua tingkat yang terdiri dari dek bawah yang mengangkut
penumpang ke lantai bernomor ganjil dan dek atas untuk ke lantai bernomor genap. Untuk
mencapai lantai bernomor genap dari tingkat bawah, penumpang harus menaiki eskalator ke dek
atas lift. Pada lantai 42 pengguna gedung yang hendak ke lantai lebih tinggi harus berganti lift.

Beton Bertulang

Material yang digunakan yaitu


beton bertulang untuk core,
Peletakan sistem utilitas kolom, dan outrigger.

Pada bagian atas tower


menggunakan baja.

Sedangkan fasad terbuat dari baja


Kaca yang dilapisi kaca.
Baja yang diekspos pada
interior bangunan
Baja
STUDI PRESEDEN 4
BURJ KHALIFA
Latar Belakang dan Gambaran Umum Sistem Struktur

Burj Khalifa memiliki beban 500.000 ton, yang ditopang pondasi rakitan solid beton bertulang.
Pondasi tersebut didukung dengan tiang pancang diameter 1,5 meter dan kedalaman 50 meter
di bawah permukaan tanah

Pada bangunan Burj Khalifah tidak hanya terdapat core dan dinding
geser dari perpanjangan core untuk menyalurkan gaya. Tetapi
Burj khalifa terletak di Dubai, UAE. Bangunan ini memiliki 163 lantai dengan bangunan ini juga memiliki kolom perimeter untuk mempercepat
ketinggian 828m. Burj khalifa didesain oleh SOM and Hyder Consulting penyaluran gaya dari bangunan ke pondasi. Kolom-kolom perimeter
Letak outrigger
dengan system struktur outriggered frame. terhubung pada lantai mekanis, melalui dinding outrigger, sehingga
Burj khalifa dinobatkan sebagai bangunan tertinggi di dunia pada tahun memungkinkan kolom perimeter, outrigger dan core dapat menahan
2010. beban lateral.
Untuk menahan beban vertical, Burj Khalifa menggunakan belt pada
Desain Burj Khalifa terinspirasi dari bentuk bunga lokal Dubai. lantai diletakkannya outrigger.

Kolom perimeter
Tinjauan Aspek Arsitektural Terhadap
Struktural Bangunan Material

Untuk mendukung ketinggian bangunan, para insinyur mengembangkan


sistem struktur baru yang disebut inti menopang, yang terdiri dari inti
heksagonal diperkuat oleh tiga penopang yang membentuk 'bentuk Y'

Inti heksagonal
Penopang bentuk Y

Ketika angin bergerak disekitar bangunan, akan menyebabkan pergerakan pada Konstruksi Burj Khalifa menggunakan 330.000 m3 beton dan 55.000 ton rangka baja.
bangunan. Hal ini diminimalkan dengan mengubah lebar dan bentuk lantai Sistem outrigger menggunakan beton bertulang, begitu pula dengan kolom dan core
sepanjang tinggi struktur. shear wall
Material lain yang digunakan untuk keperluan arsitektural yaitu kaca, silikon, dan
aluminium yang menutupi bagian luar fasad bangunan.

Aluminium
Silicon
Bentuk lantai yang terus mengecil
hingga ke atas Kaca
Utilitas

Burj Khalifa diharapkan menampung hingga 35.000 orang pada satu waktu. Sehingga Sebanyak 57
lift dan 8 eskalator dipasang. Bangunan ini juga memiliki 2909 tangga dari lantai dasar ke lantai
160.

Peletakan elevator dan lift

Sistem Air menara pasokan rata-rata 946.000 liter (250.000 galon) air
setiap hari. Pada pendinginan puncak, Burj Khalifa akan membutuhkan
sekitar 10.000 ton pendinginan
KAJIAN SISTEM STRUKTUR YANG AKAN DI EKSPLORASI
“SISTEM OUTRIGGERED FRAME”

OUTRIGGER MERUPAKAN SUATU SISTEM STRUKTUR YANG MENGHUBUNGKAN CORE DENGAN KOLOM PERIMETER
YANG DILETAKKAN PADA SATU LANTAI ATAU LEBIH SEPANJANG KETINGGIAN BANGUNAN PADA LANTAI TERSEBUT
SEHINGGA DAPAT MENAMBAH KEKAKUAN STRUKTUR BANGUNAN.

PADA LANTAI YANG MENGGUNAKAN OUTRIGGER, ANTARA SATU KOLOM PERIMETER DENGAN KOLOM PERIMETER
LAINNYA DAPAT DIHUBUNGKAN DENGAN BELT. HAL INI DAPAT MEMBAGI RATA BEBAN SEPANJANG GARIS LUAR
BANGUNAN (PERIMETER BANGUNAN).

OUTRIGGERED SYSTEM, SANGAT EFFISIEN DAN EKONOMIS DALAM MEMBERIKAN KEKAKUAN UNTUK MENAHAN
BEBAN LATERAL PADA BANGUNAN LEBIH DARI 40 LANTAI.

SEDANGKAN BELT, DAPAT MEMBERIKAN KEKAKUAN UNTUK MENAHAN BEBAN VERTIKAL.


Component List for Fused Outrigger (with courtesy of Arup

Structural System for CQ Raffles City Project (with courtesy of Arup).

OUTRIGGER PADA BANGUNAN DAPAT BERMATERIAL BAJA DAN BETON


BERTULANG. BENTUKNYA DAPAT DISESUAIKAN DENGAN JARAK ANTARA
CORE DENGAN KOLOM YANG HENDAK DIHUBUNGKAN.

SISTEM INI MEMILIKI KEKURANGAN YAITU MEMAKAN BANYAK LUASAN


LANTAI PADA BAGIAN PEMASANGAN OUTRIGGER, NAMUN LANTAI
TERSEBUT DAPAT DIMANFAATKAN SEBAGAI RUANG PENYIMPANAN ATAU
RUANG MEKANIK.
EKSPLORASI SISTEM STRUKTUR

DETAIL LETAK CORE TIAP MODUL


LANTAI 108

LANTAI 90

LANTAI 66

LANTAI 50

LANTAI 30
PERLETAKAN OUTRIGGER PENGGUNAAN MEGA
COLUMN
DETAIL OUTRIGGER DAN
BELT

SEHINGGA HASIL AKHIRNYA YAITU:

OUTRIGGER DILETAKKAN PADA LANTAI 30, 50, 66,


90 DAN 108

Anda mungkin juga menyukai