Anda di halaman 1dari 1

Perencanaan

No Diagnosa Keperawatan Luaran Keperawatan Intervensi Keperawatan


1 Ketidakstabil an kadar gula darah Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama Manajemen hiperglikemia
berhubungan dengan resistensi x 24 jam ketidak stabilan kadar gula darah dapat 1. Identifikasi kemungkinan penyebab
insulin membaik dengan kriteria hasil : hiperglikemia
1. Pusing 2. Monitor kadar gula darah, jika perlu
2. Keluhan lapar 3. Berikan asupan cairan
3. Kadar glukosa dalam daram darah 4. Amjurkan kepatuhan terhadap diet dan
olahraga
5. Kolaborasi pemberian insulin jika perlu
2 Ketidak seimbangan nutrisi Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama Manajemen nutrisi
kurang dari kebutuuhan tubuh x 24 jam Ketidak seimbangan nutrisi dapat 1. Monitor asupan makan
membaik dengan kriteria hasil : 2. Berikan makanan tinggi serat untuk
1. Porsi makan yang dihabiskan mencegah konstipasi
2. Frekuensi makan 3. Ajarkan diet yang di programkan
3. Nafsu makan 4. Kolaborasi dengan ahli gizi untuk
menentukan jumlah kalori dan jenis
nutrien jika perlu
3 Resiko infeksi berhubungan Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama Pencegahan infeksi
dengan penyakit kronis x 24 jam resiko infeksi dapat membaik dengan 1. monitor tanda dan gejala infeksi lokal dan
kriteria hasil : sistemik
1. Kerusakan jaringan 2. berikan perawatan kulit pada area edema
2. Kerusakan lapisan kulit 3. jelaskan tanda gejala infeksi
3. nekrosis 4. kolaborasi pemberian imunisasi, jika
perlu

Anda mungkin juga menyukai