Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Sekolah : MIs AL-WASHILAH

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Kelas/Semester : VI/II

Alokasi Waktu : 3 x 35 menit

A. Standar Kompetensi

9. Memahami matahari sebagai pusat tata surya dan interaksi bumi dalam tata
surya.

B. Kompetensi Dasar

9.1 Mendeskripsikan sistem tata surya dan posisi penyusunan tata surya

C. Tujuan Pembelajaran**
o Siswa dapat memahami peta konsep tentang tata surya
o Siswa dapat mengetahui bahwa matahari adalah pusat dari tata surya
yang dikelilingi oleh planet-planet.
o Siswa dapat menyebutkan penyebab planet-planet mengelilingi matahari
o Siswa dapat membuat keterangan mengenai matahari
o Siswa dapat memahami perbedaan antara planet dengan matahari

 Karakter siswa yang diharapkan : Kerja keras, Kreatif, Mandiri, Rasa ingin
tahu, Kerja sama, Dan Percaya diri

D. Materi Ajar

Tata Surya
E. Metode Pembelajaran
1. Apersepsi (pengamatan)
2. Deduktif-deskriptif (meringkas uraian materi)
3. Ekspositori (menerangkan)
4. Tanya jawab
5. Diskusi

F. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa


1. Pendahuluan
Apersepsi dan Motivasi :
 Membaca doa, absensi, dan kabar
 Ice breaking : Menyanyikan lagu
Sewaktu aku masih kecil (5 menit)
Ku tak tahu apa itu IPA
Ku otak-atik soal-soal nya
Lama-lama eh..eh.. jadi asyik
 Menanyakan kepada siswa tentang materi pelajaran :
Apa yang kamu tahu tentang benda-benda yang ada
dilangit ?
2. Kegiatan Inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi,
 Memahami peta konsep tentang tata surya (50 menit)
 Mengetahui bahwa matahari adalah pusat dari tata surya
yang dikelilingi oleh planet-planet
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi,
 Menyebutkan penyebab planet-planet mengelilingi
matahari
 Membuat keterangan mengenai matahari
 Memahami perbedaan antara planet dengan matahari
 Menyebutkan planet-planet yang mengelilingi matahari
 Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok ( setiap
kelompok terdiri 4 atau 3 siswa)
 Peserta didik dengan teman kelompok nya mengurutkan
planet-planet dari yang terdekat sampai terjauh dari
matahari menggunakan media miniatur yang telah guru
siapkan
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi,
 Peserta didik mempresentasikan dengan teman
kelompoknya didepan kelas hasil diskusi dengan
didamping oleh guru
 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui
siswa
 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan
pemahaman memberikan penguatan dan penyimpulan
3. Penutup
 Memberikan kesimpulan bahwa :
- Matahari memancarkan cahaya sendiri dan merupakan (5 menit)
pusat tata surya
- Ada delapan planet yang mengelilingi matahari

G. Alat/Bahan dan Sumber Belajar


 Buku SAINS SD Relevan kelas VI
 Miniatur Tata Surya
 Visual (gambar)
H. Penilaian

Indikator Pencapaian Teknik Bentuk


Kompetensi Penilaian Instrumen Instrumen/soal
 Mengenali planet- Tugas Uraian  Jelaskanlah planet-
planet dan benda- Individu dan Objektif planet dan benda-
benda langit yang kelompok benda langit yang
beredar mengelilingi beredar mengelilingi
matahari matahari
 Mendeskripsikan  Jelaskanlah posisi
posisi planet-planet planet-planet dalam
dalam tata surya tata surya
 Mampu  Mengurutkan planet-
mengurutkan planet- planet dari yang
planet dari yang terdekat hingga yang
terdekat hingga yang terjauh dari matahari
terjauh dari matahari

FORMAT KRITERIA PENILAIAN

PRODUK ( HASIL DISKUSI)

No Aspek Kriteria Skor


1. Konsep - semua benar 4
- sebagian besar benar 3
- sebagian kecil benar 2
- semua salah 1
PERFORMANSI

No Aspek Kriteria Skor


1. Pengetahuan - Pengetahuan 4
- Kadang-kadang pengetahuan 2
- Tidak pengetahuan 1

2. Praktek - aktif praktek 4


- kadang-kadang aktif 2
- tidak aktif 1

3. Sikap - sikap 4
- kadang-kadang sikap 2
- tidak sikap 1
LEMBAR PENILAIAN
Performan Produk Jumlah Nilai
No Nama Siswa Pengetahuan Praktek Sikap Skor
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
CATATAN :
Nilai = ( Jumlah skor : Jumlah skor maksimal) X 10
 Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan
remedial.

................, ............................20 ..

Mengetahui,
Guru Pamong Mahasiswa PPL

DIAN MAYA SARI, S.Pd. Nur Habibah


NIP. 198309272007102001

Kepala Sekolah

MUHAMMAD AZRI, S.Pd.I


NIP. 198205062005011004

Anda mungkin juga menyukai