Anda di halaman 1dari 4

Nama : Yoga Mahendra

Npm : 21801021115

Kls : hokum perbankan (A)

Sejarah Perbankan di Indonesia

• Masa Sebelum Kemerdekaan


a. Masa Penjajahan Belanda
b. Masa Penjajahan Jepang
• Masa Orde Lama;
• Masa Orde Baru;
• Masa Reformasi: Krisis Moneter;
Masa Reformasi : Sistem Perbankan Modern

Masa Sebelum Kemerdekaan (Penjajahan Belanda)


• Diperkenalkan oleh VOC;
• Pertama kali didirikan tgl 20 Agustus 1746 dengan nama De Bank van
Leening;
• Akhir abad ke-18 VOC bangkrut diambil alih oleh Pemerintah kerajaan
Belanda;
• Tahun 1828 didirikan : De Javasche Bank (cikal bakal Bank Sentral)
• Timbulnya bank-bank lainnya seperti Nederlandsch Indische Escompto
Maatschapij, Nederlandsch Indische Handelsbank pada tahun 1857, 1864,
dan 1883.

Masa Sebelum Kemerdekaan (Penjajahan Jepang)
• Semua bank asing termasuk De Javasche Bank dikuasai oleh Pemerintah
Jepang, Dilikuidasi.
• Hanya satu bank yang beroperasi oleh Putra Indonesia yaitu Algemeene
Volkscrediet Bank (Bank Rakyat Indonesia) yang nama Jepangnya disebut
“Syomin Ginko”.
Masa Awal Kemerdekaan dan Orde Lama
• Dalam sidang Dewan Menteri (19 September 1945), pemerintah RI
mengambil keputusan untuk mendirikan sebuah bank sirkulasi berbentuk
bank milik negara.
• Pelaksanaan pembentukan dipercayakan kepada Tuan RM Margono
Djojohadikusumo.
• Sebagai realisasinya, tanggal 14 oktober 1945 dengan akta notaris RM
Soerojo, terbentuklah Yayasan Pusat Bank Indonesia.
• Merupakan cita untuk mendirikan BI sebagai langkah awal untuk
membentuk satu-satunya bank sirkulasi.
• Melalui Perpu No.2/1946“Yayasan Pusat Bank Indonesia” tersebut dilebur
menjadi “Bank Negara Indonesia”

Masa Awal Kemerdekaan dan Orde Lama

Bank-bank yang muncul pada periode ini:


• BNI
• BRI
• BDN
Masa Awal Kemerdekaan dan Orde Lama

• Nasionalisasi De Javasche Bank UU No.24 Tahun 1951 ttg Nasionalisasi


De Javasche Bank;
• De Javasche Bank berfungsi sebagai bank sentral Bank Indonesia
• Tahun 1953dikeluarkan UU No.11 Tahun 1953 ttg UU Pokok Bank
Indonesia, yang kemudian dicabut dgn UU No. 14/1967 ttg Pokok-pokok
Perbankan yang kemudian dicabut dengan UU No.7/1992 ttg Perbankan
yang dirubah dengan UU No.10/1998 ttg Perubahan atas UU No.7/1992 ttg
Perbankan;
• Berdiri bank-bank Nasional swasta sampai ke daerah;
• PPNo.1/1946-BRI-Bank Pemerintah pertama di Indonesia
• Perpu No.2/1946-BNI 1946

Masa Orde Baru sebelum Pakto (Paket Kebijakan Oktober) 1988

• Lahirnya Uu No. 14/1967 Tentang Pokok2 Perbankan


• Pengaturan usaha Perbankan yi: masalah perkreditan sehingga kesalahan
pengelolaan spt ekspansi kredit yang tidak terkendali dapat dihindari.
• Peningkatan efektivitas dan efisiensi penghimpunan dan penggunaan
dana masyarakat.
PP No.3 Tahun 1968 ttg Bank Asing dibuka kesempatan untuk pendirian bank
asing

Masa Orde Baru Sesudah Pakto (Paket Kebijakan Oktober) 1988


• Paket Kebijaksanaan 27 Oktober 1988 Memberi Bagi Pertumbuhan
Bank2 Swasta
• Perizinan pendirian bank swasta nasional baru dengan modal disetor
minimal Rp.10 M dan BPR minimal sebesar Rp. 50jt;
• Bank2 Nasional Dpt Membuka Ktr Cab Di Seluruh Ind
• Kesempatan Mendirikan BPR
• Mempermudah Pengakuan Status Kpd Bank Sbg Bank Devisa
• Mempermudah Bank Asing Membuka Cabang Di 5 Kota Besar
• Mempermudah Pendirian Bank2 Campuran Di 5 Kota Besar

Masa Reformasi: Krisis Moneter


• Pemerintah Melakukan Upaya Pemulihan
• November 1997  16 Bank Swasta Dilikuidasi
• Pembekuan Terhadap 10 Bank (BBO)  Bank Beku Operasi
• Pengambilalihan 4 Bank Oleh Pemerintah Yg Dikenal Bank Take Over
( BTO)
• 39 Bank sebagai bank Beku Kegiatan Usaha Tertentu (BBKU)

Masa Reformasi : Sistem Perbankan Modern


• Pengawasan dari IMF (International Monetary Fund);
• Keputusan Presiden No.27/1998 ttg Pembentukan BPPN (Badan Penyehatan
Perbankan Nasional)-dibubarkan 27 Februari 2004;
• UU No.23/1999 ttg Bank Indonesia-fungsi mengatur dan mengawasi
Perbankan.
• Dibentuknya lembaga-lembaga yang mengawasi bank dengan lingkup
terbatas yi: BPK, Bapepam, PPATK (2002),LPS
• UU No.21/2011-dibentuk OJK (menyelenggarakan sistem pengaturan dan
pengawasan yang terintegrasi thdp keseluruhan kegiatan di dalam sektor jasa
keuangan.
Sistem Keuangan dan Lembaga Keuangan Indonesia
• Sistem keuangan adalah: tatanan dalam perekonomian suatu negara yang
memiliki peran terutama dalam menyediakan fasilitas jasa-jasa di bidang
keuangan oleh lembaga-lembaga keuangan dan lembaga-lembaga penunjang
lainnya.
• Sistem keuangan Indonesia dibedakan menjadi 2 jenis:
1. Sistem perbankan;
2. Sistem lembaga keuangan bukan bank.
Sistem Moneter Indonesia
• Sistem Moneter tda: Bank-Bank dan Lembaga Keuangan pencipta uang
giral;
• Fungsi Pokok sistem moneter:
a. Menyelenggarakan mekanisme lalu lintas pembayaran yang efisien;
b. Melakukan fungsi intermediasi antara unti defisit dengan unit surplus; dan
c. Menjaga kestabilan tingkat bunga yang dilakukan oleh otoritas moneter.

Sistem Perbankan Nasional


• Jenis-jenis Bank:
a. Bank Umum
b. Bank Perkreditan Rakyat (BPR)

Bank Umum

Dari segi kepemilikan, Bank Umum dapat dibedakan menjadi:

Bank milik pemerintah


Bank milik pemerintah daerah
Bank milik swasta nasional
Bank milik koperasi
Bank asing / campuran

Sistem Lembaga Keuangan Bukan Bank


• Usaha Perasuransian ( UU No. 2/1992);
• Perum Pegadaian (PP No.10/1990 jo PP No.103/2000);
• Dana Pensiun ( UU No.11/1992);
• Pasar Modal ( UU No.8/1995);
• Perusahaan Penjaminan (Perpres No.2/2008)

Anda mungkin juga menyukai