Anda di halaman 1dari 3

Kegitan utama perusahaan merubah input menjadi output

Fungsi Produksi Q = f(K,L)

Misalnya fungsi produksi Jamdalam satu periode

Q = 600K2L2 –K3L3, Jika K diketahui 10 maka berapa tenaga kerja yang harus
digunakan untuk mencapai total produksi maksimum berapa produksi rata-rata
maksimum per tenaga kerja?

Q = 60.000 L2 - 1000 L3
MP = 120000L – 3000 2 = 0
L
3000L = 120000

L = 40

Q = 60000L2 3000L3
AP = TP/L = ------------------------------------------ =
L

= 60000L – 1000L2
AP maksimum AP’ = 0

60000 -2000L = 0 berarti L= 30 Unit

MP Maksimum MP’
= 0 , MP = 120000L – 3000 L2

MP ‘ = 120000 – 6000L = 0

L = 20

2. Diketahui fungsi produksi Q = 15X2 – X3

Berapa input yang digunakan pada saat MP Maximum, AP Maksimum dan TP


maksimum

TP =Q = 15X2 – X3

MP = 30X -3 X2 = 0
3X = 30 , X = 10 Input yang digunakan untuk mencapai TP maximum

MP maximum 30 – 6X = 0 , X = 5 Input yang digunakan untuk mencapai MP


maksmum

15X2 – X3
AP = --------------------- =
X 15X – X2 , AP maksimum Ap’ = 0
X

AP’ = 15 – 2X = 0

X = 7,5 input yang digunakan untuk mencapai produk rata-rata maksimum

Anda mungkin juga menyukai