Anda di halaman 1dari 19

LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

Modul TUGAS POKOK, FUNGSI DAN PERAN


03 BHABINKAMTIBMAS
4 JP (180 Menit )

PENGANTAR

Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan Polri


kepada masyarakat, maka Polri terus menerus melakukan berbagai
upaya antara lain dengan menerapkan kebijakan dan strategi
Perpolisian Masyarakat (polmas) dalam menyelenggarakan tugas
Polri, yang intinya membangun kemitraan antara Polri dengan
masyarakat sehinnga terwujud saling percaya, menghargai dan saling
menghormati antara Polri dengan masyarakat.
Untuk pemantauan potensi ganguan keamanan dan ketertiban
masyarakat yang dimulai dari Desa / kelurahan oleh Polsek sebagai
satuan operasional kepolisian terdepan perlu adanya hubungan yang
baik antara Polri dan masyarakat.
Kegiatan Polri untuk mendorong, mengarahkan dan
menggerakkan masyarakat untuk berperan serta dalam Binkamtibmas
melalui bentuk Pamswakarsa dan penerapan model perpolisian
masyarakat (Community Policing) antara lain dilakukan melalui
penugasan anggota Polri menjadi Bhayangkara Pembina Kamtibmas
yang selanjutnya disebut Bhabinkamtibmas.

KOMPETENSI DASAR

1 Memahami dan mampu menerapkan pembinaan ketertiban


masyarakat, kemanan swakarsa, pembinaan perpolisian
masyarakat dan potensi masyarakat.
Indikator hasil belajar :
a. Menjelaskan pembinaan ketertiban masyarakat
b. Menjelaskan pembinaan keamanan swakarsa
c. Menjelaskan pembinaan perpolisian masyarakat
d. Menjelaskan pembinaan potensi masyarakat

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 1
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

2. Memahami dan mampu menerapkan pola hubungan kerja


Bhabinkamtibmas dengan instansi terkait, Kapolsek, Camat,
Kelurahan, dan tokoh masyarakat.

a. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan instansi


terkait
b. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan Kapolsek
c. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan kepala
Kelurahan
d. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan tokoh-tokoh
masyarakat

3. Memahami dan mampu membuat administrasi Bhabinkamtibmas

a. Menjelaskan kedudukan Bhabinkamtibmas


b. Menjelaskan kewenangan Bhabinkamtibmas
c. Menjelaskan kelengkapan tugas Bhabinkamtibmas
d. Mampraktekkan pembuatan administrasi Bhabinkamtibmas

MATERI POKOK

1. a. Menjelaskan pembinaan ketertiban masyarakat


b. Menjelaskan pembinaan keamanan swakarsa
c. Menjelaskan pembinaan perpolisian masyarakat
d. Menjelaskan pembinaan potensi masyarakat

2. a. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan instansi


terkait
b. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan Kapolsek
c. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan kepala
Kelurahan
d. Mampu menerapkan pola hubungan kerja dengan tokoh-tokoh
masyarakat

3. a. Menjelaskan kedudukan Bhabinkamtibmas


b. Menjelaskan kewenangan Bhabinkamtibmas
c. Menjelaskan kelengkapan tugas Bhabinkamtibmas
d. Mampraktekkan pembuatan administrasi Bhabinkamtibmas

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 2
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

METODE

a. Metode ceramah

Metode ceramah digunakan untuk menjelaskan pembinaan


ketertiban masyarakat, pembinaan keamanan swakarsa,
pembinaan perpolisian masyarakat, pembinaan potensi
masyarakat, pola hubungan kerja dengan instansi terkait, pola
hubungan kerja dengan Kapolsek, pola hubungan kerja dengan
kepala Kelurahan, pola hubungan kerja dengan tokoh-tokoh
masyarakat, kedudukan Bhabinkamtibmas, kewenangan
Bhabinkamtibmas, kelengkapan tugas Bhabinkamtibmas

b. Curah Pendapat.

Metode curah pendapat digunakan saat fasilitator menggali


pengetahuan sejauhmana pemahaman peserta tentang
pembinaan ketertiban masyarakat, pembinaan keamanan
swakarsa, pembinaan perpolisian masyarakat, pembinaan potensi
masyarakat, pola hubungan kerja dengan instansi terkait, pola
hubungan kerja dengan Kapolsek, pola hubungan kerja dengan
kepala Kelurahan, pola hubungan kerja dengan tokoh-tokoh
masyarakat, kedudukan Bhabinkamtibmas, kewenangan
Bhabinkamtibmas, kelengkapan tugas Bhabinkamtibmas.

c. Tanya Jawab.

Metode tanya jawab digunakan saat mengecek pemahaman


materi dan latihan pengetahuan yang baru di jelaskan.

d. Metode latihan

Metode latihan digunakan pada saat menerangkan materi


pembuatan administrasi Bhabinkamtibmas

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 3
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

BAHAN DAN ALAT

Alat.

1) Flip Chart
2) Spidol
3) Kertas Flip Chart
4) White board
5) Laptop
6) LCD

PROSES PELATIHAN

1. Tahap Awal : (10 menit).


a. Fasilitator membuka kelas melakukan apersepsi dan ice
breaking.
b. Fasilitator menyampaikan penjelasan tentang sub-sub pokok
bahasan yang akan disampaikan.

2. Tahap Inti : (165 Menit)

a. Fasilitator curah pendapat dengan serdik isi materi yang


telah diketahui oleh peserta dan menuliskan hal-hal yang
penting.
b. Fasilitator menampilkan slide/power point dan menjelaskan
Tupoksi Bhabinkamtibmas dan BKPM

3. Tahap Akhir : (5 Menit)


- Fasilitataor cek pengertian dengan mengajukan pertannyaan
dan fasilitator menyimpulkan materi melakukan penekanan-
penekanan yang penting yang ada relevansi dengan
pelaksanaan tugas.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 4
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

TAGIHAN

Hasil rangkuman materi Bhabinkamtibmas

LEMBAR KEGIATAN

Slide/powerpoint tupoksi Bhabinkamtibmas

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 5
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

BAHAN BACAAN

PELAKSANAAN KEGIATAN PEMBINAAN


BHABINKAMTIBMAS

1. Pembinaan Ketertiban Masyarakat

a. Membimbing dan memberikan penyuluhan kepada masyarakat


guna meningkatkan partisipasi masyarakat, kesadaran hukum
masyarakat dan ketaatan warga masyarakat terhadap hukum
dan perundang-undangan.
b. Membina remaja (pemuda pemudi), aanak-anak dan
pelajar/mahasiswa agar terhindar dari pengaruh buruk yang
ditimbulkan oleh perubahan pranata sosial sebagai akibat dari
globalisasi budaya.
c. Membina dan memberikan penyuluhan tentang bahaya
narkoba dan kenakalan remaja kepada pemuda/remaja agar
generasi muda tidak menjadi korban maupun pelaku.
d. Membimbing dann memberikan penyuluhan kepada
masyarakat di desa agar masyarakat tidak terpengaruh oleh
orang/kelompok tidak dikenal yang menawarkan kesempatan
kerja disuatu tempat baik di dalam negeri / luar negeri.
e. Membina dan melatih para petugas keamanan lingkungan di
desa binaannya.
f. Menghadiri setiap kegiatan/keramaian yang ada di desa
binannya.
g. Menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada masyarakat
yang kondusif melalui peran aktif segenap potensi yang ada
didalam masyarakat.

2. Pembinaan Keamanan Swakarsa

a. Melakukan tatap muka, kunjungan/sambang, penyuluhan


langsung, latihan dalam rangka membimbing masyarakat
malaksanakan sistim keamanan lingkungan.
b. Melatih Siskamling/sistim pengamanan lingkungan
Desa/Kelurahan.
c. Membimbing dan memberikan arahan tentang keikutsertaan
masyarakat dalam kegiatan keamanan swakarsa.
d. Memberikan penyuluhan dan penyegaran kepada petugas
keamanan lingkungan yang bertugas diwilayahnya.
e. Membangun dan memberdayakan siskamling yang ada di
desa/kelurahan.
f. Memberikan himbauankepada masyarakat untuk
mengamankan rumah/lingkungan masing-masing.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 6
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

g. Mengunjungi bentuk pengamanan swakarsa, melakukan


komunikasi, menerima keluhan dan informasiserta membantu
penyelesaian maslah yang dihadapi sebatas kemampuannya.
h. Menjalin komunikasi, mebangun kerjasama dengan satpam
maupun pengguna satpam yang ada di wilayahnya.

3. Pembiaan Perpolisian Masyarakat

a. Mendorong terbentuknya forum kemitraan di lingkup desanya


masing-masing.
b. Memberikan asistensi/pendampingan terhadap
operasionalFKPM.
c. Komunkasi timbal balik yang intensif, melakukan diskusi
tentang permaslahan kamtibmas di desa/kelurahan.
d. Menfasilitasi pemecahan maslah yang terjadi di masyarakat.
e. Menyelesaikan konflik yang ada di masyarakat melalui jalur
ADR (Alternative Dispute Resolution).
f. Menghadir setiap kegiatan masyarakat, mendengar dan
mencatat serta berusaha mewujudkan harapan masyarakat
sebatas kewenangannya.
g. Menerima Informasi dan keluhan serta permasalahan dari
warga masyarakat.
h. Menghadiri atau memfasilitasi forum diskusi/pertemuan yang
dielenggarakan oleh kelompok masyarakat dan
memanfaatkannya untuk membangun kemitraan antara polri
dengan masyarakat dalam rangka mencegah dan
menanggulangi gangguan kamtibmas.

4. Pembinaan Potensi Masyarakat

a. Mendata tokoh masyarakat, tokokh agama, tokoh adat, tokoh


pemuda serta kelompok-kelompok masyarakat baik
informasi/informal yang ada si wilayahnya.
b. Mengadakan tatap muka dengan tokokh-tokoh masyarakat
baik individu maupun pimpinan kelompok/organisasi secara
periodik maupun secara situasional dalam rangka menjalin
komunikasi yang baik, memecahkan maslah sosial
dilingkungan masyarakat.
c. Mengadakan pendekatan secara individu baik kepada tokokh
masyarakat, tokokh agama, tokoh adat, tokoh pemuda
maupun kepada kelompok/komunitas yang ada diwilayah
kerjanya.
d. Membangun dan mewujudkan kemitraan dengan semua
potensi masyarakat yang ada di wilayah kerjanya.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 7
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN


BHABINKAMTIBMAS

1. Pengawasan dan Pengendalian

a. Pengawasan dan pengendalian pelaksanaan tugas


Bhabinkamtibmas di lakukan secara berjenjang sesuai dengan
kewenangan pejabat kewilayahan :

1) Kapolda : Pengawasan dan pengendalian yang bersifat


strategis dan administrasi, pembinaan maupun
operasional, dalam pelaksanaan sehari-hari oleh
Dirbinmas.
2) Kapolres : pengawasan dan pengendalian bersifat taktis
tingkat KOD baik operasional maupun pembinaan sesuai
batas kewenangannya, dalam pelaksanaan sehari-hari
oleh Kasat Binmas.
3) Kapolsek, melaksanakan pengawasan dan pengendalian
yang bersifat teknis.

b. Pengawasan dan pengendalian dilaksanakan dalam bentuk


supervisi dan laporan baik secara perodik maupun insidentil.
c. Dalam setiap kegiatan wajib membuat laporan sesuai petunjuk
lapangan yang berlaku.

2. HUBUNGAN SECARA VERTIKAL

a. Keatas dengan Sat Binmas Polres

1) Menerima pembinaan tehnis secara periodik tiap bulan


2) Membantu pembinaan Pramuka Saka Bhayangkara
3) Membantu kegiatan dukung program pemerintah
(KB,Raskin,KS dll )
4) Menyampaikan Laporan kasus penanganan ke tingkat
Polres.

b. Keatas dng Kapolsek dan Kanit Binmas:

1) Wajib melaporkan situas Kamtbmas secara rutin/periodik


2) Menerima petunjuk ,perintah, consignes dlm rangka
tugas rutin
3) Menerima program pemerintah seperti bahaya penyalah
gunaan Narkoba.

c. Kebawah dengan tokoh-tokoh masyarakat

1) Pulpatmas tentang perkembangan sit kamtibmas


PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS
Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 8
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

2) Memberi juk ttg penertibmas organisasi & giat masy yg


berkaitan dng kamtibmas
3) Memberi bantuan pelayanan.
4) Membantu memecahkan masalah sosial dan keamanan
yg dihadapi.

3. HUBUNGAN SECARA HORIZONTAL

a. Dengan Kepala Desa/ Ka Lurah

1) Dalam rangka Pul data wilayah guna penyusunan album


data
2) Kegiatan – kegiatan membangun desa
3) Dlm rangka pengerahan warga masy untuk tugas –
tugas bin kamtibmas, seperti giat siskamling.
4) Dlm panangan masalah –masalah sosial yg
memerlukan dukungan Polri

c. Dengan Binter/Babinsa

1) Giat Dik pendahuluan Bela Negara.


2) Dalam rangka pemantapan pangamanan lingkungan
,pemukiman ,tempat tertentu.
3) Dalam rangka giat -giat sosial

d. Dengan Pos Polisi

Dalam rangka tukar menukar infomasi dan membantu


pelayanan kpd masy , serta membantu penyelidikan dalam
pengungkapan perkara.

e. Dengan Kring Serse

Dalam rangka informasi dan melakukan pembinaan khusus


kpdoknum-oknum masyarakat yg dinilai oleh serse sbg
penyandang masalah sosial , khususnya tabiat/ perilaku
kriminal.

f. Dengan Penjagaan Polsek

1) Untuk menyampaikan laporan pelaksanaan giat harian


bhabinkamtibmas.
2) Merekam situasi yg dilaporkan masy /oleh anggota
Polsek lainnya untuk segera dilakukan kegiatan melalui
prosedur yg berklaku.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 9
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

KEDUDUKAN, KEWENANGAN, PERLENGKAPAN,


ADMINISTRASI DAN PENGAWASAN
BHABINKAMTIBMAS

1. Kedudukan Bhabinkamtibmas

a. Bhabinkamtibmas berkedudukan dibawah struktur Polsek ,


dalam pelaksanaan tugasnya bertanggungjawab kepada
Kapolsek, dalam kegiatannya dikoordinir oleh Kanit Binmas
Polsek.
b. Bhabinkamtibmas diangkat dan diberhentikan oleh Kapolres
dengan surat keputusan dan merupakan penugasan
devinitive.
c. Bhabinkamtibmas minimal berpangkat Briptu dan setinggi-
tingginya berpangkat setingkat dengan Kanit Binmas Polsek.
d. Usia Bhabinkamtibmas sampai dengan massa pensiun.
e. Wilayah penugasan Bhabinkamtibmas adalah di
Desa/Kelurahan atau nama lain yang setingkat dengan
ketentuan setiap Desa/Kelurahan.

2. Kewenangan Bhabinkamtibmas

Sebagai anggota Polri yang berada di tengah-tengah masyarakat,


pada dirinya juga melekat kewenangan Kepolisian secara umum
berdasarkan peraturan perundang-undangan dan prosedur yang
berlaku dilingkungan Polri :

a. Dalam situasi bencana Bhabinkamtibmas bersama dengan


aparat lainnya melakukan sosialisasi dan mobilisasi warga
dalam rangka mencegah dampak buruk yang ditimbulkan.

b. Dalam rangka mendukung kebijakan Polsek sebagai basis


deteksi, Bhabinkamtibmas sebagai petugas Polri terdepan
diharapkan menjadi mata dan telinga serta menjadi sumber
informasi dalam rangka deteksi dini.
c. Bhabinkamtibmas wajib mencatat semua kegiatan yang
dilaksanakan secara detail dalam buku mutasi kegiatan sesuai
dengan format yang ditetapkan.

3. Kelengkapan Bhabinkamtibmas Untuk Mendukung


Kelancaran Tugas

a. Sepeda motor roda - 2


b. Megaphone
PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS
Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 10
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

c. Laporan Hasil Pemecahan Masalah


d. Senter
e. Alat komunikasi
f. Buku agenda kerja/buku pintar
g. Rompi Polri
h. Peta Desa/Kelurahan
i. Camera

4. Pembuatan Administrasi Bhabinkamtibmas

a. Laporan Informasi.
b. Surat kesepakatan bersama.
c. Laporan hasil pemechan masalah
d. Laporan Rekapitulasi Pemecahan maslah
e. Rekapitulasi Laporan kegiatan Bhabinkamtibmas
f. Buku mutasi kegiatan

RANGKUMAN

1. Pembinaan ketertiban masyarakat, keamanan swakarsa,


pembinaan perpolisian masyarakat dan potensi masyarakat.
a. Pembinaan ketertiban masyarakat
b. Pembinaan keamanan swakarsa
c. Pembinaan perpolisian masyarakat
d. Pembinaan potensi masyarakat

2. Pola hubungan kerja Bhabinkamtibmas dengan instansi terkait,


Kapolsek, Camat, Kelurahan, dan tokoh masyarakat.
a. Pola hubungan kerja dengan instansi terkait
b. Pola hubungan kerja dengan Kapolsek
c. Pola hubungan kerja dengan kepala Kelurahan
d. Pola hubungan kerja dengan tokoh-tokoh masyarakat

3. Membuat administrasi Bhabinkamtibmas


a. Kedudukan Bhabinkamtibmas
b. Kewenangan Bhabinkamtibmas
c. Kelengkapan tugas Bhabinkamtibmas
d. Pembuatan administrasi Bhabinkamtibmas

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 11
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

LATIHAN

1. Sebutkan kegiatan yang dilakukan Bhabinkamtibmas dalam


melaksanakan pembinaan Ketertiban Masyarakat !
2. Sebutkan kegiatan yang dilakukan Bhabinkamtibmas dalam
melaksanakan pembinaan Pembinaan Keamanan Swakarsa !
3. Sebutkan kegiatan yang dilakukan Bhabinkamtibmas dalam
melaksanakan pembinaan Pembinaan Pembiaan Perpolisian
Masyarakat !
4. Sebutkan kewenangan Bhabinkamtibmas !
5. Sebutkan kelengkapan Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan
tugas !
6. Buatlah 2 (dua) contoh administrasi Bhabinkamtibmas ?

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 12
BHABINKAMTIBMAS
LAMPIRAN
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

BHABINKAMTIBMAS Format “ A “
DESA / KELURAHAN

LAPORAN INFORMASI

NO. INFO : ...............

ASPEK MATERI INFORMASI

SUMBER INFO NAMA :


PEKERJAAN :
ALAMAT :
WAKTU INFO HARI : TGL : PKL :
DIDAPAT
TEMPAT INFO
DIDAPAT
CARA - Terbuka / tertutup *
MENDAPATKAN INFO - Disampaikan oleh sumber/digali oleh pelapor *

BIDANG POLITIK EKONOMI SOSBUD KEAMANAN

URAIAN INFORMASI :

PELAPOR NAMA :
PANGKAT/NRP :
( …………………) TANDA TANGAN :

NILAI INFORMASI A B C D E F
(Diisi oleh atasan 1 2 3 4 5 6
pelapor)
Penjelasan :
Laporan informasi dibuat oleh Bhabinkamtibmas
apabila ada hal-hal yang sangat penting, Yang
bukan kewenangan Bhabinkamtibmas.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 13
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

FORMAT “B-1”
BHABINKAMTIBMAS
DESA / KELURAHAN

SURAT KESEPAKATAN BERSAMA

Pada hari ini, ………. Bulan …….tahun ………… Kami yang bertanda
tangan di bawah ini :

Nama : ……………………………..
Alamat : .........................................

Dalam hal ini disebut sebagai pihak kesatu

Nama : …………………………….
Alamat : .........................................

Dalam hal ini disebut sebagai pihak kedua

Kedua belah pihak atas kehendak bersama tanpa tekanan siapapun bertekat
baik dan mengadakan kesepakatan bersama sebagai berikut :

( Diisi kesepakatan uraian kesepakatan seperti : a. Permintaan maaf dari


salah satu pihak atau saling memaafkan dari kedua belah pihak, b.
Kesanggupan untuk ganti rugi dari salah satu pihak jika ada, c. Janji tidak
mengulangi perbuatannya, d. Tidak saling menuntut, dll )

Demikian surat kesepakatan bersama ini dibuat dan ditandatangani oleh kedua
belah pihak dihadapan para saksi dan petugas Polmas yang turut serta
menandatangani kesepakatan ini.

PIHAK PERTAMA PIHAK KEDUA


Saksi – saksi :
1. ............................
2. ............................
MENGETAHUI
BHABINKAMTIBMAS

NAMA
( PANGKAT/ NRP )
Penjelasan :
Format dibuat untuk pihak-pihak yang
bersengketa dan arsip pada Bhabinkamtibmas

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 14
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

FORMAT “B-2”
BHABINKAMTIBMAS
DESA / KELURAHAN

LAPORAN HASIL PEMECAHAN MASALAH

1. Nama :
Pangkat :
Bhabinkamtibmas : Desa /.Kelurahan ....................

2. Melaporkan bahwa :
a. Pada hari/tgl/pkl : ...........................................
b. TKP : ...........................................
c. Uraian singkat
kejadian : ...........................................
...........................................
...........................................
...........................................

3. Nama Pelapor/Korban :
a. Alamat : ...........................................
b. Pekerjaan : ...........................................

4. Nama Terlapor :
a. Nama : ...........................................
b. Alamat : ...........................................

5. Hasil Penanganan : ...........................................


...........................................
...........................................

Nama Kota/Wilayah, ............., 201........

BHABINKAMTIBMAS

( NAMA )
( PANGKAT / NRP )
Penjelasan :
Diisi berdasarkan format B-1 jika diselesaikan,
atau tanpa merujuk format B-1 jika diserahkan
penanganannya kepada Polsek/Res/Instansi lain.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 15
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

FORMAT “B-3”

BHABINKAMTIBMAS
DESA / KELURAHAN

LAPORAN REKAPITULASI PEMECAHAN MASALAH


BULAN : .............................

KASUS / PERKARA PENYELESAIAN


NO KET
URAIAN WAKTU LOKASI SELESAI DITERUSKA
SINGKAT N
1 2 3 4 5 6 7
1 Terjadi sengketa 5 Agustus Jl. Alam Terjadi
batas tanah 2010 baru RT perdamaia
antara Bpk. 001/03 n kedua
Ahmad dengan belah
Bpk. Budi pihak

Penganiayaan
oleh ibu Ani
2 kepada 10 Maret RT 001/04 Diteruskan Korban
tetangganya ibu 2011 Kel Tidak ke Polsek tetap
Rita Mampang selesai melalui jalur meminta
perapatan hukum untuk melalui
ditindaklanju jalur
ti hukum

…………………………………………..

BHABINKAMTIBMAS

( NAMA )
( PANGKAT / NRP )
Penjelasan :
Diisi berdasarkan himpunan format
B-2 selama sebulan.

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 16
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

FORMAT “C”

BHABINKAMTIBMAS
DESA / KELURAHAN

REKAPITULASI LAPORAN KEGIATAN BHABINKAMTIBMAS


BULAN : ..........................................

NO HARI / TGL / JAM TEMPAT KEGIATAN KET


1 2 3 4 5
1 Senin, 1 Agustus Balai desa, desa Melakukan penyuluhan
2011 Cikesik tentang Siskamling kpd
masyarakat RW III desa
Pukul 10.00 s/d cikesik
12.00 WIB
Peserta 30 orang

2 Selasa 2 Agustus RT 001 / RW 10 desa Melakukan sambang ke


2011 Cikesik pondok pesantren dgn
pimpinan pondok K.H.
Pukul 19.00 s/d Rachman
20.00 WIB

3 dst

…………………………………………..

BHABINKAMTIBMAS

( NAMA )
( PANGKAT / NRP )
Penjelasan :
Kolom kegiatan berisi kegiatan yang dilakukan
oleh Petugas Polmas seperti : Rapat FKPM,
kunjungan, sambang, ceramah, kegiatan preventif dll

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 17
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

FORMAT ”D”

BHABINKAMTIBMAS
DESA / KELURAHAN

BUKU MUTASI KEGIATAN

NO WAKTU URAIAN LENGKAP KEGIATAN KET


1 Senin, 4 Juli 2011 Melaksanakan kegiatan pelatihan
Pukul 09.00 s/d 20.00 WIB petugas Kamling RT 001/03
sebanyak 8 orang bersama pak Rt
(Bpk. Agus)

Sabtu, 3 September 2011 Mengikuti kegiatan kunjungan


2 Pukul 09.00 s/d 11.00 WIB Muspida Kab. Bantul yang dihadiri
Bupati, Kapolres, Dandim dan
Kajari dalam rangka peresmian
balai desa

3 Dst.

………………………………
…….

BHABINKAMTIBMAS

( NAMA )
( PANGKAT / NRP )
Penjelasan :
Buku mutasi diisi oleh Bhabinkamtibmas setiap
Selesai melakukan kegiatan, setiap ada kejadian
dan menerima laporan / penyuluhan masyarakat

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 18
BHABINKAMTIBMAS
LEMBAGA PENDIDIKAN POLRI

PEDOMAN DASAR STRATEGI DAN IMPLEMENTASI POLMAS


Tupokasi Bhabinkamtibmas DIKBANGSPES
DALAM PENYELENGGARAAN TUGAS POLRI 19
BHABINKAMTIBMAS

Anda mungkin juga menyukai