Anda di halaman 1dari 24

Tekanan Darah Normal

Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan Darah Normal – Saya akan membahas tentang tekanan darah normal, setiap orang mempunyai
tekanan darah yang berbeda-beda tergantung kondisi tubuhnya masing-masing. Tekanan darah normal
biasanya 120/80 sampai 140/85mm Hg, jika tekanan darah dibawah angkat tersebut berarti dia mengalami
darah rendah sedangakan untuk orang yang memiliki tekanan darah melebihi batas tersebut dia bisa
dikatakan memiliki tekanan darah yang tinggi. Jika tekanan darah normal tentunya anda semua bisa
dikatakan sehat, tetapi jika tekana darah anda tidak normal anda harus melakukan pengobatan untuk
menjadikan tekanan darah normal kembali.

Anda bisa melakukan tensi darah untuk mengetahui tekanan darah anda normal atau tidak, jika anda
mengalami tekanan darah yang tidak normal sebaiknya anda berkonsultasi kepada dokter agar anda tahu
hal apa yang harus anda lakukan untuk mendapatkan tekanan darah normal. Biasanya orang-orang yang
mengalami darah rendah ataupun darah tinggi dikarenan mereka tidak melakukan pola hidup yang sehat,
maka dari itu pentingnya melakukan pola hidup sehat untuk menghindari berbagai penyakit atau masalah
kesehatan didalam tubuh. Saya akan memberitahu anda cara mengukur tekanan darah orang dewasa dan
apa saja penyebab-penyebab seseorang mengalami tekanan darah yang tidak normal.

Beberapa Cara Mengukur Tekanan Darah Normal :


1. Pasien yang akan diukur tekanan darahnya harus dalam keadaan santai dan rileks.
2. Ikat kain tekanan darah pada bagian lengan atas kemudian tutup kunci kantup tensimeter.
3. Pompa alat tersebut sampai milimeternya diatas 200.
4. Stetoskop bisa diletakan dibagian dalam siku-siku.
5. Setelah itu dengarkan baik-baik dan kunci tensimeter bisa dibuka secara perlahan-lahan, jarum
petunjuk tensimeter akan menunjukan angka tekanan darah pasien.

Masalah tekanan darah normal pada orang dewasa bisa dibagi menjadi dua yaitu tekanan darah rendah
dan tekanan darah tinggi. Tekanan darah tinggi atau yang sering disebut hipertensi sangat berbahaya bagi
kesehatana anda karena bisa mengakibatkan stroke bahkan kematian. Sedangkan untuk tekanan darah
rendah yang nilai tensi darahnya dibawah normal bisa menimbulkan berbagai gejala yang akan membuat
anda merasa tidak nyaman.
Saya akan memberitahu and apa saja penyebab-penyebab tekanan darah menjadi rendah dan tinggi, agar
anda bisa mencegah hal-hal tersebut sehingga anda memiliki tekanan darah normal pada umumnya.

Tekanan Darah Normal


Penyebab Tekanan Darah Menjadi Rendah :
 Dehidrasi bisa menjadi salah satu penyebab tekanan darah seseorang menjadi rendah, kurangnya
cairan yang didalam tubuh manusia akan menyebabkan dehidrasi.
 Pendarahan merupakan penyebab tekanan darah menjadi rendah, kehilangan darah yang banyak
akibat pendarahan secara otomatis akan membuat tekanan darah anda menjadi rendah.
 Inflamasi organ tubuh juga bisa menyebabkan seseorang mengalami tekanan darah rendah, organ
tubuh yang mengalami peradangan bisa membuat pembulu darah mengelilingi area inflamsi
sehingga tekanan darah akan menjadi rendah.
 Otot jantung lemah merupakan faktor yang bisa membuat tekanan darah menjadi rendah, otot
jantung yang lemah karena otot jantung gagal dalam memompa aliran darah dan itu bisa
disebabkan oleh virus atau bakteri tertentu.
 Penyumbatan pembulu darah adalah faktor tekanan darah menjadi rendah, pembulu darah yang
tersumbat akan menghambat aliran darah yang dipompa oleh jantung sehingga tekanan darah
seseorang bisa menjadi rendah.
 Kehamilan ternyata bisa menyebabkan tekanan darah seseorang menjadi rendah dibawah
normalnya, biasanya ibu hamil akan mengalami tekanan darah yang dibawah normal jadi ibu
hamil harus rajin melakukan tensi darah ke dokter.
 Kurangnya nutrisi bisa menyebabkan tekanan darah menjadi rendah, bagi orang yang kekurangan
nutrisi didalam tubuhnya biasanya tekanan darah akan menurun secara drastis.

Penyebab Tekanan Darah Menjadi Tinggi :


 Keturunan. Bukan hanya wajah atau harga yang bisa diturunkan ternyata penyakit darah tinggi
juga bisa diturunkan, bagi orang tua yang mengalami penyakit darah tinggi kemungkinan bisa
menurunkannya pada anak kandungnya.
 Usia. Faktor yang bisa menyebabkan darah tinggi adalah faktor usia, seiring bertambahnya usia
seseorang maka secara otomatis tekanan darahnya akan menjadi naik.
 Garam. Orang yang menyukai asin biasanya akan rentang terkena penyakit darah tinggi karena
garam bisa menyebabkan tekanan darah tinggi cepat naik apalagi bagi merekan yang sudah
berusia tua dan penderita diabetes.
 Kolestrol. Orang yang mempunyai kolestrol tinggi biasanya akan mengalami tekanan darah yang
tinggi, kandungan lemak yang berlebihan didalam tubuh akan menyebabkan pembulu darah
menjadi menyempit dan tentunya akan mengakibatkan tekanan darahnya menjadi naik.
 Kurang Olahraga. Orang yang tidak pernah gerak dan melakukan olahraga sangat beresiko terkena
penyakit darah tinggi, jarang melakukan olahraga akan mengakibatkan aliran darah didalam tubuh
menjadi tidak lancar sehingga tekanan darah bisa sangat mudah untuk naik.
 Merokok.Orang yang aktif merokok akan beresiko pada tekanan darahnya, kebiasaan meroko
secara otomatis akan membuat tekanan darahnya menjadi tinggi.
 Minuman alkohol. Minum alkohol secara berlebihan juga sangat tidak baik karena alkohol bisa
menyebabkan tekanan darah seseorang menjadi naik dan melebihi batas normal.

Beberapa penyebab darah menjadi rendah dan tinggi diatas adalah kebiasaan sehari-hari yang sering
dilakukan seseorang. Jika anda tidak ingin mengalami masalah tekanan darah tinggi ataupun renda
sebaiknya anda melakukan pola makan yang sehat dan benar. Kurangi semua jenis makanan yang banyak
mengandung lemak tinggi karena selain bisa menyebabkan tubuh anda menjadi gemuk makanan yang
mempunyai kadar lemak tinggi akan mengakibatkan tekanan darah anda menajdi naik.

Anda juga harus melakukan berbagai olahraga secara teratur, selain bisa membuat tubuh anda menjadi
bugas olahraga merupakan salah satu cara yang paling efektif untuk mencegah berbagai penyakit
terutama penyakit darah rendah dan penyakit darah tinggi. Olahraga akan membuat tekanan darah normal
dan tentunya melakukan olahraga secara teratur bisa membuat tubuh anda sehat sampai usia tua nanti.
 

Posted in Tekanan Darah Normal | Tagged cara mengukur tekanan darah, Penyebab darah rendah,
Penyebab darah tinggi, Tekanan darah rendah dan tekanan darah tinggi, tekanan darah yang normal |
Leave a comment

Tekanan Darah
Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan darah menuju kepada tekanan yang dialami oleh darah pada pembuluh arteri darah saat darah di
pompa oleh jantung dan pasokan darah di sebar luaskan ke seluruh bagian anggota tubuh manusia. Cara
mengetahui tekanan darah adalah dengan mengambil dua ukuran yang umumnya diukur dengan
menggunakan alat yang disebut dengan tensimeter, kemudian diketahui tekanan darah contoh 120/80
mmHg. Angka 120 menunjukkan tekanan darah atas pembuluh arteri dari denyut jantung yang disebut
tekanan darah sistolik, kemudian angka 80 merupakan tekanan darah bawah saat tubuh sedang
beristirahat tanpa melakukan aktivitas apapun yang disebut dengan tekanan darah diastolik. Cara yang
paling efektif untuk mengetahui tekanan darah seseorang secara pasti, benar dan akurat pada saat tubuh
sedang beristirahat dan dalam keadaan duduk ataupun berbaring.
Grafik tekanan darah antara wanita dengan pria
Alat untuk mengukur tekanan darah
(Tensimeter)

Tekanan darah antara orang yang satu dengan lainnya tentunya berbeda sama halnya dengan tekanan
darah orang dewasa dengan anak-anak yang tentunya berbeda  pula, tekanan darah bayi dan anak-anak
lebih rendah dibanding dewasa. Hal yang mempengaruhi tekanan darah seseorang adalah aktivitas
keseharian yang dilakukannnya, pola makan, gaya hidup, lingkungan dan faktor psikologis seseorang.
Tekanan darah akan mengalami peningkatan saat melakukan aktivitas dan akan menurun saat beristirahat,
tekanan darah umunnya akan naik atau tinggi pada pagi hari dan menurun atau rendah pada saat tidur
malam hari.

Tekanan sistolik

Tekanan sistolik merupakan tekanan darah yang terjadi pada saat kontraksi otot jantung. Istilah ini secara
khusus digunakan untuk membaca pada tekanan arterial maksimum saat terjadinya kontraksi pada lobus
ventrikular kiri dari jantung. Rentang waktu terjadinya kontraksi disebut systole.

Pada format penulisan angka tekanan darah, umumnya, tekanan sistolik merupakan angka pertama.
Sebagai contoh, tekanan darah pada angka 120/80 menunjukkan tekanan sistolik pada nilai 120 mmHg.

Tekanan diastolik

Tekanan diastolik merupakan tekanan darah dimana ketika jantung tidak sedang berkontraksi atau bekerja
lebih atau dengan kata lain sedang beristirahat. Contoh tekanan darah 120/80 mmHg, yang menunjukkan
tekanan diastolik adalah 80 mmHg.

Posted in Tekanan Darah, Tekanan Darah Normal | Tagged alat mengukur tekanan darah, alat pengukur
tekanan darah, alat tekanan darah, alat ukur tekanan darah, alat untuk mengukur tekanan darah, cara
mengukur tekanan darah, mengukur tekanan darah, normal tekanan darah, pengukuran tekanan darah,
tekanan darah, tekanan darah adalah, tekanan darah arteri, tekanan darah normal, tekanan darah normal
manusia, tekanan darah yang normal, ukuran tekanan darah | Leave a comment

Tips Menjaga Tekanan Darah Normal


Posted by Tekanan Darah Normal
Tips menjaga tekanan darah normal – pada tubuh manusia, tekanan darah agar harus selalu dalam
keadaan normal, agar tidak terjadi penyakit kurang darah / hipotensi dan penyakit hipertensi / darah
tinggi. sangat berbahaya sekali jika kita mengalami di antara kedua penyakit ini, yang tentunya akan
terjadi resiko atau efek yang berbahaya sekali pun. Untuk tekanan darah normal, sekitar 120.60 mmhg
hingga 140/90 mmhg. Menjaga agar darah tetap stabil dan normal, dapat di lakukan dengan berbagai
macam cara. Ada yang menjalankan tindakan atau kegiatan yang positif dan ada juga dengan
mengkonsumsi makanan yang sehat dan bergizi yang di dalamnya, terkandung karbohidrat, protein,
vitamin dan serat. Jenis makanan ini, karena makanan ini mudah sekali untuk di dapat dan di olah dengan
cara tersendiri.

Tips Menjaga Tekanan Darah Normal

Dalam menjaga tekanan darah yang sudah normal, harus baik dan benar, agar tidak menimbulkan
sesuatu hal yang tidak diinginkan. Dan siapa pun pasti bisa mengalaminya pada penyakit jika sel darah
merah sedang tidak normal dan stabil. Semua orang pasti ingin yang terbaik untuk tubuhnya. Tekanan
darah itu bisa mempengaruhi kesehatan kalian, yang contohnya jika darah tinggi terjadi, bukan lagi
akan memicu terjadi penyakit jantung dan stroke. Maka dari itu, harus lebih mawas diri terhadap segala
macam apapun.

Tips menjaga tekanan darah normal


Agar tekanan darah, agar tetap dalam keadaan stabil kita berikan bagaimana cara atau tips menjaga
tekanan darah normal selalu. Dan berikut caranya :

 Minuman alkohol yang di jauhkan

Minuman yang memiliki kandungan alkohol didalamnya itu, harus selalu di jauhkan atau di hindarkan
oleh manusia karena akan merusak bagian tubuh terutama di organ dalam tubuh. namun, sekarang sudah
banyak yang menjual jenis minuman ini dan dari mulai anak anak sudah ada yang mengkonsumsi.
Banyak sisi negatif yang di timbulkan oleh minuman ini. dapat membuat tekanan darah menjadi rendah
dan tinggi. dan ginjal pun akan rusak sehingga bisa memicu terjadinya kebocoran Kandungan alkohol
yang di dalamnya berbeda beda. Ada yang rendah, normal dan tinggi. berikut juga dengan tips menjaga
tekanan darah normal yang di wajibkan untuk tidak meminum minuman seperti ini. jenis minuman ini
juga di larang sekali untuk kita minum. apabila bagi kalian yang belum terbiasa mengkonsumsinya, akan
menimbulkan rasa pusing di bagian kepala.

 Makanan asin yang di hindarkan

Makanan yang asing yang otomatis di dalamnya memiliki kandungan garam. Selain bisa membuat darah
tinggi semakin naik, juga bisa menimbulkan masalah masalah baru yang di alami pada tubuh. dan juga
bagus sekali untuk di konsumsi yang nantinya akan memicu terjadi amandel dan akan membuat otak
menjadi telat perkembangannya (bodoh). Tips menjaga tekanan darah normal yang harus menjauhkan
jenis makanan ini atau paling tidak di kurangi. Bagi orang yang gemar dengan masakan atau makanan
asin, mulai dari sekarang di hentikan, karena sangat tidak bagus untuk tubuh. tubuh yang sehat itu sangat
penting sekali untuk tubuh kita, agar penyakit apa saja tidak terjadi pada diri kalian, yang dapat berujung
masalah yang seharusnya tidak pernah di alami.

 Berolahraga yang teratur

Memang dalam menjalankan olahraga itu penting sekali, agar kita tidak mudah terserang penyakit apapun
yang ada di dunia. Banyak jenis olahraga yang dapat di jalani, dan siapa pun bisa menjalankannya, yang
tidak ada batasan usia atau umur sekalipun. Olahraga ini di terapkan setiap hari, atau bagi yang bekerja
bisa dalam satu kali selama satu minggu, yang penting dilakukan dalam satu minggu. Kebanyakan orang
lebih suka melakukan lari atau jogging, karena jenis olahraga ini sangat mudah di lakukan. Kegunaan
dalam kita menjalankannya dengan rajin dan rutin, dapat membuat tubuh kita sehat, tulang akan semakin
kuat, terhindar dari penuaan dini, kulit semakin sehat dan kuat. dan tips menjaga tekanan darah normal
bisa dengan menerapkan cara yang sudah di jelaskan di atas.

 Kandungan kalium pada makanan yang harus di konsumsi

Apakah kalian, jenis makanan apa saja yang di dalamnya memiliki kandungan kalium. Dan jika tidak
tahu. kalian bisa mengkonsumsi makanan seperti, kentang, jeruk, brokoli, kubis, tomat, bayam dan
kembang kol. Tergantung kalian ingin mengolah bahan ini seperti apa. makanan ini sangat bagus untuk
tubuh yang tips menjaga tekanan darah normal bisa dengan cara ini. bukan hanya mengandung kalium
saja, tapi kandungan seperti vitamin B12 dan C juga harus di konsumsi.

 Rokok yang harus di hindarkan

Merokok adalah kegiatan yang dapat memicu terjadi penyakit paru paru, asma, bronkitis dan hipertensi.
Hindarkan rokok dari hidup kalian, yang tips menjaga tekanan darah normal kita dapat juga menjauhkan
dari merokok. Kandungan di dalam rokok itu, sangat tidak bagus jika di konsumsi oleh tubuh, yang bisa
menyebabkan kematian.

 Buah dan sayur yang wajib di serap oleh tubuh

Tips menjaga tekanan darah normal kita juga bisa mengkonsumsi makanan yang memiliki kandungan
serat, seperti buah dan sayur. Jenis makanan ini, juga bagus untuk pencernaan yang sedang bermasalah
dan masalah kulit untuk kecantikan dapat dengan memakan sayur serta buah.

Tips Menjaga Tekanan Darah Normal

Posted in Tekanan Darah Normal | Tagged cara menjaga tekanan darah normal, menjaga tekanan darah
normal, tekanan darah normal, tips cara menjaga tekanan darah normal, Tips Menjaga Tekanan Darah
Normal | Leave a comment

Darah Normal
Posted by Tekanan Darah Normal

Darah Normal – pada keadaan yang tekanan darah normal bagi wanita maupun pria sebenarnya dari alat
ukur 120/80 mmHg. Tekanan dara yang abnormal bisa terjadi tinggi dan rendahnya darah yang dapat
mengakibatkan seseorang adanya masalah pada kesehatan tersebut. maka dari itu untuk mengetahui
kendala apa yang terjadi pada darah anda, dengan melakukan pengecekan darah pada dokter untuk
mengetahui hal tersebut. tekanan darah normal merupakan adanya tekanan darah yang berada tepat di
dingin arteri, dari hasil yang dapat di ukur bersamaan dengan adanya tanda vital seperti denyut nadi
manusia.

Tekanan darah yang di ukur ke  dalam beberapa bagian misalnya, tekanan darah diastolik dan tekanan
darah sistolik. Tekanan darah pada diastolik yaitu ada pada tekanan minuman oleh darah yang bersamaan
dengan arteri saat jantung sedang berjalan dengan lancar misalnya denyut nadi. Sedangkan pada tekanan
darah sistolik yaitu pada tekanan maksimum pada  darah yang sama dengan arteri pada saat akan
terjadinya ada kontraksi vertikel pada jantung di sebelah kiri.

Darah Normal

Pada saat membaca alat ukur tekanan darah normal misalnya jarum yang berada pada posisi 120/80
mmHg. Maka pada angka pertama yang dapat memicu pada tekanan darah sistolik, sedangkan pada
angka yang kedua berada pada tekanan diastolik.  Alat pengukur tekanan darah tersebut pada tensi
meter, tekanan darah seseorang bisa saja sebagai indikator pada kapasitas pompaan darah. Maka itu
lah yang harus dilakukan pada perawatan medis jika anda sedang berada pada tekanan darah abnormal.
Tekanan darah tinggi yang biasa disebut dengan hipertensi, sedangkan pada tekanan darah rendah yang
biasanya disebut dengan hipotensi.

Faktor yang dapat mempengaruhi pada tekanan darah anda :

 Kehamilan

Tekanan darah normal sangatlah wajar, namun jika pada saat tekanan darah rendah biasanya terjadi pada
ibu yang sedang mengandung. Hormon progesteron yang telah disiapkan oleh rahim untuk kehamilan
maka akan melebar pada pembuluh darah anda, sehingga akan mengalami tekanan darah.  Darah juga
harus mampu menetralkan semua oksigen dan nutrisi pada embrio, sehingga pada jantung harus bekerja
dengan keras untuk mampu memompa darah ke bagian plansenta di rahim. Maka ini yang dapat
mempengaruhi pada tingkatan tekanan darah pada ibu yang sedang hamil. Melakukan pemeriksaan pada
tekanan darah sangatlah penting pada selama kehamilan anda dengan itu mampu mencegah dalam kondisi
preklamsia, yang dimana pada kondisi tersebut sangatlah berbahaya bagi janin dan ibunya, maka akan
ditandai dengan tekanan darah tinggi dan pada retensi cairan.

 Kegemukan
Obesitas merupakan adanya tanda pada tekanan darah tinggi, karena banyaknya lemak yang menumpuk
pada lapisan yang ada di dalam arteri, sehingga pada saat penguraian yang ada di daerah arteri yang pada
akhirnya akan semakin meningkatkan pada tekanan darah. Tekanan darah normal sangatlah penting
dengan melakukan cara olahraga rutin dan diet seimbang.

 Haid

Peningkatan pada tekanan darah yang terjadi pada masa menopause wanita, karena pada saat adanya
penurunan kadar estrogen yang merupakan pada hormon yang mampu menjaga pada tekanan  darah
seseorang. Tidak seimbang nya hormon yang dapat memicu terjadinya kenaikan pada berat badan anda,
yang pada akhirnya anda akan mengalami pada peningkatan tekanan darah. Peningkatan ini yang
mungkin saja  disebabkan oleh adanya hormon yang dapat dilakukan beberapa pada menopause wanita.
Maka dengan itu sangatlah penting untuk mendapatkan tekanan darah normal, bisa saja terjadi pada saat
masa menopause anda telah selesai.

 Keturunan

Jika orang tua sedang mengalami penyakit hipertensi atau tekanan darah tinggi, maka akan lebih
berisikonya lagi pada keturunannya.  Jika dari salah satu keluarga anda sedang mengalami tekanan darah
tinggi pada usia 60 tahun maka akan lebih berisiko juga. Maka dengan itu sangatlah penting pada saat
anda menjadi tekanan darah anda dari yang hipertensi bisa menjadi tekanan darah normal jika anda rutin
menjaga kesehatan yang ada didalam tubuh anda.

 Gaya hidup

Pada tingkatan tekanan  darah bisa saja berpengaruh pada gaya hidup yang akan memicu adanya faktor
pada gaya hidup. Penyebabnya terjadi pada peningkatan tekanan darah juga bisa rendah karena kurangnya
olahraga, stress, dan diet tidak seimbang. Pada penggunaan pil kb atau pada makanan yang mengandung
zat lebih tinggi misalnya nikotin dan kafein juga akan mempengaruhi pada tekanan darah anda. untuk itu
dengan mempertahankan pada tekanan darah normal dengan merubah pola hidup yang sehat. Dengan
menjalankan gaya hidup sehat dan diet yang dapat mengatasi tidak untuk pada saat anda perokok dan
alkohol.

 Usia

Tekanan darah yang rata rata akan mengalami peningakatan dengan usia anda yang semakin bertambah.
Lebih dari 50 tahun pada wanita dia akan mengalami pada tekanan darah tinggi.  tekanan darah bukanlah
hanya pada faktor usia saja, namun banyak faktor lain yang dapat memicu terjadinya tekanan darah
tinggi. hal yang tidak terjadi pada sebagian angka pada kisaran tekanan darah normal pada kondisi
kesehatan seseorang, sangatlah bervariasi orang yang masalah pada tekanan  darah nya.

Darah Normal

Posted in Tekanan Darah Normal | Tagged darah normal tapi kepala pusing, darah rendah, darah tinggi,
gula darah normal, penyakit darah | Leave a comment

Menjaga Tekanan Darah Normal


Posted by Tekanan Darah Normal

Menjaga tekanan darah normal – menjaga agar tetap darah dalam keadaan normal itu, perlu ekstra
keras. tekanan darah yang normal itu berkisar antara 140/90. bagi yang sudah mempunyai tekanan darah
yang normal, harus dijaga dengan baik. tetapi bisa juga orang yang mengalami darah normal bisa saja
naik, akibat salah makan. karena ini sudah banyak terjadi dikalangan masyarakat. penyebab tekanan darah
yang tidak normal itu, yang paling utama adalah karena asupan dan pola hidup yang buruk. merokok,
minuman alkohol, makanan yang menyebabkan darah tinggi seperti daging dan jeroan, kurangnya
berolahraga. itulah penyebabnya.

Yang gejalanya akan mengalami perdetakan jantung lebih cepat, buang air kecil yang sering dilakukan,
konsentrasi yang suit, dan menimbulkan rasa pusing kepala. cara pencegahan agar tidak mudah
mengalami penyakit ini,bisa dengan mengatur pola hidup yang sehat. orang yang mempunyai darah tinggi
ini, rentan terhadap terserangnya resiko. seperti mudah terkena penyakit jantung dan penyakit stroke. obat
darah tinggi, bisa dengan memakai cuka apel, yang terbuat dari buah apel, lalu difermentasikan. tekanan
darah itu, dapat digolongkan menjadi beberapa jenis, ada tinggi, normal dan rendah. semua masing
masing jenis mempunyai ciri cirinya.

Menjaga tekanan darah normal 


Dalam setiap tekanan darah yang normal itu, memang sudah bagus yang perlu dilakukan hanya dengan
menjaganya. yang cara menjaga tekanan darah normal dengan sederhana.

 Alkohol yang dijauhkan

Alkohol adalah minuman yang tidak bagus untuk kesehatan tubuh dan orang yang meminum minuman
ini, itu akan memperburuk keadaan saja. jenis minuman ini, mempunyai beberapa macam tindakan, ada
yang rendah, normal, dan tinggi. jenis minuman ini sudah ada dimanana mana dengan harga yang sesuai
dengan kantong, dari mulai anak remaja dari sampai orang dewasa pun juga sekarang sudah
meminumnya. penyebab dari minuman alkohol ini sangat banyak sekali. kepala menjadi pusing, merusak 
bagian dalam tubuh dan tekanan darah menjadi tinggi. oleh karenanya, kalian harus menjauhkan jenis
minuman ini, agar tekanan darah kembali normal. yang menjaga tekanan darah normal itu bisa dengan
menjauhkan minuman yang beralkohol.

 Rokok yang dihentikan

Semua kegiatan yang bersifat negatif itu, akan menimbulkan keburukan untuk tubuh. salah satunya
dengan merokok. apalagi bagi yang perokok pasif yang setiap hari pasti akan merokok. itulah kegiatan
yang harus dihindarkan untuk menjaga tekanan darah normal agar tetap stabil. kandungan yang terdapat
dalam rokok itu salah satunya adalah nikotin. bahaya sekali jika kalian merokok. karena merokok bisa
mengakibatkan penyakit kanker paru paru, penyakit hipertensi, serangan jantung, penyakit asma dan akan
mengalami gangguan pada wanita yang hamil. dengan itu, hindarilah merokok dengan secepat mungkin,
agar tidak terjadi sesuatu hal yang tidak diinginkan. merokok ini bersifat kecanduan, yang jika sudah
melekat lama, akan sulit untuk dihilangkan.
 Berat badan yang harus dijaga

Menjaga berat badan itu memang penting sekali, apalagi bagi perempuan yang bisa ingin selalu tampil
lebih cantik. orang yang tidak bisa menjaga berat badan itu pasti dalam pola dan asupan makannya tidak
teratur atau tidak baik. makanan yang berat, seperti coklat, ice cream, makanan yang asin dan manis,
itulah penyebab badan menjadi gemuk. sehingga tanpa disadari tekanan darah yang tadinya normal bisa
naik. karena ulah dari tangan sendiri. keuntungan dari berat badan yang stabil adalah bisa membuat darah
tekanannya stabil. karena cara menjaga tekanan darah normal bisa dengan selalu membuat berat badan
menjadi tetap seimbang. itulah cara yang paling aman dan mudah untuk dilakukannya. yang tidak
membuang waktu dan biaya yang banyak.

 Kurangi makanan yang asin

Makanan yang asin itu bisa menyebabkan penyakit hipertensi menjadi naik yang tadinya tekanan darah
itu normal. yang menjaga tekanan darah normal bisa dengan mengurangi atau bahkan mencegah makanan
yang memiliki rasa asin. ada akibat dari kita terlalu sering memakan makanan yang memiliki rasa asin.
bisa membuat otak anak menjadi lambat, dan pemikiran yang lambat. maka dari itu, kalian bisa
menerapkan cara ini dengan menjaga asupan makan dengan baik dan benar. selain itu kalian juga bisa
menghindarkan makanan yang memiliki rasa manis. makanan yang manis adalah makanan yang dapat
membuat gigi menjadi berlubang dan sakit gigi. dan orang yang mempunyai riwayat penyakit diabetes
itu, gara gara dari makanan yang manis.

 Olahraga

Sudah tidak asing lagi, jika kita menjalankan kegiatan olahraga. apalagi dalam melakukan olahraga kita
malah mendapatkan tubuh yang sehat sekaligus ideal, bila dijalankannya dengan rutin. serta cara menjaga
tekanan darah normal bisa dengan menerapkan olahraga. banyak jenis olahraga yang dapat dilakukan dan
simple. lari dan jalan cepat itu olahraga yang sering banyak dilakukan oleh semua orang. selain
berolahraga kalian harus menjaga asupan makan dengan baik dan benar, agar dapat seimbang yang
tekanan darah akan tetap selalu dalam keadaan stabil.

 Jauhkan dari stress

Stress itu bisa terjadi dengan cara tiba tiba dan penyebabnya sangat banyak. banyak resiko yang dialami
oleh stress. darah yang awal tekanannya normal bisa naik. cara yang tepat untuk menjaga tekanan darah
normal bisa menjauhkannya dari pikiran stress. cara ini paling simple dan praktis untuk siapa saja.

Menjaga Tekanan Darah Normal

Posted in Tekanan Darah Normal | Leave a comment

Tekanan Darah Normal Berdasarkan Usia


Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan Darah Normal Berdasarkan Usia – Semakin rendah tekanan darah biasanya makin sehat pula
tubuh, namun, juga jangan pula terlalu rendah karena bisa membuat terkena Hipotensi atau tekanan darah
rendah. Umumnya, orang dewasa dengan kondisi tubuh sehat memiliki tekanan darah normal di bawah
atau setara 120/80 mm Hg.
Tekanan Darah Normal Berdasarkan Usia

Angka 120 menunjukkan tingkat tekanan ketika jantung memompa darah ke seluruh tubuh atau biasa
disebut tekanan sistolik. Sementara angka 80 berarti tingkat tekanan saat jantung beristirahat sejenak
sebelum kembali memompa lagi atau kerap disebut tekanan diastolik. Tekanan darah tergolong normal
selama berada di bawah 140/90.

Namun angka tersebut tidak mutlak. Tekanan darah normal bisa naik atau turun tergantung aktivitas fisik
yang Anda jalani dan kondisi emosional Anda. Jadi Anda tidak perlu panik ketika mendapati tekanan
darah Anda berbeda, asal angka tersebut tidak konsisten tinggi atau rendah dalam waktu lama.

Rentang Angka Tekanan Darah Normal


Untuk orang dewasa angka tekanan darah normal berada pada rentang tekanan sistolik 90 – 120 mmHg
dan tekanan diastolik 60 -79 mmHg. Berikut kategori tekanan darah untuk orang dewasa selengkapnya.

– Hipotensi, jika tekanan sistolik kurang dari 90 atau tekanan diastolik kurang dari 60

– Normal,  jika tekanan sistolik 90 – 120 dan tekanan diastolik 60 – 79

– Prahipertensi, jika tekanan sistolik  121 – 139 atau tekanan diastolik 80 – 89

– Hipertensi tahap 1, jika tekanan sistolik  140 – 159 atau tekanan diastolik 90 – 99

– Hipertensi tahap 1, jika tekanan sistolik  160 – 179 atau tekanan diastolik 100 – 119

– Krisis hipertensif, jika tekanan sistolik  180 ke atas  atau tekanan diastolik 120 ke atas

Orang dengan angka tekanan darah terlalu rendah (hipotensi) dan orang yang memiliki angka tekanan
darah terlalu tinggi (penyakit hipertensi) harus mendapatkan perawatan medis untuk mengupayakan agar
tekanan darahnya berada dalam rentang tekanan normal.

Bisa memiliki tekanan darah normal dengan melakukan hal berikut :

1. Penggunaan garam yang seimbang

Tubuh hanya memerlukan 500mg gram per hari. Rekomendasi terbaru menganjurkan untuk membatasi
jumlah asupan garam dalam sehari maksimal 2400mg, ini serta dengan kurang 1 lebih sendok teh.

2. Berolahraga

Aktivitas fisik bisa merangsang tunuh untuk memperoduksi asam nitrat. Zat ini bisa membuat pembuluh
darah terbuka sehingga mengurangi tekanan darah. Dengan berolahraga berarti anda menguatkan otot
jantung,  mengurangi stress dan terhindar dari obesitas, salah satu  pemicu hipertensi.
3. Hindari stress berlebihan

Tidak sulit mengatasi stress, dengan cukup melakukan hal yang di sukai, selama itu positif. Anda bisa
mengeluarkan semua unek-unek yang membuat anda stress dengan berbagai cerita ke keluarga atau teman
dekat.

4. Terapkan pola makan sehat dan gizi seimbang

Konsumsilah makanan yang sehat agar terhindar dari hipertensi. Makanan yang disarankan yaitu,  buah,
ikan, sayur, kacang, daging unggas, biji-biji utuh, susu rendah lemak. Hindari mnegonsumsi alkohol yang
berlebihan.

Makanan pada Tekanan Darah Normal

Sebagian orang tidak menyadari apa saja yang mereka makan tiap hari, apalagi kandungannya. Bagi Anda
yang ingin menjaga tekanan darah pada kisaran normal, dapat mulai menjalani kebiasaan mencermati
asupan makanan dan kandungannya.

Makanan yang tinggi kandungan sodium dapat meningkatkan tekanan darah. Makin sedikit sodium yang
Anda konsumsi, maka makin terkendali tekanan darah Anda. Sebaliknya dengan banyak mengonsumsi
makanan yang mengandung potasium, magnesium, dan serat dapat membantu Anda mengendalikan
tekanan darah.

Makanan tinggi sodium antara lain makanan kemasan dalam kaleng, makanan diproses, dan makanan siap
saji. Jika perlu, buat catatan harian untuk mengukur porsi garam dalam makanan yang Anda konsumsi.
Jika Anda mengonsumsi makanan dalam kemasan, baca labelnya. Pilih makanan dengan kandungan
sodium harian 5 persen atau kurang, hindari yang mengandung sodium 20 persen atau lebih.

Selain garam, batasi juga kecap asin yang Anda gunakan saat memasak di dapur. Contoh makanan yang
bisa mengandung garam yang tinggi adalah roti, saus tomat, saus sambal, camilan kerupuk dan kacang
yang telah dibumbui. Batasi juga frekuensi Anda makan di luar karena cara terbaik mengontrol asupan
sodium adalah dengan memasak sendiri di rumah.

Anda dapat membuat perubahan secara bertahap, misalnya membatasi asupan sodium sekitar 2.400
miligram atau sekitar satu sendok teh. Ketika tubuh sudah beradaptasi, maka kurangi lagi hingga 1.500
mg atau sekitar 2/3 sendok teh. Jumlah itu termasuk sodium yang dikonsumsi secara keseluruhan dari
produk makanan dan apa yang Anda masak atau sajikan di meja makan. Untuk menambah rasa dan aroma
makanan, Anda dapat menggunakan bumbu rendah sodium seperti berbagai macam rempah alami lain
atau cuka.

Pencegahan Tekanan Darah Normal berdasarkan usia


 Mengubah pola gaya hidup
 Penurunan berat badan ke berat badan ideal
 Hindari asupan natrium yang berlebihan, misalnya : garam, MSG
 Hindari faktor resiko seperti merokok, alkohol, makanan berlemak (contoh: santan, jeroan, dsb),
dan stress.
 Meningkatkan aktifitas fisik seperti jalan sehat, jogging, aktivitas fisik yang aktif seperti
menyiram bunga, berkebun, menyapu.
 Lakukan pemeriksaan tekanan darah yang teratur untuk mengecek kestabilan tekanan darah anda.

Tekanan Darah Normal Berdasarkan Usia


Posted in Tekanan Darah Normal | Leave a comment

Cara Menjaga Tekanan Darah Normal


Posted by Tekanan Darah Normal

Cara Menjaga Tekanan Darah Normal – Tekanan darah pada tubuh pada setiap orang berbeda beda setiap
waktu nya, karena tekanan darah menunjukan bahwa kondisi jantung untuk memompa darah. Jika
tekanan darah meningkat biasa nya hal itu bisa terjadi pada saat melakukan aktifitas fisik yang berat
seperti hal nya berlari, karena pada saat berlari membutuhkan banyak tenaga dan juga oksigen yang lebih
banyak yang di alirkan pada darah ke seluruh anggota tubuh. namun, pada saat tekanan darah meningkat
pada saat melakukan aktifitas fisik tidak akan mengganggu karena tekanan darah masih pada angka yang
normal. tekanan darah yang normal akan berada pada angka 140/90, yang menunjukan bahwa jantung
memompa darah sebanyak 140 kali dan istirahat memompa sebanyak 90 kali.

Hal in bagus untuk kesehatan tubuh, dan tidak mengganggu keseimbangan tubuh. selain itu juga tekanan
darah dapat meningkat juga walaupun tidak pada saat melakukan olahraga. jika peningkatan tekanan
darah melebihi angka tekanan darah normal maka tidak baik untuk tubuh. karena jantung terlalu
berlebihan untuk memompa darah, sehingga di kenal dengan sebutan darah tinggi atau tekanan darah
tinggi. jika kondisi nya sering terjadi, maka tidak baik karena dapat memicu penyakit stroke atau pun
terjadi nya serangan jantung yang berbahaya dan menyebabkan kematian.

tekakanan darah normal

Cara Menjaga Tekanan Darah Normal


Jika tidak ingin memiliki tekanan darah yang tinggi yang dapat memicu berbagai penyakit atau kerusakan
pada jantung, maka tekanan darah normal harus di jaga sehingga tetap stabil. Sebenarnya tidak hanya
tekanan darah tinggi saja yang tidak bagus untuk kesehatan, tekanan darah rendah pun juga tidak baik,
karena jantung terlalu lemah untuk memompa darah. Oleh sebab itu agar tekanan darah tetap normal
maka sebaik nya melakukan cara menjaga tekanan darah normal. dan berikut cara menjaga tekanan darah
normal yang dapat di coba untuk di lakukan :

 Olahraga

Berlari lari kecil setiap pagi sama saja sudah melakukan pembakaran kalori dan melakukan olahraga yang
baik jika di lakukan dengan rutin. Karena olahraga walaupun hanya sesaat dan tidak menghabiskan waktu
berjam jam sama saja telah melakukan cara menjaga tekanan darah normal. karena dengan melakukan
olahraga juga akan membantu untuk melatih jantung agar dapat memompa darah dengan baik, sehingga
bagus untuk kelangsungan hidup sehari hari. oleh sebab itu terapkan dan lanjutkan kegiatan olahraga
sejenak di pagi hari agar kondisi tubuh tetap sehat agar tidak mudah untuk jatuh sakit yang akan sangat
merugikan.

 Jaga asupan garam


Makan enak memang makanan yang sangat terasa rasa manis dan juga asin nya. namun, hal tersebut tidak
baik untuk kesehatan, karena hanya memanjakan lidah saja tetapi kesehatan tidak akan mendapatkan
manfaat nya. oleh sebab itu jika ingin menjaga tubuh agar tetap sehat, dan melakukan cara menjaga
tekanan darah normal maka bisa mengurangi asupan garam yang akan di makan, sehingga tidak
menyebabkan penyakit hipertensi yang akan membahayakan jantung.

 Menjaga berat badan

Bentuk badan yang bagus merupakan bentuk badan yang sesuai dengan tinggi badan yang di miliki
sehingga tidak terlihat kurang atau pun berlebihan . menjaga berat badan pun dapat di lakukan agar tubuh
terlihat sesuai dengan tinggi badan. Karena jika berlebihan atau pun kurang dapat memicu tekanan darah
rendah atau pun tekanan darah tinggi yang tidak baik untuk kesehatan. Sehingga salah satu cara menjaga
tekanan darah normal dengan menjaga berat badan. Dengan menjaga berat badan akan banyak manfaat
yang akan di dapatkan dari mulai tubuh yang bagus hingga kesehatan yang terjamin.

 Berhenti merokok

Cara menjaga tekanan darah normal juga dapat di lakukan dengan menjauhi rokok. Menjauhi rokok
berarti tidak menggunakan nya maupun terkena asap nya. karena zat pada rokok akan sangat berbahaya
untuk tubuh jika telah memasuki tubuh, dengan cara di gunakan langsung maupun hanya terkena asap
nya. oleh sebab itu jika ingin terhindar dari tekanan darah tinggi maupun penyakit jantung jangan coba
untuk menggunakan rokok lagi.

 Tidak mengkonsumsi alkohol

Agar tekanan darah tidak naik dan menyebabkan tekanan darah tinggi juga bisa melakukan cara menjaga
tekanan darah normal dengan tidak mengkonsumsi minuman atau pun makanan yang memiliki kadar
alkohol di dalam nya. karena jika alkohol telah memasuki tubuh akan dengan mudah dan cepat untuk
meningkatkan tekanan darah. Selain itu kandungan yang di miliki oleh alkohol juga dapat merusak salah
satu organ tubuh jika di konsumsi jangka panjang dan terus menerus.

 Minum jus belimbing

Cara menjaga tekanan darah normal juga bisa dengan memberikan nutrisi untuk tubuh. salah satu nutrisi
yang dapat menjaga tekanan darah normal dapat di temukan di buah belimbing, sehingga jika ingin
memiliki tekanan darah yang normal maka dapat dengan mudah dengan mengkonsumsi buah belimbing.
Buah belimbing dapat di konsumsi minimal satu buah dalam satu hari untuk menjaga tekanan darah.

 Makan pisang

Dengan mengkonsumsi pisang akan menambahkan kalium di dalam tubuh. kalium di dalam tubuh juga
dapat menjaga tekanan darah normal. sehingga mengkonsumsi pisang bagus untuk kesehatan tubuh.

Cara Menjaga Tekanan Darah Normal

Posted in Tekanan Darah Normal | Tagged tekanan darah adalah, tekanan darah yang normal, ukuran
tekanan darah | Leave a comment

Tekanan Darah Normal Wanita


Posted by Tekanan Darah Normal
Tekanan darah normal wanita – tekanan darah normal wanita . Tekanan darah normal wanita adalah
tekanan yang memiliki darah antara 120 per 80. Hal inilah yang di katakan pada darah normal. Selain
dengan darah tekanan darah yang normal, ada juga tekanan darah tinggi atau tekanan darah rendah. Bagi
yang menderita tekanan darah tinggi ini, akan mengalami beberapa gejala. Dan gejala gejalanya adalah
bisa menyebabkan pusing kepala,  bisa menyebabkan sakit kepala, bisa menyebabkan sakit jantung, bisa
menyebabkan mual dan muntah, bisa menyebabkan mimisan, bisa menyebabkan kesemutan, dan bisa
menyebabkan penglihatan menjadi buram.

tekanan darah normal

Tekanan darah merupakan penyakit yang terletak di bagian dinding arteri. Tekanan darah ini dapat di
ukur dengan adanya darah diastolik dan darah sistolik. Darah diastolik merupakan tekanan darah rendah
pada dinding arteri ketika jantung sedang mengalami rileks. Dan darah sistolik merupakan tekanan darah
yang tinggi, ketika jantung bagian kiri mengalami pergerakkan.  Selain itu ada beberapa gejala pada
tekanan darah normal wanita ini.

Cara mendapatkan tekanan darah normal wanita 


Selain dengan pernyataan yang ada diatas, ada beberapa cara untuk mendapatkan tekanan darah normal
wanita. Dan caranya adalah :

 Dapat menghindarkan strees yang berkepanjangan

Salah satu cara untuk mendapatkan tekanan darah normal wanita adalah dengan cara menghindarkan
strees yang berkepanjangan. Biasanya strees ini, bisa di akibatkan oleh adanya pemikiran yang terlalu di
pikirkan, atau juga bisa di akibatkan oleh banyaknya masalah pada pekerjaan. Hal inilah yang dapat
memicu terjadinya berbagai macam penyakit datang, terutama pada penyakit darah tinggi. Maka dari itu,
Anda harus bisa menjaga kondisi tekanan darah Anda, agar tetap normal.

 Mengatur pola asupan makan


Salah satu cara untuk mendapatkan tekanan darah normal wanita adalah dengan cara mengatur pola
asupan makan  yang baik dan benar, jika Anda tidak bisa mengatur pola makan yang baik dan benar, ini
akan menimbulkan penyakit darah tinggi atau hipertensi datang dan muncul. Cara mengatur pola asupan
makan yang bai dan benar adalah dengan cara memakan makanan yang  bergizi dan sehat. Makanan yang
bergizi dan sehat adalah makanan yang di dalamnya mengandung kandungan berupa karbohidrat,
vitamin, serat, dan protein. Atau makanan ini, juga bisa disebut dengan makanan empat sehat lima
sempurna. Maka dari itu, Anda harus bisa menjaga kondisi kesehatan dengan baik dan benar, dengan cara
memakan makanan yang sehat dan bergizi, agar tekanan darah tetap normal.

 Dengan menggunakan garam yang sesuai

Salah satu cara mendapatkan tekanan darah normal wanita adalah dengan cara menggunakan garam yang
benar atau sesuai. Pada umumnya tubuh atau badan, membutuhkan asupan garam sebanyak 500mg setiap
harinya. Dan tidak boleh lebih atau kurang. Jika Anda menggunakan garam dengan lebih, akan
menimbulkan penyakit, khususnya pada penyakit darah tinggi atau hipertensi. Maka dari itu, Anda harus
bisa menjaga kondisi kesehatan dengan baik dan benar, dengan cara menggunakan garam yang benar,
agar mendapatkan tekanan darah yang normal.

 Dengan cara olahraga yang teratur

Sa;lah satu cara untuk mendapatkan tekanan darah normal wanita adalah dengan cara berolahraga yang
teratur. Dengan cara berolahraga yang rutin dan teratur, bisa mendapatkan tekanan darah yang normal.
Maka dari itu, Anda harus bisa menjaga kondisi kesehatan dengan baik dan benar, dengan cara
berolahraga yang rutin dan teratur. Agar bisa mendapatkan tekanan darah yang normal. Yang tekanan
darah ini, sangat baik untuk kesehatan tubuh atau badan Anda.

Penyebab tekanan darah normal wanita menjadi rendah 


Selain dengan pernyataan yang ada diatas, ada beberapa penyebab tekanan darah normal wanita menjadi
rendah. Dan penyebabnya adalah :

 Adanya penyakit anemia

Salah satu penyebab tekanan darah normal wanita yang menjadi rendah adalah karena adanya penyakit
anemia. penyakit anemia ini adalah penyakit yang disebabkan akibat kurangnya darah pada tubuh atau
badan. Maka dari itu, Anda harus bisa menajaga kondisi kesehatan tekanan darah, dengan cara memakan
makanan yang sehat dan bergizi. Agar tekanan darah dapat kembali normal.

 Sering mengalami dehidrasi

Salah satu penyebab tekanan darah normal wanita hingga menjadi rendah adalah seringnya mengalami
dehidrasi. Dehidarsi ini di akibatkan oleh kurangnya cairan atau ion pada tubuh atau badan Anda. Cara
untuk menambah ion atau cairan adalah dengan cara meminum air putih sebanyak 8 sampai 10 gelas
perharinya. Maka dari itu, Anda harus bisa menjaga kondisi kesehatan dengan baik dan benar, agar
tekanan darah dapat kembali dengan normal. Yang pada umumnya tekanan darah yang normal, sangat
baik untuk kesehatan tubuh atau badan Anda.

 Seringnya mengkonsumsi minuman alkohol

Salah satu penyebab tekanan darah normal wanita hingga menjadi rendah adalah bisa disebabkan dengan
terlalu seringnya mengkonsumsi minuman yang mengandung alkohol di dalamnya. Minuman yang
mengandung alkohol di dalamnya adalah minuman yang terdapat soda di dalamnya. Maka dari itu, Anda
harus bisa menjaga kondis kesehatan dengan baik dan benar, dengan cara tidak lagi meminum minuman
yang mengandung alkohol, agar tekanan darah dapat kembali normal, yang pada umumnya tekanan darah
yang normal, sangat baik untuk kesehatan tubuh atau badan Anda.

Posted in Tekanan Darah Normal | Tagged cara mendapatkan tekanan darah normal, penyebab Tekanan
Darah Normal, penyebab tekanan darah normal menjadi rendah, tekanan darah, tekanan darah normal |
Leave a comment

Tekanan Darah Normal pada Lansia


Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan Darah Normal pada Lansia – Menua atau menjadi tua merupakan salah satu proses dari
menghilangnya secara perlahan-lahan dan juga secara bertahap dari kemampuan jaringan untuk bisa
memperbaiki diri atau juga mengganti dan juga bisa mempertahankan fungsi normal dari infeksi dan juga
memperbaiki terjadinya kerusakan yang dialami. Proses menua yang terjadi adalah salah satu proses yang
terus menerus dengan alami, dan dimulai dari sejak akhir serta umumnya dialami bukan hanya manusia
saja. Namun dialami oleh semua orang.

Tekanan Darah Normal pada Lansia


Tekanan Darah Normal pada Lansia
Tekanan darah merupakan tekanan yang ditimbulan dari dinding arteri. Dan tekanan sistolik merupakan
tekanan darah saat terjadinya suatu kontraksi pada otot jantung. Hal ini secara khusus bisa digunakan
untuk bisa merujuk pada tekanan arterial maksimum disaat terjadi suatu konttaksi pada lobus ventrikular
kiri dan juga pada jantung.

Semakin tua usia seseorang, maka tekanan darah normal mereka juga akan semakin mengalami
peningkatan. Jika mereka sudah mengalami tekanan darah normal yang meningkat maka hal ini akan
beresiko besar terjadinya masalah penyakit yang bisa membahayakan kesehatan. Penyakit hipertensi
atau tekanan darah tinggi adalah salah satu jenis penyakit yang bisa menyerang usia lanjut.
Hipertensi ditandai dengan terjadinya peningkatan tekanan darah diastolik dan juga sistolik yang biasanya
bersifat intermiten atau yang biasanya menetap. Penyakit tekanan darah normal pada lansia yang bisa
dibedakan menjadi dua hipertensi dengan terjadinya peningkatan diastolik juga sistolik, kebanyakan hal
ini bisa ditemukan pada pertengahan pada penyakit hipertensi sistolik di usia 65 tahun. Penyakit tekanan
darah diastolik yang mengalami peningkatan sebelum di usia 60 tahun dan juga mengalami penurunan
setelah usia 60 tahun pada tekanan sistolik yang mengalami peningkatan seiring dengan usia yang
semakin bertambah.

Tekanan darah normal pada lansia yang mengalami peningkatan jika sistoliknya mencapai 140 mmHg ke
atas atau juga tekanan diastoliknya 90 mmHg ke atas. Dan penyakit hipertensi banyak ditemukan dengan
jumlah kasusnya 60-70% untuk populasi yang usianya 65 tahun ke atas. Dan bahkan lansia yang usiany
diatas 80 tahun biasanya sering mengalami penyakit hipertensi persisten, dengan tekanan sistoliknya
mencapai menetap diatas 160 mmHg. Selain itu, penyakit tekanan darah tinggi yang banyak ditemukan
dan bersifat khas pada lansia adalah isolated systolic hypertension, dimana tekanan dari sistoliknya saja
yang mengalami peningkatan, yakni diatas 140 mmHg, tetapi tekanan diastolik masih dalam keadaan
normal atau stabil.

Banyak dari mereka yang beranggapan bahwa masalah tekanan darah tinggi atau penyakit hipertensi,
yakni adalah tekanan darah sistolik yang lebih dari sekitar 140 mmHg atau tekanan darah diastolik yang
lebih dari sekitar 90 mmHg. Hal ini adalah suatu hal yang normal untuk orang tua dan juga tidak perlu
diberikan obat hipertensi.

Tekanan darah normal pada lansia mengalami peningkatan karena :

1. Pengerasan pada pembuluh darah, yang khususnya terjadi adalah pembuluh darah nadi atau
arterial. Hal ini disertai dengan terjadinya pengurangan dari elastisitas dari otot jantung atau yang
disebut dengan miokard.
2. Sensitivitas baroreseptor untuk pembuluh darah yang mengalami pengurangan akibat dari rigiditas
pembuluh darah arteri. Akibat dari hal ini maka pembuluh darah yang tidak berfluktuasi dengan
baik dan segera sesuai dengan terjadinya suatu perubahan pada curah jantung.
3. Dan selain itu juga fungsi ginjal yang mengalami penurunan. Ginjal dalam keadaan yang normal
mempunyai peranan untuk bisa mengatur tekanan darah, yakni adalah lewat sistem renin-
angiostensin-aldosteron. Dan jika tekanan darah sistemik mengalami penurunan, ginjal akan
menghasilkan renin lebih banyak lagi supaya bisa mengubah angiotensinogen yang bisa menjadi
angiotensin II, zat yang bisa menimbulkan suatu vasokonstriksi untuk pembuluh darah. Akibat
dari tekanan darah yang mengalami peningkatan. Pada lansia, regulasi dari sistem renin-
angiotensin-aldosteron yang juga sudah kurang baik.

Salah satu penyebab dari tekanan darah normal pada lansia mengalami peningkatan adalah karena
merokok. Merokok adalah salah satu hal yang bisa mengakibatkan terjadinya peninggian pada tekanan
darah. Perokok berat yang bisa dikaitkan dengan peningkatan pada kejadian penyakit hipertensi mailigna
serta resiko dari terjadinya penyakit stenosis arteri renal yang mengalami penyakit arteriosklerosis.
Selain itu, penyebab tekanan darah normal pada lansia mengalami peningkatan adalah akibat dari
mengonsumsi makanan yang mengandung garam berlebihan akan menyebabkan resiko dari terjadinya
penyakit hipertensi atau tekanan darah tinggi. Kadar dari sodium yang sangat direkomendasikan dalam
menu sehari-hari adalah tidak lebih dari sekitar 100 mmol dalam seharinya. Mengonsumsi makanan
yang mengandung natrium berlebihan bisa mengakibatkan konsentrasi dari natrium yang ada
didalam cairan ekstraseluler mengalami peningkatan. Untuk bisa menormalkan cairan intraseluler
yang ditarik menuju keluar, sehingga volume cairan ekstraseluler mengalami peningkatan. Meningkatnya
dari volume cairan ekstraseluler tadi bisa mengakibatkan terjadinya peningkatan pada volume darah,
sehingga akan berdampak dari terjadinya penyakit hipertensi.

Dan selain itu, banyaknya penelitian yang sudah membuktikan mengenai minuman yang mengandung
alkohol akan menyebabkan kerusakan jantung dan juga organ-organ tubuh yang lain, dan salah satunya
adalah pembuluh darah. Kebiasaan untuk minum minuman yang mengandung alkohol dengan berlebihan
adalah salah satu faktor dari pemicu terjadinya penyakit hipertensi.

Tekanan Darah Normal pada Lansia

Posted in Tekanan Darah Normal | Tagged penyebab Tekanan Darah Normal, Tekanan Darah mengalami
peningkatan, tekanan darah normal, Tekanan Darah Normal alami, tekanan darah normal manusia,
Tekanan Darah Normal pada lansia, Tekanan Darah tinggi, tekanan darah yang normal | Leave a
comment

Tekanan Darah Normal Orang Dewasa


Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan darah normal orang dewasa biasanya mencapai rata-rata 120/80 (100/60) sampai 140/85
mm Hg, hal ini biasanya tidak terlalu berarti. Namun,jika tekanan bawah atau diastole lebih dari 100,
maka biasnaya memerlukan pengobatan. Pada orang dewasa, tekanan darah rendah mencapai 90/60
sampai 110/70 itu berarti orang ini normal dan usia hidup seorang wanita akan menjadi lebih panjang.
Dan juga jarang mengalami suatu gangguan jantung.

Cara mengukur tekanan darah normal orang dewasa adalah :

1. Pasien harus dalam keadaan santai. Jika pasian melakukan olahraga, marah, atauu kebingungan
hal ini akan menaikkan tekanan darah normal sehingga memberikan nilai baca yang palsu.
2. Ikatkan kain ttekanan pda bagian lengan atas dan kemudian tutup kunci untuk katup tensimeter.
3. Pompa terus kemudian sampai aiatas 200 milimeter.
4. Stetoskop diletakkan pada bagian di dalam siku-siku.
5. Kemudian dengarkan baik-baik dan kuncilah tensimeter dibuka pelan-pela, jarum petunjuk pada
tensimeter akan menunjukkan angka pada saat terdengar suara pulsa denyutan jantung.

Tekanan darah yang normal bisa dibaca dengan bacaan pertama denyutan jantung. Ini adalah suatu
kontraksi otot jantung yang mendesak darah yang masuk pada arteri. Pada orang normal, biasanya sekitar
110-120 mm. Kunci tensimeter terus, kemudian dibuka dengan pelan-pelan. Dan bacaan kedua adalah
saat denyutan jantung mulai terdengar samar-samar atauu juga menghilang. Ini biasanya dinamakan
dengan diastole, biasanya terjadi normal pada 60-80 mm.

Tekanan darah normal orang dewasa dibagi menjadi dua, yakni tekanan darah tinggi dan tekanan darah
rendah. Tekanan darah tinggi atau yang biasanya disebut dengan penyakit hipertensi yang bisa
menimbulkan banyak masalah misalnya adalah penyakit jantung, ginjal dan juga penyakit pembuluh
darah otak atau penyakit stroke.
Sedangkan tekanan darah rendah adalah tekanan darah yang nilainya dibawah nilai normal, hal ini dinilai
sebagai penyakit darah rendah atau hypotension. Syarat dari pengukuran darah rendah ini adalah
dilakukan pada saat bangun tidur dan belum melakukan aktivitas apapun.

Posted in Tekanan Darah, Tekanan Darah Normal | Tagged alat mengukur tekanan darah, alat pengukur
tekanan darah, alat tekanan darah, alat ukur tekanan darah, alat untuk mengukur tekanan darah, cara
mengukur tekanan darah, ciri ciri tekanan darah rendah, mengukur tekanan darah, nilai normal tekanan
darah, normal tekanan darah, pengukuran tekanan darah, satuan tekanan darah, tekanan darah adalah,
tekanan darah arteri, tekanan darah rendah, ukuran tekanan darah | Leave a comment

Tekanan Darah Tinggi


Posted by Tekanan Darah Normal

Seseorang dikatakan menderita penyakit tekanan darah tinggi bila nilai tekanan darah sistoliknya diatas
40 mm Hg dan diastoliknya diatas 90 mm Hg. Dalam istilah kedokteran penyakit tekanan darah
tinggi ini disebut dengan nama hipertensi. Meskipun batasannya sudah jelas, nilai mutlak dari batasan
hipertensi terus mengalami perubahan. Pengalaman klinis membuktikan bahwa tekanan darah normal
yang dahulu ditetapkan agak tinggi ternyata masih mendapatkan resiko terkena penyakit jantung dan
pembuluh darah (kardiovaskular).

Naiknya tekanan darah berkaitan erat dengan emosi terutama emosi yang negatif, misalnya cemas, takut,
dan perasaan marah yang berlebihan. Meskipun emosi hanya muncul sebentar tetap akan menyebabkan
energi terkuras. Energi yang hanya membuat orang tegang itu menyebabkan detak jantung menjadi lebih
cepat dan tekanan darah meningkat. Meningkatnya tekanan d arah ditandai dengan gehala-gejala seperti
pusing, muka merah, sakit kepala, tengkuk terasa pegal, dan tiba-tiba keluar darah dari hidung. Mengatasi
tekanan darah tinggi sedini mungkin adalah hal yang bagus untuk kesehatan.

Tekanan darah tinggi yang tidak segera diatas dapat mengakibatkan serangan jantung, ginjal,
pendarahan pada selaput bening mata (retina) dan yang paling ditakutkan adalah terjadinya
kelumpuhan yang disebabkan pecahnya pembuluh darah di otak (stroke). Stroke bisa bersifat sementara
atau permanen berupa terganggunya kemampuan berbicara, penglihatan, keseimbangan tubuh dan
perasaan. Serangan stroke bisa merupakan lanjutan dari hipertensi namun dapat juga merupakan gejala
awal serangan hipertensi.

Gejala penyakit tekanan darah tinggi yang disebabkan oleh faktor genetik sebenarnya sudah ada sejak
usia antara 20-30 tahun tetapi biasanya baru muncul pada usia 50 tahunan. Jika salah satu orang tua
menderita tekanan darah tinggi atau pernag mendapatkan serangan setroke sebelum usia 70 tahun,
kemungkinan terjadi stroke pada anak adalah 1:3. Jika kedua orang tuanya menderita tekanan darah
tinggi, resiko meningkat menjadi 3:5. Namun, jika kedua orangtua mempunyai harapan hidup hingga usia
80 tahun, resikonya akan mengecil.

Tekanan darah tinggi dalam jangka waktu lama tanpa perawatan yang baik dapat mengakibatkan
kerusakan ginjal. Sebaliknya, berbagai jenis penyakit ginjal yaitu nefritis dan glomerulonefritis dapat
menimbulkan tekanan darah tinggi.

Posted in Tekanan Darah | Tagged alat mengukur tekanan darah, alat pengukur tekanan darah, alat
tekanan darah, alat ukur tekanan darah, alat untuk mengukur tekanan darah, cara mengukur tekanan
darah, ciri ciri tekanan darah rendah, mengukur tekanan darah, nilai normal tekanan darah, normal
tekanan darah, pengukuran tekanan darah, tekanan darah adalah, tekanan darah rendah | Leave a comment

Tekanan Darah Normal Dewasa


Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan darah (TD) diukur dalam torr singkatan dari torricelli, satuan tekanan yang sebelumnya
dikenal sebagai milimeter air-raksa. Tekanan darah normal pada kebanyakan orang dewasa sehat
berkisar antara 90/50 dengan 140/90 mmHg.

Tekanan darah dalam kehidupan seseorang bervariasi secara alami. Bayi dan anak-anak secara normal
memiliki tekanan darah yang jauh lebih rendah dari pada orang dewasa. Tekanan darah juga dipengaruhi
oleh aktivits fisik.

Tekanan akan lebih tinggi pada saat melakukan aktivitas dan akan lebih rendah ketika beristirahat.
Tekanan darah satu hari juga berbeda-beda paling tinggi di waktu pagi hari dan paling rendah pada saat
tidur malam hari.

Darah yang dipompa keluar jantung mempunyai kekuatan dan kecepatan mengalir tertentu. Kekuatan ini
diteruskan ke pembuluh nadi. otot pembuluh nadi bersifat elstis sehingga pembuluh nadi juga ikut
berdenyut. Jadi, denyutan jantung dapat diketahui melalui denyutan yang terjadi pada pembuluh nadi.

Denyutan jantung secara normal terjadi sebanyak 70 kali setiap menit. Jumlah denyut jantung dapat
dipengaruhi oleh beberap faktor seperti usia, jenis kelamin, jenis kegiatan, berat badan dan kondisi
kesehatan.

Posted in Tekanan Darah, Tekanan Darah Normal | Tagged alat mengukur tekanan darah, alat pengukur
tekanan darah, alat ukur tekanan darah, alat untuk mengukur tekanan darah, pengukuran tekanan darah,
tekanan darah yang normal, ukuran tekanan darah | Leave a comment

Ciri Ciri Tekanan Darah Rendah


Posted by Tekanan Darah Normal

Seseorang yang memiliki tekanan darah rendah yakni 90/80 mmHg, umumnya dapat dilihat gejala dan
cirinya secara fisik, ciri umum yang terlihat dari seseorang yang memiliki tekanan darah rendah adalah
pandangan kabur, terlihat seperti kebingungan, sering merasa pusing, tubuh menjadi lemah, merasa mual
ingin muntah dan ciri lainnya yang dapat dilihat oleh kasat mata.

Seseorang yang memiliki tekanan darah yang rendah umumnya tidak mampu untuk berdiri dan atau
duduk terlalu lama, karena akan timbul rasa pusing ketika ia beranjak dari posisi sebelumnya, contoh
ketika duduk terlalu lama, lalu langsung berdiri tekanan darah akan memacu jantung lebih cepat secara
tiba-tiba, tekanan darah akan meningkat secara cepat kemudian kepala terasa kunang-kunang atau pusing,
bahkan beberapa diantaranya sampai menimbulkan pingsan. Seseorang yang mempunyai tekanan darah
rendah membutuhkan waktu beberapa saat untuk mengembalikan tekanan darah kembali normal.

Tekanan darah rendah yang sangat berat memiliki hubungan yang sangat erat dengan shock. Ketika
seseorang mengalami shock, tekanan darah akan mengalami penurunan atau rendah yang mengakibatkan
aliran oksigen ke organ utama pada tubuh tidak dapat terkendali secara optimal, terutama pada otak. Bila
aliran darah pada otak, tak mampu berjalan dengan normal maka timbul gejala seperti pusing, mengantuk
dan kebingungan.

Gejala atau ciri dari tekanan darah rendah pada mereka yang berusia muda mungkin belum terlihat secara
signifikan atau pada saat awal terkena shock, namun pada mereka yang berusia lanjut atau tua yang
mengalami tekanan darah akan tampak gejala seperti terlihat orang yang kebingungan.

Seseorang yang sering mengalami shock berat hingga pingsan akan memberikan dampak negatif hingga
kehilangan tingkat kesadaran, meskipun gejala shock yang terjadi bervariasi. Tekanan darah rendah yang
mengakibatkan shock disebabkan oleh volume darah dalam tubuh rendah (kehilangan banyak darah)
sehingga jantung melemahkan fungsi kerjanya (gagal jantung).

Ciri-ciri dari tekanan darah yang menimbulkan shock yang mudah dikenal dan terlihat :

1. Kulit menjadi berkeringat dan keluar keringat dingin


2. Kepala menjadi pusing
3. Jalannya denyut nadi terkadang cepat dan terkadang lemah
4. Bernapas dengan sangat cepat
5. Ketika pembuluh darah sedang ber-relaksasi dari shock, kemudian awalnya seseorang akan merasakan
rasa hangat dan memerah, kulit akan menjadi dingin dan berkeringat, kemudian timbul rasa kantuk yang
begitu hebat tidak tertahan. Namun disaat inilah jantung dan tekanan darah akan kebali normal.

Posted in Tekanan Darah, Tekanan Darah Normal | Tagged ciri ciri tekanan darah rendah, tanda-tanda
tekanan darah rendah, tekanan darah rendah | 1 Comment

Tekanan Darah Rendah


Posted by Tekanan Darah Normal

Tekanan darah rendah atau dalam bahasa medis disebut dengan hipotensi (hypotension) merupakan suatu
keadaan dimana tekanan darah seseorang berada dibawah tekanan darah normal, tekanan darah rendah
yakni 90/60 mmHg. Ukuran tekanan darah seseorang dilihat dari segi berat badan, tingkat aktivitas yang
dilakukan sehari-hari, tinggi badan, dan kondisi kesehatan tubuh secara umum. Ukuran tekanan darah
normal berkisar 120/80 mmHg.

Dibawah ini merupakan tabel tekanan darah manusia


Sebagian orang mungkin memiliki tekanan darah yang berada pada 110/90 mmHg atau bahkan
100/80mmHg namun mereka yang memiliki tekanan darah tersebut belum atau jarang menunjukkan
beberapa keluhan berarti, sehingga hal tersebut dirasakan biasa saja. Namun apabila tekanan darah rendah
yang kemudian mengalami gejala seperti sering berkemih namun kurang minum, sering berkeringat,
kurang tidur dan kurang istirahat, serta mengalami nyeri haid atau ketika sedang menstruasi mengalami
perdarahan berlebih sehingga memaksa tekanan darah mengalami penurunan atau rendah.

Seseorang yang memiliki tekanan darah yang rendah, akan sering mengalami keluhan seperti cepat
merasa lelah, pusing, sering menguap, pandangan kabur atau kurang jelas (samar-samar), tidak kuat
berdiri lama atau duduk lama dsb. Bila dilakukan pemeriksaan tampak wajah terlihat pucat, terasa lemah,
denyut jantung lemah yang disebabkan pasokan darah tidak maksimum di transfer ke seluruh jairngan
tubuh.

Anda mungkin juga menyukai