Anda di halaman 1dari 1

Mata Kuliah : Filsafat Musik Gereja UKRIM

Pengajar : Yunus Bekti Nurcahyo, M.Div. Semester Gasal 2020/2021


=====================================================================
SILLABUS
=====================================================================

TUJUAN MATA KULIAH

Membantu mahasiswa memahami prinsip-prinsip Filsafat Musik Gereja, yang meliputi:


1.TheProcesses of Church Music(Musik&Alkitab,Nilai-nilai Musik Gereja,FilsafatMusikGereja)
2.The Participants in Church Music(Para Pemimpin Musik Gereja, Para Partisipan MusikGereja)
3.ThePrograms of Church Music(Berbagai Program Musik Gereja, Musik Gereja Dimasa Depan)
sehingga mahasiswa mampu mengembangkan filsafat musik gereja yang menjadi keyakinan
pribadi dalam pelayanan mereka.

BUKU-BUKU PEGANGAN

Berglund, Robert D. A Philosophy of Church Music. (Chicago: Moody Press, 1985)


Johansson, Calvin M. Discipling Music Ministry Twenty-first Century Directions. (Peabody:
Hendrickson Publishers, Inc., 1992)
Johansson, Calvin M. Music & Ministry: A Biblical Counterpoint. (Peabody: Hendrickson
Publishers, Inc., 1986)
Johansson, Calvin M. Strengthening Music Ministry in the Evangelical Church. (WestBow
Press, 2019)
Routley, Erik. Church Music and the Christian Faith. (London: Collins, 1980)
Webber, Robert E. Worship Old & New. (Grand Rapids: Zondervan, 1982)

TUGAS MAHASISWA DAN PENILAIAN TUGAS

A.Hadir aktif perkuliahan …………………………………………………………….……10%


B.Mengerjakan Tugas-tugas harian yang diberikan dosen ……………………….............20%
C.Mengerjakan Tugas makalah/ paper utama……………………………………………...20%
D.Mengerjakan Tes Tengah Semester …………………………………………………….25%
E.Mengerjakan Tes Akhir Semester ……………………………………………………....25%

Keterangan:
1)** Tugas makalah/ paper utama adalah: Membuat sebuah makalah / paper yang menjelaskan
tentang Filsafat Musik Gereja yang menjadi keyakinan pribadi saudara, berdasarkan
pergumulan internalisasi keyakinan iman saudara.
Tugas diketik 7-9 halaman, Times New Roman/12, double spasi. Dikumpulkan tanggal 4
Desember 2020.

2)** Bagi mahasiswa yang absen (tidak masuk kelas) lebih dari 4 X (empat kali), maka otomatis
akan mendapat nilai E (gagal) dalam mata kuliah ini.

Anda mungkin juga menyukai