Anda di halaman 1dari 73

Konsep Permintaan

dan Penawaran
Kompetensi Dasar :
3.4. Mendeskripsikan terbentuknya keseimbangan pasar
dan struktur pasar.
4.4. Menyajikan hasil pengamatan tentang perubahan
harga dan kuantitas keseimbangan di pasar.
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menjelaskan pengertian permintaan dan penawaran.
2. Menerangkan faktor-faktor yang mempengaruh
permintaan dan penawaran.
3. Menguraikan hukum permintaan dan penawaran beserta
asumsi-asumsinya.
4. Menghitung bentuk fungsi permintaan dan penawaran
serta nilai keseimbangan*.
PETA KONSEP PEMBELAJARAN
PERMINTAAN (Demand)
Defenisi Permintaan
Jumlah barang/jasa yang diinginkan oleh
konsumen pada tingkatan harga selama
jangka waktu tertentu.

 Adanya barang yang diminta


 Adanya tingkatan harga
 Adanya waktu yang bersamaan
Ilustrasi Hukum Permintaan
(low of demand)
Analisis Permintaan Saat Harga Turun
KONDISI P Qd
P1 1
2 20.000
25.000 25,0 Kg
20,0 Qd1

P0 3
2 30.000
25.000 16,5
20,0 Kg Qd 0

P Q d
Analisis Permintaan Saat Harga Naik
KONDISI P Qd
P1 1
4 20.000
40.000 25,0 Kg
12,5 Qd1

P0 3
2 30.000
25.000 16,5
20,0 Kg Qd 0

P Q d
Bunyi Hukum Permintaan
(low of demand)
“antara harga barang dan jumlah barang yang
diminta mempunyai hubungan yang terbalik”.
Artinya :
Ketika harga naik permintaan barang akan turun,
sedangkan ketika harga turun permintaan barang
akan naik.
Kurva Permintaan
(demand curve)
Tabel Harga permintaan Pasar Apel

*) Harga awal
P

D
100000 7

80000 5

60000
4
40000
3
30000
2
25000 1
20000 D

0 5 6,25 12,5 16,5 20 25 Qd


KESIMPULAN kurva permintaan
 Kurva permintaan terbentuk berdasarkan Hukum
Permintaan.
 Bentuk kurva permintaan jika dilukiskan dengan
kaidah tangan kiri-kanan, berasal dari kiri atas
menurun ke kanan bawah.
 Berslope negative (-)
 Secara matematik, bentuk fungsi permintaan adalah
Qd=-a-bP atau P= a-bQ *
*) pejelasan pada sesi khusus
Faktor yang Mempengaruhi
Permintaan
Ketika
Kapan
CITERUS
HUKUM PARIBUS
PERMINTAAN
tidak
TIDAK ada ?
BERLAKU

Berarti “ada faktor-faktor


yang mempengaruhi permintaan
Faktor-faktor yang
mempengaruhi permintaan
 Harga barang
 Harga barang lain subtitusi/komplementer
 Perubahan selera konsumen
 Tingkat pendapatan konsumen
 Pertambahan penduduk
 Ekspetasi konsumen atas barang
 Faktor non ekonomi lainnya
Mekanisme Pasar (Teori Permintaan)
 Permintaan menunjukan hubungan antara jumlah
barang yang diminta dengan harganya.
 Hukum permintaan (low of demand), menyatakan
“jika harga naik maka jumlah barang yang diminta
turun dan sebaliknya, pada saat kondisi citerus
paribus.
 Permintaan pasar adalah akumulasi seluruh
permintaan-permintaan individual.
 Citerus paribus adalah asumsi bahwa factor-factor
lain selain harga dinyatakan konstan.
 Adanya factor yang mempengaruhi permintaan
PENAWARAN (Supply)
Defenisi Penawaran
Penawaran adalah jumlah barang/jasa
yang ditawarkan oleh produsen/penjual
pada tingkatan harga selama jangka
waktu tertentu

 Adanya barang yang ditawarkan


 Adanya tingkatan harga
 Adanya waktu yang bersamaan
Mekanisme Pasar (Teori Penawaran)
 Penawaran menunjukan hubungan antara jumlah
barang yang ditawarkan dengan harganya.
 Hukum penawaran (low of supply), menyatakan “jika
harga naik maka jumlah barang yang ditawarkan naik
dan sebaliknya, pada saat kondisi citerus paribus.
 Penawaran pasar adalah akumulasi seluruh
penawaran-penawaran individual.
 Citerus paribus adalah asumsi bahwa factor-factor
lain selain harga dinyatakan konstan.
 Ada factor yang mempengaruhi penawaran
Ilustrasi Hukum Penawaran
(low of supply)
Analisis Penawaran Saat Harga Turun

KONDISI P Qs
P1 1
2 20.000 25,0 Kg
15,0 Qs1

P0 23 30.000
25.000 25,0 Kg
20,0 Qs 0

P Q s
Analisis Penawaran Saat Harga Naik
KONDISI P Qd
P1 1
4 20.000
40.000 25,0 Kg
30,0 Qs1

P0 3
2 30.000
25.000 25,0
20,0 Kg Qs 0

P Q s
Bunyi Hukum Penawaran
(low of suply)
“antara jumlah barang yang ditawarkan berbanding
lurus dengan tingkat harga”.
Artinya :
Ketika harga naik penawaran barang akan naik,
sedangkan ketika harga turun penawaran barang
akan turun.
Kurva Penawaran
(supply curve)
Tabel Harga penawaran Pasar Apel

*) Harga awal
P

S
7
100000
6
80000

60000
4
40000
3
30000
2
25000
S1
20000

0 15 20 25 30 40 50 Qs
KESIMPULAN kurva penawaran
 Kurva penawaran terbentuk berdasarkan Hukum
Penawaran.
 Bentuk kurva penawaran jika dilukiskan dengan
kaidah tangan kiri-kanan, berasal dari kiri bawah
menaik ke kanan atas.
 Berslope positif (+)
 Secara matematik, bentuk fungsi permintaan adalah
Qd=a+bP atau P= a+bQ *
*) pejelasan pada sesi khusus
Faktor yang Mempengaruhi
Penawaran
Ketika
Kapan
CITERUS
HUKUM PARIBUS
PENAWARAN
tidak
TIDAK ada ?
BERLAKU

Berarti “ada faktor-faktor


yang mempengaruhi penawaran
Faktor-faktor yang
mempengaruhi penawaran
 Harga jual barang
 Harga barang terkait (substitusi/komplementer)
 Harga input (factor produksi)
 Tehnologi yang digunakan
 Jumlah produsen
 Ekspetasi produsen atas barang
 Faktor non ekonomi lainnya (kebijakan pemerintah)
Selamat Belajar
Fungsi
Permintaan-Penawaran
dan
Keseimbangan harga
By. Dede Suherman
FUNGSI PERMINTAAN
Fungsi Permintaan
Suatu fungsi yang memenuhi hukum permintaan
yang berbunyi “makin tinggi harga suatu barang,
makin sedikit jumlah barang yang diminta dan
sebaliknya”
Fungsi tersebut menunjukan
“bahwa setiap perubahan harga akan menentukan
perubahan jumlah barang yang diminta”
Secara matematika
Q= f(P)
Bentuk Kurva Permintaan
P P

Qd Q
1. Kurva permintaan Linear 1. Kurva permintaan Non-Linear
Bagaimana cara
memperoleh persamaan
fungsi permintaan
Ingat
 
𝐏−𝐏𝟏 𝐐 −𝐐 𝟏 RUMUS
− Persamaan
𝐏 𝟐 − 𝐏 𝟏 𝐐 𝟐 −𝐐𝟏 Liner Sederhana

P = Harga barang
P1 = Harga barang pertama
P2 = Harga barang kedua
Q = Jumlah barang
Q1 = jumlah barang pertama
Q2 = Jumlah barang kedua
Bagaimana cara
melukiskan persamaan
fungsi permintaan tsb!
Tips

 Apabila ingin mencari nilai Qd, maka Pd=0, sehingga


akan diperoleh titik koordinat (Qd : Pd)
 Apabila ingin mencari nilai Pd, maka Qd=0, sehingga
akan diperoleh titik koordinat (Qd : Pd)
 Dari 2 (dua) titik tersebut dapat dilukiskan kurva
permintaan.
Soal Latihan A
Soal 1 :

Fungsi permintaan suatu baju dinyatakan sebagai


berikut. Apabila baju dijual dengan harga Rp10,
yang diminta 6 potong. Sedangkan bila harga Rp8
yang diminta sebanyak 9 potong.
a. Tentukan fungsi permintaan
b. Gambar grafiknya
c. Jika harga Rp4, berapa nilai Qd ?
FUNGSI PENAWARAN
Fungsi Penawaran
Suatu fungsi yang memenuhi hukum penawaran
yang berbunyi “makin tinggi harga suatu barang,
makin banyak jumlah barang yang ditawarkan dan
sebaliknya”
Fungsi tersebut menunjukan
“bahwa setiap perubahan harga akan menentukan
perubahan jumlah barang yang ditawarkan”
Secara matematika
QS= f(Pd)
Bentuk Kurva Penawaran
P P

Qs Q
1. Kurva penawaran Linear 1. Kurva penawaran Non-Linear
Bagaimana cara
memperoleh persamaan
fungsi penawaran
Ingat
 
𝐏−𝐏𝟏 𝐐 −𝐐 𝟏 RUMUS
− Persamaan
𝐏 𝟐 − 𝐏 𝟏 𝐐 𝟐 −𝐐𝟏 Liner Sederhana

P = Harga barang
P1 = Harga barang pertama
P2 = Harga barang kedua
Q = Jumlah barang
Q1 = jumlah barang pertama
Q2 = Jumlah barang kedua
Bagaimana cara
melukiskan persamaan
fungsi penawaran tsb!
Tips

 Apabila ingin mencari nilai Qs, maka Ps=0, sehingga


akan diperoleh titik koordinat (Qs : Ps)
 Apabila ingin mencari nilai Ps, maka Qs=0, sehingga
akan diperoleh titik koordinat (Qs : Ps)
 Dari 2 (dua) titik tersebut dapat dilukiskan kurva
permintaan.
Soal Latihan B
Soal 1 :

Sebuah taplak batik merek Teratai bila dijual


seharga Rp6.000,00 barang yang akan ditawarkan
sejumlah 300 potong. Pada saat harga naik sebesar
Rp10.000,00 penjualannya bertambah sebanyak
400 potong.

a. Tentukan fungsi penawaran


b. Gambar grafiknya
KURVA KESIMBANGAN &
HARGA KESEIMBANGAN
(equilibrium price)
Harga Keseimbangan
Harga keseimbangan atau Equliberium (E)
adalah suatu proses kesepakatan harga antara
pembeli dan penjual dimana jumlah barang
yang diminta sama dengan jumlah barang yang
ditawarkan pada harga yang sama.
Atau proses berpotongnya kurva permintaan
dengan kurva penawaran pada satu titik harga
dan jumlah barang yang sama.
Secara matematika dapat ditulis :
Qd = Qs
Tabel
Permintaan dan Penawaran Barang
P
A S
5000
D A

B
4000
B
C
3000
C
D
2000
D

S E
1000
E D

0 10 20 30 40 50 60 Q
P
S
5000
D

4000

E
3000

2000

S
1000
D

0 10 20 30 40 50 60 Q
P
5000 D S

Qd = Qs
Qs = -a + bP

E
P

Qd = a - bP

S D

Q
0 Q
Soal 1 :

a. Tentukan bentuk fungsi penawaran?


b. Tentukan bentuk fungsi permintaan?
c. Berapa nilai Q, saat keseimbangan?
LEMBARAN KERJA SISWA
(TUGAS TERSTRUKTUR)
MATERI : permintaan-penawaran
Perhatikan grafik di bawah ini !
1
Aktivitas 1

a. Tentukan bentuk fungsi permintaan


b. Jika Qd = 12, berapa nilai P
TUGAS INDIVIDU
Pada saat harga Rp4,00 barang yang
2 diminta 2 unit dan ketika harga
Rp2,00 barang yang diminta menjadi
Aktivitas 1 9 unit.

a. Tentukan bentuk fungsi


permintaan
b. Jika jumlah barang 12 unit, berapa
harga yang terjadi!

TUGAS INDIVIDU
Perhatikan Tabel di bawah ini !
3 P Qs
Aktivitas 1 200 48
300 88
a. Tentukan bentuk fungsi penawaran
b. Buatlah grafik dengan benar

TUGAS INDIVIDU
4
Pada saat harga Jeruk Rp. 5.000
perKg permintaan akan jeruk
tersebut sebanyak  1000Kg, tetapi
Aktivitas 1
pada saat harga jeruk meningkat
menjadi Rp. 7.000 Per Kg
permintaan akan jeruk menurun
menjadi  600Kg. 
 Tentukan bentuk fungsi
permintaannya ?
 Tentukan nilai Qd ketika harga
jeruk Rp6.000 !
TUGAS INDIVIDU
AKTIVITAS 2

1 Perhatikan grafik di bawah ini !

Aktivitas 2

a. Tentukan bentuk fungsi penawaran?


b. Tentukan bentuk fungsi permintaan?
c. Berapa nilai Q, saat keseimbangan?
TUGAS INDIVIDU
Diketahui fungsi penawaran

2 Qs= 2½ P + 10
Pada saat harga Rp4,00 barang yang
Aktivitas 2
diminta 2 unit dan ketika harga
menjadi Rp2,00 barang yang diminta
menjadi 9 unit.

Hitunglah berapa besar titik


keseimbangan (Q : P) yang terjadi
dari masalah di atas

TUGAS INDIVIDU

Anda mungkin juga menyukai