Anda di halaman 1dari 20

DESKRIPSI PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK

SAKu
Sistem Administrasi dan Keuangan HIMAPRODI SI

untuk:
LUH MADE YULYANTARI, S.K.om., M.Pd

Dipersiapkan oleh:
Pande Putu Widya Oktapratama (150030003)
I Gede Pradipta Adi Nugraha (150030010)
I Made Darma Setiawan (150030041)
Ardian Surya Saputra (150030085)
Ni Komang Triana Putri (150030108)

Program Studi Sistem Informasi


Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer
(STMIK) STIKOM Bali
2016

Nomor Dokumen Halaman


Program Studi Sistem
Informasi DPPL-001 <#>/<jml #
STMIK STIKOM Bali
Revisi Tgl : 28/11/2016
DAFTAR PERUBAHAN

Revisi Deskripsi
A

INDEX - A B C D E F G
TGL
Ditulis
oleh
Diperiksa
oleh
Disetujui
oleh
Daftar Halaman Perubahan
Halaman Revisi Halaman Revisi
Daftar Isi

Daftar Gambar
Hanya dicantumkan dan diisi jika ada gambar pada badan dokumen

Daftar Tabel
Hanya dicantumkan dan diisi jika ada tabel pada badan dokumen

Daftar Lampiran
Hanya dicantumkan dan diisi jika ada lampiran setelah badan dokumen
1. Pendahuluan
Dokumen ini berisi Deskripsi Kebutuhan Perangkat Lunak (DPPL) atau software
requirement specification (SRS). Untuk penamaan dokumen ini selanjutnya akan
digunakan istilah DPPL.
1.1 Tujuan Penulisan Dokumen
Dokumen Deskripsi Kebutuhan Perangkat Lunak (DPPL) merupakan Deskripsi
kebutuhan perangkat lunak yang akan dikembangkan. Dokumen ini digunakan oleh
pengembang perangkat lunak ini bertujuan sebagai acuan atau panduan baik bagi
pengembang dan pengguna perangkat lunak selama dalam pengembangan perangkat
lunak yang akan dibangun. Sedangkan kebutuhan perangkat lunak adalah kondisi atau
kemampuan yang harus dimiliki untuk memenuhi apa yang disyaratkan oleh perangkat
lunak atau diinginkan oleh pemakai.

1.2 Lingkup Masalah


SAKu (Sistem Administrasi dan Keuangan) HIMAPRODI Sistem Informasi
merupakan Sistem Administrasi dan Keuangan berbasis web sebagai Software yang
berguna untuk mempermudah mengatur seluruh kegiatan atau aktifitas administrasi dan
keuangan khususnya organisasi mahasiswa di STIKOM BALI yaitu HIMAPRODI SI.

1.3 Definisi, Istilah, dan Akronim


Dalam Dokumentasi Perangkat Lunak ini akan digunakan beberapa akronim atau
singkatan, dan istilah-istilah yang mempunyai definisi. adalah sebagai berikut :

Akronim/Singkatan Penjelasan

SKPL Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak merupakan


spesifikasi perangkat lunak yang akan dikembangkan.

DFD Data Flow Diagram yang digunakan untuk menunjukan


aliran data pada perangkat lunak.

ERD Entity Relationship Diagram, diagram dan notasi yang


digunakan untuk mempresentasikan struktur data statis
pada perangkat lunak.

SAKu SAKu (Sistem Administrasi dan Keuangan) HIMAPRODI


Sistem Informasi merupakan Sistem Administrasi dan
Keuangan berbasis web sebagai Software yang berguna
untuk mempermudah mengatur seluruh kegiatan atau
aktifitas administrasi dan keuangan khususnya
organisasi mahasiswa di STIKOM BALI yaitu HIMAPRODI
SI.

SKPL-JKXX.Y<SAKu> Kode yang digunakan untuk mempresentasikan


kebutuhan (requirement) pada SAKu (Sistem
Administrasi dan Keuangan) HIMAPRODI SI, dengan
SAKu

HTML Hyper Text Markup Language, sebuah Bahasa markah


yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web,
menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah
penjelajah web internet.

JavaScript Bahasa skrip yang popular di internet dan dapat bekerja


di sebagian besar penjelajah web popular seperti
Internet Explorer (IE), Mozila Firefox, Netscape dan
Opera. Kode JavaScript dapat disisipkan dalam halaman
web menggunakan tag SCRIPT.

PHP Hypertext Preprocessor Bahasa skrip yang dapat


ditanamkan atau disisipkan kedalam HTML. PHP banyak
dipakai untuk memprogram situs web dinamis.

CSS Cascading Style Sheet merupakan salah satu Bahasa


pemrograman web untuk mengendalikan beberapa
komponen dalam sebuah web sehingga akan lebih
terstruktur dan seragam.

MANIPULASI Hak akses untuk melakukan perubahan terhadap suatu


hal seperti input, view, edit dan delete.

QUERY Ekspresi yang digunakan dalam pengaksesan basis data.

HIMAPRODI SI Himpunan Mahasiswa Program Studi Sistem Informasi


merupakan organisasi mahasiswa Program Studi Sistem
Informasi di STIKOM Bali.

STIKOM Bali Perguruan tinggi swasta yang bergerak di bidang Ilmu


Teknologi dan Informasi yang menjadi objek
pengembangan aplikasi kami.

1.4 Aturan Penomoran dan Penamaan

1.4.1 Aturan Penomoran dan Penamaan Spesifikasi Kebutuhan


Setiap kebutuhan perangkat lunak dalam dokumen ini akan diberi penomoran dengan
format :
SKPL-JK-XX.Y <nama proyek>, dengan :
 JK adalah jenis kebutuhan. JK dapat diisi dengan :
 F untuk jenis kebutuhan fungsional
 NF untuk jenis kebutuhan non fungsional
 XX adalah nomor kebutuhan fungsi (dua digit) dimulai dari 00, 01, 02,

 Y adalah nomor fungsi rinci, yang diturunkan dari kebutuhan nomor XX.
Jika suatu kebutuhan bukan turunan maka nilai Y diisi 0.

1.4.2 Aturan Penomoran dan Penamaan Tabel


Tabel diberi nama awalan huruf T kapital, diikuti dengan nama entitas tabel tersebut. Tiap
karakter awal kata dalam nama entitas tabel, dimulai dengan huruf kapital, tanpa adanya
spasi antar kata bila nama entitas lebih dari satu kata. Penomoran tabel mengikuti format
TAB-X, dengan X menyatakan nomor urut tabel.
Contoh :
TAB-1 TDosen
TAB-2 TStandarKredit

1.4.3 Aturan Penomoran dan Penamaan Fungsi / Proses


Penomoran fungsi menurut format FS-X, FS-X.Y, F S-X.Y.Z, dan seterusnya, dengan
X,Y,Z menyatakan tingkatan level fungsi/proses pada Data Flow Diagram (DFD) sesuai
dengan kedalaman fungsi. Setiap fungsi diberi nama sesuai dengan deskripsinya.
Contoh :
FS-1.1 Validasi Pengguna
FS-1.3.1 Pemilihan Menu

1.4.4 Aturan Penomoran dan Penamaan Query


Penamaan query disesuaikan dengan fungsinya. Penomorannya mengikuti format
QUE-X, dengan X menyatakan nomor urut query.
Contoh :
ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-17 Menambah Data Syarat INSERT INTO TsyaratTambahan
Tambahan untuk VALUES (IdSyarat masukan,
komponen kegiatan pada IdStandar masukan, Deskripsi
TSyaratTambahan masukan)

1.4.5 Aturan Penomoran dan Penamaan Layar Pesan


Setiap layar pesan diberi nama sesuai dengan pesan yang ditampilkan.
Penomorannya mengikuti format LP-X, dengan X menyatakan nomor urut layar
pesan.
Contoh :
Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-41 Saat btnHapus diklik Masukkan NIP dosen !
tetapi txtNIP masih
kosong

1.4.6 Aturan Penomoran Algoritma


Algoritma diberi nama sesuai dengan tujuan algoritma itu. Penomorannya
mengikuti format ALGO-X, dengan X menyatakan nomor urut algoritma.
Contoh :
Id Proses : ALGO-14
Initial State (IS) :
Tabel TStandarMinimalKredit sudah ada
Final State (FS) :
Jika txtIdStandar masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-26. Jika
IdStandar masukan valid, akan ditampilkan layar pesan LP-28, jika gagal
akan ditampilkan layar pesan LP-27
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtIdStandar)) THEN
Jalankan query QUE-14
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-28
ELSE
Tanpilkan layar pesan LP-27
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-26

1.5 Referensi
Dokumen-dokumen yang digunakan sebagai referensi dalam pembuatan SKPL ini
adalah sebagai berikut:

1. IEEE Std 830-1993, IEEE Recommended Parctice for Software Requirement


Specifications.
2. Software Engineering, Aparctitioner’s Approach 5 th edition, Roger S Pressman,
Mc Graw Hill, 2001.
1.6 Deskripsi Umum Dokumen
Dokumen DPPL ini dibagi menjadi tiga bagian utama. Bagian utama berisi
penjelasan tentang dokumen DPPL yang mencakup tujuan pembuatan dokuman ini,
lingkup masalah perangkat lunak yang dikembangkan definisi, referensi, dan deskripsi
umum.

Bagian kedua berisi penjelasan rancangan global dari SAKu, mencakup perancangan
implementasi, deskripsi data, domain/tipe, deskripsi tabel aplikasi dan dekomposisi
modul. Bagian ketiga berisi uraian kebutuhan perangkat lunak secara lebih rinci.

2 Deskripsi Perancangan Global


Bagian ini berisi rancangan global dari PLAKAT, mencakup perancangan
implementasi, deskripsi data, domain/tipe, deskripsi tabel aplikasi dan dekomposisi
modul.
2.1 Rancangan Lingkungan Implementasi

PLAKAT dikembangkan dan diimplementasikan dalam lingkungan sebagai berikut :

Perangkat Keras :
Tidak diperlukan perangkat keras khusus dalam pengembangan dan implementasi
PLAKAT, yang penting kompatibel terhadap perangkat lunak yang digunakan,
dalam hal ini adalah mesin IBM/PC compatible.

Perangkat Lunak :
- Sistem Operasi : PLAKAT merupakan perangkat lunak stand-alone
yang berjalan di lingkungan Windows.
- DBMS : Basis Data PLAKAT dikelola dengan DBMS MySQL
versi xx.xx.
- Bahasa Pemrograman : Bahasa pemrograman yang digunakan adalah Borland
Delphi 7

2.2 Deskripsi Data

Tabel 2-1 Deskripsi Data


N Primary Integrity
Nama Tabel / Data Jenis Volume Laju
o Key Constraint
1 Tdosen Tabel 40 5 record NIP -
Induk record per tahun
2 TnilaiKredit Tabel 100 5 record IdKredit -
Induk record per tahun
3 TStandarMinimalKre Tabel 20 5 record IdStanda -
dit Induk record per tahun r
4 TSyaratTambahan Tabel 10 5 record IdSyarat -
Induk record per tahun
5 Tpengguna Tabel 3 record 1 record Login -
Induk per tahun
6 TPerolehanKredit Tabel 4000 400 NIP, -
Referensi record record per IdKredit
tahun
7 TJabatanTerakhir Tabel 40 30 record NIP, -
Referensi record per tahun IdStanda
r
8 TpemenuhanSyaratT Tabel 400 40 record NIP, -
ambahan Referensi record per tahun IdSyarat
9 Informasi Pilihan Masukan dinamik - - -
Menu Pengguna

2.2.1 Definisi Domain/Type


Tabel 2-2 Definisi Domain/Type
Domain Name Type
NIP Char 9
Nama String
NoSeriKARPEG Char 9
JenisKelamin Char 1
TTL VarChar 30
PendidikanTertinggi VarChar 30
JmlKreditTerakhir Integer
MasaKerja Float
UnitKerja VarChar 20
IdKredit Integer
NilaiKredit Float
Deskripsi String
IdStandar Integer
JabatanFungsional VarChar 20
Pangkat VarChar 20
MinimalKredit Float
IdSyarat Integer
Login VarChar 10
Password VarChar 8
TglDapatKredit Date
Keterangan String
Tempat VarChar 20
TglDapatJabatan Date
TglMemenuhi Date
IdPemenuhanSyarat Integer
IdPerolehanKredit Integer

2.2.2 Conceptual Data Model


TDose n
NI P
TP erol eha nKre dit
Na ma
IdP ero leha nKre dit TNilaiK red it
No Seri KARPEG
memperoleh NI P kredit ters edia
Je nisK elam in IdK red it
IdK red it
TT L Ni laiKredit
Tg lDap atK redit
Pe ndid ikan Tert ingg i De skrip si
Te mpa t
Jm lKre ditT erakhir
Ke tera ngan
Ma saK erja
Un itKe rja

memenuhi syar at

menjabat
TP eme nuh anS yara tTam ba han
IdP em enuh anS yara t
NI P
IdS yarat
TJaba tanT erakhir Tg lPem en uhan
NI P Te mpa t
IdS tan dar Ke tera ngan
Tg lDap atJa bat an

syarat

TS yara tTa mba han


standar jabatan
IdS yarat
IdS tan dar
De skrip si
TS tand arM inim alK redit
IdS tan dar
Ja bata nFu ngsio nal TP eng gun a
Pa ngka t Lo gin
Mi nim alKre dit Pa sswo rd

Gambar 2-1 Conceptual Data Model (CDM)


2.2.3 Physical Data Model
TDosen TPerolehanKredit TNilaiKredit
IdPerolehanKredit Integer
NIP Char(9) NIP Char(9) IdKredit Integer
Nama String NIP=NIP IdKredit Integer Idkredit=IdKredit NilaiKredit Float
NoSeriKARPEG Char(9) TglDapatKredit Date Deskripsi String
JenisKelamin Char(1) Tempat VarChar(20)
TTL VarChar(30) Keterangan String
PendidikanTertinggi VarChar(30)
JmlKreditTerakhir Float
MasaKerja Float NIP=NIP
UnitKerja VarChar(20)

NIP=NIP
TPemenuhanSyaratTambahan

IdPemenuhanSyarat Integer
NIP Char(9)
IdSyarat Integer
TJabatanTerakhir
TglPemenuhan Date
NIP Char(9) Tempat VarChar(20)
IdStandar Integer Keterangan String
TglDapatJabatan Date

TSyaratTambahan
IdSyarat=IdSyarat IdSyarat Integer
IdStandar=IdStandar
IdStandar Integer
Deskripsi String

TStandarMinimalKredit

IdStandar Integer TPengguna


JabatanFungsional VarChar(20)
Pangkat VarChar(20) Login VarChar(10)
MinimalKredit Float Password VarChar(8)

Gambar 2-2 Physical Data Model (PDM)


2.2.4 Daftar Tabel Aplikasi
Tabel 2-3 Daftar Tabel Aplikasi
Nama Tabel Primary Data Store E/R Deskripsi Isi
Key
TDosen NIP Data Dosen Dosen Data dosen yang
terdaftar di
Departemen
Teknik
Informatika ITB
TNilaiKredit IdKredit Data Nilai Kredit Data kredit yang
Kredit tersedia beserta
nilai dan
deskripsinya
……………… ………… ……………… ……….. …….

2.3 Dekomposisi Fungsional Modul


Tabel 2-4 Dekomposisi Fungsional Modul
No. Tabel / Data Tabel / Data Keteranga
Fungsi / Proses
Fungsi Input Output n
(SKPL-F- Mampu melakukan TPengguna -
01.0) validasi pengguna
PLAKAT
Pemilihan Menu
………… ……………………… …………….. ……………. ……......
(SKPL-F- mampu melakukan TPengguna TPengguna
11.0) pengubahan password
pengguna

3 Deskripsi Perancangan Rinci


3.1 Deskripsi Rinci Tabel
3.1.1 Tabel User
IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keteran
Length NULL gan
id_user Nomor identitas Int 5 Tidak - Nomor
Admin identitas
username Nama identitas VarChar 10 Tidak - Nama
admin untuk login Identitas
Password Sandi yang VarChar 255 Tidak - Kata
digunakan untuk sandi
admin login Admin
Email Email yang VarChar 30 Tidak - Email
digunakan untuk Admin
verifikasi
Src_gambar Gambar Profil Text Tidak - Gambar
admin yang Profil
diambil dari Admin
foldernya
3.1.2 Tabel Pengurus
IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keteran
Length NULL gan
Id_pengurus Nomor identitas Int 5 Tidak - Nomor
pengurus identitas
Periode Lamanya menjabat VarChar 10 Tidak - Jangka
sebagai pengurus Waktu
Menjabat
Id_jabatan Nama pangkat VarChar 20 Tidak - -
MinimalKredit Nilai kredit Float Tidak - -
minimal

3.1.3 Tabel TNilaiKredit


IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keteran
Length NULL gan
IdKredit Identitas kredit Integer Tidak - -
NilaiKredit Besarnya kredit Float Tidak - -
Deskripsi Deskripsi dari String Tidak - -
kredit

3.1.4 Tabel TPengguna


IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keteran
Length NULL gan
Login Login pengguna VarChar 10 Tidak - -
Password Password VarChar 8 Tidak - -
pengguna
3.1.5 Tabel TPerolehanKredit
………….dan seterusnya

3.2 Deskripsi Fungsional secara Rinci


3.2.1 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-1.1 Validasi Pengguna
Identifikasi/Nama : FS-1.1 Validasi Pengguna
Deskripsi Isi : Proses ini menerima login dan password pengguna perangkat
lunak PLAKAT, kemudian melakukan validasi terhadap login
dan password tersebut di tabel TPengguna
Jenis : Form Entry Columnar
3.2.1.1 Spesifikasi Tabel Input
Tidak ada.

3.2.1.2 Spesifikasi Tabel Output


Daftar Tabel Output untuk Fungsi/Proses Validasi Pengguna
No Kode Tabel Output Nama Tabel Output
1. TAB-5 TPengguna
3.2.1.3 Spesifikasi Layar Utama
Dilengkapi kamus data

NAMA APLIKASI
LOGO IF

Validasi
Pengguna
Login txtLogin
Password txtPassword

btnLogin

Identitas Pengembang

3.2.1.4 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-1 Mencari data pengguna SELECT * FROM TPengguna WHERE
dengan login dan login=[login masukan] AND
password tertentu pada password=[password masukan];
Tpengguna
3.2.1.5 Spesifikasi Field Data pada Layar
Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan
txtLogin Login TPengguna Output - NOT Login
NULL pengguna
perangkat
lunak
txtPassword Password TPengguna Output - NOT Password
NULL pengguna
perangkat
lunak
3.2.1.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar
Id_Objek Jenis Keterangan
btnLogin Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-1
3.2.1.7 Spesifikasi Layar Pesan
Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-1 Saat btnLogin diklik Mohon masukkan login dan password Anda
tetapi txtLogin atau dengan lengkap!
txtPassword masih
kosong
LP-2 Saat btnLogin diklik Login gagal! Mohon cek kembali login dan
tetapi tidak terdapat data password Anda!
pengguna dengan login
dan password masukan
LP-3 Saat btnLogin diklik, Tidak dapat melakukan koneksi! Silakan
koneksi ke basisdata tidak coba lagi beberapa saat kemudian!
dapat dilakukan

3.2.1.8 Spesifikasi Proses/Algoritma


Id Proses : ALGO-1
Objek terkait : txtLogin, txtPassword, btnLogin
Event : btnLogin onClick

Initial State (IS) :


Tabel TPengguna sudah dibuat dan berisi data login dan password pengguna
Final State (FS) :
Jika txtLogin atau txtPassword masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-
1.Jika login dan password masukan valid, akan ditampilkan halaman selanjutnya,
jika gagal akan ditampilkan layar pesan LP-2, dan tampilkan LP-3 jika tidak ada
koneksi
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtLogin) AND (IsNotEmpty(txtPassword))) THEN
IF (koneksi berhasil) THEN
Jalankan query Result=QUE-1
IF (IsNotNULL(Result)) THEN
Tampilkan halaman selanjutnya
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-2
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-3
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-1

3.2.1.9 Spesifikasi Report


Tidak ada.

3.2.2 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-1.2.1.1 Penambahan Data Dosen


Identifikasi/Nama : FS-1.2.1.1 Penambahan Data Dosen
Deskripsi Isi : Proses ini menerima data dosen baru yang akan
ditambahkan pada tabel TDosen
Jenis : Form Entry Columnar
3.2.2.1 Spesifikasi Tabel Input
Daftar Tabel Input untuk Fungsi/Proses Penambahan Data Dosen
No Kode Tabel Input Nama Tabel Input
1. TAB-1 TDosen
3.2.2.2 Spesifikasi Tabel Output
Tidak ada.
3.2.2.3
Spesifikasi Layar Utama
NAMA APLIKASI
File | Fungsi Aplikasi | Help | About

NIP txtNIP btnTambah

Nama txtNama

No. Seri KarPeg txtNoSeriKarpeg

Jenis Kelamin txtJenisKelamin

TTL txtTTL

Pendidikan Tertinggi txtPendidikanTertinggi

Jumlah Kredit txtJmlKreditTerakhir


Terakhir txtMasaKerja
Masa Kerja
Unit Kerja txtUnitKerja

LOGO IF

3.2.2.4 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-2 Menambah data dosen INSERT INTO TDosen VALUES
di TDosen (NIP, Nama, NoSeriKARPEG,
JenisKelamin, TTL,
PendidikanTertinggi,
JmlKreditTerakhir, MasaKerja,
UnitKerja)
3.2.2.5 Spesifikasi Field Data pada Layar
Label Field Tabel/Que I/O Forma Validasi Keterang
ry t an
txtNIP NIP TDosen Inpu - NOT Nomor
t NULL Induk
Pegawai
txtNama Nama TDosen Inpu - NOT -
t NULL
txtNoSeriKarpeg NoSeriKA TDosen Inpu - NOT Nomor
RPEG t NULL seri
Kartu
Pegawai
txtJenisKelamin JenisKelam TDosen Inpu - NOT -
in t NULL
txtTTL TTL TDosen Inpu - - -
t
txtJmlKreditTera JumlahKre TDosen Inpu - NOT -
khir ditTerakhir t NULL
txtMasaKerja MasaKerja TDosen Inpu - NOT -
t NULL
txtUnitKerja UnitKerja TDosen Inpu - - -
t
3.2.2.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar
Id_Objek Jenis Keterangan
btnTambah Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-2
3.2.2.7 Spesifikasi Layar Pesan
Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-4 Saat btnTambah diklik, Mohon lengkapi NIP, Nama,
namun txtNIP, txtNama, NoSeriKarpeg, JenisKelamin,
txtNoSeriKarpeg, JmlKreditTerakhir dan MasaKerja!
txtJenisKelamin,
txtJmlKreditTerakhir,
atau txtMasaKerja masih
kosong
LP-5 Saat btnTambah diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan
koneksi ke basisdata coba beberapa saat lagi!
terputus
LP-6 Saat penambahan data Data telah berhasil ditambah!
dosen berhasil dilakukan
3.2.2.8 Spesifikasi Proses/Algoritma
Id Proses : ALGO-2
Objek terkait : txtNIP, txtNama, txtNoSeriKarpeg, txtJenisKelamin, txtTTL,
txtJmlKreditTerakhir, txtMasaKerja, txtUnitKerja, btnTambah
Event : btnTambah onClick

Initial State (IS) :


Tabel TDosen sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-4
Jika berhasil menambahkan data dosen, akan ditampilkan layar pesan LP-6
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(NIP, Nama, NoSeriKarpeg, JenisKelamin,
JmlKreditTerakhir,MasaKerja)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layar pesan LP-5
ELSE
Jalankan query QUE-2
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-6
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-4
3.2.2.9 Spesifikasi Report
Tidak ada.
Lampiran
NIM Nama Pembagian Tugas
1) Bagian 1 Pendahuluan
2) Bagian 3.2 Deskripsi
Fungsional Secara Rinci:
a) Spesifikasi Fungsi/Proses FS-
1.1 Memanipulasi data
pegawai
b) Spesifikasi Fungsi/Proses …..

1) Bagian 2.1 Rancangan


Lingkungan Impelementasi
2) Bagian 2.2 Deskripsi Data
3) Bagian 2.2.1 Definisi
Domain/Type
4) Bagian 2.2.2 Conceptual Data
Model
5) Bagian 2.2.3 Physical Data Model
6) Bagian 3.2 Deskripsi Fungsional
Secara Rinci:
a) Spesifikasi Fungsi/Proses ……

b) Spesifikasi Fungsi/Proses ……

1) Bagian 2.2.4 Daftar Tabel Aplikasi


2) Bagian 2.3 Dekomposisi
Fungsional Modul
3) Bagian 3.2 Deskripsi Fungsional
Secara Rinci:
a) Spesifikasi Fungsi/Proses ……

b) Spesifikasi Fungsi/Proses……

1) Bagian 3.1 Deskripsi Rinci Tabel


2) Bagian 3.2 Deskripsi Fungsional
Secara Rinci:
a) Spesifikasi Fungsi/Proses……

b) Spesifikasi Fungsi/Proses……

1) Menggabungkan laporan
2) Bagian 3.2 Deskripsi Fungsional
Secara Rinci:
a) Spesifikasi Fungsi/Proses ……

b) Spesifikasi Fungsi/Proses……
Keterangan:
- Bagian 3.2 Deskripsi Fungsional Secara Rinci diisi dengan spesifikasi
fungsi/proses yang dimiliki oleh kelompok masing-masing. Hal ini dilihat
dari fungsi produk (kebutuhan fungsional) yang telah dijabarkan pada
dokumen SKPL.
- Dokumen DPPL yang telah dikerjakan dan digabung oleh masing-masing
kelompok dibawa pada pertemuan berikutnya untuk dikoreksi di kelas.
Lampiran

Lampiran 1. Pembagian Tugas Anggota Kelompok


NIM Nama Tugas Keterangan

150030003 Pande Putu Widya F1 Manipulasi Rapat


Oktapratama
F4 Manipulasi Absensi Rapat

150030010 I Gede Pradipta Adi F1 Login Admin


Nugraha
F14 Logout Admin

F9 Manipulasi Program Kerja

150030041 I Made Darma F3 Manipulasi Surat Keluar


Setiawan
F11 Memnuat Surat Masuk

150030085 Ardian Surya F14 Manipulasi Kepanitiaan


Saputra
F6 Manipulasi Pemasukkan

F12 Manipulasi Pengeluaran

150030108 Ni Komang Triana F15 Manipiulasi Komentar


Putri
F7 Melihat Pengumuman

F13 Melihat komentar

Anda mungkin juga menyukai