Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP NEGERI 22 TANGERANG SELATAN


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VII / Ganjil
Materi Pokok : Bilangan
Alokasi Waktu : 20 X 40 Menit

A. Tujuan Pembelajaran

Melalui pembelajaran Discovery Learning moda daring dengan pendekatan saintifik dan latihan terbimbing diharapkan siswa
memiliki sikap disiplin, jujur, tanggungjawab dalam literasi, menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif selama proses pembelajaran
berlangsung, menjelaskan urutan padabilangan bulat, operasasi hitung bilangan bulat dan menentukan representasi bilangan
serta menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan urutan, operasi hitung bilangan bulat, pecahan dan bilangan berpangkat
bulat positif dan negatif.

B. Media Pembelajaran&SumberBelajar
Media : Laptop, power point, word, gambar dan video yang relevan, fasilitas internet
Sumber Belajar : Buku Matematika Kelas VII, Kemendikbud, edisi 2017.

C. Langkah-Langkah Pembelajaran
KegiatanPendahuluan (15 Menit)
Melalui media daring (misalnya whatsapp, google classroom, messenger, dll), mengucapkan salam, mengecek kesehatan
siswa, memotivasi pentingnya belajar di rumah.
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman pesertadidik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan menghubungkan dengan
materi selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan mempelajar materi :
Bilangan
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan ditempuh,
KegiatanInti ( 60Menit )
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya
Literasi kembali.diberita yang ada bahan bacaan terkait materi Bilangan.

Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami,
Thinking dimulai dari pertanyaan factual sampai kepertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus
tetap berkaitan dengan materi Bilangan.
Collaboration Pesertadidik melalui whatsapp atau google classroom mengumpulkan informasi, bertanya dan saling
bertukar informasi mengenai materi Bilangan.

Pesertadidik menuliskan hasil kerja individu di buku t uli s kem udi an di kum pul kan m el aui
Communication
googl e cl assroom . Hasi l kerj a pesert adi di k kem udi an di t anggapi ol eh guru.
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Bilangan. Peserta
Creativity
didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami

KegiatanPenutup (15 Menit)


Guru memberikan ungkapan terimakasih kepada siswa yang tetap disiplin belajar dalam keadaan seperti pandemi ini.

Guru da n p es er t a d i di k membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam


kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


- Penilaian sikap (observasi sikap selama mengikuti pembelajaran dan ketepatan pengumpulan tugas)
- Penilaian Pengetahuan (menunjukkan kemampuan dan pengetahuan dalam menulis komentar dan tanggapan di
kolom chat )
- Penilaian Keterampilan (berupa penilaian komentar dan tanggapan tertulis, rekaman audio, maupun audio visual)

Mengetahui Tangerang Selatan, Juli 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Yantho, M.M Lidya Septi Setyowati, S.Pd


NIP.196804152000031009 NIP/NRK.
PENILAIAN SIKAP

Strategi : Observasi
Alat : Catatan anekdot/Catatan Kejadian

Tanggal/ Tanggal/ Tanggal/ Tanggal/


Catata Catata Catata Catatan
No. NAMA
n n n Sikap
Sikap Sikap Sikap

PENILAIAN PENGETAHUAN DAN


KETERAMPILAN

INDIKATOR CHECKLIST CATATAN

Pengetahuan Tercapai Berkembang Baru


Mulai
Terlihat
Menunjukkan pengetahuan
mengenai hal-hal yang penting
untuk ditulis dalam buku catatan
khusus

Keterampilan Berkomentar Tercapai Berkembang Baru


dan Memberika Tanggapan Mulai
dalam Bentuk Tertulis, Audio, Terlihat
Audio
Visual
Kaidah Kebahasaan
Kreativitas

EVALUASI DIRI DAN TINDAK


LANJUT

No. Aspek Deskripsi Faktual


1 Kelebihan
Pembelajaran

2 Kekurangan
Pembelajaran
3 Kendala
Pembelajaran

4 Catatan Khusus

5 Rekomendasi

6 Rencana Tindak
Lanjut

7 Lain-lain

Anda mungkin juga menyukai