Anda di halaman 1dari 4

ALUR PELAYANAN PASIEN UMUM DAN ASURANSI APOTEK

RAWAT INAP

KELUARGA PASIEN ATAU PERAWAT


RUANGAN RAWAT INAP MEMBAWA
RESEP DARI DOKTER KE APOTEK RI

PETUGAS APOTEK RI MELAKUKAN:

1. VERIFIKASI RESEP (NAMA PASIEN, DOKTER, DAN ASAL RUANGAN)


2. MEMBILLING RESEP
3. CETAK FAKTUR
4. MENYIAPKAN OBAT
5. MENYERAHKAN OBAT DISERTAI KIE

*) UNTUK PASIEN KRS DENGAN PASIEN KEMBALI KE RUANGAN


RETUR OBAT, OBAT DENGAN MEMBAWA OBAT DAN
DIKEMBALIKAN KE APOTEK RI FAKTUR TAGIHAN OBAT
UNTUK DILAKUKAN BILLING RETUR

KEMUDIAN OBAT DISERAHKAN KE


PERAWAT RUANGAN UNTUK
DICEK ULANG

KETERANGAN:

*) HANYA UNTUK PASIEN PULANG DENGAN OBAT RETUR


ALUR PELAYANAN PASIEN BPJS APOTEK RAWAT INAP

RESEP DENGAN FORM BPJS DIBERIKAN KE APOTEK RAWAT


INAP OLEH PERAWAT RUANGAN ATAU KELUARGA PASIEN

PETUGAS APOTEK RI MELAKUKAN:

1. VERIFIKASI RESEP (NAMA PASIEN, DOKTER, DAN ASAL RUANGAN)


2. MEMBILLING RESEP
3. MENYIAPKAN OBAT
4. MENYERAHKAN OBAT DISERTAI KIE

PETUGAS APOTEK RI KONFIRMASI


KE RUANGAN BILA OBAT SUDAH
TERLAYANI

PERAWAT RUANGAN ATAU


KELUARGA PASIEN MENGAMBIL
OBAT DI APOTEK RI
ALUR PELAYANAN PASIEN BPJS APOTEK RAWAT JALAN 1 & 2

PASIEN DATANG KE APOTEK RJ 1 ATAU


2 DENGAN SEP DAN BUKU OBAT
(UNTUK PENYAKIT KRONIS)

PASIEN MENGAMBIL NOMOR


ANTRIAN

PETUGAS APOTEK RJ MELAKUKAN:

1. MEMBERIKAN NOMOR ANTRIAN KE PASIEN


2. VERIFIKASI RESEP (NAMA PASIEN, ALAMAT, DAN DOKTER)
3. UNTUK OBAT KRONIS DILAKUKAN BILLING ONLINE BPJS SECARA
LANGSUNG
*) APABILA SECARA ONLINE BELUM MEMENUHI PERSYARATAN
WAKTU PENGAMBILAN MAKA OBAT TIDAK DAPAT DILAYANI
4. MEMBILLING RESEP
5. MENYIAPKAN OBAT
*) UNTUK OBAT PASIEN KRONIS, DILAKUKAN PENCATATAN
NAMA OBAT, ATURAN PAKAI DAN JUMLAH YANG DITERIMA
PASIEN DI BUKU OBAT
5. MENYERAHKAN OBAT DISERTAI KIE

KETERANGAN:

*) HANYA UNTUK PASIEN DENGAN PENYAKIT KRONIS


ALUR PELAYANAN PASIEN UMUM DAN ASURANSI APOTEK RAWAT
JALAN 1 & 2

PASIEN DARI POLI KE KASIR RJ


MEMBAWA RESEP DARI DOKTER

PETUGAS KASIR MELAKUKAN


KONFIRMASI KE APOTEK RJ (NAMA
PASIEN DAN ASAL POLI PER TELFON,
SERTA RESEP PER WHATSAPP)

PETUGAS APOTEK RJ MELAKUKAN:

1. VERIFIKASI RESEP MELALUI WHATSAPP (NAMA PASIEN, ALAMAT,


DAN DOKTER)
2. MEMBILLING RESEP
3. CETAK FAKTUR
4. MENYIAPKAN OBAT
5. MEMANGGIL NAMA PASIEN DAN VERIFIKASI FAKTUR
PEMBAYARAN OBAT
6. MENYERAHKAN OBAT DISERTAI KIE

Anda mungkin juga menyukai