Anda di halaman 1dari 5

BUKU JAWABAN UJIAN (BJU)

UAS TAKE HOME EXAM (THE)


SEMESTER 2020/21.1 (2020.2)

Nama Mahasiswa : Antonius Yulianus Moat Peta

Nomor Induk Mahasiswa/NIM : 042313584

Tanggal Lahir : 05-Juli-1990

Kode/Nama Mata Kuliah : PUST4210/Preservasi dan Konservasi Media Informasi

Kode/Nama Program Studi : 310/ ILMU PERPUSTAKAAN ( S1 )

Kode/Nama UPBJJ : 79/ KUPANG

Hari/Tanggal UAS THE : 03-Juli-2021

Tanda Tangan Peserta Ujian

Petunjuk

1. Anda wajib mengisi secara lengkap dan benar identitas pada cover BJU pada halaman ini.
2. Anda wajib mengisi dan menandatangani surat pernyataan kejujuran akademik.
3. Jawaban bisa dikerjakan dengan diketik atau tulis tangan.
4. Jawaban diunggah disertai dengan cover BJU dan surat pernyataan kejujuran akademik.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI


UNIVERSITAS TERBUKA
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

Surat Pernyataan
Mahasiswa Kejujuran
Akademik

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Mahasiswa : Antonius Yulianus Moat Peta

NIM : 042313584

Kode/Nama Mata Kuliah : PUST4210/ Preservasi dan Konservasi Media Informasi

Fakultas : FHISIP

Program Studi : 310/ ILMU PERPUSTAKAAN ( S1 )


UPBJJ-UT : 79/ KUPANG

1. Saya tidak menerima naskah UAS THE dari siapapun selain mengunduh dari aplikasi THE pada laman
https://the.ut.ac.id.
2. Saya tidak memberikan naskah UAS THE kepada siapapun.
3. Saya tidak menerima dan atau memberikan bantuan dalam bentuk apapun dalam pengerjaan soal
ujian UAS THE.
4. Saya tidak melakukan plagiasi atas pekerjaan orang lain (menyalin dan mengakuinya sebagai pekerjaan
saya).
5. Saya memahami bahwa segala tindakan kecurangan akan mendapatkan hukuman sesuai dengan
aturan akademik yang berlaku di Universitas Terbuka.
6. Saya bersedia menjunjung tinggi ketertiban, kedisiplinan, dan integritas akademik dengan tidak
melakukan kecurangan, joki, menyebarluaskan soal dan jawaban UAS THE melalui media apapun, serta
tindakan tidak terpuji lainnya yang bertentangan dengan peraturan akademik Universitas Terbuka.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terdapat pelanggaran atas
pernyataan di atas, saya bersedia bertanggung jawab dan menanggung sanksi akademik yang ditetapkan oleh
Universitas Terbuka.
Maumere, 03 Juli 2021

Yang Membuat Pernyataan

Antonius Yulianus Moat Peta


BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

1. Metode yang sering dipakai oleh perpustakaan itu terdiri dari 4 metode. Diantaranya :
a) Prinsip atau pola pelestarian yang sering terdapat di setiap perpustakaan,
seperti :
- Menjaga kebersihan lingkungan perpustakaan, baik diluar maupun
didalam.
- Memperhatikan kualitas pencahayaan dalam ruangan perpustakaan .
- Menjaga kelembaban ruangan perpustakaan.
Ini sering juga disebut those of a housekeeping nature.
b) Metode yang berikut adalah mencakup susunan program, seperti program
penanggulangan bencana. Biasanya dalam program ini berisi perihal langkah
apa saja yang nantinya diterapkan oleh perpustakaan dalam menghadapi
bencana Metode ini sering juga disebut, those relating to disaster
preparedness plan.
c) Yang berikut ini adalah metode dimana perpustakaan melestarikan koleksi,
dalam hal ini isi dari sebuah koleksi yang bernilai atau punya nilai intelektual,
bentuk koleksi ini nantinya bisa di alih mediakan ke dalam bentuk yang bisa
lebih tahan lama atau awet, misalnya di alih mediakan ke dalam bentuk
mikrofilm dan juga CD ROM.
d) Untuk yang ke 4 ini mencakup atau lebih kepada teknik pelestarian fisik
sebuah koleksi, seperti mendigitalisasikan koleksi.
Jika dalam hal mengurangi adanya penumpukan koleksi dalam perpustakaan, maka
Perpustakaan bisa mencoba beberapa metode yang sering dipakai, misalnya :
• Metode alih media
Dalam kasus penumpukan koleksi pada perpustakaan, solusi mengalih
mediakan sebuah koleksi merupakan cara yang paling baik. Karena, selain bisa
Menjaga unsur nilai yang terkandung dalam koleksi-koleksi kuno seperti buku-
buku sejarah, naskah kuno dan juga buku kesenian. Alih media juga dapat
membuat koleksi akan semakin awet atau tahan lama, berbagai macam format
alih media seperti microfilm dan CD bisa menjadi sarana yang digunakan agar
bisa menjaga nilai dari sebuah koleksi dan juga daya tahan sebuah koleksi.
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

Alih media juga bisa membuat penyimpanan koleksi di perpustakaan menjadi


lebih bebas atau luas, karena koleksi yang awalnya berupa TEXT bisa berubah
menjadi microfilm dan CD tadi. Jadi nantinya pustakawan tidak perlu takut lagi
Atau khawatir mengenai koleksi yang bertumpuk atau tertumpuk.

• Penyiangan ( Weeding )
Dalam penyiangan seperti yang kita ketahui ada beberapa pedoman, namun dalam hal
mengurangi penumpukan koleksi perpustakaan bisa menggunakan beberapa pedoman,
misalnya :
- Bahan pustaka yang jumlahnya banyak atau copy eksemplarnya banyak hanya saja
pemakaiannya rendah.
- Dalam hal edisi juga subjek, jika edisi dan subjek sudah tidak sesuai lagi dengan
kebutuhan pengguna.
Weeding atau penyiangan ini bisa perpustakaan pakai agar mengurangi penumpukan koleksi
yang berpengaruh pada penyimpanan, jika ada koleksi yang sudah jarang sekali dibaca maka
pustakawan perlu melakukan penyiangan atay weeding.

2. Cara mencegah dan membasmi tikus di perpustakaan.


Ada beberapa cara yang bisa diterapkan dalam membasmi juga mencegah tikus, baik
di luar maupun di dalam perpustakaan. Diantaranya :
• Selalu melakukan pemeriksaan secara teratur terhadap gedung, ruang, atau
penyimpanan bahan pustaka.
• Membuang dan membersihkan Kotoran atau sisa-sisa makanan , yang terdapat
di dalam saluran air di sekitar tempat penyimpanan bahan pustaka.
• Jika memungkinkan selalu gunakan berbagai jenis perangkap tikus, lem tikus juga
racun tikus pada setiap tempat yang di lewati tikus.
Ada juga cara lain yang bisa digunakan yaitu FUMIGASI.

3. Metode untuk penjilidan bahan pustaka yang bercover tipis atau dengan bobot
165-320 gram.
• Penjilidan dengan menggunakan sampul lunak ( softcover )
Dalam melakukan metode penjilidan ini, isi dari sebuah buku dijahit sekaligus secara
bersamaan dengan sampul dari buku. Contohnya : majalah, buku-buku tulis atau cetak
• Penjilidan dengan cara atau sistem dibrosurkan.
Maksud dari dibrosurkan ini adalah penggabungan kuras buku satu sama lain, kemudian
disekelilingnya diberikan sampul.
• Jilid Soft Cover Mica Plastik/Biasa.
Yaitu penjilidan yang dimana di depan cover hanya memakai plastik atau mica tanpa cover,
dan dibelakangnya memakai cover/sampul. Penjilidan ini yang sering digunakan untuk
majalah atau buku yang jumlah halamannya sedikit.
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

1. Faktor-faktor dalam prioritas pelestarian bahan pustaka.


Ada beberapa faktor yang menjadi inti dalam prioritas pelestarian bahan pustaka,
diantaranya :
• Nilai Bahan Pustaka
Faktor pertama ini menekankan pada apakah suatu bahan pustaka mempunya nilai-nilai,
diantaranya nilai estetika, nilai sejarah, dan juga apakah koleksi bahan pustaka termaksud
dalam koleksi yang langka.
• Jenis Bahan Pustaka
Untuk yang berikut ini ditekankan pada, kualitas suatu bahan pustaka. Maksudnya apakah
jenis dari bahan pustaka ini mudah rusak? Karena sangat penting melihat jenis bahan pustaka
dari kualitas fisiknya, jika ingin melestarikan bentuk fisik sekaligus informasi yang terkandung
didalamnya. Memperhatikan jenis bahan pustaka juga mampu membuat koleksi dapat
dilestarikan kedalam bentuk microfilm atau mikrofis.

• Kebutuhan Pengguna
Dalam memenuhi kebutuhan pengguna, yang perlu diperhatikan adalah ketersediaan koleksi
dalam sebuah perpustakaan. Disini ditekankan kepada berapa banyak pengguna yang sering
meminjam koleksi juga berapa banyak koleksi yang ada pada perpustakaan, jika koleksi yang
sering digunakan atau dipinjam oleh pengguna itu dirasa sedikit, maka sebaiknya dibuatkan
fotokopiannya atau fotocopynya. Ini agar koleksi yang sering dipinjamatau paling sering
dipinjam oleh pengguna bisa terus ada, dan agar mampu memenuhi kebutuhan dari seorang
pengguna atau pemustaka.
• Dana
Dalam menjalankan sebuah program, faktor dana atau biaya sangatlah penting untuk
berjalanannya suatu program. Jika dana yang dimiliki kurang memadai, otomatis suatu
program tidak akan berjalan dengan lancar atau tumpang tindih. oleh karena itu dalam
program pelestarian bahan pustaka ini, unsur dana merupakan prioritas yang sangat penting

Anda mungkin juga menyukai