Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN
SLB C1 YPAC SEMARANG
JL.K.H.A DAHLAN No. 4 TUJUAN PEMBELAJARAN
SEMARANG
Melalui pengamatan, tanya jawab, dan penugasan, peserta didik
dapat mengenal gambar bentuk objek alam benda dengan benar
IDENTITAS SEKOLAH
(tanaman tomat), memahami cara merawat dan memelihara
Satuan Pendidikan tumbuhan dengan benar, serta memahami teks petunjuk
SMPLB pengemasan makanan dalam bahasa Indonesia dengan benar.

Jenis Kekhususan LANGKAH KEGIATAN


Tunagrahita
KEGIATAN AWAL
Tema/Subtema Tegur sapa, salam, berdoa, pemeriksaan kehadiran, brainstorming
Teknologi Pangan/
KEGIATAN INTI
Pengemasan
1. Menggambar tumbuhan: tomat.
2. Melakukan demonstrasi cara memelihara pohon tomat dan
Kelas/Semester
mengawetkan tomat dengan membuat saos tomat.
IX/1
3. Melakukan pengamatan kemasan barang makanan: saos tomat.
4. Membaca teks petunjuk pengemasan makanan dan
Alokasi Waktu
menuliskan jawaban pertanyaan sesuai teks bacaan.
4 jp @35 menit
KEGIATAN AKHIR
Pembelajaran ke-
Mengulas pelajaran hari ini, menyimpulkan pembelajaran,
1 dan 2

REFLEKSI DAN KONFIRMASI


Refleksi pencapaian siswa/formatif asesmen, dan refleksi guru
untuk mengetahui ketercapaian proses pembelajaran dan
perbaikan.

PENILAIAN

1. Menggambar tumbuhan – tomat (Keterampilan).


2. Menjawab pertanyaan cara memelihara dan
mengawetkan tomat (Pengetahuan).
3. Menuliskan hasil pengamatan kemasan barang makanan
(Keterampilan).
4. Observasi sikap : peduli, menghormati orang lain, dan santun
(Sikap).

Mengetahui Semarang ;
Kepala SLB C1 YPAC Guru Kelas
Semarang

TUGIMIN S.Pd.M.Pd ........................................


NIP.1964120519941004 NIP.................................
RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
SLB C1 YPAC SEMARANG
JL.K.H.A DAHLAN No. 4 TUJUAN PEMBELAJARAN
SEMARANG

IDENTITAS SEKOLAH

Satuan Pendidikan
.....

Jenis Kekhususan
Tunagrahita
LANGKAH KEGIATAN
Tema/Subtema
KEGIATAN AWAL

Kelas/Semester
KEGIATAN INTI

Alokasi Waktu
... jp @ ... menit

Pembelajaran ke- KEGIATAN AKHIR


.....

REFLEKSI DAN KONFIRMASI

PENILAIAN

Mengetahui Semarang ;
Kepala SLB C1 YPAC Guru Kelas
Semarang

TUGIMIN S.Pd.M.Pd ........................................


NIP.1964120519941004 NIP.................................

Anda mungkin juga menyukai