Anda di halaman 1dari 2

CONTOH FORMAT VIDEO KAMPANYE KINERJA GURU

Perkenalkan Saya DR. USEP, S.Pd., M.Pd.,


Jabatan Guru Madya, Pangkat PEMBINA, Gol. IV-A,
saya seorang guru diSMA NEGERI 15 GARUT Cabang Dinas
Pendidikan Wilayah XI pada Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat
Saya memiliki Tugas Pokok dan Fungsi :
Melaksanakan PROSES PEMBELAJARAN, TUGAS LAIN YANG
RELEVAN DENGAN FUNGSI SEKOLAH, PENGEMBANGAN DIRI,
PUBLIKASI ILMIAH, KARYA INOVATIF, dan melaksanakan tugas
penunjang Guru.

Saya memiliki target kinerja individu yaitu :


1. Melaksanakan proses pembelajaran dengan cara :
Merencanakan, melakukan dan mengevaluasi proses
pembelajaran
2. Melaksanakan pengembangan diri dengan cara aktif di
organisasi profesi baik di MGMP Sejarah dan AGSI (Asosiasi
Guru Sejarah Indonesia
3. Melaksanakan Publikasi Ilmiah dengan cara ………
4. …………..

Target kinerja tersebut berkontribusi terhadap target kinerja


perangkat daerah yaitu MENINGKATKAN NILAI MUTU
PENDIDIKAN SMA dan MENINGKATKAN APM SMA serta
berkontribusi terhadap target kinerja gubernur yaitu
MENINGKATNYA AKSESIBILITAS DAN MUTU PENDIDIKAN.
Seluruh target tersebut telah dituangkan dalam Perjanjian Kinerja
dalam rangka Terwujudnya JABAR JUARA LAHIR BATIN
DENGAN INOVASI DAN KOLABORASI
Saya ASN Jawa Barat paham tupoksi dan paham kinerja

Anda mungkin juga menyukai