Anda di halaman 1dari 11

Proses Fagositosis

dan
Inflamasi
NI MADE RASTITI/ 1809511003/ 18A
FAGOSITOSIS

pelenyapan partikel-partikel
asing yang ada di dalam tubuh.

2
PROSES FAGOSITOSIS
ADHESI ( PERLEKATAN )

INGESTI

DIGESTI

PENYAJIAN

3
ADHESI ( PERLEKATAN )

proses pelekatan membran plasma fagosit dengan


permukaan mikroorganisme atau benda asing lainnya
Tahap ini dipengaruhi oleh faktor muatan listrik
diantara keduanya, suhu, dan pH.

Makrofag mempunyai lebih dari 40 reseptor pada permukaannya.


Tetapi hanya sebagian kecil yang dapat ditunjukkan dalam proses
fagositosis. Reseptor yang paling dikenal adalah reseptor Fc untuk IgG
dan reseptor komplemen yaitu C3b atau C3 konvertase.

4
INGESTI

Proses pengenalan bakteri terjadi karena


fagosit membentuk tonjolan pseudopodi
pada membran plasmanya, kemudian
membentuk kantung yang mengelilingi
bakteri pada saat dimakan. Bakteri kemudian
akan terkurung dalam kantung yang disebut
fagosom (vakuolafagositik). Dinding fagosom
dengan demikian terdiri dari dinding bagian
luar fagosit
DIGESTI

Tahap ini merupakan penghancuran partikel, yang prosesnya diawali


dengan mendekatnya lisosom ke arah fagosom dan membentuk
fagolisosom. Kemudian lisosom pecah dan melepaskan enzim-
enzimnya ke dalam fagolisosom yang dibarengi dengan letupan
respirasi (respiratory burst)

Enzim lisozim , ribonuklease, protease, deoksiribonuklease,


lipase dan rafinose yang akan menghidrolisis komponen-
komponen kuman.
Lisosom juga mengandung enzim yang menghasilkan oksigen
toksin seperti radikal superoksid (O2), hidrogen peroksida
(H2O2), singlet oxygen (1O2), radikal hidroksil (OH), yang
akan menghancurkan benda-benda asing tersebut.

Enzim yang lain juga dapat menghancurkan kuman seperti


myelopeoksidase yang mengubah ion khloroda dan hidrogen
peroksida menjadi asam hipochlorous (HOCl) yang sangat
toksik terhadap kuman.
PENYAJIAN

Antigen yang disajikan oleh APC ke limfosit T merupakan tahap awal


terjadinya respon imun. molekul MHC yang terdapat dalam lisosom
mengenali segmen-segmen antigen lalu dibawa ke permukaan sel dan
disajikan kepada sel T. Makrofag yang memiliki CD38 merupakan
penghubung antara makrofag dengan sel. Molekul MHC pada APC
bertindak sebagai reseptor primer antigen
INFLAMASI
Dilatasi pembuluh darah
Pengeluaran leukosit dan cairan
Pengeluaran beberapa mediator oleh sel : histamin,
serotonin, kinin, prostaglandin, leukotrin

Berperan : Kontraksi otot polos


Kenaikan permeabilitas vaskuler
Peningkatan sekresi mukus
Hipersensitif9 tipe cepat
PROSES INFLAMASI
Signalling

Rolling

Emigrasi

Kemotaksis

Fagositosis

Penglepasan Mediator Inflamasi

Pemulihan
TERIMA
KASIH

11

Anda mungkin juga menyukai