Anda di halaman 1dari 57

KONSEP KESEIMBANGAN ASAM

BASA

Dr. Aliana Dewi., SKp.,MN


Ketua Umum HIPERCCI
Himpunan Perawat Critical Care Indonesia
(HIPERCCI)

Acid Base

Notasi pH diciptakan oleh seorang ahli kimia dari Denmark yaitu


Soren Peter Sorensen pada thn 1909, yang berarti log negatif dari
konsentrasi ion hidrogen. Dalam bahasa Jerman
disebutWasserstoffionenexponent (eksponen ion hidrogen) dan
diberi simbol pH yang berarti: ‘potenz’ (power) of Hydrogen.
Himpunan Perawat Critical Care Indonesia
(HIPERCCI)

MENGAPA PENGATURAN PH
SANGAT PENTING ?
Himpunan Perawat Critical Care Indonesia
(HIPERCCI)
AKIBAT DARI ASIDOSIS BERAT
Kardiovaskular Respirasi
Gangguan kontraksi otot jantung Hiperventilasi
Penurunan kekuatan otot nafas dan
Dilatasi Arteri,konstriksi vena, dan menyebabkan kelelahan otot
sentralisasi volume darah Sesak
Metabolik
Peningkatan tahanan vaskular paru Peningkatan kebutuhan metabolisme
Resistensi insulin
Penurunan curah jantung, tekanan Menghambat glikolisis anaerob
darah arteri, dan aliran darah hati
dan ginjal Penurunan sintesis ATP
Hiperkalemia
Sensitif thd reentrant arrhythmia dan Peningkatan degradasi protein
penurunan ambang fibrilasi ventrikel Otak
Penghambatan metabolisme
Menghambat respon kardiovaskular dan regulasi volume sel otak
terhadap katekolamin Koma

Management of life-threatening Acid-Base Disorders, Horacio J. Adrogue, And Nicolaos EM:


Review Article;The New England Journal of Medicine;1998
Himpunan Perawat Critical Care Indonesia

AKIBAT DARI ALKALOSIS BERAT


(HIPERCCI)

Kardiovaskular
Konstriksi arteri
Penurunan aliran darah koroner
Penurunan ambang angina
Predisposisi terjadinya supraventrikel dan ventrikel aritmia yg
refrakter
Respirasi
Hipoventilasi yang akan menjadi hiperkarbi dan hipoksemia
Metabolic
Stimulasi glikolisis anaerob dan produksi asam organik
Hipokalemia
Penurunan konsentrasi Ca terionisasi plasma
Hipomagnesemia and hipophosphatemia
Otak
Penurunan aliran darah otak
Tetani, kejang, lemah delirium dan stupor

Management of life-threatening Acid-Base Disorders, Horacio J. Adrogue, And Nicolaos EM:


Review Article;The New England Journal of Medicine;1998
PENDAHULUAN

Ada 2 pendekatan Keseimbangan Asam Basa:


1. Hendersson-Haeselbach
à Metode tradisional.
2. Physico-chemical dari Stewart
à Metode sebab-akibat.
Traditional Approach

HENDERSEN-HASSELBALCH

The disadvantage of men not


knowing the past is that they do
not know the present.
G. K. Chesterton
PRINSIP  DASAR  

Ò  Keberadaan  ion  H+  ditentukan  oleh  :  


1.  CO2    :  diatur  oleh  sistem  pernafasan.  

2.  Ion  HCO3-­‐    :  diatur  oleh  ginjal.  

Ò  Hubungan  parameter  tsb.(H+,  CO2  dan  HCO3-­‐)  


sebagai  berikut:  
10
ASAM DAN BASA
— Asam : dinamakan Pemberi (donor) Proton H+
(Bronsted Lowry)
Suatu cairan disebut asam apabila mampu
menghasilkan H+ (Arrhenius)

Contoh:
Asam karbonat (H2CO3) = H+ + HCO3 –
Asam Nitrat HNO3 = 2H+ + NO3-
•  Menerima sepasang Elektron (Lewis)
BASA
—  Penerima (akseptor) proton (BronstedLowry)
•  Jika terionisasi dengan Air menghasilkan
(OH-) (Arrhenius)

Contoh:
bikarbonat (HCO3) + H+ = H2CO3
KOH K++OH-
- Memberi sepasang elektron (Lewis)

12
KONSEP PH HENDERSON HESELBACH
pH = - log (H+)
{ H+} =0,0000001 g/L =10-7 g/L =7 (netral )
PH berbanding terbalik dengan {H+}

Apabila:
H+ meningkat: pH rendah = asam/asidosis
H+ rendah = pH tinggi = basa/alkalosis

Nilai pH normal di CES=7,4 ± 0,05(7.35-7.45)


14
NILAI GAS DARAH

—  Ph : 7.35 – 7.45


—  Pco2 : 35 – 45 mmHg
—  Po2 : 80 – 100 mmHg
—  HCo3 : 22 – 26 mmol/L
—  Actual BE : -2.4 – 2.3 mmol/L
—  Standard BE : -2.4 – 2.3 mmol/L
—  Saturasi O2 : 95 – 99 %
Asidosis respiratorik:
Asidosis yang disebabkan karena gangguan
pernafasan, ditandai oleh peningkatan pCO2
atau tekanan partial gas CO2 dalam darah

PENYEBAB:
1.  Langsung menekan pusat nafas:
Narkotik, barbiturat, trauma, tumor degeneratif, infeksi
(ensefalitis, meningitis), koma dll
2.  Keadaan yang mengenai alat nafas:
Fibrosis paru, status asmatikus berat, infeksi paru
3.  Lain-lain
Distensi abdomen (peritonitis, asites), Obesitas berat,
gangguan tidur
Asidosis metabolik:
Asidosis yang tidak disebabkan oleh
gangguan pernafasan (asidosis non-
respiratorik), ditandai oleh penurunan kadar
HCO3-

PENYEBAB:
1.  Produksi asam organik>eksresià Diabetes
Melitus
2.  Eksresi asam terganggu (berkurang)à Gagal
ginjal, renal tubular asidosis
3.  Pembuangan HCO3- berlebihan à Diare
Alkalosis respiratorik:
Alkalosis yang disebabkan oleh gangguan
pernafasan, ditandai oleh penurunan pCO2
PENYEBAB:
1.  Ransangan pusat nafas (tidak berasal dari
pernafasan)
Histeri, febris, septikemia, infeksi sistim saraf pusat,
operasi intrakranial, hipoksia, hipertiroid
2.  Penyakit paru
Pneumonia, Asma, emboli paru, penyakit paru
interstitial, gagal jantung kongesti, kompensasi
pernafasan sesudah koreksi asidosis metabolik
3.  Lain-lain
Hiperventilasi karena respirator
Alkalosis metabolik:
Alkalosis yang tidak disebabkan oleh
gangguan pernafasan (alkalosis non- -
repiratorik), ditandai oleh peningkatan HCO3
dalam plasma.

PENYEBAB:
1.  Pemberian basa (alkali) berlebihan: NaHCO3, sitras pada
tranfusi darah, antasid
2.  Kehilangan HCl lambung dan hipovolemia sesudah
muntah-muntah lama, sesudah bilas lambung (gastric
suction), obstruksi pilorik atau intestin atas
3.  Kekurangan Kalium à hipoaldosteronisme, sindrom
Cushing
4.  Retensi HCO3- dalam ginjal
5.  Terapi diuretika tertentu jangka lama à furosemida
6.  Setelah pemberian pencahar (laxatives) dan pemberian
infus cairan yang tidak mengandung K+
NILAI PH,PACO2,HCO3 PADA BERBAGAI KEADAAN ASAM BASA

JENIS GANGGUAN PH PCO2 HCO3


Murni N
Asidosis Resp Terkompensasi sebagian
Terkompensasi penuh N
Murni N
Asidosis Met Terkompensasi sebagian
Terkompensasi penuh N

Asidosis respiratorik & metabolik


CONT NILAI…

JENIS GANGGUAN PH PCO2 HCO3


Murni N
Alkalosis resp Terkompensasi sebagian
Terkompensasi penuh N
Murni N
Alkalosis met Terkompensasi sebagian
Terkompensasi penuh N

Alkalosis respiratorik& metabolik


KASUS 1

—  Ph : 7.35
—  Pco2 : 35 mmHg
—  Po2 : 90 mmHg
—  HCo3 : 24 mmol/L
—  BE : -1 mmol/L
—  Saturasi O2 : 99 %
23

KASUS 2 :
Seorang wanita, 70 kg, 42 tahun masuk ke
Rumah Sakit Diagnosa CKD.
Analisis gas darah arteri dan tanda vital sebagai
berikut :
pH 7,20 N : 7,35 – 7,45
PCO2 45 mmHg N : 35 - 45
PO2 90 mmHg N : 85 - 95
SO2 98 % N : 100 %
HCO3- 15 mmol/L N : 22 – 26
BE - 8 mmol/L N : -2,5 - +2,5
24

KASUS 3 :
Wanita 76 tahun dengan riwayat hiperkapnia kronik karena COPD
berat telah berada di ICU selama 3 hari dan diterapi karena
pneumonia.

analisis gas darah arteri dan tanda vital sebagai berikut :


pH 7,13
PCO2 73 mmHg
PO2 90 mmHg
SO2 99 %
HCO3- 24 mmol/L
BE - 6 mmol/L
Kasus 4

Laki-laki dengan Dehidrasi datang ke UGD dengan


hasil AGD :
pH 7.54 N: 7.35 - 7.45
PCO2 36 mmHg N: 35 - 45 mmHg
PO2 92 mmHg N: 85 – 95 mmHg
HCO3 30 mmol/L N: 22 – 26 mmol/L
BE +9 mmol/L N: -2.5 ± 2.5 mmol/L
Kasus 5

Laki-laki datang ke UGD tidak sadarkan diri, Respirasi


10 X/mnt, Hipotensi dengan hasil AGD :
pH 7.33 N: 7.35 - 7.45
PCO2 56 mmHg N: 35 - 45 mmHg
PO2 90 mmHg N: 85 – 95 mmHg
HCO3 29 mmol/L N: 22 – 26 mmol/L
BE +4 mmol/L N: -2.5 ± 2.5 mmol/L
Kasus 6

TN B datang ke UGD RS Hipercci kes. somonolen,


Hipotensi dengan hasil AGD :
pH 7.32 N: 7.35 - 7.45
PCO2 33 mmHg N: 35 - 45 mmHg
PO2 87 mmHg N: 85 – 95 mmHg
HCO3 16 mmol/L N: 22 – 26 mmol/L
BE - 4 mmol/L N: -2.5 ± 2.5 mmol/L
Kasus 7

Laki-laki datang ke UGD tidak sadarkan diri,


Dehidrasi, nadi 160x/mnt, dengan hasil AGD :
pH 7.67 N: 7.35 - 7.45
PCO2 25 mmHg N: 35 - 45 mmHg
PO2 90 mmHg N: 85 – 95 mmHg
HCO3 28 mmol/L N: 22 – 26 mmol/L
BE + 5 mmol/L N: -2.5 ± 2.5 mmol/L
Kasus 8

Laki-laki datang ke UGD tidak sadarkan diri,


pernapasan cepat, sianosis +, nadi 160x/mnt,
dengan hasil AGD :
pH 7.47 N: 7.35 - 7.45
PCO2 48 mmHg N: 35 - 45 mmHg
PO2 55 mmHg N: 85 – 95 mmHg
HCO3 34 mmol/L N: 22 – 26 mmol/L
BE +5mmol/L N: -2.5 ± 2.5 mmol/L
PRINSIP DASAR PERSAMAAN
STEWART’S

Ò  Hukum kekekalan massa:


É  Massa suatu zat tidak akan berubah apabila tidak
ditambah, diproduksi, diambil atau dihancurkan.

Ò  Electroneutrality:
Σ ion (+) = Σ ion (-)

Stewart PA. Modern quantitative acid-base chemistry. Can J Physiol Pharmacol 61:1444-1461, 1983.
Menurut Stewart ;

pH atau [H+] DALAM PLASMA


DITENTUKAN OLEH

DUA VARIABEL

Menentukan
VARIABEL VARIABEL
INDEPENDEN DEPENDEN

Primer (cause) Sekunder (effect)

Stewart PA. Can J Physiol Pharmacol 61:1444-1461, 1983.


VARIABEL INDEPENDEN

CO2 STRONG ION WEAK ACID


DIFFERENCE

pCO2
Atot
SID
Controlled by
The protein
the respiratory
The electrolyte concentration
system
composition of the (controlled by the
blood (controlled liver and metabolic
by the kidney) state)
CO2

CO2 Didalam plasma berada Ò  Rx dominan dari CO2 adalah rx


dalam 4 bentuk absorpsi OH- hasil disosiasi air
É  sCO2 (terlarut) dengan melepas H+.
É  H2CO3 asam karbonat Ò  Semakin tinggi pCO2 semakin
É  HCO3- ion bikarbonat banyak H+ yang terbentuk.
É  CO32- ion karbonat Ò  Ini yg menjadi dasar dari
terminologi “respiratory acidosis,”
yaitu pelepasan ion hidrogen
akibat ↑ pCO2

OH- + CO2 ⇔ HCO3- + H+


CA
STRONG ION DIFFERENCE

Definisi:
Strong ion difference adalah ketidakseimbangan muatan
dari ion-ion kuat. Lebih rinci lagi, SID adalah jumlah
konsentrasi basa kation kuat dikurangi jumlah dari
konsentrasi asam anion kuat. Untuk definisi ini semua
konsentrasi ion-ion diekspresikan dalam ekuivalensi
(mEq/L).

Semua ion kuat akan terdisosiasi sempurna jika berada didalam


larutan, misalnya ion natrium (Na+), atau klorida (Cl-). Karena
selalu berdisosiasi ini maka ion-ion kuat tersebut tidak
berpartisipasi dalam reaksi-reaksi kimia. Perannya dalam kimia
asam basa hanya pada hubungan elektronetraliti.
STRONG ION DIFFERENCE &
WEAK ACID
Gamblegram Mg++
Ca++
K+ 4
Δ SID
HCO3- SID
Weak acid
(Alb-,P-)
As. Organik kuat

= {[Na+] + [K+] + [kation divalen]} - {[Cl-] + [As.organik kuat-]}

Na+
Cl-

KATION ANION
HUBUNGAN SID DGN PH/H+

Konsentrasi H+
[H+] ↑↑ [OH-] ↑↑

SID↓ SID
SID↑
Na Na Na
Cl Asidosis Cl Alkalosis
Cl

(–) SID (+)

Dalam cairan biologis (plasma) dgn suhu 370C, SID selalu positif,
nilainya berkisar 30-40 mEq/Liter
WEAK ACID

[Protein H] [Protein-] + [H+]


disosiasi

Kombinasi protein dan posfat disebut asam


lemah total (total weak acid) à [Atot].
Reaksi disosiasinya adalah:

[Atot] (KA) = [A-].[H+]


Gamblegram
Mg++
Ca++
K+ 4 HCO3-
24 SID
Weak acid
(Alb-,P-)

Na+
140
Cl-
102

KATION ANION
DEPENDENT VARIABLES

H+ HCO3-

OH- AH

CO3= A-

IF THESE VARIABLE CHANGE,


THE INDEPENDENT VARIABLES MUST HAVE CHANGED
INDEPENDENT VARIABLES DEPENDENT VARIABLES

Strong Ions
Difference

pCO2
ΔpH

Protein
Concentration
KLASIFIKASI GANGGUAN KESEIMBANGAN
ASAM BASA BERDASARKAN PRINSIP STEWART

Fencl V, Jabor A, Kazda A, Figge J. Diagnosis of metabolic acid-base disturbances in critically ill
patients. Am J Respir Crit Care Med 2000 Dec;162(6):2246-51
RESPIRASI METABOLIK

Abnormal Abnormal Abnormal


pCO2 SID Weak acid

Alb PO4-
AIR Δ Anion kuat

Cl- UA-

Alkalosis Turun kekurangan Hipo Turun

Asidosis Meningkat kelebihan Hiper Positif meningkat

Fencl V, Am J Respir Crit Care Med 2000 Dec;162(6):2246-51


RESPIRASI
PCO2 BERBANDING TERBALIK TERHADAP PH

pCO2 pH
HOMEOSTASIS
40-45 mmHg 7.35-7.45

pCO
2

pH
Acidosis Alkalosis
RESPIRASI METABOLIK

Abnormal Abnormal Abnormal


pCO2 SID Weak acid

Alb PO4-
AIR Δ Anion kuat

Cl- UA-

Alkalosis Turun kekurangan Hipo turun

Acidosis meningkat kelebihan Hiper Positif meningkat


WATER DEFICIT

Diuretic
Diabetes Insipidus
Evaporasi
Plasma Plasma

Na+ = 140 mEq/L


Cl- = 102 mEq/L
SID = 38 mEq/L 140/1/2 = 280 mEq/L
102/1/2 = 204 mEq/L
1 liter SID = 76 mEq/L ½ liter

SID : 38 à 76 = alkalosis

ALKALOSIS KONTRAKSI
WATER EXCESS

Plasma

1 Liter 140/2 = 70 mEq/L


Na+ = 140 mEq/L H2O 102/2 = 51 mEq/L
Cl- = 102 mEq/L SID = 19 mEq/L
SID = 38 mEq/L 1 liter 2 liter

SID : 38 à 19 = Acidosis
ASIDOSIS DILUSI
EFEK TERAPI CAIRAN
TERHADAP KESEIMBANGAN
ASAM BASA
RESPIRASI METABOLIK

Abnormal Abnormal Abnormal


pCO2 SID Weak acid

Alb PO4-
AIR Δ Anion kuat

Cl- UA-

Alkalosis turun kekurangan Hipo turun

Acidosis meningkat kelebihan Hiper Positif meningkat


PLASMA + NaCl 0.9%

Plasma NaCl 0.9%

Na+ = 140 mEq/L Na+ = 154 mEq/L


Cl- = 102 mEq/L Cl- = 154 mEq/L
SID = 38 mEq/L 1 liter SID = 0 mEq/L 1 liter

SID : 38 à pH normal
ASIDOSIS HIPERKLOREMIK AKIBAT
PEMBERIAN LARUTAN Na Cl 0.9%

Plasma

= Na+ = (140+154)/2 mEq/L= 147 mEq/L


Cl- = (102+ 154)/2 mEq/L= 128 mEq/L

SID = 19 mEq/L 2 liter

SID : 19 à pH ↓ à lebih asidosis


PLASMA + Larutan RINGER LACTATE

Plasma Ringer laktat

Laktat cepat
dimetabolisme
Cation+ = 137 mEq/L
Na+ = 140 mEq/L Cl- = 109 mEq/L
Cl- = 102 mEq/L Laktat- = 28 mEq/L
SID= 38 mEq/L 1 liter 1 liter
SID = 0 mEq/L

SID : 38
Normal pH setelah pemberian
RINGER LACTATE

Plasma

= Na+ = (140+137)/2 mEq/L= 139 mEq/L


Cl- = (102+ 109)/2 mEq/L = 105 mEq/L
Laktat- (termetabolisme) = 0 mEq/L 2 liter
SID = 34 mEq/L

SID : 34 à lebih alkalosis dibanding jika diberikan NaCl 0.9%


RESPIRASI METABOLIK

Abnormal Abnormal Abnormal


pCO2 SID Weak acid

Alb PO4-
AIR Δ Anion kuat

Cl- UA-

Alkalosis turun kekurangan Hipo turun

Asidosis meningkat kelebihan Hiper Positif meningkat


GANGGUAN PD ASAM LEMAH:
Hipo/Hiperalbumin- atau P-

K K K
HCO3 SID↓
HCO3 SID HCO3 SID↑
Alb-/P-
Alb-/P- ↑ Alb/P ↓

Na Na Asidosis Na Alkalosis
hiperprotein/ hipoalbumin
Cl hiperposfatemi
Cl Cl /
hipoposfate
mi

Normal Acidosis Alkalosis


PENILAIAN ANALISA GAS DARAH
MENGGUNAKAN KOMBINASI BASE
EXCESS DAN STEWART
Nilai2 yg diperlukan:
1.  AGD (BE)
2.  Natrium
3.  Klorida
4.  Albumin

Story DA, Bellomo R. Hendersen-Hasselbach vs Stewart: Another Acid-Base


Controversy; Review Article, Crit Care & Shock (2002)2:59-63
HENDERSON-HASSELBALCH Stewart’s Approach

Anda mungkin juga menyukai