Anda di halaman 1dari 155

LAPORAN RESMI

PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

DISUSUN OLEH :

NAMA : ASWAR

NIM : 7100190134

HARI PRAKTIKUM : JUMAT

SESI/WAKTU : 1/18.30 s.d SELESAI

LABORATORIUM TAMBANG BAWAH TANAH


PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN
FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA
2021
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

Laporan ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk mengikuti responsi Praktikum
Ventilasi Tambang, Program Studi Teknik Pertambangan, Fakultas Teknologi Mineral,
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta.
Tahun Akademik 2020/2021

Oleh :

Aswar
7100190134

Disetujui untuk Laboratorium Tambang Bawah Tanah


Program Studi Teknik Pertambangan
Fakultas Teknologi Mineral Institut
Teknologi Nasional Yogyakarta
Yogyakarta, Agustus 2021

Asisten Praktikan

Zainal Abidin Aswar

Kepala Laboratorium Tambang Bawah Tanah

A.A. Inung Arie Adnyano, S.T., M.T.

NIK : 19730248

ii
Aswar / 7100190134
HALAMAN PERSEMBAHAN

Laporan Resmi Praktikum Ventilasi Tambang ini dipersembahkan kepada


mereka yang berperan secara langsung maupun tidak langsung yaitu :

1. Allah S.W.T yang Maha pengasih lagi maha penyayang, yang telah
memberikan nikmat Kesehatan, kekuatan serta kelancaran dalam segala hal
sehingga saya dapat menyelesaikan laporan resmi ini dengan baik
2. Nabi Muhammad SAW yang menjadi nabi akhir zaman dan khalifah umat
islam
3. Kedua orangtua yang selalu mendoakan dan mendukung saya dengan sepenuh
hati
4. Seluruh dosen dan asisten praktikum ventilasi tambang yang telah memberikan
arahan dan bimbingan
5. Semua Angkatan 2019 sebagai pejuang praktikum , terimakasih atas bantuan
serta Kerjasama yang telah diberikan
6. Semua pihak yang telah memberikan bantuan demi pelaksaan praktikum
maupun dalam penyusunan praktikum

Yogyakarta, Agustus 2021

Penyusun

Aswar

iii
Aswar / 7100190134
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan Rahmat-
Nya sehingga Laporan Resmi Praktikum Ventilasi Tambang ini dapat diselesaikan
dengan baik dan tepat waktu. Praktikum ventilasi tambang ini merupakan salah satu
syarat menyelesaikan mata kuliah Ventilasi Tambang pada Semester Antara Tahun
Akademik 2020/2021.

Dalam penyusun Laporan Praktikum Ventilasi Tambang ini penulis tidak


terlepas dari bantuan berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis ingin
mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Bayurohman Pangacella Putra. S.T., M.T., selaku Ketua Program Studi
Teknik Pertambangan Institut Teknologi Nasional Yogyakarta
2. Bapak A.A. Inung Arie Adnyano., selaku Dosen Pengampu Mata Kuliah
Ventilasi Tambang
3. Asisten Praktikum Ventilasi Tambang sebagai pembimbing dalam pelaksanaan
praktikum serta dalam pembuatan laporan resmi
4. Angkatan 2019 dan semua pihak yang membantu secara langsung maupun
tidak langsung dalam penulisan laporan praktikum ini

Penulis mengerti bahwa dalam pembuatan Laporan Resmi Ventilasi Tambang ini
masih banyak kekurangan. Oleh sebab itu, penulis mohon kritik dan saran dari pembaca
guna kemajuan dalam pembuatan tugas selanjutnya

iv
Aswar / 7100190134
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................ i

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................. ii

HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................... iii

KATA PENGANTAR ......................................................................................... iv

DAFTAR ISI ........................................................................................................ v

ISI LAPORAN

ACARA I : Pengukuran Data Kualitatif dan Kuantitatif Udara Tambang

ACARA II : Simulasi Sistem ventilasi Tambang Bawah Tanah Dengan Variasi


Bukaan Regulator dan Variasi Kecepatan Axial Fan

ACARA III : Pitot Tube dan Manometer U pada Sistem Ventilasi Tambang Bawah
Tanah Jaringan Seri dan Paralel

ACARA IV : Simulasi Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah Menggunakan


Software Kazemaru

ACARA V : Studi Kasus Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah

KESIMPULAN DAN SARAN ........................................................................... vi

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... ix

v
Aswar / 7100190134
LAPORAN SEMENTARA
PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

ACARA 1
PENGUKURAN DATA KUALITATIF DAN KUANTITATIF UDARA
TAMBANG

Disusun Oleh :
ASWAR
7100190134

Pelaksanaan Praktikum :
Hari/Tanggal : Senin/02 Agustus 2021
Sesi / Jam : 1/18.30 – 19.30
Asisten : Andang Slamet Riyadi, S.T

LABORATORIUM TAMBANG BAWAH TANAH


PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN
FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA
2020
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

ACARA 1 PENGUKURAN DATA KUALITATIF DAN KUANTITATIF UDARA


TAMBANG

Disusun Oleh:

ASWAR

7100190134

Disetujui Untuk Laboratorium Tambang Bawah Tanah

Program Studi Teknik Pertambangan

Institut Teknologi Nasional

Yogyakarta

Tanggal: Agustus 2021

Asisten

Andang Slamet Riyadi, S.T.


NIK 19730066

Aswar/ 7100190134 ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-Nya, sehingga
laporan ini dapat selesai tepat pada waktunya. Laporan ini disusun agar mahasiswa dapat
mengetahui konsep dasar Ventilasi Tambang beserta aplikasinya dalam dunia pertambangan
Dengan telah tersusunnya laporan ini, maka saya selaku penyusun mengucapkan terimakasih
kepada:

1. AA Inung Arie ST, M.T. selaku dosen matakuliah Ventilasi Tambang, Program Studi
Teknik Pertambangan, Institut Teknologi Nasional Yogyakarta
2. Andang Slamet Ryadi, selaku Asisten Dosen Ventilasi Tambang yang telah
memberikan bimbingan dan arahan.
3. Semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah membantu
sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik.

Penyusun mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan kedepan.
Akhir kata, semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memberikan ilmu bagi penyusun pada
khususnya dan pembaca pada umumnya.

Yogyakarta, Agustus 2021

Penyusun

Aswar

Aswar/ 7100190134 iii


DAFTAR ISI

COVER ................................................................................................................. i
HALAHAM PENGESAHAN ................................................................................. ii
KATA PENGANTAR ........................................................................................... iii
DAFTAR ISI ................................................................................................ iv
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. vi
DAFTAR TABEL ............................................................................................... vii
BAB I PENDAHULUAN ........................................................................................1

1.1 Latar Belakang .............................................................................................1


1.2 Tujuan Praktikum .........................................................................................1

BAB II LANDASAN TEORI ..................................................................................2


2.1 Kelembapan Relatif Udara ..........................................................................2
2.2 Temperatur Efektif ......................................................................................3
2.3 Efesiensi Kerja ............................................................................................4
2.4 Kuantitas Udara Tambang ..........................................................................5
BAB III PELAKSANAAN PRAKTIKUM .............................................................6

3.1 Lokasi dan waktu Pengamatan .....................................................................6


3.2 Peralatan yang di gunakan ...........................................................................6
3.3 Prosedur Praktikum ......................................................................................9
BAB IV HASIL PRAKTIKUM .............................................................................10
4.1 Hasil Pengambilan Data ............................................................................10
4.2 Hasil Pengolahan Data ..............................................................................12
BAB V PEMBAHASAN .......................................................................................15
5.1 Analisis Data .............................................................................................15

Aswar/ 7100190134 iv
5.2 Faktor Yang Mempengaruhi .....................................................................15
BAB VI PENUTUP ...............................................................................................16
6.1 kesimpulan ................................................................................................16
6.2 saran ................................................................................................16
DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................17

Aswar/ 7100190134 v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Temperatur Efektif ...............................................................................4


Gambar 2.2 Efesiensi Kerja .....................................................................................4
Gambar 3.1 Alat Sling Pyschometer ........................................................................6
Gambar 3.2 Digital Fan Anemometer ......................................................................6
Gambar 3.3 Digital Oxygenmeter ............................................................................7
Gambar 3.4 Digital Humidty / Anemometer............................................................7
Gambar 3.5 Gas Detector .........................................................................................8
Gambar 3.6 Barometer .............................................................................................8
Gambar 3.7 Sketsa Lubang Bukaan .........................................................................9
Gambar 4.1 Luas Lubang Bukaan ..........................................................................11
Gambar 4.2 Hasil Pengolahan di Grafik Temperatur Efektif ...............................13
Gambar 4.3 Hasil Pengelolaan di Grafik Efesiensi Kerja ......................................14

Aswar/ 7100190134 vi
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Kelembaban Relatif Udara ......................................................................3


Tabel 4.1. Data Pengendalian Kuantitas Udara Tamban .......................................10
Tabel 4.2. Data Pengendalian Kualitas Udara Tambang .......................................11

Aswar/ 7100190134 vii


BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Ventilasi tambang merupakan pengaturan aliran udara bersih dari
permukaan/luar tambang ke dalam tambang bawah tanah. Dalam pengaturannya
udara akan mengalir dari suhu rendah ke tinggi, dari tekanan tinggi ke rendah dan
udara akan lebih banyak mengalir pada jalur ventilasi dengan resistansi yang lebih
kecil dibandingkan dengan jalur dengan resistansi yang besar.
Didalam tambang batas kelembaban relatif yang diperkenankan untuk
tambang bawah tanah adalah 65% - 95% dan nilai ini dapat ditentukan secara
digital.
Batas minimum kuantitas udara ventilasi adalah kebutuhan udara alat dan
manusia + 15%, untuk manusia 2 cfm dan 3 cfm kebutuhan udara per Hp tenaga
alat.

1.2 Tujuan Pratikum


Tujuan Praktikum Ventilasi Tambang ini adalah :
1. Untuk mengetahui Kelembaban Udara Relatif.
2. Untuk menentukan Temperatur Efektif.
3. Untuk menghitung Temperatur Efektif dan Efesiensi Kerja.

Aswar/ 7100190134 1
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1. Kelembaban Relatif Udara


Udara di dalam ventilasi tambang selalu mengandung uap air dan tidak
pernah ada udara benar-benar kering. Oleh karena itu akan selalu ada istilah
kelembaban udara. Kelembaban udara adalah jumlah kandungan uap air yang ada
di udara tambang bawah tanah. Kelembaban udara ini mempengaruhi tingkat
efektivitas pekerja. Tingginya kelembaban dipengaruhi oleh temperatur udara.
Semakin tinggi temperatur udara di suatu lokasi maka akan semakin tinggi pula
kelembaban udaranya. Bekerja pada lingkungan yang terlalu panas dan lembab,
dapat menurunkan kemampuan fisik tubuh dan dapat menyebabkan keletihan yang
datang terlalu dini. Sedangkan pada lingkungan yang terlalu dingin, dapat
menyebabkan hilangnya fleksibilitas terhadap alat-alat motoric tubuh yang
disebabkan oleh timbulnya kekakuan fisik tubuh. Kedua kondisi ini dapat
mengurangi produktivitas kerja bahkan potensial menyebabkan kecelakaan kerja.
Ventilasi digunakan untuk memenuhi kenyamanan kerja di tambang bawah
tanah yang kelanjutannya dapat meningkatkan efisiensi dan produksi. Temperatur
mencapai tingkat tertentu, seseorang akan kehilangan efisiensinya, dan bila
temperaturnya naik lagi maka dia akan mengalami gangguan fisiologi.
Dari buku yang ditulis joseph j walsh yang berjudul “The Phisich And
Chemistry Of Mining And Mine Ventilation” halaman 46, untuk menentukan
kelembapan relative (RH) dapat dilihat menggunakan table berikut :

Aswar/ 7100190134 2
Tabel 2.1 Kelembaban Relatif Udara

2.2. Temperatur Efektif


Temperatur efektif didefinisikan sebagai temperatur dari udara jenuh dalam
keadaan diam atau mendekati diam (≤ 0.1 m/det). Jadi, konsep temperatur efektif
ini adalah kombinasi dari temperatur udara, kelembaban udara dan kecepatan
udara yang dapat menimbulkan kondisi termal pada suatu lokasi.
Dalam menduga temperature efektif dari suatu kondisi td -tw serta kecepatan
aliran udara tertentu dapat menggunakan grafik berikut (preventation of heat
illness in mine, halaman 13)

Aswar/ 7100190134 3
Gambar 2.1 Temperatur Efektif

2.3. Efesiensi Kerja


Persentase efisiensi kerja ditentukan oleh hasil temperatur efektif pada lokasi
penelitian. Besarnya temperatur yang didapatkan dari grafik temperatur efektif
dapat digunakan untuk menilai efisiensi kerja dari para pekerja tambang bawah
tanah.
Hubungan antara efesiensi kerja dengan temperatur efeketif dapat di lihar
pada gambar berikut:

Gambar 2.2 Efesiensi Kerja

Aswar/ 7100190134 4
2.4. Kuantitas Udara Tambang
Pengendalian kuantitas udara berkaitan dengan perpindahan udara, arah
aliran, dan pengaturan jumlah udara bersih. Kuantitas udara dipengaruhi oleh
kecepatan aliran udara, luas area, dan tekanan fan, dan tahanan aliran udara.
Kuantitas dihitung berdasarkan hasil kali antara kecepatan aliran udara
denganluas penampang yang dilawatinya.
Q=VxA
Keterangan :
Q = Kuantitas udara, (m2/detik)
V = Kecepatan aliran udara tambang,( m/detik)
A= Luas penampang jalan udara tambang, (m2)

Perhitungan kuantitas udara di permukaan kerja dilakukan berdasarkan


pada :
1. Berdasarkan kebutuhan udara minimal untuk pernafasan pekerja di
frontkerja.
2. Berdasarkan kebutuhan minimum untuk mengencerkan gas hingga
kebatas maksimum.
3. Berdasarkan jumlah tenaga kuda (Horse Power) peralatan yang
beroperasi.

Aswar/ 7100190134 5
BAB III
PEMBAHASAN

3.1. Lokasi dan Waktu Pengamatan


Praktikum dilaksanakan online atau secara daring, pada hari senin tanggal 1
agustus 2021, dan data data sudah disediakan oleh asisten dosen ventilasi tambang
demi kelancaran praktikum.

3.2. Peralatan Yang Digunakan


a. Sling Psychrometer

Gambar 3.1 Alat Sling Psychrometer

Fungsi dari alat ini yaitu :


1. Suhu Basah (TW)
2. Suhu Kering (TD)
3. Kelembaban udara relatif (RH)

b. Digital Fan Anemometer

Gambar 3.2 Digital Fan Anemometer

Aswar/ 7100190134 6
Fungsi dari alat ini yaitu :
1. Kecepatan Aliran Udara
2. Suhu Udara

c. Digital Oxygenmeter

Gambar 3.3 Digital Oxygenmeter


Fungsi dari alat ini yaitu :
1. Kandungan Oxygen Dalam Udara

d. Digital Humidty / Anemometer

Gambar 3.4 Digital Humidty / Anemometer

Aswar/ 7100190134 7
Fungsi dari alat ini yaitu :
1. Kecepatan Aliran Udara
2. Kelembaban Udara

e. Gas Detector

Gambar 3.5 Gas Detector


Fungsi dari alat ini yaitu :
1. Kandungan Gas Dalam Udara

f. Barometer

Gambar 3.6 Barometer


Fungsi dari alat ini yaitu :
1. Tekanan Udara
2. Kelembaban
3. Suhu Udara

Aswar/ 7100190134 8
3.3. Prosedur Praktikum

a. Debit dan Suhu Udara


Untuk mendapatkan data dari sebuah lubang bukaan atau geometri, untuk
mencari suhu dan debit tersebut dapat menggunakan alat anemometer.
Dengan cara letakkan anemometer dari a sampai i bergerak dengan bentuk 2,
dan kemudian di dapatkan data dari alat anemometer, dapat di lihat pada
gambar di bawah ini untuk gambar dari sketsa lubang bukaan.

Gambar 3.7 Sketsa Lubang Bukaan

b. Mencari Suhu Kering dan Suhu Basah


Disini untuk mencari data suhu kering dan suhu basah dengan menggunakan
Sling Phsycometer dimana cara kerja alat ini gagang sling dipegang erat,
kemudian diputar searah jarum jam selama kurang lebih 30 detik, maka
termometer akan menunjukkan suhu basah dan kering. Selisih antara suhu
basah dan kering akan menentukan kelembaban udara pada saat suhu diukur,
lakukan berulang kali dengan lokasi yang berbeda dari S1 sampai S15.

Aswar/ 7100190134 9
BAB IV
HASIL PRATIKUM

4.1. Hasil Pengambilan Data


a. Data Pengendalian Kuantitas Udara Tambang
Tabel 4.1 Data Pengendalian Kuantitas Udara Tambang

Kecepatan (m/s)
NO Lokasi Suhu (oC)
V.Min (m/s) V.Max (m/s)
1 S1 1.205 2.505 24
2 S2 1.305 2.005 25
3 S3 1.405 2.005 26
4 S4 1.205 2.405 26
5 S5 1.205 2.305 25
6 S6 1.505 2.305 26
7 S7 1.305 2.005 25
8 S8 1.705 2.105 24
9 S9 1.305 2.005 27
10 S10 1.305 2.105 26
11 S11 1.305 2.405 26
12 S12 1.405 2.402 25
13 S13 1.205 3.005 24
14 S14 1.305 3.005 25
15 S15 1.405 3.105 26
Rata rata 1.338 2.378 25,33333

Aswar/ 7100190134 10
Gambar 4.1 Luas Lubang Bukaan

b. Data Pengendalian Kualitas Udara Tambang


Tabel 4.2 Data Pengendalian Kualitas Udara Tambang
NO Lokasi TD (OC) TW (OC)
1 S1 28,05 24,05
2 S2 29,05 25,05
3 S3 28,05 24,05
4 S4 28,05 25,05
5 S5 30,05 25,05
6 S6 29,05 26,05
7 S7 28,05 26,05
8 S8 29,05 26,05
9 S9 27,05 25,05
10 S10 28,05 25,05
11 S11 30,05 26,05
12 S12 29,05 26,05
13 S13 28,05 26,05
14 S14 27,05 25,05
15 S15 27,05 25,05
Rata-rata 28,38333 25,31667

Aswar/ 7100190134 11
4. 2. Hasil Pengolahan Data
a. Pengendalian Kuantitas Udara
Luas Penampang
A = Luas Persegi Panjang + ½ Luas Elips
= ( 3 m x 3 m) + ½ x (3.14 x 3 m x 0.7 m)
= 9 m2 + 3.297 m2
= 12.297 m2
Vmin rata-rata = 1.338 m/s
Kuantitas udara =VxA
= 1.338 m/s x 12.29 m2
= 16.44 m3/detik (34800 cfm)

Batas minimum kuantitas udara ventilasi adalah kebutuhan udara alat dan
manusia+ 15%, untuk manusia 2 cfm dan 3 cfm kebutuhan udara per Hp tenaga
alat maka untuk 4 pekerja serta 1 alat gali dengan kekuatan 200 Hp yaitu:
1 pekerja membutuhkan 2 cfm maka 4 pekerja membutuhkan

4 pekerja x 2 cfm = 8 cfm

1 alat membutuhkan 3 cfm perHp = 3cfm x 200 Hp = 600 cfm

Maka untuk 4 pekerja dan 1 alat membutuhkan 608 cfm. Dengan 34800 cfm
sangat mencukupi.

b. Pengendalian Kualitas Udara


Diketahui: Td = 28.38 ℃
Tw = 25.31 ℃
Maka selisih suhu basah dan kering yaitu 28.33 – 25.31 = 3.07℃

Aswar/ 7100190134 12
Tabel 4.2 Hasil Pegolahan Data Tabel Kelembaban Relatif

Dari data diatas dengan suhu keringnya 28.38℃ dan suhu basahnya 25.31 ℃
maka didapatkan data RH nya yaitu 65 %

Gambar 4.2 Hasil Pengolahan di Grafik Temperatur Efektif

Aswar/ 7100190134 13
Dari data diatas didapatkan temperature effectivenya 23℃.

Gambar 4.3 Hasil Pengolahan di Grafik Efesiensi Kerja

Di dapatkan dari grafik efesiensi kerjanya yaitu lebih dari 100%.

Aswar/ 7100190134 14
BAB V
PEMBAHASAN

5.1 Analisis Data


Jadi untuk kebutuhan udara maka untuk 4 pekerja dan 1 alat membutuhkan 608
cfm. Dengan 34800 cfm sangat mencukupi.
Dari data diatas dengan suhu keringnya 28.38℃ dan suhu basahnya 25.31 ℃
maka didapatkan data RH nya yaitu 65 %. didapatkan temperature
effectivenya 23℃, grafik efesiensi kerjanya yaitu lebih dari 100%.

5.2 Faktor Yang Mempengaruhi


Faktor alam ini yang dapat mempengaruhi ruang kerja menjadi panas. Faktor
autocompresion adalah faktor dimana naiknya temperatur setiap 1 km turun
dari muka bumi akan naik sebesar 1˚C.

Aswar/ 7100190134 15
BAB VI
PENUTUP

6.1 Kesimpulan
Ventilasi digunakan untuk memenuhi kenyamanan kerja di tambang bawah
tanah yang kelanjutannya dapat meningkatkan efisiensi dan produksi. Temperatur
mencapai tingkat tertentu, seseorang akan kehilangan efisiensinya, dan bila
temperaturnya naik lagi maka dia akan mengalami gangguan fisiologi.
Temperatur efektif didefinisikan sebagai temperatur dari udara jenuh dalam
keadaan diam atau mendekati diam (≤ 0.1 m/det). Jadi, konsep temperatur efektif
ini adalah kombinasi dari temperatur udara, kelembaban udara dan kecepatan
udara yang dapat menimbulkan kondisi termal pada suatu lokasi.
Persentase efisiensi kerja ditentukan oleh hasil temperatur efektif pada lokasi
penelitian. Besarnya temperatur yang didapatkan dari grafik temperatur efektif
dapat digunakan untuk menilai efisiensi kerja dari para pekerja
Tambang bawah tanah.
Jadi untuk kebutuhan udara Maka untuk 4 pekerja dan 1 alat membutuhkan
608 cfm. Dengan 34800 cfm sangat mencukupi.
Dari data diatas dengan suhu keringnya 28.38℃ dan suhu basahnya 25.41 ℃
maka didapatkan data RH nya yaitu 65 %. Didapatkan temperature effectivenya
23℃. Grafik efesiensi kerjanya yaitu lebih dari 100%.

6.2. Saran
Praktikan harus melakukan pengukuran dengan benar. Serta Mencatat data dan
melakukan perhitungan dengan teliti. Semoga Praktikan kedepannya bisa menggunakan
alat-alat yang ada pada lab.

Aswar/ 7100190134 16
DAFTAR PUSTAKA

Buku Panduan Ekskursi Tambang Bawah Tanah. (2021). Institut Teknologi Nasional
Yogyakarta (ITNY).
R, Yulianti. (2014). Prinsip Dasar Ventilasi Tambang. Perpustakaan Universitas

Trisakti: Jakarta, 27-32.

MG, Gilmour. Preventation of Heat Illness in Mine, Halaman 13

Aswar/ 7100190134 17
TUGAS ACARA 2
SIMULASI SISTEM VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH DENGAN
VARIASI BUKAAN REGULATOR DAN VARIASI KECEPATAN AXIAL
FAN

Disusun Oleh :
Aswar
7100190134
03

PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN


FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA
2021
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

ACARA 2
SIMULASI SISTEM VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH DENGAN
VARIASI BUKAAN REGULATOR DAN VARIASI KECEPATAN AXIAL
FAN

Disusun Oleh:
ASWAR
7100190134

Disetujui untuk Laboratorium Tambang Bawah Tanah


Program Studi Teknik Pertambangan
Fakultas Teknik Mineral
Institut Teknologi Nasional
Yogyakarta

Tanggal: Agustus 2021


Asisten

Zainal Abidin
NIM 710017080

ii
Aswar/7100190134/03
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat-
Nya, sehingga laporan ini dapat selesai tepat pada waktunya. Laporan ini disusun
agar mahasiswa dapat mengetahui konsep dasar Ventilasi Tambang beserta
aplikasinya dalam dunia pertambangan.
Dengan telah tersusunnya laporan ini, maka saya selaku penyusun
mengucapkan terimakasih kepada :
1. AA. Inung Arie Adyano, S.T., M.T. selaku Kepala Laboratorium Tambang
Bawah Tanah TA. 2021/2022, dan selaku dosen mata kuliah Ventilasi
Tambang Program Studi Teknik Pertambangan, Institut Teknologi Nasional
Yogyakarta.
2. Zainal Abidin, selaku Asisten Laboratorium Tambang Bawah Tanah yang
telah memberikan bimbingan dan arahan.
3. Semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah
membantu sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik.
Penyusun mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan
kedepan. Akhir kata, semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memberikan ilmu
bagi penyusun pada khususnya dan pembaca pada umumnya.

Yogyakarta, Agustus 2021


Penyusun

Aswar

iii
Aswar/7100190134/03
DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN PENGESAHAN .............................................................. ....... ii
KATA PENGANTAR ................................................................................. iii
DAFTAR ISI ................................................................................................iv
DAFTAR GAMBAR ................................................................................... v
DAFTAR TABEL ........................................................................................ vi
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... vii

BAB
I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ................................................................................ 1
1.2 Tujuan Praktikum ............................................................................ 1

II LANDASAN TEORI
2.1 Konsep Dasar .................................................................................. 3
2.2 Faktor yang Mempengaruhi ............................................................ 4

III PELAKSANAAN PRAKTIKUM


3.1 Peralatan dan Perlengkapan ............................................................ 6
3.2 Prosedur Praktikum ......................................................................... 6

IV HASIL PRAKTIKUM
4.1 Hasil Pengambilan Data ................................................................ 10
4.2 Hasil Pengolahan Data . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1 1

V PEMBAHASAN
5.1 Analisa Data ................................................................. 16
5.2 Faktor Yang Mempengaruhi .......................................................... 17

VI PENUTUP
6.1 Kesimpulan .................................................................................... 18
6.2 Saran ............................................................................................... 18
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 19
LAMPIRAN

iv
Aswar/7100190134/03
DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Jaringan Ventilasi Tambang Bawah Tanah ............................... 2


Gambar 2.2 Jaringan Ventilasi dengan Variasi Bukaan Regulator ............... 3
Gambar 2.3 Ventilasi Sistem Tambang Bawah Tanah Seri .......................... 3
Gambar 2.4 Ventilasi Sistem Tambang Bawah Tanah Paralel ..................... 3
Gambar 3.1 Centrifugal Fan .......................................................................... 4
Gambar 3.2 Axial Fan ................................................................................... 5

v
Aswar/7100190134/03
DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 4.1 Hasil Pengambilan Data ................................................................ 6

vi
Aswar/7100190134/03
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

A. Tugas Praktikum ..................................................................................... 12


B. Lembar Konsultasi .................................................................................. 14

vii
Aswar/7100190134/03
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Ventilasi tambang merupakan salah satu aspek penunjang bagi peningkatan
produktivitas para pekerja tambang bawah tanah. Pada tambang bawah tanah,
sistem ventilasi diperlukan selain untuk menyediakan oksigen gunamemenuhi
kebutuhan pernapasan manusia atau pekerja juga dibutuhkan untuk mendilusi gas-
gas beracun, mengurangi konsentrasi debu yang berada di dalam udara tambang
dan untuk menurunkan temperatur udara tambang sehingga memungkinkan tercipta
kondisi kerja yang aman dan nyaman.
Pada dasarnya ventilasi merupakan upaya pengontrolan terhadap kualitas dan
kuantitas udara tambang. Pengendalian kualitas udara tambang bertujuan untuk
menjaga agar kondisi udara tambang sesuai dengan persyaratan yang ditentukan
antara lain pengendalian terhadap gas-gas yang berbahaya maupun debu-debu
tambang serta pengaturan temperatur dan kelembaban udara tambang. Sedangkan
pengendalian kuantitas udara bertujuan untuk mengatur jumlah udara bersih yang
mengalir ke dalam tambang sehingga udara yang dialirkan tersebut mencukupi
sesuai jumlah yang dibutuhkan.

1.2 Tujuan Praktikum


Praktikum acara 2 ini memiliki tujuan, diantaranya adalah :

1. Untuk mengetahui jaringan ventilasi dengan variasi bukaan regulator.


2. Untuk mengetahui penggunaan hokum kirchoff 1 pada jaringan ventilasi
tambang bawah tanah.
3. Untuk mengetahui system seri dan parallel pada tambang bawah tanah.
4. Untuk mengetahui kegunaan jenis-jenis fan.

1
Aswar/7100190134/ 03
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1 Konsep Dasar


Jaringan ventilasi tambang bawah tanah merupakan gabungan dari beberapa
jalur udara yang saling berhubungan antara satu sama lain dalam rangkaian tertutup.
Gabungan jalur udara ini sudah dikatakan kompleks. Hukum I Kirchoff menyatakan
bahwa jumlah aliran udara yang menuju titik percabangan sama dengan jumlah
aliran udara yang meninggalkan titik percabangan aliran. Sistem ventilasi tambang
bawah tanah dibedakan berdasarkan suplai udara dan penggunaan fan nya bertujuan
untuk memberikan jaminan kenyamanan bagi pekerjanya.

2.2 Faktor - faktor Yang Mempengaruhi


a. Jaringan Ventilasi Dengan Variasi Bukaan Regulator
Bukaan sudut pada tiap-tiap regulator jaringan ventilasi sangat berpengaruh
pada kecepatan aliran dan debit udara yang mengalir di setiap section jaringan
ventilasi. Sehubungan dengan hal tersebut, maka dilakukanlah pengamatan dan
perhitungan mengenai bukaan katup (regulator) pada jaringan ventilasi tambang
bawah tanah yang di simulasikan di laboratorium.

Gambar 2.1 Jaringan Ventilasi dengan Variasi Bukaan Regulator

b. Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah Seri


Jaringan seri didefinisikan sebagai suatu jaringan yang mempunyai jalur saling
berkait ujung satu dengan ujung lainnya sehingga kuantitas udara yang mengalir
melalui setiap jalur adalah sama.

2
Aswar/7100190134/ 03
Gambar 2.2 Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah Seri

c. Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah Paralel


Jaringan dianggap paralel apabila total udara yang mengalir terbagi dalam
masing-masing jalur udara. Dalam ventilasi tambang percabangan ini disebut
splitting dan cabang-cabangnya disebut sebagai split. Terdapat dua macam
splitting yaitu natural splitting dan controlled splitting.

Gambar 2.3 Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah Paralel

3
Aswar/7100190134/ 03
BAB III
PELAKSANAAN PRAKTIKUM

3.1 Peralatan Yang Digunakan


a. Centrifugal fan
Centrifugal fan mempunyai roda kipas yang terdiri dari beberapa bilah kipas
yang mengelilingi pusat kipas. Fan jenis ini dapat meningkatkan tekanan dalam
aliran udara. Centrifugal fan, khususnya yang menggunakan forwarded blades,
cocok digunakan untuk keadaan aliran udara dengan volume dan tekanan tinggi.
Prinsip kerja : Udara masuk pada pusat kipas angin melalui roda kipas, berputar
90˚ dan mengalami percepatan dikarenakan oleh gaya sentrifugal akibat aliran
bilah kipas. Kemudian udara ini keluar melalui housing.

Gambar 3.1 Centrifugal Fan

b. Axial Fan
Axial fan adalah kipas yang berbentuk sekrup. Prinsip kerja dari fan jenis ini
adalah dengan memberikan percepatan tangensial ke udara saat melewati
impeller. Gaya sentrifugal yang dihasilkan relatif kecil dan dapat diabaikan saat
fan beroperasi pada kondisi terestimasi. Energi rotasi harus terkonversi menjadi
energi beraliran linier dan head static saat udara meninggalkan impeller.
Menghasilkan efisiensi yang tinggi. Axial fan akan menghasilkan tekanan yang
kecil dan debit yang besar.

4
Aswar/7100190134/ 03
Gambar 3.2 Axial Fan

3.2 Prosedur Praktikum

1. langkah pertama yaitu menghitung dimensi terowongan seperti tinggi, lebar


dan panjang terowongan dalam 1 section.
2. Selanjutnya menghitung keceptan angin menggunakan anemometer.
3. Selanjutnya mengukur bukaan udara terowongan berapa derajat.
4. Berikutnya menghitung debit udara menggunakan luas penampang dikali
kecepatan udara.
5. Lalu menghitung panjang ekuivalen dengan menganalisa bentuk dari
terowongan.

5
Aswar/7100190134/ 03
BAB IV
HASIL PRAKTIKUM

4.1 Hasil Pengambilan Data

6
Aswar/7100190134/ 03
4.2 Hasil Pengolahan Data

Diketahui : Sudut Bukaan = De’ = 0o


= Gh = 0o
W = 4.48 m (14.69 ft)
H = 5.48 m (17.97 ft)
L = 8.48 m (27.81 ft)
Variasi Kecepatan = No 1 = 3 ft/min
No 2 = 4 ft/min
No 3 = 5 ft/min

Ditanya : A (ft2) dan Q (ft3/min) ?


Dijawab :
A =WxH
= 14.69 ft x 17.97 ft
= 263.9793 ft2 (24.52 m2)
Q1= A x V
= 263.9793 x 3
= 791.9379 ft3/min (3.73 m3/s)
Q2= A x V
= 263.9793 x 4
= 1.055,9172 ft3/min (0.49 m3/s)
Q3= A x V
= 263.9793 x 5
= 1.319,8965 ft3/min (0.62 m3/s)

7
Aswar/7100190134/ 03
BAB V
PEMBAHASAN

5.1 Analisis Data


Jadi kebutuhan udara yang diperlukan dari setiap luas penampang yang
berbeda ini didapatkan nilai Q1 = 791.9379 ft3/min (3.73 m3/s), Q2 =
1.055,9172 ft3/min (0.49 m3/s) dan Q3 = 1.319,8965 ft3/min (0.62 m3/s) dari
kuantitas udara section (DE).

5.2 Faktor Yang Mempengaruhi


Dalam lubang bukaan serta area tambang bawah tanah, penggunaan
kecepatan dan variasi regulator mempengaruhi kuantitas udara yang
dibutuhkan. Selain itu dengan timbulnya ventilasi alami dari setiap pembuatan
lubang bukaan juga mempengaruhi kelembapan udara yang berada di sekitar
area pertambangan. Perubahan aliran serta perubahan luas penampang pun juga
mempengaruhi kuantitas udaranya.

8
Aswar/7100190134/ 03
BAB VI
PENUTUP

6.1 Kesimpulan
Ventilasi tambang merupakan salah satu aspek penunjang bagi
peningkatan produktivitas para pekerja tambang bawah tanah. Pada tambang
bawah tanah, sistem ventilasi diperlukan selain untuk menyediakan oksigen
guna memenuhi kebutuhan pernapasan manusia atau pekerja juga dibutuhkan
untuk mendilusi gas-gas beracun, mengurangi konsentrasi debu yang berada di
dalam udara tambang dan untuk menurunkan temperatur udara tambang
sehingga memungkinkan tercipta kondisi kerja yang aman dan nyaman.
Kebutuhan udara yang diperlukan dari setiap luas penampang yang
berbeda ini didapatkan nilai Q1 = 791.9379 ft3/min (3.73 m3/s), Q2 =
1.055,9172 ft3/min (0.49 m3/s) dan Q3 = 1.319,8965 ft3/min (0.62 m3/s) dari
kuantitas udara section (DE). Dalam lubang bukaan serta area tambang bawah
tanah, penggunaan kecepatan dan variasi regulator mempengaruhi kuantitas
udara yang dibutuhkan. Selain itu dengan timbulnya ventilasi alami dari setiap
pembuatan lubang bukaan juga mempengaruhi kelembapan udara yang berada
di sekitar area pertambangan. Perubahan aliran serta perubahan luas
penampang pun juga mempengaruhi kuantitas udaranya.

6.2 Saran
1. Untuk praktikan agar dapat melakukan percobaan dengan benar.
2. Praktikan harus mencatat data dan melakukan perhitungan dengan teliti.
3. Praktikan harus hati-hati ketika menggunakan alat praktikum.

9
Aswar/7100190134/ 03
DAFTAR PUSTAKA

Buku Panduan Praktikum Ventilasi Tambang, Institut Teknologi Nasional


Yogyakarta.

10
Aswar/7100190134/ 03
LAMPIRAN

11
Aswar/7100190134/ 03
LAMPIRAN A
TUGAS PRAKTIKUM

Tabel Hasil Pengambilan Data

12
Aswar/7100190134/ 03
Diketahui : Sudut Bukaan = De’ = 0o
= Gh = 0o
W = 4.48 m (14.69 ft)
H = 5.48 m (17.97 ft)
L = 8.48 m (27.81 ft)
Variasi Kecepatan = No 1 = 3 ft/min
No 2 = 4 ft/min
No 3 = 5 ft/min

Ditanya : A (ft2) dan Q (ft3/min) ?


Dijawab :
A =WxH
= 14.69 ft x 17.97 ft
= 263.9793 ft2 (24.52 m2)
Q1= A x V
= 263.9793 x 3
= 791.9379 ft3/min (3.73 m3/s)
Q2= A x V
= 263.9793 x 4
= 1.055,9172 ft3/min (0.49 m3/s)
Q3= A x V
= 263.9793 x 5
= 1.319,8965 ft3/min (0.62 m3/s)

13
Aswar/7100190134/ 03
LAMPIRAN B
LEMBAR KONSULTASI

Nama : Aswar
NIM : 7100190134
Acara : Simulasi Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah
dengan Variasi Bukaan Regulator dan Variasi
Kecepatan Aliran Fan
Hari/Tanggal Praktikum : Kamis / 5 Agustus 2021
Sesi/Jam : I / 18.30-19.30 WIB
Asisten : Zainal Abidin

No Hari / Tanggal Materi Tanda Tangan


Asisten
1. Minggu, 08 Simulasi Sistem
Agustus 2021 Ventilasi
Tambang Bawah
Tanah dengan
Variasi Bukaan
Regulator dan
Variasi Kecepatan
Aliran Fan

14
Aswar/7100190134/ 03
LAPORAN
PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

ACARA 3
PITOT TUBE DAN MANOMETER U
PADA SISTEM VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH

Disusun Oleh :
ASWAR
7100190134

Pelaksanaan Praktikum :
Hari / Tanggal : Sabtu, 7 Agustus 2021
Sesi / Jam : I / 18.30 – 19.30
Asisten : Ambar Sutanti,S.T.,M.T.

LABORATORIUM TAMBANG BAWAH TANAH


PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN
FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA
2021
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

ACARA 3
PITOT TUBE DAN MANOMETER U
PADA SISTEM VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH

Disusun Oleh :
ASWAR
7100190134
17
Disetujui Untuk Laboratorium Tambang Bawah Tanah
Program Studi Teknik Pertambangan
Fakultas Teknologi Mineral
Tanggal : Agustus 2021

Ambar Sutanti, S.T.,M.T.


NIK 19730066

i
Aswar/7100190134
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmatNya
sehingga laporan ini dapat selesai tepat pada waktunya. Laporan ini disusun agar
mahasiswa dapat mengetahui konsep dasar ventilasi tambang beserta aplikasinya
dalam dunia pertambangan. Dengan telah tersusunnya laporan ini, maka saya selaku
penyusun mengucapkan terimakasih kepada :

1. AA Inung arie ST, M.T. selaku dosen matakuliah Ventilasi Tambang


2020/2021 Program Studi Teknik Pertambangan, Institut Teknologi Nasional
Yogyakarta.
2. Ambar Sutanti,S.T.,M.T. selaku Asisten Praktikum Ventilasi Tambang yang
telah memberikan bimbingan dan arahan.
3. Semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah
membantu sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik.

Penyusun berharap saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan kedepan.
Akhir kata, semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memberikan ilmu bagi penyusun
khususnya dan pembaca pada umumnya.

Yogyakarta, Agustus 2021

Penyusun

Aswar

ii
Aswar/7100190134
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ..................................................................................i


KATA PENGANTAR ..............................................................................................II
DAFTAR ISI .............................................................................................................III
DAFTAR GAMBAR ................................................................................................IV
DAFTAR TABEL ....................................................................................................V
BAB 1 PENDAHULUAN ........................................................................................1
1.1 Latar Belakang ................................................................................................1
1.2 Tujuan Praktikum ............................................................................................1
BAB II LANDASAR TEORI ..................................................................................2
2.1 Dasar Teori ......................................................................................................2
BAB III PELAKSANAAN PRAKTIKUM ............................................................5
3.1 Lokasi dan Waktu Pengamatan .......................................................................5
3.2 Peralatan yang Digunakan...............................................................................5
3.3 Prosedur Praktikum .........................................................................................6
BAB IV HASIL PRAKTIKUM ..............................................................................7
4.1 Hasil Pengambilan Data ..................................................................................7
4.2 Hasil Pengolahan Data ....................................................................................8
BAB V PEMBAHASAN ..........................................................................................25
5.1 Analisis Data ...................................................................................................25
5.2 Faktor Yang Mempengaruhi ...........................................................................27
BAB VI PENUTUP ..................................................................................................28
6.1 Kesimpulan .....................................................................................................28
6.2 Saran ................................................................................................................28
DAFTAR PUSTAKA ...............................................................................................29

LEMBAR KONSULTASI .......................................................................................30

iii
Aswar/7100190134
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Metode Pengukuran Kecepatan Aliran Udara ................................... 3

Gambar 2.2 Akibat Bending .................................................................................. 3

Gambar 2.3 Akibat Perubahan pada Penampang .................................................. 4

Gambar 2.4 Akibat Persimpangan (diverging circular branch) ........................... 4

Gambar 3.1 Pit Tube.............................................................................................. 3

Gambar 3.2 Manometer U ..................................................................................... 4

iv
Aswar/7100190134
DAFTAR TABEL

Tabel Halaman
4.1 Hasil Pengambilan Data Pitot Tube dan Manometer U Jaringan Ventilasi Seri..7
4.2 Hasil Pengambilan Data Pitot Tube dan Manometer U Jaringan Ventilasi Paralel
....................................................................................................................................7

v
Aswar/7100190134
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Ventilasi tambang merupakan pengaturan aliran udara bersih dari


permukaan/luar tambang ke dalam tambang bawah tanah. Dalam pengaturannya
udara akan mengalir dari suhu rendah ke tinggi, dari tekanan tinggi ke rendah dan
udara akan lebih banyak mengalir pada jalur ventilasi dengan resistansi yang lebih
kecil dibandingkan dengan jalur dengan resistansi yang besar.
Ventilasi tambang atau pertukaran udara di dalam tambang merupakan suatu
metode yang digunakan untuk memelihara dan menciptakan udara sesuai dengan
kebutuhan proses produksi atau kenyamanan pekerja. Ventilasi ini juga digunakan
untuk menurunkan kadar suatu kontaminan di udara tempat kerja sampai batas yang
tidak membahayakan bagi keselamatan dan kesehatan kerja.
Oleh karena itu, praktikum ventilasi tambang ini dilakukan untuk mempelajari
bagaimana ventilasi yang baik dalam suatu tambang bawah tanah, sehingga dapat
menunjang kesehatan dan keselamatan kerja.
1.2 Tujuan Praktikum
Tujuan dari praktikum ini adalah sebagai berikut :
a. Untuk mengetahui peralatan apa saja yang di gunakan dalam sistem
ventilasi tambang bawah tanah.
b. Untuk mengetahui prinsip kerja dari alat-alat yang digunakan dalam sistem
ventilasi tambang bawah tanah.
c. Untuk mengetahui prinsip kerja dari alat-alat yang digunakan dalam sistem
ventilasi tambang bawah tanah.
d. Untuk mengetahui parameter apa saja yang di dapatkan dalam penggunaan
alat-alat yang digunakan dalam sistem ventilasi tambang bawah tanah.

1
Aswar/7100190134
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1 Dasar Teori


Ventilasi tambang merupakan pengendalian jumlah udara dan arah pergerakan
udara sebagai sarana dari pengendalian kuantitas yang merupakan bagian dari total
air conditioning secara simultan terhadap kualitas, kuantitas, temperatur, dan
kelembaban udara.
Tujuan ventilasi tambang adalah untuk menyediakan udara bersih yang
diperlukan di dalam ruang kerja tambang bawah tanah dan untuk menyediakan
suatu tempat yang berkualitas bagi para pekerja yang berada dibawah tanah serta
untuk memelihara lingkungan yang sehat dan aman.
Ventilasi tambang berfungsi untuk mengontrol kualitas udara tambang,
melarutkan dan membawa keluar pengotor dan gas-gas beracun maupun gas yang
dihasilkan oleh manusia maupun alat agar dapat tercipta udara berkualitas baik dan
mengandung oksigen dalam jumlah yang layak serta menentukan pengaturan
temperatur dan kelembaban udara untuk pernafasan yang sehat bagi manusia
sehingga tercapai keadaan lingkungan kerja yang nyaman di lokasi penambangan.

2.1.1 MINE VENTILATION SURVEY

Mine Ventilation Survey adalah sebuah prosedur yang teratur, membutuhkan


data mengenai kuantitas distribusi aliran udara, tekanan, dan kualitas udara di
sepanjang jalur udara utama. Tujuan dilakukan survey adalah
untuk memastikan semua tempat bekerja di dalam terowongan menerima aliran
udara sesuai yang dibutuhkan secara efisien dan efektif, dan menyesuaikan terhadap
rencana ventilasi agar selalu up to date, dan melakukan verifikasi terhadap arah,
kuantitas, dan pemisahan daripada aliran udara di sepanjang infrastruktur ventilasi,
termasuk jalur keluar pekerja yang tetap dipelihara.

2
Aswar/7100190134
2.1.2 Metode Pengukuran Kecepatan Aliran Udara

Gambar 2.1 Metode Pengukuran Kecepatan Aliran Udara

(a) Continuous Traversing


(b) Fixed Point Traversing Pada Terowongan Segi Empat
(c) Fixed Point Traversing Pada Terowongan Bulat

Titik–titik tersebut pada masing– masing bentuk lubang bukaan terowongan


(fixed points traverse) menunjukkan titik–titik yang harus dilakukan pengukuran
agar pengukuran laju udara dapat valid dan data dapat dipercaya, dengan
menggunakan alat tabung pitot statis.

2.1.3 SHOCK LOSS

Ketika jalur udara yang ada, dibutuhkan untuk mengubah arah, tambahan
pusaran udara akan diinisiasikan. Penyebaran dari skala besar Eddy, membutuhkan
energi mekanis dan hambatan dari jalur udara akan meningkat secara signifikan. Ini
terjadi pada belokan, simpangan, perubahan terhadap ukuran jalur udara, halangan,
regulator pada beberapa titik. Beberapa efek dari shock losses tersisa pada faktor-
faktor :

Gambar 2.2 Akibat Bending

3
Aswar/7100190134
Pembesaran Pengecilan

Gambar 2.3 Akibat Perubahan pada Penampang

Gambar 2.4 Akibat Persimpangan (diverging circular branch)

4
Aswar/7100190134
BAB III
PEMBAHASAN

3.1. Lokasi dan Waktu Pengamatan


Praktikum dilaksanakan online atau secara daring, pada hari sabtu tanggal
7 agustus 2021, dan data-data sudah disediakan oleh asisten dosen ventilasi
tambang demi kelancaran praktikum.
3.2. Peralatan Yang Digunakan
a. Pit Tube
Pitot Tube digunakan untuk mengukur tekanan udara pada aliran udara
berkecepatan tinggi. Head aliran udara yang melalui pitot tube diukur
oleh manometer yang dihubungkan dengan selang plastik.

Gambar 3.1 Pit Tube


b. Manometer U
Manometer U adalah alat yang digunakan untuk mengukur tekanan yang
tekanan yang tidak terlalu besar. Manometer U berbentuk tabung vertikal
U yang diisi dengan air, kedua kaki dari tabung U dihubungkan dengan
titik yang akan diukur.

Gambar 3.2 Manometer U

5
Aswar/7100190134
 Fungsi manometer :
1. untuk mengatur tekanan yang tidak terlalu besar.
2. mengukur perbedaan tekanan, tergantung pada berat jenis fluida yang
digunakan.
Pembacaan dilakukan pada 3 tempat ketinggian, yaitu atas, tengah, dan bawah
dengan cara menaikkan dan menurunkan hing flap pada alat mekanisme gerak
pitot tube tersebut.
 Prinsip kerja manometer
a) Merupakan gambaran sederhana manometer tabung U yang diisi cairan
setengahnya,dengan kedua ujung tabung terbuka berisi cairan sama tinggi.
b) Bila tekanan positif diterapkan pada salah satu sisi kaki tabung, cairan
ditekan kebawah pada kaki tabung tersebut dan naik pada sisi tabung yang
lainnya. Perbedaan pada ketinggian, “h”, merupakan penjumlahan hasil
pembacaan diatas dan dibawah angka nol yang menunjukkan adanya
tekanan.
c) Bila keadaan vakum diterapkan pada satu sisi kaki tabung, cairan akan
meningkat pada sisi tersebut dan cairan akan turun pada sisi lainnya.
Perbedaan ketinggian “h” merupakan hasil penjumlahan pembacaan diatas
dan dibawah nol yang menunjukkan jumlah tekanan vakum.
3.3. Prosedur Praktikum

1. Pertama yaitu menghitung dimensi terowongan seperti diameter dan


panjang
2. Menghitung keceptan angin menggunakan anemometer.
3. Mengukur bukaan udara terowongan berapa derajat.Menghitung debit
udara menggunakan luas penampang dikali kecepatan udara.
4. Menghitung panjang ekuivalen dengan menganalisa bentuk dari
terowongan

6
Aswar/7100190134
BAB IV
HASIL PRAKTIKUM
4.1. Hasil Pengambilan Data
Tabel 4.1 Hasil Pengambilan Data Pitot Tube dan Manometer U Jaringan
Ventilasi Seri
Shockloss
No Section W (m) W (ft) H (m) H (ft) L (m) L (ft) P (ft) V (ft /min) A (ft 2) Q (ft 3 /min) K Hv (in) Hl (in) Hs (in) Ht (in)
Sumber Le
bend,
1 AB 5 16.40 6 19.69 8 26.25 obtuse, 15 72.18 4 322.92 1291.67 0.5 2.18.E-04 14.18 14.18 14.18
sharp
bend,
2 BC 5.5 18.04 5.8 19.03 9 29.53 acute, 3 74.15 3.7 343.37 1270.46 0.4 2.05.E-04 7.40 7.40 7.40
round
bend,
3 CD 4.3 14.11 5.7 18.70 11 36.09 acute, 150 65.62 5.4 263.82 1424.65 0.4 3.41.E-04 90.84 90.84 90.84
sharp
bend,
4 DE 5.1 16.73 5.9 19.36 7 22.97 right, 70 72.18 4.8 323.89 1554.65 0.5 3.20.E-04 42.23 42.23 42.23
sharp
bend,
5 EF 4.7 15.42 5.6 18.37 8.5 27.89 right, 70 67.59 4.4 283.31 1246.55 0.4 2.48.E-04 31.30 31.30 31.30
sharp
contractio
6 FG 4.8 15.75 5.8 19.03 9.3 30.51 1 69.55 4.7 299.67 1408.44 0.3 2.89.E-04 9.63 9.63 9.63
n, gradual
contractio
7 GH 4.3 14.11 6.2 20.34 13 42.65 10 68.90 4.6 286.97 1320.04 0.4 2.48.E-04 18.00 18.00 18.00
n, abrupt
bend,
8 HI 5.4 17.72 6.4 21.00 10 32.81 acute, 3 77.43 3.2 372.00 1190.40 0.4 1.50.E-04 5.43 5.43 5.43
round
bend,
9 IJ 4.6 15.09 6.3 20.67 9.7 31.82 obtuse, 15 71.52 3.8 311.94 1185.36 4.4 1.81.E-04 131.18 131.18 131.18
sharp

Tabel 4.2 Hasil Pengambilan Data Pitot Tube dan Manometer U Jaringan
Ventilasi Paralel
Shockloss
No Section D (m) D (ft) L (m) L (ft) P (ft) V (ft /min) A (ft 2) Q (ft 3 /min) K Hv (in) Hl (in) Hs (in) Ht (in)
Sumber Le
bend,
1 AB 4.5 14.76 7.8 25.59 obtuse, 15 46.36 4 342.21 1368.85 0.5 1.96.E-04 8.46 8.46 8.46
sharp
bend,
2 BC 4.7 15.42 9.5 31.17 acute, 3 48.42 3.7 373.31 1381.23 0.4 1.75.E-04 4.67 4.67 4.67
round
bend,
3 CD 4.67 15.32 11 36.09 acute, 150 48.11 5.4 368.56 1990.20 0.4 3.71.E-04 47.68 47.68 47.68
sharp
bend,
4 DE 5.22 17.13 7 22.97 right, 70 53.78 4.8 460.48 2210.30 0.5 3.27.E-04 22.13 22.13 22.13
sharp
contractio
5 DE’ 5.31 17.42 8.5 27.89 1 54.70 4.4 476.50 2096.58 0.4 2.80.E-04 4.44 4.44 4.45
n, gradual
bend,
6 EF 5.25 17.22 9.3 30.51 right, 70 54.08 4.7 465.79 2189.20 0.3 3.16.E-04 15.37 15.37 15.37
sharp
contractio
7 FG 5.7 18.70 13 42.65 1 58.72 4.6 549.06 2525.67 0.4 3.28.E-04 6.65 6.65 6.65
n, gradual
contractio
8 GH 5.8 19.03 10 32.81 10 59.75 3.2 568.49 1819.18 0.4 1.62.E-04 3.28 3.28 3.28
n, abrupt
bend,
9 HI 3.7 12.14 9.7 31.82 acute, 3 38.12 3.8 231.35 879.14 4.4 1.45.E-04 70.10 70.10 70.10
round
bend,
10 IJ 3.5 11.48 9.5 31.17 obtuse, 15 36.06 3.5 207.02 724.56 0.5 1.17.E-04 8.52 8.52 8.52
sharp

7
Aswar/7100190134
4.2. Hasil Pengolahan Data
Data Pitot Tube dan Manometer U Jaringan Ventilasi Seri
1. Section AB
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x16.40) + (2x 19.69)
= 72.18 ft
 Mencari Luas Penampang
A =WxH
= 16.40 x 19.69
= 322.92 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 322.92 x 4
= 1291.67 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
4
= 16.40 𝑥(1098)2

= 2.18 x 10-4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.5)( 72.18) (26.25+15)(1291.67)2
= 5.2 (322.923 )
= 14.18 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 14.18 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 2.18 x 10-4 + 14.18
= 14.18
2. Section BC
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x18.04) + (2x 19.03)
= 74.15 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 18.04 x 19.03
= 343.37ft2

8
Aswar/7100190134
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 343.37 x 3.7
= 1270.46 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
3.7
= 18.04 𝑥(1098)2

= 2.05 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 74.15) (29.53+3)(1270.46)2
= 5.2 (343.373 )
= 14.18 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 14.18in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 2.05 x 10 -4 + 14.18
= 7.4 in
3. Section CD
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x14.11) + (2x 18.70)
= 65.62 ft
 Mencari Luas Penampang
A =WxH
= 14.11 x 18.70
= 263.82 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 263.82 x 5.4
= 1424.65 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
5.4
= 14.11 𝑥(1098)2

= 3.41 x 10 -4 in

9
Aswar/7100190134
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.35)( 65.62) (36.09+150)(1424.65)2
= 5.2 (263.823 )
= 90.84 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 90.84 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 3.41 x 10 -4 + 90.84
= 90.84 in
4. Section DE
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x16.73) + (2x 19.36)
= 72.18 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 16.73 x 19.36
= 323.89 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 323.89 x 4.8
= 1554.65 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
4.8
= 16.73 𝑥(1098)2

= 3.2 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.46)( 72.18) (22.97+70)(1554.65)2
= 5.2 (323.893 )
= 42.23 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 42.23 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 3.2 x 10 -4 + 42.23
= 42.23 in

10
Aswar/7100190134
5. Section EF
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x15.42) + (2x 18.37)
= 67.59 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 15.42 x 18.37
= 283.31 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 283.31 x 4.4
= 1246.55 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
4.4
= 15.42 𝑥(1098)2

= 2.48 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx =
5.2 𝐴3
(0.36)( 67.59) (27.89+70)(1246.55)2
= 5.2 (283.313 )
= 31.3 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 31.3 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 2.48 x 10 -4 + 31.3
= 31.3 in
6. Section FG
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x15.75) + (2x 19.03)
= 69.55 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 15.75 x 19.03
= 299.67 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 299.67 x 4.7

11
Aswar/7100190134
= 1408.44 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
4.7
= 15.75 𝑥(1098)2

= 2.89 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx =
5.2 𝐴3
(0.3)( 69.55) (30.51+1)(1408.44)2
= 5.2( 299.673 )
= 9.63 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 9.63 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 2.89 x 10 -4 + 9.63
= 9.63 in
7. Section GH
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x14.11) + (2x 20.34)
= 68.9 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 14.11 x 20.34
= 286.97 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 286.97 x 4.6
= 1320.04 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
4.6
= 14.11 𝑥(1098)2

= 2.48 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3

12
Aswar/7100190134
(0.4)( 68.9) (42.65+10)(130.04)2
= 5.2 (286.973 )
= 18 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 18 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 2.48 x 10 -4 + 18
= 18 in
8. Section HI
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H
= (2 x17.72) + (2x21)
= 77.43 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 17.72 x 21.0
= 372 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 372 x 3.2
= 1190.4 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
3.7
= 17.72 𝑥(1098)2

= 1.5 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 77.43) (32.81+3)(1190.4)2
= 5.2 (3723 )
= 5.43 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 5.43 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.5 x 10 -4 + 5.43
= 5.43 in
9. Section IJ
 Mencari Keliling
P = 2W + 2H

13
Aswar/7100190134
= (2 x15.09) + (2x 20.67)
= 71.52 ft
 Mencari Luas
A =WxH
= 15.09 x 20.67
= 311.94 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 313.194 x 3.8
= 1185.36 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝑤 𝑥(1098)2
3.8
= 15.09 𝑥(1098)2

= 1.81 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(4.4)( 71.52) (31.82+15)(1185.36)2
= 5.2 (311.943 )
= 131.18 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 131.18 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.81 x 10 -4 + 131.18
= 131.18 in
Data Pitot Tube dan Manometer U Jaringan Ventilasi Paralel
1. Section AB
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 14.76
= 46.36
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
14.762
= 3.14 2
= 342.21 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV

14
Aswar/7100190134
= 342.21 x 4
= 1368.85 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
4
= 14.76 𝑥(1098)2

= 1.96 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.5)( 46.36) (25.59+15)(1368.85)2
= 5.2 (342.213 )
= 8.46 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 8.46 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.96 x 10 -4 + 8.46
= 8.46 in
2. Section BC
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 15.42
= 48.42 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
15.422
= 3.14 2
= 373.31 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 373.31 x 3.7
= 1381.23 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
3.7
= 15.42 𝑥(1098)2

=1.75 x 10 -4 in

15
Aswar/7100190134
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 48.42) (31.17+3)(1381.23)2
= 5.2 (373.313 )
= 4.67 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 4.67 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.75 x 10 -4 + 4.67
= 4.67 in
3. Section CD
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 15.32
= 48.11 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
15.322
= 3.14 2
= 368.56 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 368.56 x 5.4
= 1990.20 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
5.4
= 15.32 𝑥(1098)2

= 3.71 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 48.11) (36.09+150)(1990.20)2
= 5.2 (368.563 )
= 47.68 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 47.68 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 3.71 x 10 -4 + 47.68

16
Aswar/7100190134
= 47.68 in
4. Section DE
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 17.13
= 53.78 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
17.132
= 3.14 2
= 460.48 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 460.48 x 4.8
= 2210.3 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
4.8
= 17.13 𝑥(1098)2

= 3.27 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.5)( 53.78) (22.97+70)(2210.30)2
= 5.2 (460.483 )
= 22.13 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 22.13 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 3.27 x 10 -4 + 22.13
= 22.13 in
5. Section DE’
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 17.42
= 54.7 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
17.422
= 3.14 2

17
Aswar/7100190134
= 476.5 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 476.5 x 4.4
= 2096.58 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
4.4
= 17.42 𝑥(1098)2

= 2.8 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 54.7) (27.89+1)(2096.58)2
= 5.2 (476.503 )
= 4.44 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 4.44 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 2.8 x 10 -4 + 4.44
= 4.45 in
6. Section EF
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 17.22
= 54.08 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
17.222
= 3.14 2
= 465.79 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 465.79 x 4.7
= 2189.2 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
4.7
= 17.22 𝑥(1098)2

18
Aswar/7100190134
= 3.16 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.3)( 54.08) (30.51+70)2189.20)2
= 5.2 (465.793 )
= 15.37 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 15.37 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 3.16 x 10 -4 + 15.37
= 15.37 in
7. Section FG
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 18.7
= 58.72 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
18.72
= 3.14 2
= 549.06 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 549.06 x 4.6
= 2525.67 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
4.6
= 18.7 𝑥(1098)2

= 3.28 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 58.72) (42.65+1)(525.67)2
= 5.2 (549.063 )
= 6.65 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 6.65 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs

19
Aswar/7100190134
= 3.28 x 10 -4 + 6.65
= 6.65 in
8. Section GH
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 19.03
= 59.75 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
19.032
= 3.14 2
= 568.49 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 568.49 x 3.2
= 1819.18 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
3.2
= 19.03 𝑥(1098)2

= 1.62 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.4)( 59.75) (32.8+10)1819.18)2
= 5.2 (568.493 )
= 3.28 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 3.28 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.62 x 10 -4 + 3.28
= 3.28 in
9. Section HI
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 12.14
= 38.12 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2

20
Aswar/7100190134
12.142
= 3.14 2
= 231.35 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 231.35 x 3.8
= 879.14 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2
3.8
= 12.14 𝑥(1098)2

= 1.45 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(4.4)( 38.12) (31.83+3))879.14)2
= 5.2 (231.353 )
= 70.10 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 70.10in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.45 x 10 -4 + 70.10
= 70.10 in
10. Section IJ
 Mencari Keliling
P =πxd
= 3.14 x 11.48
= 36.05 ft
 Mencari Luas
𝐷2
A = π2
11.482
= 3.14 2
= 207.02 ft2
 Mencari Nilai Q
Q =AxV
= 207.02 x 3.5
= 724.56 ft3/min
 Mencari Nilai Hv
𝑣
Hv = 𝐷 𝑥(1098)2

21
Aswar/7100190134
3.5
= 11.48 𝑥(1098)2

= 1.17 x 10 -4 in
 Mencari Nilai Hl
𝐾 𝑃 (𝐿+𝐿𝑒)𝑄 2
Hl = Hf + Hx = 5.2 𝐴3
(0.5)( 36.06) (31.17+15)(724.56)2
= 5.2 (207.053 )
= 8.52 in
 Mencari Nilai Hs
Hs = ∑Hl = 8.52 in
 Mencari Nilai Ht
Ht = Hv + Hs
= 1.17 x 10 -4 + 8.52
= 8.52 in

22
Aswar/7100190134
BAB V
PEMBAHASAN

5.1. Analisis Data


Hasil analisis data nya yaitu beberapa data tersebut berpengaruh ke nilai
shock loss, dimana efek dari shock loss tesisa pada factor-faktor seperti akibat
bending yang memiliki 2 jenis jaringan yaitu jaringan seri dan jaringan parallel,
akibat perubahan pada penampang , apakah jariangan tersebut mengalami
pembesaran atau pengecilan serta akibat dari persimpangan (diverging circular
branch).Dari hasil perhitungan data diatas maka didapatkan hasil nya yaitu sebagai
berikut :

Pada Jaringan Seri

1. Section AB

Hv = 2.18 x 10-4in
Hl = 14.18 in
Hs = 14.18 in
Ht = 14.18 in
2. Section BC

Hv = 2.05 x 10-4in
Hl = 7.4 in
Hs = 7.4 in
Ht = 7.4 in
3. Section CD

Hv = 3.41 x 10-4in
Hl = 90.84 in
Hs = 90.84 in
Ht = 90.84 in

23
Aswar/7100190134
4. Section DE
Hv = 3.2 x 10-4in
Hl = 42.23 in
Hs = 42.23 in
Ht = 42.23 in
5. Section EF
Hv = 2.48 x 10-4in
Hl = 31.3 in
Hs = 31.3 in
Ht = 31.3 in
6. Section FG
Hv = 2.89 x 10-4in
Hl = 9.63 in
Hs = 9.63 in
Ht = 9.63 in
7. Section GH
Hv = 2.48 x 10-4in
Hl = 18 in
Hs = 18 in
Ht = 18 in
8. Section HI
Hv = 1.5 x 10-4in
Hl = 5.43 in
Hs = 5.43 in
Ht = 5.43 in
9. Section IJ
Hv = 1.81 x 10-4in
H1 = 131,18 in

24
Aswar/7100190134
Hs = 131,18 in
Ht = 131,18 in
Pada Jaringan Paralel
1. Section AB
Hv = 1.96 x 10 -4 in
Hl = 8.46 in
Hs = 8.46 in
Ht = 8.46 in
2. Section BC
Hv = 1.75 x 10 -4 in
Hl = 4.67 in
Hs = 4.67 in
Ht = 4.67 in
3. Section CD
Hv = 3.71 x 10 -4 in
Hl = 47.68 in
Hs = 47.68 in
Ht = 47.68 in
4. Section DE
Hv = 3.27 x 10 -4 in
Hl = 22.13 in
Hs = 22.13 in
Ht = 22.13 in
5. Section DE’
Hv = 2.8 x 10 -4 in
Hl = 4.44 in
Hs = 4.44 in
Ht = 4.45 in

25
Aswar/7100190134
6. Section EF
Hv = 3.16 x 10 -4 in
Hl = 15.37 in
Hs = 15.37 in
Ht = 15.37 in
7. Section FG
Hv = 3.28 x 10 -4 in
Hl = 6.65 in
Hs = 6.65 in
Ht = 6.65 in
8. Section GH
Hv = 1.62 x 10 -4 in
Hl = 3.28 in
Hs = 3.28 in
Ht = 3.28 in
9. Section HI
Hv = 1.45 x 10 -4 in
Hl = 70.1 in
Hs = 70.1 in
Ht = 70.1 in
10. Section IJ
Hv = 1.17 x 10 -4 in
Hl = 8.52 in
Hs = 8.52 in
Ht = 8.52 in

26
Aswar/7100190134
5.2. Faktor Yang Mempengaruhi
Factor yang dapat mempengaruhi nya yaitu bentuk serta ukuran dari saluran
tersebut dan juga dapat dari sudut bukaan tersebut sehingga berpengaruh pada head
loss dan shock loss. Beberapa efek dari shock loss tersisa pada factor akibat
bending, akibat perubahan pada tambang(, akibat persimpangan (diverging circual
branch)

27
Aswar/7100190134
BAB VI
PENUTUP

6.1. Kesimpulan
Pada tambang bawah tanah udara yang ada sangat terbatas ditambah dengan
aktivitas penambangan yang menimbulkan debu sehingga keberadaan ventilasi
sangat dibutuhkan dalam sistem penambangan bawah tanah. Apabila tidak ada
ventilasi dalam tambang bawah tanah akan berakibat, sulitnya para pekerja bernafas
dan yang lebih buruk dapat menyebabkan kematian.
Dengan adanya ventilasi yang baik pada tambang bawah tanah maka para
pekerja akan merasa nyaman ketika mereka bekerja. Pada tambang batubara bawah
tanah (underground mine), dapat diasumsikan terjadi berbagai macam sumber
panas yang dapat meningkatkan suhu udara di area tambang bawah tanah.
Diantaranya panas dari batuan, panas dari alat yang digunakan, dan panas dari tubuh
pekerja.

6.2. Saran

1) Praktikan melakukan pengukuran dengan benar.

2) Mencatat data dan melakukan perhitungan dengan teliti.

3) Praktikan kedepannya bisa menggunakan alat-alat yang ada pada lab.

28
Aswar/7100190134
DAFTAR PUSTAKA
Buku Panduan Ekskursi Tambang Bawah Tanah. (2021). Institut Teknologi
Nasional Yogyakarta (ITNY).
R, Yulianti. (2014). Prinsip Dasar Ventilasi Tambang. Perpustakaan Universitas
Trisakti: Jakarta, 27-32.

MG, Gilmour. Preventation of Heat Illness in Mine, Halaman 13.

29
Aswar/7100190134
LAMPIRAN
LEMBAR KONSULTASI
Nama : Aswar
NIM : 7100190134
Acara :3
Hari / Tanggal : Sabtu / 7 Agustus 2021
Sesi / Jam : I / 18.30 – 19.30
Asisten : Ambar
NO Hari / Tanggal Materi Tanda Tangan Asisten
1. Rabu, 11 agustus Pitot Tube dan
Manometer U
2021
Pada Sistem
Ventilasi
Tambang
Bawah Tanah

30
Aswar/7100190134
LAPORAN PRAKTIKUM
VENTILASI TAMBANG

ACARA IV
SIMULASI SISTEM VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH
MENGGUNAKAN SOFTWARE KAZEMARU

Disusun Oleh :
ASWAR
7100190134

Pelaksanaan Praktikum :
Hari / Tanggal : Senin / 09 Agustus 2021
Sesi / Jam : I / 18.30 WIB
Asisten : Andang Slamet Riyadi, S.T

PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN


FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL YOGYAKARTA
2021
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

ACARA IV
SIMULASI SISTEM VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH
MENGGUNAKAN SOFTWARE KAZEMARU

Disusun Oleh :
ASWAR
7100190134

Disetujui untuk Praktikum Ventilasi Tambang


Program Studi Teknik Pertambangan
Fakultas Teknologi Mineral
Institut Teknologi Nasional Yogyakarta

Tanggal : Agustus 2021

Aswar / 7100190134 ii
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur praktikan panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas
rahmat dan hidayah-Nya sehingga praktikan dapat menyelesaikan laporan ini
dengan tepat waktu.
Dalam penyusunan ini praktikan banyak mendapat bantuan dari berbagai
pihak, karena itu pada kesempatan ini praktikan ingin mengucapkan terima kasih
kepada :
1. A.A. Inung Arie Adnyano S.T., M.T., Selaku Dosen Mata Kuliah Ventilasi
Tambang, Program Studi Teknik Pertambangan, InstitutTeknologi Nasional
Yogyakarta.
2. Andang Slamet Riyadi, S.T Selaku Asisten Praktikum Ventilasi Tambang
yang telah memberikan bimbingan dan arahan.
3. Semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah
membantu sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik.
Praktikan menyadari bahwa dalam penulisan laporan ini masih banyak
terdapat kesalahan. Oleh karena itu, kritik serta saran yang membangun sangat
praktikan harapkan demi kesempurnaan laporan ini.

Yogyakarta, Agustus 2021

Praktikan

Aswar

Aswar / 7100190134 iii


DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... ii


KATA PENGANTAR ................................................................................. iii
DAFTAR ISI ................................................................................................ iv
DAFTAR GAMBAR .................................................................................... v
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................ vi
BAB
I. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang ........................................................................... 1
1.2. Tujuan Praktikum ....................................................................... 1
II. LANDASAN TEORI
2.1. Konsep Dasar ............................................................................. 2
2.2. Faktor yang Mempengaruhi ........................................................ 3
III. PELAKSANAAN PRAKTIKUM
3.1. Peralatan dan Perlengkapan ....................................................... 4
3.2. Prosedur Praktikum .................................................................... 4
3.3. Gambar Peralatan ....................................................................... 8
IV. PEMBAHASAN
4.1. Analisa Data ............................................................................... 9
4.2. Aplikasi ...................................................................................... 9
V. PENUTUP
5.1. Kesimpulan............................................................................... 10
5.2. Saran ......................................................................................... 10
DAFTAR PUSTAKA ................................................................................. 11
LAMPIRAN ................................................................................................ 12

Aswar / 7100190134 iv
DAFTAR GAMBAR

2.1. Syarat Jaringan Ventilasi ....................................................................... 3


3.1. Tampilan Make New Node ..................................................................... 4
3.2. Menambahkan Fan................................................................................. 5
3.3. Menambahkan Road............................................................................... 5
3.4. Update .................................................................................................... 6
3.5. Create Data ............................................................................................ 6
3.6. Software KViewF ................................................................................... 7
3.7. Tampilan 3D........................................................................................... 7
3.8. Laptop .................................................................................................... 8
3.9. Software Kazemaru ................................................................................ 8

Aswar / 7100190134 v
DAFTAR LAMPIRAN

A. Tugas Praktikum .................................................................................... 13


B. Lembar Konsultasi.................................................................................. 17

Aswar / 7100190134 vi
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Seiring dengan semakin berkembangnya teknologi komputer untuk
mempermudah melakukan perhitungan-perhitungan rumit dalam berbagai bidang
pekerjaan, perhitungan analisa jaringan ventilasi tambang saat inipun sudah dapat
dilakukan dengan menggunakan komputer. Ada banyak program yang dibuat
sebagai pilihan, salah satunya adalah program Kazemaru. Program ini dibuat oleh
Prof. INOUE Masahiro dari Kyushu University Jepang dan pertama direleased pada
tahun 1988 oleh JCOAL. Bahan ajar ini disusun sebagai panduan bagi peserta diklat
Teknisi Tambang Bawah Tanah untuk mengenal dan mengoperasikan program ini.
Pada dasarnya ventilasi merupakan upaya pengontrolan terhadap kualitas
dan kuantitas udara tambang. Pengendalian kualitas udara tambang bertujuan untuk
menjaga agar kondisi udara tambang sesuai dengan persyaratan yang ditentukan
antara lain pengendalian terhadap gas-gas yang berbahaya maupun debu-debu
tambang serta pengaturan temperatur dan kelembaban udara tambang. Sedangkan
pengendalian kuantitas udara bertujuan untuk mengatur jumlah udara bersih yang
mengalir ke dalam tambang sehingga udara yang dialirkan tersebut mencukupi
sesuai jumlah yang dibutuhkan.
Oleh karena itu, praktikum ventilasi tambang ini dilakukan untuk
mempelajari bagaimana ventilasi yang baik dalam suatu tambang bawah tanah,
sehingga dapat menunjang kesehatan dan keselamatan kerja.

1.2. Tujuan Praktikum


Tujuan dilaksanakannya praktikum ini agar praktikan dapat mengetahui
garis besar sistem program Kazemaru, mengenal fungsi-fungsi tools yang ada pada
program kazemaru dan mengaplikasikan program Kazemaru untuk menganalisis
jaringan ventilasi pada tambang bawah tanah,

Aswar / 7100190134 1
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1. Konsep Dasar


Kazemaru merupakan software untuk permodelan ventilasi tambang bawah
tanah. Software ini dikembangkan oleh Prof. M. Inoue dari Kyushu University,
Jepang. Dalam mengenal penggunaan Software Kazemaru, kita harus mengetahui
beberapa istilah yang bisa menjadi pemahaman dasar dalam mengetahui Software
Kazemaru dalam sistem ventilasi tambang bawah tanah, yaitu :
a. Toolsbar
Toolsbar pada Software Kazemaru terdiri dari beberapa bagian yang
masing-masing memiliki fungsi, yaitu :
a) <File> : untuk membuka file, menyimpan, print dll.
b) <Edit> : membuat, mengubah & menghapus node, road, fan.
c) Bisa juga dilakukan dari tombol <New Node> dsb di bawah.
d) <Analysis> : Melakukan penghitungan analisa jaringan ventilasi.
e) <Display> : mengubah setting besaran, warna, item display.
b. Istilah
a) Road, merupakan rute aliran ventilasi biasa yang memiliki hambatan,
pada sistem ini ditunjukkan garis biasa.
b) Node, merupakan titik percabangan lorong, pintu lorong (surface) dll.
c) Surface node, merupakan node di surface yang ditunjukkan dengan
lingkaran rangkap.
d) U/G node, merupakan tekanan diperoleh dari hitungan yang
ditunjukkan dengan lingkaran tunggal.
e) Elemen flow rate, merupakan elemen dengan menggunakan flow rate
sebagai data panjang, hambatan ventilasi, selisih tinggi ujung node
semuanya adalah 0 yang diitunjukkan dengan garis putus-putus.
f) Lorong flow-rate tetap, merupakan elemen dengan menggunakan flow
rate sebagai data yang tidak ada syarat berhubungan dengan panjang,

Aswar / 7100190134 2
hambatan ventilasi, selisih ketinggian kedua node yang ditunjukkan
dengan garis putus-putus serta compatibilitas data jaringan ventilasi
yang terdahulu, sistem ini dapat digunakan, sebisanya flow rate element
digunakan.

Gambar 2.1. Syarat Jaringan Ventilasi

c. Syarat Jaringan Ventilasi


a) Pada node lorong biasa, dihubungkan 2 road atau lebih.
b) Pada fan node atau node pit mouth, dihubungkan 1 road atau lebih.
c) Tinggi node kedua ujung fan adalah sama.
d) Tidak boleh membuat road 2 atau lebih pada 2 node yang sama (road
tidak bisa dibedakan).
e) Jumlah node < 800, nomor node < 1000, jumlah road < 1000.
f) Jumlah fan < 50, jumlah pit mouth < 50, jumlah data posisi road < 1000.
g) Pada rute yang angin nya sama sekali tidak mengalir mungkin
menyebabkan masalah.

2.2. Faktor yang Mempengaruhi


Faktor yang mempengaruhi sistem ventilasi pada tambang bawah tanah
yaitu :
a) Suhu udara
b) Luas penampang atau geometri terowongan dan jalan udara
c) Kelembaban udara

Aswar / 7100190134 3
BAB III
PELAKSANAAN PRAKTIKUM

3.1. Peralatan dan Perlengkapan


Peralatan dan perlengkapan yang digunakan dalam praktikum kali inihanya
menggunakan laptop dan software kazemaru.

3.2. Prosedur Praktikum


Prosedur kegiatan praktikum ventilasi tambang adalah sebagai berikut :
1. Bukalah software Kazemaru, Klik Make New Node > Setting sesuai
ketentuan yang diberikan.

Gambar 3.1. Tampilan Make New Node

Aswar / 7100190134 4
2. Setelah memberi titik atau node, lalu menambahkan fan dengan klik Make
New Fan > Klik node yang memiliki kegunaan sebagai surface.

Gambar 3.2. Menambahkan Fan

3. Beri road dengan klik satu persatu node sesuai alur yang ditentukan.

Gambar 3.3. Menambahkan Road

Aswar / 7100190134 5
4. Klik toolsbar display > Update (U) > Toolsbar Analysis (A) > Flow (F) >
Standard (A) > Start > Update.

Gambar 3.4. Update

5. Klik File > Save As > File > 3D Data Out > Create Data.

Gambar 3.5. Create Data

Aswar / 7100190134 6
6. Bukalah Software KViewF > Masukkan data yang sudah di simpan > OK.

Gambar 3.6. Software KViewF

7. Setelah itu akan muncul tampilan 3D dari rancangan sistem ventilasi yang
dibuat. Untuk yang berwarna merah merupakan fan, berwarna biru
merupakan surface dan hijau merupakan underground.

Gambar 3.7. Tampilan 3D

Aswar / 7100190134 7
3.3. Gambar Peralatan

Gambar 3.8. Laptop

Gambar 3.9. Software Kazemaru

Aswar / 7100190134 8
BAB IV
PEMBAHASAN

4.1. Analisis Data


Berdasarkan rancangan rangkaian ventilasi yang dilakukan, saluran yang
memiliki debit paling kecil yaitu pada jalur 14 ke 13 karena terdapat suhu yang
rendah sebesar 24ºC dan heat conductivity sebesar 4 kcal/mhC.

4.2. Aplikasi
Pengaplikasian Software Kazemaru untuk mengsimulasikan sistem jaringan
ventilasi udara yang menggunakan Nodal Potensial Method. Metode ini
menghitung pressure pada titik-titik atau nodes di dalam suatu jaringan dengan
initial value untuk pressure masing-masing nodes dan kuantitas dari masing-
masing jalur udara ditentukan sembarang dengan memasukkan input berupa
resistance sebagai karakteristik dari jalur udara, panjang dan luas jalur udara.
Kemudian pressure akan dikoreksi terus- menerus sampai mendapatkan ketelitian
yang dibutuhkan.

Aswar / 7100190134 9
BAB V
PENUTUP

5.1. Kesimpulan
Ventilasi tambang merupakan salah satu aspek penunjang bagi peningkatan
produktivitas para pekerja tambang bawah tanah. Pada tambang bawah tanah,
sistem ventilasi diperlukan selain untuk menyediakan oksigen guna memenuhi
kebutuhan pernapasan manusia atau pekerja juga dibutuhkan untuk mendilusi gas-
gas beracun, mengurangi konsentrasi debu yang berada di dalam udara tambang
dan untuk menurunkan temperatur udara tambang sehingga memungkinkan tercipta
kondisi kerja yang aman dan nyaman.
Kazemaru merupakan software untuk permodelan ventilasi tambang bawah
tanah. Software ini dikembangkan oleh Prof. M. Inoue dari Kyushu University,
Jepang. Pengaplikasian Software Kazemaru untuk mengsimulasikan sistem
jaringan ventilasi udara yang menggunakan Nodal Potensial Method. Metode ini
menghitung pressure pada titik-titik atau nodes di dalam suatu jaringan dengan
initial value untuk pressure masing-masing nodes dan kuantitas dari masing-
masing jalur udara ditentukan sembarang dengan memasukkan input berupa
resistance sebagai karakteristik dari jalur udara, panjang dan luas jalur udara.
Kemudian pressure akan dikoreksi terus- menerus sampai mendapatkan ketelitian
yang dibutuhkan.

5.2. Saran
a) Untuk praktikan agar dapat melakukan percobaan dengan benar.
b) Praktikan harus mencatat data dan melakukan perhitungan dengan teliti.
c) Praktikan harus berhati-hati ketika menggunakan alat praktikum.

Aswar / 7100190134 10
DAFTAR PUSTAKA

Tim Dosen dan Asisten Ventilasi Tambang. 2020. “Buku Panduan Praktikum
Ventilasi Tambang”. Universitas Pembangunan Nasional Veteran
Yogyakarta.
Tim Asisten Ventilasi Tambang. 2021. “PowerPoint Acara 3 Praktikum Ventilasi
Tambang”. Insitut Teknologi Nasional Yogyakarta.

Aswar / 7100190134 11
LAMPIRAN

Aswar / 7100190134 12
LAMPIRAN A
TUGAS PRAKTIKUM

1. Bukalah software Kazemaru, Klik Make New Node > Setting sesuai
ketentuan yang diberikan.

2. Setelah memberi titik atau node, lalu menambahkan fan dengan klik Make
New Fan > Klik node yang memiliki kegunaan sebagai surface.

Aswar / 7100190134 13
3. Beri road dengan klik satu persatu node sesuai alur yang ditentukan.

4. Klik toolsbar display > Update (U) > Toolsbar Analysis (A) > Flow (F) >
Standard (A) > Start > Update.

Aswar / 7100190134 14
5. Klik File > Save As > File > 3D Data Out > Create Data.

6. Bukalah Software KViewF > Masukkan data yang sudah di simpan > OK.

Aswar / 7100190134 15
7. Setelah itu akan muncul tampilan 3D dari rancangan sistem ventilasi yang
dibuat. Untuk yang berwarna merah merupakan fan, berwarna biru
merupakan surface dan hijau merupakan underground.

Aswar / 7100190134 16
LAMPIRAN B
LEMBAR KONSULTASI

Nama : Aswar
NIM : 7100190134
Acara : Simulasi Sistem Ventilasi Tambang Bawah Tanah Menggunakan
Software Kazemaru
Hari / Tanggal : Senin / 09 Agustus 2021
Sesi / Jam : I / 18.30 WIB
Asisten : Andang Slamet Riyadi, S.T
Tanda Tangan
No. Hari / Tanggal Materi
Asisten

Aswar / 7100190134 17
LAPORAN SEMENTARA
PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

STUDI KASUS

VENTILASI TAMBANG BAWAH TANAH

Disusun Oleh:

ASWAR

7100190134

KELOMPOK 17

LABORATORIUM TAMBANG BAWAH TANAH


PROGRAM STUDI TEKNIK PERTAMBANGAN
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL
YOGYAKARTA
2021
HALAMAN PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM VENTILASI TAMBANG

Studi Kasus

Ventilasi Tambang Bawah Tanah

Disusun Oleh:

ASWAR

7100190134

Kelompok 17

Laboratorium Tambang Bawah Tanah


Program Studi Teknik Pertambangan
Institut Teknologi Nasional
Yogyakarta

Tanggal: Agustus 2021

Asisten

Zainal Abidin
NIM710017080

II

Aswar/7100190134
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmatNya,

sehingga laporan ini dapat selesai tepat pada waktunya. Laporan ini disusun agar

mahasiswa dapat mengetahui konsep dasar Ventilasi Tambang beserta aplikasinya

dalam dunia pertambangan. Dengan telah tersusunnya laporan ini, maka saya

selaku penyusun mengucapkan terimakasih kepada :

1. AA Inung Arie ST, M.T. selaku dosen mata kuliah Ventilasi Tambang,Program

Studi Teknik Pertambangan, Institut Teknologi NasionalYogyakarta

2. Ambar Sutanti, S.T., M.T, selaku Asisten Dosen Ventilasi Tambang yang telah

memberikan bimbingan dan arahan.

3. Zainal, selaku Asisten Dosen Ventilasi Tambang yang telah membimbing

kelompok 17

4. Semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah membantu

sehingga laporan ini dapat terselesaikan dengan baik.

Penyusun mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan

kedepan. Akhir kata, semoga laporan ini dapat bermanfaat dan memberikan ilmu

bagi penyusun pada khususnya dan pembaca pada umumnya.

Yogyakarta, Agustus 2021

Penyusun

Aswar

III

Aswar/7100190134
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................ I

HALAMAN PENGESAHAN .............................................................................. II

KATA PENGANTAR ......................................................................................... III

DAFTAR ISI ........................................................................................................ IV

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... VI

DAFTAR TABEL ................................................................................................ VII

BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................... 1

1.1. Latar Belakang ........................................................................................ 1

1.2. Tujuan Praktikum.................................................................................... 2

BAB II LANDASAN TEORI ............................................................................ 3

2.1. Pengendalian kuantitas udara tambang ................................................... 3

2.1.1. Perhitungan keperluan udara segar ................................................ 3

2.2. Pengendalian kualitas udara tambang ..................................................... 4

2.2.1. Perubahan energi di dalam energi fluida ...................................... 4

2.3. Permodelan jaringan ventilasi dengan software kazemaru ..................... 3

BAB III PELAKSANAAN PRAKTIKUM ........................................................ 19

3.1. Lokasi dan Waktu Pengamatan ............................................................. 19

3.2. Prosedur Praktikum ............................................................................... 19

BAB IV HASIL PRAKTIKUM .......................................................................... 21

4.1. Hasil Pengambilan Data ........................................................................ 21

4.2. Hasil Pengolahan Data .......................................................................... 24

IV

Aswar/7100190134
BAB V PEMBAHASAN .................................................................................... 28

5.1. Analisa Data .......................................................................................... 28

5.2. Faktor Yang Mempengaruhi ............................................................... 29

BAB VI PENUTUP ......................................................................................... 30

6.1. Kesimpulan ........................................................................................... 30

6.2. Saran ...................................................................................................... 31

DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................... 32

LAMPIRAN ........................................................................................................ 33

Aswar/7100190134
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Sistem Saliran Fluida ........................................................................ 5

Gambar 2.2 Tampilan Kazemaru .......................................................................... 6

Gambar 2.3 Jaringan Ventilasi .............................................................................. 8

Gambar 2.4 Menu Edit .......................................................................................... 9

Gambar 2.5 New Node........................................................................................ 10

Gambar 2.6 Chn Node ........................................................................................ 10

Gambar 2.7 Del Node ......................................................................................... 11

Gambar 2.8 New Road ........................................................................................ 12

Gambar 2.9 New Fan .......................................................................................... 13

Gambar 2.10 Menu analysis................................................................................ 14

Gambar 2.11 Parameter....................................................................................... 15

Gambar 2.12 Analysis ......................................................................................... 15

Gambar 2.13 Display Setting .............................................................................. 17

Gambar 2.14 Penampilan Node .......................................................................... 18

Gambar 2.15 Pergesaran Parameter .................................................................... 18

VI

Aswar/7100190134
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Kebutuhan Udara Pernafasan (Hartman, 1982) ..............4

Tabel 2.1. Penampilan Road ............................................................................... 17

Tabel 4.1. Form Pengambilan Data .................................................................... 21

Tabel 4.2. Data Fan ............................................................................................. 22

Tabel 4.3. Data Elevasi Node.............................................................................. 23

Tabel 4.4. Hasil Pengolahan Data ....................................................................... 24

VII

Aswar/7100190134
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Sistem Ventilasi tambang merupakan suatu usaha pengendalian terhadap

pergerakan udara atau aliran udara tambang termasuk parameter yang harus

dipenuhi pada ventilasi adalah kuantitas, kualitas dan arah alirannya. Tujuan utama

dari ventilasi tambang adalah menyediakan udara segar dengan kuantitas dan

kualitas yang cukup baik, kemudian mengalirkan serta membagi udara segar

tersebut ke dalam tambang sehingga tercipta kondisi kerja yang aman dan nyaman

bagi para pekerja tambang maupun proses penambangan.

Ventilasi udara pada tambang bawah tanah merupakan hal yang sangat penting

peranannya dalam mendukung segala aktifitas di dalam tambang bawah tanah

sehingga Sistem ventilasi tambang yang kurang baik akan dapat menyebabkan

efisiensi pekerja menjadi rendah, menurunkan produktivitas, dan mungkin dapat

menimbulkan kecelakaan kerja. Untuk itu perlu dilakukanya perencanaan Sistem

Ventilasi yang cukup baik guna menunjang kinerja karyawan dan alat yang bekerja,

salah satu software yang sering digunakan untuk memodelkan jaringan ventilasi

adalah software kazemaru. Kazemaru merupakan salah satu software yang

digunakan untuk mensimulasikan sistem jaringan ventilasi dan menghitung

kuantitas udara dan presure pada jaringan ventilasi. Berdasarkan latar belakang

diatas akan dilakukan permodelan sistem jaringan ventilasi menggunakan software

Kazemaru.

Aswar/7100190134
1.2. Tujuan Pratikum

Adapun tujuan dari praktikum ini agar praktikan dapat memahami cara

penggunaan simulasi system jaringan ventilasi tambang bawah tanah dengan

peneggunaan software dari Jepang yaitu Kazemaru untuk dapat memahami teori-

teori yang telah di berikan dalam perkuliahan.

Aswar/7100190134
BAB II
LANDASAN TEORI

2.1. Pengendalian Kualitas Udara Tambang

2.1.1. Perhitungan Keperluan Udara Segar

Jenis kegiatan manusia dapat dibeda-bedakan atas :

a) Dalam keadaan istirahat

b) Dalam melakukan kegiatan kerja yang moderat, misalnya kerja kantor

c) Dalam melakukan kegiatan kerja keras, misalnya olah raga atau kerja di

tambang.

Atas dasar jenis kegiatan kerja yang dilakukan ini akan diperlukan juga udara

segar yang berlainan jumlahnya. Dalam suatu pernafasan terjadi kegiatan

menghirup udara segar dan menghembuskan udara hasil pernafasan. Laju

pernafasan per menit didefinisikan sebagai banyaknya udara dihirup dan

dihembuskan per satuan waktu satu menit. Laju pernafasan ini akan berlainan bagi

setiap kegiatan manusia yang berbeda, makin keras kerja yang dilakukan makin

besar angka laju pernafasannya.

Perlu juga dalam hal ini didefinisikan arti angka bagi atau nisbah pernafasan

(respiratori quotient) yang didefiniskan sebagai nisbah antara jumlah

karbondioksida yang dihembuskan terhadap jumlah oksigen yang dihirup pada

suatu proses pernafasan. Pada manusia yang bekerja keras, angka bagi pernafasan

ini (respiratori quotient) sama dengan satu, yang berarti bahwa jumlah CO2 yang

dihembuskan sama dengan jumlah O2 yang dihirup pada pernafasannya.

Aswar/7100190134
Tabel 2.1 Kebutuhan Udara Pernafasan (Hartman,
1982)
Kegiatan Laju Udara terhirup per menit Oksigen ter Angka bagi
kerja Pernafasan dalam in3/menit (10-4 konsumsi cfm pernafasan
Per menit m3/detik) (10-5 ( respiratori
m3/detik) quotient)
Istirahat 12 – 18 300-800 (0,82-2,18) 0,01 (0,47) 0,75
Kerja 30 2800-3600 (7,64- 9,83) 0,07 (3,3) 0,9
Moderat
Kerja keras 40 6000 (16,4) 0,10 (4,7) 1,0

2.2. Pengendalian Kuantitas Udara Tambang

Pengendalian kuantitas berkaitan dengan beberapa masalah seperti,

perpindahan udara, arah aliran, dan jumlah aliran udara. Dalam pengendalian

kualitas udara tambang baik secara kimia atau fisik, udara segar perlu dipasok dan

pengotor seperti debu, gas, panas, dan udara lembab harus dikeluarkan oleh sistem

ventilasi.

Dengan memperhatikan beberapa faktor tersebut diatas, maka kebutuhan udara

segar di tambang bawah tanah kadang-kadang lebih besar dari pada 200 cfm/orang

atau bahkan hingga 2.000 cfm/orang. Kondisi tambang bawah tanah saat ini sudah

banyak yang menyediakan aliran udara untuk sebanyak 10 – 20 ton udara segar per

ton mineral ter tambang.

2.2.1. Perubahan Energi Di Dalam Energi Fluida

Ventilasi tambang biasanya merupakan suatu contoh aliran tunak (steady),

artinya tidak ada satupun variabelnya yang merupakan fungsi waktu. Salah satu

tujuan dari perhitungan ventilasi tambang adalah penentuan kuantitas udara dan

rugi-rugi, yang keduanya dihitung berdasarkan perbedaan energi. Hukum

Aswar/7100190134
konservasi energi menyatakan bahwa energi total di dalam suatu sistem adalah tetap,

walaupun energi tersebut dapat diubah dari satu bentuk ke bentuk lainnya.

Gambar 2.1 Sistem Saliran Fluida

Perhatikan gambar 2.1, dimana;

Energi total 1 = energi total 2 + kehilangan energi Atau;

Energi masuk sistem = energi keluar sistem Jadi didapat persamaan yang disebut

persamaan Bernouli :

(P1/w) + (V12/2g) + (Z1) = (P2/w) + (V22/2g) + (Z2) + Hl (2.5)

Dimana :

(P/w) = energi statik /head statik

(V2/2g) = energi kecepatan /head kecepatan

Z = energi potensial /head potensial

Hl = energi kehilangan /head kehilangan

Setiap suku dalam persamaan diatas pada dasarnya adalah energi spesifik

dalam satuan ft. lb/lb atau ft. Karena ft adalah ukuran head fluida, maka suku- suku

tersebut dapat dinyatakan sebagai ‘presure head’ atau ‘head’ saja.

Aswar/7100190134
2.3. Permodelan Jaringan Ventilasi dengan Menggunakan Software Kazemaru

Kazemaru adalah software untuk permodelan ventilasi tambang bawah tanah.

Software ini dikembangkan oleh Prof. M. Inoue dari Kyushu University, Jepang.

1. Pendahuluan

Kazemaru (Avwinj.exe) adalah display seperti fig dibawah. Menu barnya sebagai

berikut:

<File>: untuk membuka file, menyimpan, print dll.

<Edit>: membuat, mengubah & menghapus node, road, fan.

Bisa juga dilakukan dari tombol <New Node> dsb di bawah.

<Analysis>: Melakukan penghitungan analisa jaringan ventilasi.

<Display>: mengubah setting besaran, warna, item display.

Gambar 2.2 Tampilan Kazemaru

2. Penjelasan Bahasa

Road : rute aliran ventilasi biasa yang memiliki hambatan.Pada sistem ini

ditunjukkan garis biasa.

Node : titik percabangan lorong, pintu lorong (surface) dll.

Surface node : node di surface, tekanan = tekanan atmosfer, Ditunjukkan dengan

lingkaran rangkap.

Aswar/7100190134
U/G node : node di U/G, tekanan diperoleh dari hitungan. Ditunjukkan dengan

lingkaran tunggal.

Elemen flow rate : elemen dengan menggunakan flow rate sebagai data.

Panjang, hambatan ventilasi, selisih tinggi ujung node semuanya adalah 0.

Ditunjukkan dengan garis putus-putus.

Lorong flow-rate tetap : elemen dengan menggunakan flow rate sebagai data. Tidak

ada syarat berhubungan dg panjang, hambatan ventilasi, selisih ketinggian kedua

node. Ditunjukkna dengan garis putus2. Dengan compatibilitas data jaringan

ventilasi yang terdahulu, system ini dapat digunakan, sebisanya flow rate element

digunakan.

3. Syarat Jaringan Ventilasi

 Pada node lorong biasa, dihubungkan 2 road atau lebih

 Pada fan node atau node pit mouth, dihubungkan 1 road atau lebih.

 Tinggi node kedua ujung fan adalah sama.

 Tidak boleh membuat road 2 atau lebih pada 2 node yang sama (road tidak

bisa dibedakan.

 Jumlah node < 800, nomor node < 1000, jumlah road < 1000

 Jumlah fan < 50, jml pit mouth < 50, jml data posisi road < 1000

 Pada rute yg anginnya samasekali tidak mengalir mungkin menyebabkan

masalah.

Aswar/7100190134
Gambar 2.3 Jaringan Ventilasi

4. Edit dan Analysis Function

Masing-masing menu-menu file:

New : membuat data ventilasi baru.

Open : membuka file (*.vad) yg telah ada.

Save : beri nama dan simpan data yg baru diedit.

Print : pindah ke print mode (dijelaskan di belakang)

Tutup aplikasi : close

5. Menu Edit

Jika salah satu menu atau tool button dipilih, di depan menu akan ada check

mark, sedangkan tool button terlihat ditekan. Jika dipilih sekali lagi, pilihan tersebut

akan terlepaskan.

Aswar/7100190134
Gambar 2.4 Menu Edit

6. New Node

1. Membuat node U/G,

2. Node mulut lorong,

3. memasukkan node pada road

Posisi node baru di monitor ditetapkan dengan klik kiri. Bersamaan dengan

terlihatnya lingkaran node baru di monitor, dialog box akan muncul. Pada dialog

box inputkan nomor node, ketinggian, pemilihan underground / surface, dan klik

tombol OK.

Pemindahan item pada dialog box bisa dilakukan dengan menggunakan TAB

key, dengan meng-ENTER setelah menginput nilai juga akan pindah ke item

berikutnya. Cara kedua, pennekanan ENTER setelah item terakhir sama dengan

menekan tombol OK.

Aswar/7100190134
Gambar 2.5 New Node

7. Chn Node

1. Mengubah ketinggian,

2. Mengubah posisi

Jika titik di double click akan muncul dialog box. Yang bisa diubah hanyalah

ketinggian node saja. Sedangakan posisi node dipindahkan bukan dengan double

click, tetapi dengan drag (tarik dalam posisi ter klik kiri).

Gambar 2.6 Chn Node

8. Del Node

Begitu node diklik 2 kali akan ditanya apakah boleh dihapus, untuk itu pilihlah

OK atau Cancel. Node yang bisa dihapus adalah node yg garis hubung roadnya 0

atau 2 (node U/G), atau node mulut lorong bergaris hubung road 0, untuk yg berikut

10

Aswar/7100190134
ini tidak bisa dihapus harena akan terjadi ketidakrasionalan data. Untuk hal ini,

hapus atau ubah roadnya dulu, hilangkan kondisi a sampai c.

a. Elemen flow rate atau fan terhubung

b. Luas penampang, heat conductivity kedua node pada ujung road berbeda.

c. Jika node ini dihapus, roadnya menjadi ganda.

Gambar 2.7 Del Node

9. New Road

 Membuat road (termasuk elemen flow-rate). Karena pada analisa biasa, data

panjang, penampang road, heat conductivity tidak digunakan, berapapun nilainya

OK. Tapi pada analisa kebakaran data tsb digunakan, jadi perlu nilai yang tepat.

 Node kedua ujung road dipilih dg klik kiri. Node yg terpilih, defaultnya

berwarna merah (bisa diubah dg dialog box “color setting”). Untuk membatalkan

setelah memilih 1 node, klik kanan dan pilih “cancel” atau tekan ESC key. Cara ini

juga bermanfaat untuk semua operasi road dan operasi fan.

 Begitu terpilih 2 node, akan muncul dialog box untuk menginput data road. Di

sini pilih apakah normal road atau fixed flow raod bisa dipilih dengan cursor ↑dan↓,

tekan ENTER untuk pindah ke item selanjutnya.

11

Aswar/7100190134
Gambar 2.8 New Road

10. Chn Road

a. Mengubah data road (flow rate element),

b. Mengubah posisi road

c. Pada pengubahan posisis road, road dapat dibuat bengkok atau bayangan

sebagian.

d. Juga bisa dipasang simbul pintu angin dsbnya pada road. Titik awal dan

akhir secara otomatis terhubung pada node.

e. Jika node kedua ujung road yg mau diubah diklik, akan muncul “Change

normal road data”. Untuk membenkokkan road, tekan tombol “Change a

location”. Posisi bengkokannya diatur dengan klik mouse. Klik kiri untuk garis

biasa, klik kanan untuk garis sembunyi. Jika node lagi satunya diklik, operasi

selesai.

f. Untuk menginput simbol road, setelah mengklik “Change location” klik

kanan, akan muncul menu pilihan simbol lorong di bawahnya.

12

Aswar/7100190134
11. New Fan

A. Fan dihubungkan antara 2 node yang ada. Pilih nomor node kedua ujung

fan, misal 1, 224 (arah angin dari node 1 ke node 224)

B. Inputkan data pressure sesuai kelipatan dari nilai satuan air flow.

C. Jika dipilih kedua node akan muncul dialog box. Jika ketinggian kedua

ujung node berbeda, fan tidak dapat dibuat.

D. Saat menginput pressure, dengan tombol “back” dan “next” bisa pindah ke

air flow yg diinginkan. Jika ditekan tombol “next”, fokus akan kembali ke item

input pressure. Untuk itu setelah input selesai, tekan TAB key sehingga fokus ke

tombol “next” aru tekan ENTER key untuk mempermudah pengoperasian.

Gambar 2.9 New Fan

1. Chn Fan

Sama dengan Sebuah fan.

2. Del Fan

Pilih Node kedua ujungnya kemudian klik “yes”.

3. Menu Analysis “aliran dara (air flow)”

Analisa standar

13

Aswar/7100190134
Melakukan analisa air flow. Jika icon ini dipilih, akan muncul dialog box

“analysis”. Tekan tombol “start” untuk memulai analisa. Setelah selesai

penghitungan analisa, tekan tombol “Update” dan “close”.

Penunjukkan detail: saat penghitungan, ditunjukkan informasi fan dsbnya

Gambar 2.10 Menu analysis

12. Pergeseran Parameter

Error : Mengatur kesalahan yg diijinkan. (0.5:0.1~2) (standar: batasan umum)

m3/min. Saat nilai “average of air flow error of node” dibawah nilai tsb,

penghitungan selesai.

Acc : Mensetting koefisien percepatan. (1.6:1.5~1.8). Makin besar nilai,

penghitungan cepat berakhir, jika terlalu besar akan menyimpang.

Front Display Step : Jarak waktu penunjukkan posisi kebakaran depan (min)

Fire Node Number : Nomor node yang terjadi kebakaran

Fire Temperature: Suhu kebakaran (ºC)

Fire Time Step : Jarak waktu penghitungan kebakaran (min). Umumnya 1~2.

semakin besar, penghitungan makin cepat tetapi akurasinya memburuk.

Finish Time : Waktu berakhirnya penghitungan kebakaran. Untuk nilai 0 kebawah

adalah analisa biasa.

14

Aswar/7100190134
Gas Concentration : Perubahan kadar yg diketahui yg berbeda dg front kebakaran.

Sekitar 0,001 (perubahan kadar/kadar gas sumber api) jika lebih dari ini akan

diketahui.

Maximum iteration : Maksimal frekwensi penghitungan

Gambar 2.11 Parameter

13. Menampilakn karakteristik fan

Analysis tool fan character dispay.

Gambar 2.12 Analysis

15

Aswar/7100190134
14. Menu (display)

Memperbarui (renew, refresh) Memperbarui penampilan monitor. Pada dialog

box “Analysis” juga ada tombol yang berfungsi sama. Bisa juga dilakukan dengan

menekan F5 key. Entah sebab apa, ada kemungkinan angka dsbnya yang tidak perlu

tetap nampak pada monitor. Jika dilakukan “Update”, sampah seperti ini akan

hilang.

15. Display Setting

Figure Size (max:10) : Skala gambar. Input nilai yang diinginkan.

Character Size (max:20) : Ukuran font. Defaultnya adalah 8.

Display Angle : Tampilan diputar sebesar sudut yg diinput searah putaran jarum

jam. (NB: jika data disave pada kondisi terputar, data tersebut yg akan tersave).

Item yg ada di bawah (atas bawah road, penampilan data di atas node) disetting.

Pengesetan digit desimal dibelakang koma dari nilai 0 sd 7 (angka bulat). Jika

“bracket” diberi tanda check, data akan berada dalam tanda kurung.

Color setting : Mengeset warna. Yang dimaksud “emphasizing” adalah warna saat

memilih road, fan dll. Jika display mode Windows-nya 256 colors, tergantung

perubahan warnanya, kemungkinan tidakdapat ditampilkan dengan benar.

16

Aswar/7100190134
Gambar 2.13 Display Setting

16. Penampilan Road

Tabel 2.1 Penampilan Road

No: Tidak ditampilkan

Standard flow: Aliran angin pada kondisi standar

Flow_IS: Aliran angin pada suhu, tekanan lapangan

Direction: Arah dari hasil penghitungan

Pressure loss: Tekanan yang hilang pada road akibat gaya gesek

Resistans: Hambatan ventilasi pada road

Resistans B: Hambatan ventilasi saat arah angin berlawanan

Normaltemperature: Suhu normal road

Sectional area: Luas penampang road

Length: Panjang road

Thermalconductiviy: konduktivitas panas dari batuan sekitar road

Gas concentration: Kadar gas kebakaran pada road

Road name: Nama road

17

Aswar/7100190134
Hazard Tingkat bahaya saat melewati road

Gas temperature: Nilai rata-rata suhu gas saat kebakaran di road (lorong)

DBT (dry-bulb temp) Suhu cembul kering: hasil analisa panas lingkungan

WBT(wet-bulb temp) Suhu cembul basah: hasil analisa panas lingkungan

RH(relativehumidity) Kelembaban relatif: hasil analisa panas lingkungan

Ent (Enthalpy) Entalpi: hasil analisa panas lingkungan

17. Penampilan Node

Gambar 2.14 Penampilan Node

18. Pengesetan Parameter

Gambar 2.15 Pergesaran Parameter

18

Aswar/7100190134
BAB III
PELAKSANAAN PRAKTIKUM
3.1. Lokasi dan Waktu Pengamatan

Praktikum dilaksanakan online atau secara daring, pada hari sabtu tanggal 12

Agustus 2021, dan data data sudah disediakan oleh asisten dosen ventilasi tambang

demi kelancaran praktikum.

3.2. Prosedur Praktikum

1. Langkah pertama yaitu menghitung dari Head Loss, Head Velocity, dan

Head Statis.

2. Selanjutnya mengukur perbedaan tekanan, tergantung pada berat jenis fluida

yang di gunakan.

3. Selanjutnya melakukan mine ventilation survey.

4. Melakukan pengukuran kecepatan aliran udara ada tiga macam yaitu:

a. Continous Tranversing

b. Fixed Point Transerving Pada terowongan segi empat.

c. Fixed Point Transerving Pada terowongan Bulat.

Tetapi biasanya tambang bawah tanah menggunakan Continous

Transerving.

5. Langkah pertama yaitu membuka aplikasi Kazemaru.

6. Selanjutnya yaitu membuat Rangkaian sistem ventilasi seperti yang telah di

berikan asisten pratikum dengan cara Make New Node > lalu atur

7. selanjutnya membuat jalurnya dengan cara Make New Road > lalu atur

sesuai ketentuan.

19

Aswar/7100190134
8. selanjutnya membuat fan dengan cara > make fan > lalu atur sesuai data

yang diberikan

9. selanjutnya adalah analysis data dengan cara Analysis > Flow > Standard

> Ok > Update

10. selanjutnya membuat tampilan 3D dari data kita dengan cara File > 3D

data Out > ok > buka Kview > open data tadi

20

Aswar/7100190134
BAB IV
HASIL PRATIKUM

4.1. Hasil Pengambilan Data


a. Form Pengambilan Data
Tabel 4.1 Form Pengambilan Data

21

Aswar/7100190134
b. Form Pengambilan Data Fan Dan Elevasi Node Ventilasi Tambang Bawah Tanah

Tabel 4.2 Data Fan

22

Aswar/7100190134
Tabel 4.3. Data Elevasi Node

23

Aswar/7100190134
4.2. Hasil Pengolahan Data

a. Hasil Pengolahan Data Excel

Tabel 4.4 Hasil Pengolahan Data

24

Aswar/7100190134
25

Aswar/7100190134
1. Untuk mencari W (ft) konfersi nilai dari W (m) dengan cara

( nilai W dalam meter ) x 2.318

2. Untuk mencari H (ft) konfersi nilai dari H (m) dengan cara

( nilai H dalam meter ) x 2.318

3. Untuk mencari L (ft) konfersi nilai dari L (m) dengan cara

( nilai L dalam meter ) x 2.318

4. Lalu untuk mencari A atau luas penampang kita harus mengalikan W dan H.

atau Tinggi dan lebar yang dalam satuan feet. Contoh, A = 16.7 ft x 19.4 ft =

323.9 ft2.

5. Lalu untuk mencari Q kita harus mengalikan V yaitu kecepatan udara dengan

A yaitu luas penampang yang dalam satuan British. Contoh, Q = 4.8 ft/min x

323.9 ft2 = 1554.8 ft3/min

6. Lalu mencari keliling dengan menggunakan rumus keliling persegi yaitu (2 x

W) + (2 x H).

Contoh, P = (2 x 16.7) + (2 x 19.4) = 647.8 ft2.

7. Lalu mencari head velocity dengan rumus W x ( V/1098)2.

Contoh, Hv = 16.7 x ( 4.8/1098)2 = 0.000019111 In

8. Lalu mencari Head Loss dengan rumus (KP(L+Le)Q2)/5.2xA3.

Contoh, Hl = 0.5 x 647.8 x ( 23 + 3 ) 1554.82 / 5.2 x 323.93 = 10.2 In

9. Lalu mencari Head static dengan rumus sigma Hl.

Contohnya Hl = 10.2, maka Hs nya 10.2 In

10. Lalu mencari Head total dengan cara Hv + Hs.

Contoh, Ht = 0.000019111 + 10.2 = 10.20 In

26

Aswar/7100190134
11. Lalu mencari resistance dengan cara menjumlahkan Hv + Hl +Hs + Ht.

Contoh 0.000019111 + 10.2 + 10.2 + 10.2 = 30.6

b. Pengolahan Data Kazemaru

Setelah kita memasukkan semua data yang telah diberikan maka disimpulkan

bahwa semua aliran mempunya kecepatan dan debit yang sama. Hal ini dapat

dilihat saat analisis terhadapat desain ventilasi dengan data yang telah disesuaikan

berjalan, dimana nilai kecepatan ataupun debit tetap sama dan tidak ada perubahan

dengan akurasi 0.00000 m3/s

c. Pengolahan Data Study

Diketahui : - 1 Alat gali dengan kekuatan 300 HP

- 1 alat angkut dengan kekuatan 175 HP

Kebutuhan udara per Hp tenaga alat = 3 cfm

Ditanya : Apakah jaringan ventilasi sudah cukup baik pada section GH?

Jawab :

Kebutuhan udara 1 alat gali = 3 x 300 = 900 cfm

Kebutuhan udara 1 alat angkut = 3 x 175 = 525 cfm

Kebutuhan minimun udara = jumlah kebutuhan alat + 15%

= 1425 + 15 %

= 1638.75 cfm

Jadi, dapat diambil kesimpulan bahwa jaringan ventilasi masih kurang baik

terutama di section GH yang terdapat operasi penambangan dengan 1 alat gali dan

1 alat muat karena debit udara hanya sebesar 1246.7 cfm, sedangkan dibutuhkan

debit udara sebesar minimal 1638.75 cfm untung menunjang aktivitas

penambangan di section GH agar optimal.

27

Aswar/7100190134
BAB V
PEMBAHASAN

5.1. Analisis Data

Dari hasil analisis bisa di simpulkan bahwa ventilasi yang memiliki debit

terkecil terdapat pada section LM dimana hanya mempunyai debit sekitar 1041.2

m3/s. Hal ini berhubungan dengan kecepatan udaranya yang hanya sebesar 3.1 m/s

dan merupakan laju udara yang paling rendah dibandingkan dengan section lainnya

sehingga hal ini mempengaruhi besar debit pada section LM. Alasan kenapa laju

udara pada section LM memiliki laju udara yang paling kecil diperkirakan

dipengaruhi oleh lokasi dari section LM dimana tekanan udara di titik L lebih

rendah dibadingkan dengan tekanan yang ada pada titik M.

Pada perhitungan srtudy case hasil yan diperoleh adalah keterangan bahwa

kondisi ventilasi masih kurang baik dalam hal ini yaitu section GH yang merupakan

section tempat adanya kegiatan penambangan berskala ringan dengan 1 alat gali

muat dan 1 alat angkut. Peniliaian yang kurang baik ini didapatkan karena debit

udara pada section GH masih tidak menyukupi kadar udara minimum sebagai

syarat optimal tempat kerja. Dimana kondisi pekerjaan pada section GH

membutuhkan udara sebesar 1638.75 cfm agar pekerjaan menjadi optimal, namun

kebutuhan udara yang tersalurkan hanya sebesar 1246.7 cfm yang masih berada di

batas minimun.

28

Aswar/7100190134
5.2. Faktor Yang Mempengaruhi

Ada beberapa factor yang mempengaruhi debit udara yaitu adalah ukuran dari

dimensi terowongan. Dimensi terowongan sangat mempengaruhi dari debit udara

yang dibutuhkan. Lalu selanjutnya yaitu adalah kecepatan udara, kecepatan udara

mempengaruhi hasil dari debit udara yang selanjutnya akan mempengaruhi dalam

pemilihan fan yang akan dibutuhkan.

29

Aswar/7100190134
BAB VI
PENUTUP

6.1. Kesimpulan

Jaringan ventilasi tambang bawah tanah merupakan gabungan dari beberapa

jalur udara yang saling berhubungan antara satu dalam rangkaian tertutup. Bukaan

sudut pada tiap-tiap regulator jaringan ventilasi sangat berpengaruh pada kecepatan

aliran dan debit udara yang mengalir di setiap section jaringan ventilasi.

Sehubungan dengan hal tersebut, maka dilakukanlah pengamatan dan perhitungan

mengenai bukaan katup (regulator) pada jaringan ventilasi tambang bawah tanah

yang di simulasikan di laboratorium.

Kazemaru adalah software untuk permodelan ventilasi tambang bawah tanah.

Software ini dikembangkan oleh Prof. M. Inoue dari Kyushu University, Jepang.

Untuk menganalisa kebakaran, “finish time” pada menu penesetan parameter beri

nilai lebih besar dari 0, dengan kata lain, set waktu selesai simulasi dari terjadinya

kebakaran. Pada analisa kebakaran, elemen air flow digunakan sama dengan fan.

Untuk itu, jika elemen air flow ditampilkan dalam local fan tidak akan menjadi

masalah. Tetapi, saat kebakaran ventilasi berubah banyak, dan dapat terjadi

kontradiksi pada tekanan yang ditetapkan dalam elemen air flow. Jika terjadi

kebocoran angin dll pada elemen air flow, gantilah elemen air flow sama dengan

road biasa.

30

Aswar/7100190134
6.2. Saran

1) Praktikan melakukan pengukuran dengan benar.

2) Mencatat data dan melakukan perhitungan dengan teliti.

3) Praktikan kedepannya bisa menggunakan alat-alat yang ada pada lab.

31

Aswar/7100190134
DAFTAR PUSTAKA

Koibor, O. (2015). Permodelan Jaringan Ventilasi Menggunakan Software

Kazemaru Pada Tambang Doz Pt. Freeport Indonesia, Jayapura: Fakultas

Teknik Universitas Cenderawasih Jayapura.

Hartman, H. L. (1982). Mine Ventilation And Air Conditioning. 3 rd Edition.John

Wiley & Sons,Inc. Canada.

32

Aswar/7100190134
LAMPIRAN

TUTORIAL MENGGUNAKAN KAZEMARU

1. Langkah Pertama Yaitu Membuka Aplikasi Kazemaru.

Tampilan Awal Kazemaru


2. Selanjutnya Yaitu Membuat Rangkaian Sistem Ventilasi Seperti Yang Telah Di
Berikan Asisten Pratikum Dengan Cara Make New Node > Lalu Atur

Pembuatan Node

33

Aswar/7100190134
3. Selanjutnya Membuat Jalurnya Dengan Cara Make New Road > Lalu Atur
Sesuai Ketentuan.

Pembuatan Jalur
4. Selanjutnya Membuat Fan Dengan Cara > Make Fan > Lalu Atur Sesuai Data
Yang Diberikan

Membuat Fan

34

Aswar/7100190134
5. Selanjutnya Adalah Analysis Data Dengan Cara Analysis > Flow > Standard
> Ok > Update

Analysis Data
6. Selanjutnya Membuat Tampilan 3D Dari Data Kita Dengan Cara File > 3D
Data Out > Ok > Buka Kview > Open Data Tadi

Tampilan 3 Dimensi

35

Aswar/7100190134
KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Dari semua pelaksanaan praktikum Ventilasi Tambang Acara I, II, III, IV dan V
dapat disimpulkan

1. Pada praktikum acara I yaitu “Pengukuran Data Kualitatif dan Kuantitatif


Udara Tambang”

Faktor yang memperngaruhi dari pengukuran suhu udara yaitu faktor


alam ini yang dapat mempengaruhi ruang kerja menjadi panas. Faktor
autocompresion adalah faktor dimana naiknya temperatur setiap 1 km turun dari
muka bumi akan naik sebesar 1˚C.Temperatur mencapai tingkat tertentu,
seseorang akan kehilangan efisiensinya, dan bila temperaturnya naik lagi maka
dia akan mengalami gangguan fisiologi. Temperatur efektif didefinisikan
sebagai temperatur dari udara jenuh dalam keadaan diam atau mendekati diam
(≤ 0.1 m/det).

2. Pada praktikum acara II yaitu “Simulasi Sistem Ventilasi Tambang Bawah


Tanah dengan Variasi Bukaan Regulator dan Kecepatan Axial Fan”
Factor yang dapat mempengaruhi dari nilaid debit aliran udara yaitu
bentuk serta ukuran dari saluran tersebut dan juga dapat dari sudut bukaan
tersebut sehingga berpengaruh pada head loss dan shock loss. Ada beberapa
factor yang mempengaruhi debit udara yaitu adalah ukuran dari dimensi
terowongan. Dimensi terowongan sangat mempengaruhi dari debit udara yang
dibutuhkan. Lalu selanjutnya yaitu adalah kecepatan udara, kecepatan udara
mempengaruhi hasil dari debit udara yang selanjutnya akan mempengaruhi
dalam pemilihan fan yang akan dibutuhkan

vi
Aswar / 7100190134
3. Pada praktikum acara III yaitu “ Pitot Tube dan Manometer U pada Sistem
Ventilasi Tambang Bawah Tanah Jaringan Seri dan Paralel “
Factor yang dapat mempengaruhi nilai head loss total nya yaitu bentuk
serta ukuran dari saluran tersebut dan juga dapat dari sudut bukaan tersebut
sehingga berpengaruh pada head loss dan shock loss. Beberapa efek dari shock
loss tersisa pada factor akibat bending, akibat perubahan pada tambang(, akibat
persimpangan (diverging circual branch
4. Pada praktikum acara IV yaitu “Simulasi Sistem Tambang Bawah Tanah
Menggunakan Software Kazemaru “
Faktor yang mempengaruhi dari aliran udaranya yaitu resistance dari
setiap alirannya, temperature, panjang dan luas dari aliran tersebut , besaran
aliran udara serta heat conductifity nya.
5. Pada praktikum acara V yaitu “ Studi Kasus Ventilasi Tambang”
Factor yang dapat mempengaruhi nya yaitu bentuk serta ukuran dari
saluran tersebut dan juga dapat dari sudut bukaan tersebut sehingga
berpengaruh pada head loss dan shock loss. Ada beberapa factor yang
mempengaruhi debit udara yaitu adalah ukuran dari dimensi terowongan.
Dimensi terowongan sangat mempengaruhi dari debit udara yang dibutuhkan.
Lalu selanjutnya yaitu adalah kecepatan udara, kecepatan udara mempengaruhi
hasil dari debit udara yang selanjutnya akan mempengaruhi dalam pemilihan
fan yang akan dibutuhkan. Selain itu factor yang dapat mempengaruhi nya
yaitu bentuk serta ukuran dari saluran tersebut dan juga dapat dari sudut bukaan
tersebut sehingga berpengaruh pada head loss dan shock loss. Beberapa efek
dari shock loss tersisa pada factor akibat bending, akibat perubahan pada
tambang(, akibat persimpangan (diverging circual branch) Faktor yang
mempengaruhi hasil dari pemodelan 2d dan 3d menggunakan software
kazemaru yaitu dari aliran udaranya yaitu resistance dari setiap alirannya,
temperature, panjang dan luas dari aliran tersebut , besaran aliran udara serta
heat conductifity nya.

vii
Aswar / 7100190134
Saran

Saran saya untuk Laboratorium Tambang Bawah Tanah Untuk Praktikum


Ventilasi Tambang Kedepannya agar :

1. Memberi jeda di setiap jadwal pelaksanaan praktikum nya


2. Memberi kejelasan informasi tentang tugas praktikum
3. Dapat dilaksanakan secara offline agar praktikan lebih mudah memahami nya

viii
Aswar / 7100190134
DAFTAR PUSTAKA

1. Buku Panduan Praktikum Ventilasi Tambang Institut Teknologi Nasional


Yogyakarta 2019
2. Materi Praktikum Ventilasi Tambang Acara 1
3. Materi Praktikum Ventilasi Tambang Acara 2
4. Materi Praktikum Ventilasi Tambang Acara 3
5. Materi Praktikum Ventilasi Tambang Acara 4
6. R. Yulianti (2014) Prinsip Dasar Ventilasi Tambang, Perpustakaan Universitas
Trisakti, Jakarta

ix
Aswar / 7100190134

Anda mungkin juga menyukai