Anda di halaman 1dari 2

Etiologi sesak nafas

Penyebab awal terjadinya inflamasi saluran pernapasan pada penderita asma


belum diketahui mekanismenya . kebiasaan merokok merupakan salah satu
penyebab yang terpenting . selain itu ada faktor resiko yang lain sebagai berikut
 Riwayat terpajan polusi udara dilingkungan kerja
 Hiperaktivitas bronkus
 Riwayat infeksi saluran nafas berulang
 Antitripsinafla-1
 Kegiatan fisik
 Kontak dengan allergen dan iritan
Allergen dapat disebabkan oleh berbagai bahan yang ada di sekitar
penderita asma seperti misalnya kulit, rambut, dan sayap hewan. Selain itu
debu rumah yang mengandung tungau debu rumah (house dust mites) juga
dapat menyebabkan alergi
 Akibat terjadinya infeksi virus
 Berbagai penyebab dapat memicu asma yaitu :
a.obat-obatan (aspirin , beta-blockers)
b.sulfite (buah kering wine)
c.gastroesophageal reflux disease , menyebabkan terjadinya rasa terbakar
pada lambung (pyrosis , heart burn) yang memperberat gejala serangan
asma terutama yang terjadi pada malam hari.
d.bahan kimia
e.infeksi

a. Asma ekstrinsik/ alergik Asma yang disebabkan oleh allergen yang diketahui
misalnya sudah terdapat sejak anak-anak seperti alergi protein, serbuk sari, bulu
halus, dan debu.
b. Asma instrinsik / idiopatik Asma yang tidak ditemukan faktor pencetusnya
yang jelas, tetapi ada faktor non spesifik seperti : infeksi saluran napas atas, flu,
latihan fisik atau emosi sering memicu serangan asma dan polusi lingkungan akan
mencentuskan serangan asma.
c. Asma campuran Asma yang timbul / terjadi karena adanya komponen instrinsik
dan eksrinsik.

1. Vitaloka A. PENGARUH RESPIRATORY MUSCLE EXERCISES


TERHADAP PENURUNAN SESAK NAFAS (DYSPNEA) PADA
PENDERITA PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIK DI BALAI
BESAR KESEHATAN PARU MASYARAKAT (BBKPM)
SURAKARTA. Universitas Muhammadiyah Surakarta; 2015.

Anda mungkin juga menyukai