Anda di halaman 1dari 5

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1. Dasar Teori


Kertas Kertas adalah bahan yang tipis dan rata, yang dihasilkan dengan kompresi   serat yang
yang  berasal dari dari pulp. Serat yang digunakan biasanya adalah alami, dan mengandung
selulosa dan dan hemiselulosa. Kertas dikenal sebagai media utama untuk menulis, mencetak
serta melukis dan banyak kegunaan lain yang dapat dilakukan dengan kertas misalnya kertas
pembersih (tissue) yang digunakan untuk hidangan, kebersihan ataupun toilet.

Kertas terbuat dari serat selulosa. Serat selulosa Merupakan senyawa polimer yang terbentuk
secara alamiah dari unsur kimia karbon (C)- Oksigen (O)- Hidrogen (H). polimer ini dibuat dari
susunan yang relative sederhana dengan rumus kimia C6H10O5 yang diperoleh dari berbagai
jenis tanaman. Sifat sifat nya yaitu tahan terhadap asam kuat dan basa kuat dalam konsentrasi
yang rendah, dan transparan.

Serat selulosa tahan terhadap asam kuat dan basa kuat apabila dilemahkan dahulu dengan air.
Serat terbagi menjadi dua, yaitu serat kimia dan serat mekanik. Struktur kertas terjalin tidak
teratur sehingga tidak homogeny. Bersifat hygroskopis ( mudah menguap dan menyerap uap air),
mempunyai dua permukaan sisi felt ( halus dan lebih lurus) , dan sisi wire (kasar dan
bergelombang). Mempunyai arah serat Machine Direction (MD) dan Cross Direction (CD).
Kertas lebih banyak mengembang kearah lintang (Cross Direction) atau disebut
Unisotropic.Dalam selembar kertas mempunyai 4 arah serat lintang, dan 1 arah serat mesin.
Antara serat serat terdapat rongga udara atau disebut pori pori kertas.

Daya tembus kertas dibedakan menjadi tiga yaitu transparan ( sinar yang datang ke kertas
seluruhnya diluruskan), translucent ( sinar yang datang ke kertas, sebagian dipantulkan dan
sebagian diluruskan). Dan opaq ( sinar yang datang ke kertas seluruhnya dipantulkan)

 Ukuran plano kertas


1. 65 cm X 100 cm
2. 61 cm X 86 cm
3. 58 cm X 86 cm
4. 55 cm X 73 cm
5. 79 cm X 109 cm
6. 44 cm X 64 cm
 Sifat fisik kertas :
1. Berat dasar : berat lembaran kertas dalam gram per meter persegi (gr/m2)
2. Ketebalan : yaitu jarak antara dua permukaan atas dan bawah dalam lembaran
kertas (micron).
 Batasan berat kertas :
1. Kertas : 16-120 gr/m2
2. Kertas karton : 140-224 gr/m2
3. Karton : 240-450 gr/m2
4. Board : >500 gr/m2
 Jenis kertas
Dikelompokkan menjadi 3 jenis :
1. Jenis kertas berdasarkan serat
- Mengandung kayu : kertas Koran, kertas telepon, dan ketas bungkus
- Bebas kayu : HVO, HVS, art paper dan jenis kertas yang disimpan tahan lama
atau yang berhubungan dengan sekuriti
2. Jenis kertas berdasarkan sifat permukaan :
- Uncoated ( tidak berlapis) : kertas Koran, HVS, HVO, kertas telepon
- Coated (berlapis) : art paper, NCR, matt paper, perangko, materai
3. Jenis kertas berdasarkan penggunaannya :
- Kertas cetak : kertas Koran, HVO, art paper
- Kertas tulis : HVS, kertas gambar, kertas kalkir
- Kertas bungkus : digunakan untuk bungkus tertentu c/ kertas casing
- Kertas khusus : kertas uang, perlengkapan rumah

Adanya kertas merupakan Adanya kertas merupakan revolusi   dalam dunia tulis menulis yang
menyumbangkan arti besar dalam peradaban dunia. Sebelum ditemukan kertas, bangsa bangsa
dahulu dahulu menggunakan tablet dari dari tanah lempung yang dibakar. Hal ini bisa dijumpai
dari peradaban bangsa Sumeria,  Prasasti dari batu, kayu, bambu, kulit atau tulang  binatang,
sutra,  bahkan daun lontar yang dirangkai seperti dijumpai pada naskah naskah Nusantara
beberapa abad lampau.
BAB II

2.1 Pengujian Berat Dasar Kertas


A. Definisi Berat Kertas
Berat kertas atau dapat dikatakan dengan gramatur adalah istilah untuk menunjuk ukuran
berat kertas yang beredar di pasaran. Satuan yang digunakan adalah gram per square
meter (gsm) atau (g/m2). Terdapat beberapa kelompok gramatur kertas yakni, 70-80 gsm,
100-150 gsm, 190-260 gsm, dan 270-310 gsm.

B. Metode Pengujian
Metode gravimetri

C. Tujuan
untuk mengetahui berat kertas (gram) dalam ukuran per meter persegi

D. Prinsip
Dengan menimbang contoh kertas ukuran 10cmx10cm, maka akan diperoleh berat dalam
gram/100cm2. Kemudian angka ini dikalikan dengan 100 sehingga diperoleh berat dasar
dalam gr/m2

E. Alat yang digunakan


1. Neraca analitik
2. Gunting
3. Alat pemotong kertas yang mempunyai skala
4. Pinset

F. Bahan yang dipakai


1. Kertas HVS ( uncoated)
2. Artpaper (coated)

G. Cara Pengujian
1. Siapkan alat timbangan (neraca analitik)
2. Kertas yang akan diuji dipotong otong dengan ukuran 10cmx10cm sebanyak 10
lembar untuk tiap jenis kertas
3. Kemudian ditimbang satu persatu dengan neraca analitik dan catat hasilnya
4. Lalu hitung hasil rata-rata berat dasar, standar deviasi dan %variasi yang
maksudnya untuk mengetahui penyimpangan dan variasi berat kertas yang
disebabkan oleh keawanan kertas atau ketidakrataan serat serat dalam kertas
(formasi)
H. Rumus Perhitungan

x́=
∑x
BERAT RATA - RATA n

±SD = √ ∑ ¿ ¿ ¿ ¿
STANDAR
DEVIASI
% VARIASI ± SD
%V= X 100 %

I. Tabel pengujian
- HVS

no gr/100 cm2 gr/m2 (x) x-x́ (x-x́ ¿ ²


1. 0.8122 81.22 -0.447 0.199809
2. 0.8011 80.11 -1.557 2.424249
3. 0.8099 80.99 -0.677 0.458329
4. 0.8441 84.41 2.743 7.524049
5. 0.8179 81.79 0.123 0.015129
6. 0.8282 82.82 1.153 1.329409
7. 0.8005 80.05 -1.617 2.614689
8. 0.8078 80.78 -0.887 0.786769
9. 0.8242 82.42 0.753 0.567009
10. 0.8208 82.08 0.413 0.170569
∑ = 81.667 ∑ = 16.09001

BERAT RATA RATA


STANDAR DEVIASI
x́=
∑x
n ±SD = √ ∑ ¿ ¿ ¿ ¿
816.67 16,09001
x́ =
10 =
√ 9
= 81.667 = √ 1,7877888888888
% VARIASI
= 1,3370822296660
± SD
%V= X 100 %

1.3370822296660
= X
81.667
100%

= 0.0163723686392 X
100%
- ARTPAPER

no gr/100 cm2 gr/m2 (x) x-x́ (x-x́ ¿ ²


1. 0.9647 96.47 -1.132 1.281424
2. 0.9867 98.67 1.068 1.140624
3. 0.9866 98.66 1.058 1.119364
4. 0.9844 98.44 0.838 0.702244
5. 0.9851 98.51 0.908 0.824464
6. 0.9823 98.23 0.628 0.394384
7. 0.9796 97.96 0.358 0.128164
8. 0.9862 98.62 1.018 1.036324
9. 0.9525 95.25 -2.352 5.531904
10. 0.9521 95.21 -2.392 5.721664
∑ = 97.602 ∑ = 17.88056

BERAT RATA RATA x́=


∑x STANDAR DEVIASI
n

976.02
±SD = √∑ ¿ ¿ ¿ ¿
x́ = 17.88056
10

= 97.602
=
√ 9

= √ 1.9867288888888

= 1,4095137065274
% VARIASI

± SD
%V= X 100 %

1,4095137065274
= X 100%
97.602

= 0.0145280736603 X 100%

= 1,4528073660353%

Anda mungkin juga menyukai